BAB I PENDAHULUAN. 1. Untuk menghimpun seluruh program dan kegiatan yang dilakukan oleh Komisi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1. Untuk menghimpun seluruh program dan kegiatan yang dilakukan oleh Komisi"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Maksud Maksud penyusunan laporan ini adalah : 1. Untuk menghimpun seluruh program dan kegiatan yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Pohuwato selama Pelaksanaan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun Untuk memenuhi kewajiban rutin tahunan Komisi Pemilihan Umum Kab/Kota dan sebagai bahan evaluasi untuk pelaksanaan Pemilu selanjutnya. Tujuan Tujuannya adalah agar seluruh program dan kegiatan serta kinerja yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Pohuwato yang tentunya ditunjang oleh dana APBN Tahun 2009 dapat dipertanggung jawabkan sesuai peraturan perundangan yang berlaku. 1.2 Dasar Hukum 1. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2007 tentang Penyelenggara Pemilu; 2. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2008 tentang Partai Politik; 3. Undang-Undang Nomor 42 Tahun 2008 tentang Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden 4. Peraturan KPU Nomor 5 Tahun 2008 tentang Tata Kerja Komisi Pemilihan Umum, Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten / Kota; 5. Peraturan KPU Nomor 6 Tahun 2008 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum, Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Provinsi Dan Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kabupaten / Kota; 1

2 6. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 10 Tahun 2009 Tentang Tahapan, Program Dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun Peraturan KPU Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perubahan Terhadap Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 10 Tahun 2009 Tentang Tahapan, Program Dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun Peraturan KPU Nomor 45 Tahun 2009 tentang Perubahan Terhadap Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 10 Tahun 2009 Tentang Tahapan, Program Dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2009 sebagaimana diubah dengan peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 32 Tahun Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 29 Tahun 2009 Tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Di Tempat Pemungutan Suara Dalam Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 30 Tahun 2009 Tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Di Kecamatan, Kabupaten/Kota, Provinsi, Secara Nasional dan Penetapan Hasil Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden dan Wakil Serta Penetapan Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Tahun

3 BAB II TAHAPAN PERSIAPAN 2.1 Penyusunan dan Pembahasan Peraturan Penyelenggaraan Pemilu Presiden dan Wakil Presiden KPU merupakan satu satunya lembaga penyelenggara Pemilu yang dalam menjalankan tugasnya yang menjalankan tugas secara berkesinambungan, meskipun dibatasi oleh masa jabatan tertentu. Pemilihan Umum bersifat permanen dalam menjalankan tugasnya serta bertanggungjawab sesuai dengan peraturan perundangan-undangan. Berkaitan dengan hal tersebut KPU mempunyai peranan penting melaksanakan semua tahapan penyelenggaraan Pemilihan Umum dalam rangka mengawal terwujudnya pemilihan umum yang langsung, umum, bebas, rahasia, jujur dan adil. 2.2 Sosialisasi, Informasi/Pendidikan Pemilih Pelaksanaan sosialisasi ditujukan kepada pimpinan partai politik pendukung pasangan calon, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, tokoh perempuan, lembaga swadaya masyarakat, pemilih pemula, dan pemilih lanjut usia serta penduduk pada daerahdaerah terpencil. Dalam kegiatan sosialisasi ini Tim sosialisasi KPU Pohuwato maupun penyelenggara ad hoc dibawahnya lebih menekankan pada tata cara pemberian suara / contreng dengan tujuan meminimalisir kerusakan pada surat suara akibat kesalahan dalam pemberian tanda dan partisipasi pemilih untuk memberikan hak suaranya pada hari H nanti. 3

4 Untuk lebih menunjang pelaksanaan kegiatan sosialisasi, KPU Kabupaten Pohuwato bekerjasama dengan media elektronik lokal/stasiun radio dalam menyampaikan informasi tentang Pemilu Legislatif dengan tema pemberitahuan waktu pemungutan suara dan tata cara pemberian suara yang benar serta informasi seputar Pemilu lainnya. Disamping itu pembuatan spanduk dan baliho yang dipasang pada tempat tempat strategis serta publikasi menggunakan pengeras suara di seluruh wilayah Kabupaten Pohuwato dengan tema yang sama, termasuk didalamnya informasi tentang data pemilih. Disamping itu data dan informasi Pemilu di Kabupaten Pohuwato dapat diakses pula melalui situs internet yang berpusat di Media Center KPU Kabupaten Pohuwato dengan alamat situs Simulasi, Pengelolan Data dan Penghitungan Suara Tata cara pemungutan suara sangat berbeda dengan tata cara pemungutan suara pada pemilu-pemilu sebelumnya, dimana cara pencontrengan / pencentangan adalah merupakan tata cara pemungutan suara yang tidak lagi bersifat mencoblos tetapi hanya sekedar menandai pilihannya sesuai dengan keinginannya. Pengelolaan Data dan Informasi Pemilu Dalam menyampaikan informasi informasi tentang Pemilu, KPU Kabupaten Pohuwato menyebarkan pamplet dan leaflet ke PPK dan PPS kemudian ditempelkan ditempat tempat umum agar menjadi perhatian mayarakat. 4

