JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 2012

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 2012"

Transkripsi

1 Oleh : Rr. Adistya Chrisafitri Dosen Pembimbing : Dr. Ir. Nieke Karnaningroem, M.Sc. JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 2012

2 Air limbah hasil pencucian mobil mengandung kadar COD dan detergen (surfaktan) yang tinggi. Namun, limbah tersebut tidak diolah terlebih dahulu melainkan langsung dibuang ke badan air, sehingga mengakibatkan penurunan kualitas badan air. Dibutuhkan suatu instalasi pengolahan agar limbah pencucian mobil tersebut lebih aman untuk dibuang ke badan air. Reaktor saringan pasir dan karbon aktif yang digunakan dalam penelitian ini dinilai sebagai pengolahan yang cukup murah dan efisien.

3 Bagaimanakah efisiensi reaktor Saringan Pasir-Karbon Aktif dalam menurunkan kadar COD dan Surfaktan. Mana variasi media yang paling efisien untuk mendapatkan penurunan kadar COD dan surfaktan yang paling optimal.

4 Untuk mengetahui efisiensi reaktor Saringan Pasir-Karbon Aktif dalam menurunkan kadar COD dan Surfaktan. Untuk mencari variasi media yang paling efisien hingga mendapatkan penurunan kadar COD dan surfaktan yang paling optimal. MANFAAT Mendapat alternatif teknologi yang efisien dalam menurunkan kadar COD dan surfaktan pada limbah pencucian mobil. Sebagai informasi kepada masyarakat mengenai kemampuan reaktor ini terhadap pengolahan limbah pencucian mobil. Sebagai bahan kajian dan referensi untuk mengembangkan penelitian ini hingga menghasilkan data yang lebih lengkap mengenai kemampuan reaktor dalam mengolah limbah.

5 Sampel berasal dari limbah hasil pencucian mobil di sebuah usaha bengkel dan pencucian mobil. Metode filtrasi menggunakan reaktor saringan pasir, dengan variasi jenis media pasir. Metode adsorpsi menggunakan reaktor karbon aktif. Parameter yang diuji berupa kandungan COD dan surfaktan. Variabel penelitian yaitu konsentrasi air limbah dan jenis media pasir untuk filter. Desain reaktor: Filtrasi : 3 buah reaktor saringan pasir dengan ukuran 15x15 cm dan tinggi 120 cm. Tebal media efektif 70 cm masingmasing reaktor. Adsorpsi : 3 buah reaktor karbon aktif dengan ukuran 15x15 cm dan tinggi 80 cm. tebal media 50 cm untuk masing-masing reaktor.

6 Gambaran umum kegiatan pencucian mobil penggunaan deterjen sebagai cairan pembersih untuk mencuci permukaan mobil dan bagian lain seperti ban,mesin dan rangka bawah. Analisa parameter pencemaran badan air dengan mengukur kadar COD dan Surfaktan yang terkandung dalam sample air limbah pencucian mobil Surfaktan bahan aktif yang terkandung dalam deterjen, yang berfungsi menurunkan tegangan permukaan suatu cairan, untuk mempermudah dalam mengangkat kotoran dalam proses pencucian. COD sejumlah oksigen yang dibutuhkan untuk mengoksidasi zat-zat organik yang terkandung dalam air

7 Filtrasi Jenis-jenis filtrasi : - berdasarkan kecepatan aliran - berdasarkan arah aliran Faktor-faktor yang mempengaruhi filtrasi : - tebal media, ukuran, dan material - suhu - kecepatan filtrasi - konsentrasi kekeruhan - pembersihan media filter

8 Adsorpsi Suatu proses pemisahan dimana komponen dari suatu fase fluida berpindah ke permukaan zat padat yang menyerap (adsorben), yang dalam hal ini berupa senyawa karbon Faktor-faktor yang mempengaruhi adsorpsi : - karakteristik adsorban (ukuran partikel dan luas permukaan) - kelarutan adsorbat - ukuran molekul adsorbat - ph - temperatur

9

10

11

12 Dari uji karakteristik awal air limbah pencucian kendaraan bermotor diperoleh nilai : No. Parameter Konsentrasi (mg/liter) Baku Mutu 1 COD Surfaktan 25,32 15 sumber: analisa laboratorium, 2012