5 2.4 Raker/Bimtek Kabupaten Pohuwato selaku penyelenggara di daerah selalu dan senantiasa melakukan rapat koordinasi dan konsultasi dengan KPU Pusat, KPU Provinsi Gorontalo baik secara langsung maupun melalui alat komunikasi sehubungan dengan perubahan perubahan regulasi Pemilu. Di tingkat PPK, PPS dan KPPS hasil dari koordinasi dan konsultasi ini disosialisasikan kemasyarakat dan secara kontinyu penyelenggara ad hoc ini melaporkan kondisi di wilayah kerja masing masing sehingga KPU Kabupaten Pohuwato dapat memantau perkembangan yang ada. 2.5 Pembentukan Badan Penyelenggara Ad Hoc Pembentukan PPK, PPS, KKPS dan PAM TPS sudah dilaksanakan pada saat Pemilu legislatif sehingga pada Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden tidak melaksanakan lagi perekrutmen lagi. 5

6 BAB III TAHAPAN PELAKSANAAN 3.1 Pemutakhiran Data Pemilih dan Penyusunan Daftar Pemilih Jadwal dan tahapan penyelenggaraan Pemilihan Umum Presiden Dan Wakil Presiden Kabupaten Pohuwato diawali dengan Pemutakhiran Data Pemilih dan Penyusunan Daftar Pemilih merupakan hasil dari pada pemutakhiran data yang digunakan pada Pemilu Legislatif. Yang telah melakukan pendataan potensi pemilih dan keberadaan jumlah penduduk di masing-masing daerah Pemilihan yang ada di kabupaten Pohuwato.sehingga dengan demikian awal jadwal dan tahapan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2009 sudah merupakan pemantapan perencanaan yang sudah dikoordinasikan dengan pemerintah setempat. Jumlah pemilih yang diterima oleh PPS dimasing masing wilayah adalah jumlah DPT pada pelaksanaan Pemilu Legislatif Tahun 2009, maka selanjutnya dilakukan verifikasi daftar pemilih yang kemudian menjadi data pemilih yang diserahkan ke PPS sebagai bahan pencocokan dan penelitian ( coklit ) daftar pemilih dan menghasilkan jumlah Dalam melakukan pemutakhiran data PPS dibantu oleh PPDP. Pemutakhiran data pemilih ini dilakukan beberapa tahap yang selanjutnya diumumkan kepada masyarakat dengan tujuan agar masyarakat dapat mengetahui sudah atau tidaknya mereka terdaftar sebagai pemilih di lingkungan tempat tinggalnya. 6

7 Pengumuman ini dimulai dari Daftar Pemilih Sementara dan Daftar Pemilih Tetap (DPT). Hal ini dilakukan agar benar-benar masyarakat yang sudah memenuhi syarat sebagai pemilih dapat berpartisipasi dalam pesta demokrasi yang dilaksanakan 5 tahunan tersebut. Dari pelaksanaan jadwal pemutakhiran data pemilih tersebut di atas telah ditetapkan jumlah pemilih tetap dan jumlah TPS untuk daerah Kabupaten Pohuwato ( Rekap A6 terlampir ). Untuk memperkecil kesalahan pada DPT, KPU Kabupaten Pohuwato mengundang PPK dan PPS untuk melakukan validasi terhadap nama nama pemilih yang tidak memenuhi syarat. 3.2 Pencalonan Pencalonan pada Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden dilaksanakan oleh KPU Pusat, KPU Kabupaten / Kota tinggal menerima hasil penetapan Calon Presiden dan Wakil Presiden yang ditetapkan oleh KPU Pusat. Adapun Calon Presiden dan Wakil Presiden sebagai berikut : No Nama Pasangan Calon Nomor Urut 1 Megawati Sokarno Putri - Prabowo Subianto 1 ( Satu ) 2 Susilo Bambang Yudhoyono - Boediono 2 ( Dua ) 3 Mohamad Jusuf Kalla Wiranto 3 ( Tiga ) 7

8 3.3 Pengadaan, Pencetakan, dan Pendistribusian Kebutuhan logistik Pemilu 2009 untuk surat suara, segel dan tinta tanda khusus disiapkan oleh Komisi Pemilihan Umum Pusat, Berkaitan dengan hal tersebut KPU Kabupaten Pohuwato menyusun kebutuhan logistik yang tersebar di 146 TPS yang tersebar di 13 kecamatan (PPK). Pada masa tenang KPU Kabupaten Pohuwato melakukan persiapan persiapan terutama pendistribusian logistik dan pemantauan pembuatan TPS sekaligus persiapan menghadapi hari H. Secara berjenjang KPU Kabupaten Pohuwato melakukan koordinasi terhadap kesiapan personil penyelenggara dari PPK hingga KPPS. Pendistribusian dilakukan secara serentak dalam waktu 1 hari yaitu pada tanggal 8 Juli 2009 dengan menggunakan 8 kendaraan pengangkut logistik dengan mendapatkan pengawalan dari personil KPU Kabupaten Pohuwato, Satpol PP serta personil Polres Pohuwato. Pihak KPU Kabupaten Pohuwato telah membentuk tim pada masing masing wilayah PPK melakukan serah terima logistik dengan personil PPK dengan disaksikan oleh Panwaslu Kecamatan. Selanjutnya pada hari yang sama pula pihak PPK didampingi oleh personil KPU Kabupaten Pohuwato melakukan serah terima logistik dengan personil PPS. Sehari menjelang hari H PPS mengantar langsung logistik ke TPS dan diterima langsung oleh KPPS dengan disaksikan oleh Panwaslu lapangan dan mendapatkan pengawalan dari petugas pengamanan TPS. 8

9 3.4 Masa Kampanye Pelaksanaan kampanye untuk Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden tahun 2009, dimulai sejak tanggal 2 Juni 2009 dan akan berakhir pada tanggal 04 Juli Kampanye secara terbatas di Kabupaten Pohuwato sudah dilaksanakan oleh masingmasing partai politik pendukung pasangan calon peserta Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden dan diawasi oleh Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Pohuwato. Sebagai pedoman partai politik pendukung pasangan calon dalam melaksanakan kampanye, KPU Kabupaten Pohuwato telah menyusun schedule yang berbasis Daerah Pemilihan. Dimana untuk selanjutnya yang berkaitan dengan izin dan waktu pelaksanaan kampanye partai politik dapat berkoordinasi dengan pihak keamanan ( Polres Pohuwato ) Dari rangkaian tahapan kampanye tersebut diatas pada intinya diatur dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pedoman Teknis Kampanye Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden. Kampanye di Kabupaten Pohuwato berlangsung dengan aman dan tertib walaupun ada pengerahan massa oleh partai partai besar. KPU Kabupaten Pohuwato secara terus menerus melakukan pemantauan terhadap kampanye pada masing masing Daerah Pemilihan baik oleh PPK maupun dengan tim yang telah dibentuk. Pelaksanaan kampanye ini ternyata tidak dimanfaatkan secara optimal masingmasing partai politik pendukung pasangan calon sehingga hal ini tidak begitu semarak. Ini disebabkan oleh keadaan dukungan dana dari partai politik pengusung pasangan calon yang sangat terbatas. 9

10 3.5 Pemungutan Suara dan Penghitungan Suara Pemungutan dan penghitungan suara Pemilu Presiden dan Wakil Presiden di Kabupaten Pohuwato telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang berlaku yaitu : - Pemungutan suara dimulai pada pukul dan berakhir pukul Wita. - Pemilih yang menggunakan hak pilih adalah pemilih yang terdaftar pada DPT. - Pemilih yang tidak terdaftar dapat menggunakan KTP atau identitas lain yang sah sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. - Penghitungan suara dimulai pada pukul dan berakhir sampai dengan selesainya proses rekapitulasi. Dengan kompleksnya proses pemungutan dan penghitungan suara pada Pemilihan Umum Legislatif Tahun 2009 yang lalu, maka KPU Kabupaten Pohuwato membentuk tim pemantau untuk memonitoring pelaksanaan Pemilu Presiden dan Wakil Presiden dan melaksanakan tugas dengan sistim pengawasan menyeluruh yang artinya tidak ada satu pun TPS yang berada diluar pantauan personil KPU Kabupaten Pohuwato. 3.6 Pelaksanaan Penetapan hasil Pemilihan Presiden dan wakil Presiden Tahun 2009 dilakukan secara berjenjang diawali dengan rekapitulasi di tingkat KPPS menggunakan formulir model C disampaikan ke PPK pada wilayah masing masing yang selanjutnya oleh PPK melakukan rekapitulasi untuk disampaikan ke KPU Kabupaten Pohuwato yang melakukan rekapitulasi tingkat kabupaten ( hari terakhir ). KPU Kabupaten Pohuwato menetapkan hasil Pemilihan Presiden dan wakil Presiden Tahun 2009 lewat Rapat Pleno Terbuka yang dihadiri oleh saksi parpol dan Panwaslu Kabupaten Pohuwato. 10

11 Penetapan hasil Pemilu Presiden dan wakil Presiden Tahun 2009 tersebut adalah : No Nama Pasangan Calon Perolehan Suara 1 Megawati Sokarno Putri - Prabowo Subianto Susilo Bambang Yudhoyono - Boediono Mohamad Jusuf Kalla Wiranto

12 BAB IV TAHAPAN PENYELESAIAN 4.1 Laporan KPU Kabupaten / Kota ke KPU Sebagai lembaga penyelenggara teknis Pemilu, KPU Kabupaten Pohuwato senantiasa melaporkan kegiatan yang dilaksanakan, baik secara tertulis maupun penyampaian secara lisan dalam rapat kerja atau rapat koordinasi yang diselengarakan oleh KPU Provinsi dan KPU. KPU Kabupaten Pohuwato dalam menyampaikan laporannya berdasarkan pada Peraturan KPU Nomor 32 Tahun 2009 tentang tahapan, program dan jadwal Pemilu Legislatif dan Pilpres Tahun Bentuk laporan yang disampaikan adalah dalam bentuk hardcopy dan softcopy yang dikirimkan ke KPU Provinsi dan KPU di Jakarta. 4.2 Pemantauan, Evaluasi dan Pelaporan serta Pengawasan Hasil Pelaksanaan Pemilu Tahun 2009 Mencermati pelaksanaan Pemilu Legislatif dan Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden yang telah sukses digelar oleh KPU Kabupaten Pohuwato, walaupun dalam Pemilu Legislatif KPU Kabupaten Pohuwato sempat digugat oleh salah satu parpol peserta Pemilu akan tetapi berdasarkan putusan Mahkamah Konstitusi gugatan tersebut tidak terbukti. Hal ini merupakan suatu pelajaran yang sangat berharga bagi KPU Kabupaten Pohuwato untuk lebih jeli dalam melihat permasalahan yang timbul sehingga untuk pelaksanaan Pemilu yang akan datang KPU Kabupaten Pohuwato mampu mengatasi segala permasalahan teknis dan non teknis dengan solusi yang tepat. 12

13 4.3 Pertanggung Jawaban Anggaran Pemilu Dari seluruh anggaran yang dialokasikan ke KPU Kabupaten Pohuwato baik dana APBN BA 076 maupun dana APBN BA 999 realisasinya dapat dilihat dalam tabel dibawah ini : No. Uraian Tahun 2008 Tahun BA BA Realisasi anggaran ini telah dipertanggung jawabkan sesuai dengan mata anggaran yang telah dibelanjakan dengan berpedoman pada Jadwal, Tahapan dan program pada Pemilu Legislatif dan Pilpres Tahun Laporan pertanggung jawaban disampaikan secara berjenjang yakni KPU Provinsi dan KPU di Jakarta. 4.4 Evaluasi Pemilu Tahun 2009 dan Penyusunan Rekomendasi bagi Perbaikan Pemilu Pelaksanaan Pemilu Legislatif dan Pilpres di Kabupaten Pohuwato dinilai sukses dan telah sesuai dengan peraturan perundang undangan yang ada, meski demikian ada beberapa hal yang perlu menjadi bahan pertimbangan untuk dijadikan rekomendasi bagi pelaksanaan Pemilu yang akan datang yaitu : 1. Untuk pelaksanaan Pemilu mendatang permasalahan yang ada akan semakin kompleks sehingga untuk lebih mendorong peningkatan kualitas Pemilu harus ditopang oleh anggaran yang cukup. 2. Perbaikan kesejahteraan bagi penyelenggara ad hoc terutama daerah yang memiliki kondisi geografis kurang menguntungkan. 13

14 3. Regulasi yang dikeluarkan oleh pemerintah dan KPU Pusat seharusnya telah baku dan melalui pengkajian oleh praktis hukum maupun orang orang yang berpengalaman dalam pelaksanaan Pemilu serta disesuaikan dengan situasi dan kondisi yang berkembang dimasyarakat sehingga tidak terjadi lagi tumpang tindih regulasi dan berakibat pada pengambilan keputusan oleh pelaksana ditingkat bawah. 4. Peran serta pemerintah pusat sampai ke daerah dalam mendukung pelaksanaan Pemilu terutama dalam hal pendataan penduduk yang telah wajib pilih karena salah satu potensi gugatan oleh parpol peserta Pemilu maupun pendukung pasangan calon adalah permasalahan Daftar Pemilih Tetap ( DPT ). 4.5 Pembubaran Panitia Pemilu Pembubaran Badan Penyelenggara Ad Hoc PPK, PPS, KKPS dan PAM TPS berakhir pada tanggal Agustus 2009 sesuai dengan masa berakhirnya tahapan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden. 4.6 Konsolidasi Organisasi Pelaksanaan Pemilu di Kabupaten Pohuwato bisa dikatakan sukses karena adanya kerjasama yang dibangun secara baik antara KPU Pusat, KPU Provinsi serta KPU Kabupaten/Kota. untuk itu pelaksanaan Pemilu yang ada datang akan semakin kompleks sehingga untuk lebih mendorong peningkatan kualitas, dan tidak lagi terjadi tumpang tindih peran serta pemerintah pusat sampai ke daerah dalam mendukung pelaksanaan Pemilu yang akan datang. 14

15 BAB V PERMASALAHAN YANG DIHADAPI DAN SARAN PEMECAHAN MASALAH 5.1 Permasalahan Yang Dihadapi Secara umum permasalahan yang dihadapi pada Tahun Anggaran 2009 oleh Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Pohuwato meliputi hal-hal sebagai berikut : - Pemutakhiran data pemilih dan data penduduk sampai sejauh ini masih kurang efektif. - Kurangnya perhatian masyarakat untuk mengecek namanya pada DPS. - Kurangnya SDM untuk personil PPK, PPS dan KPPS. - Distribusi logistik juga merupakan hal yang sangat banyak mengalami kendala utamanya jika pendistribusiannya berada pada iklim / musim penghujan, disamping biaya transportasinya sangat tinggi tidak sesuai dengan alokasi dana yang tersedia dalam DIPA APBN juga daerah-daerah yang tofografinya penuh dengan berbagai macam tantangan. 5.2 Pemecahan Masalah - Pemutakhiran data pemilih dan data penduduk perlu di optimalkan agar hal ini tidak ada permasalahan di kemudian hari. - Diharapkan kedepan agar peran serta para Camat, Kepala Desa dan Perangkat Desa untuk lebih proaktif menghimbau warganya untuk mengecek namanya pada DPS. - Sebaiknya perekrutmen penyelenggara Pemilu di tingkat kecamatan dan desa / kelurahan di persiapkan dengan baik termasuk anggarannya. 15

16 - Untuk menghindari logistik tidak tepat waktu, maka sebaiknya sarana distribusi logistik perlu disiapkan oleh Pemerintah Daerah atau dapat dikerja samakan dengan pihak keamanan dalam hal ini ABRI dan Polri. - Sebaiknya perencanaan logistik sudah dipersiapkan secara matang dengan waktu yang sangat maksimal. 16

17 BAB V PENUTUP Lampiran lampiran 1. Rekap Daftar Pemilih Tetap Pemilu Pilpres Tahun Data logistik Pemilu Pilpres Tahun

SALINAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN. NOMOR : 10/Kpts/KPU Kab /2010 TENTANG

SALINAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN. NOMOR : 10/Kpts/KPU Kab /2010 TENTANG SALINAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN NOMOR : 10/Kpts/KPU Kab 014329920/2010 TENTANG TAHAPAN, PROGRAM, DAN JADWAL PENYELENGGARAAN PEMILIHAN UMUM