13

14 Tabel Ketinggian Reaktor Saringan Pasir Freeboard (cm) Tinggi air di atas media pasir (cm) Pasir halus (cm) Kerikil (cm) Underdrain (cm) Total (cm) FILTRASI Sumber: SNI 398, 2008 Tabel Ketinggian Media Karbon Aktif Freeboard (cm) Karbon aktif (cm) Underdrain (cm) ADSORPSI Sumber: Puspita, 2008

15 Tabel Dimensi Reaktor Saringan Pasir Panjang (cm) Lebar (cm) Tinggi (cm) SAND FILTER Sumber: hasil perhitungan Tabel Dimensi Reaktor Karbon Aktif Panjang (cm) Lebar (cm) Tinggi (cm) ADSORPSI Sumber: hasil perhitungan

16

17

18

19 Pada penelitian ini, reaktor saringan pasir-karbon aktif yang digunakan terbuat dari kaca. Dengan variasi media pasir sebagai penyaring yaitu pasir kali, pasir laut dan pasir gunung. Ketebalan masing-masing media adalah 70 cm. Dibawah media pasir diletakkan media penyangga yaitu media kerikil dengan ketinggian 15 cm. Fungsi dari media penyangga ini adalah untuk menahan pasir agar tidak ikut keluar terbawa oleh aliran air. Sebelum filter dijalankan, terlebih dahulu air dialirkan melalui media secara kontinyu selama 2 minggu, ini bertujuan agar terbentuknya lapisan Schmutzdecke di atas permukaan media pasir.

20 Kemudian mengalirkan secara intermitten air limbah ke dalam reaktor Saringan Pasir, sample hasil pengolahannya dapat diambil 8 jam setelah running. Kemudian effluent dari filter ini dapat langsung dialirkan pada reaktor Karbon Aktif untuk kemudian diambil sample hasil pengolahannya 2 jam kemudian. Pengambilan sampel air dilakukan pada beberapa titik pada inlet dan outlet yang telah ditentukan. kemudian diukur parameter COD dan surfaktan.

21 1. Pencucian dilakukan apabila filter telah clogging, dapat terlihat dari kec. filtrasi yang menurun. Menandakan bahwa media filter tidak dapat lagi menampung flok-flok pencemar yang ada,sehingga muka air terus naik. 2. Saat pencucian berlangsung, harus dipastikan bahwa air yang ada dalam reaktor telah habis. 3. Setelah air habis, lapisan schmutzdecke yang tebal dapat dikeruk. Biasanya dikeruk 0,5-2cm. 4. Setelah lapisan schmutzdecke dikeruk,maka filter dapat dioperasikan kembali.

22 Dalam reaktor saringan pasir-media pasir kali

23 Dalam reaktor saringan pasir-media pasir laut

24 Dalam reaktor saringan pasir-media pasir gunung

25

26 Dari gambar diatas, struktur biofilm terlihat cukup jelas berbentuk batang dan jumlahnya cukup banyak, namun dalam analisa ini tidak dilakukan identifikasi terhadap jumlah dan jenis bakteri yang terdapat pada biofilm. Warna merah yang terlihat merupakan pewarna yang digunakan untuk melakukan pewarnaan gram.

27 Tabel Removal COD Reaktor Slow Sand Filter dengan Konsentrasi Limbah 100% Hari ke- Pasir Kali (%) Pasir Laut (%) Pasir Gunung (%) efisiensi (%) 80,0 70,0 60,0 50,0 40,0 30,0 20,0 10,0 0,0 Grafik Efisiensi Removal COD Slow Sand Filter removal media pasir kali %removal media pasir laut % removal media pasir gunung Analisa hari ke

28 Pada konsentrasi limbah 100%, penurunan COD yang lebih baik terlihat dari hasil pengukuran effluen reaktor dengan media pasir kali. Karena dapat dilihat persen removal media pasir kali mencapai 72% pada hari ke-8

29 Tabel Removal surfaktan Reaktor Slow Sand Filter dengan Konsentrasi Limbah 100% Hari ke- Pasir Kali (%) Pasir Laut (%) Pasir Gunung (%) efisiensi (%) 70,0 60,0 50,0 40,0 30,0 20,0 10,0 0,0 Grafik Efisiensi Removal Surfaktan Slow Sand Filter Analisa hari ke- removal media pasir kali %removal media pasir laut %removal media pasir gunung

30 Untuk konsentrasi limbah 100%, penurunan surfaktan yang lebih baik terlihat dari hasil pengukuran effluen media pasir kali yaitu sebesar 60,6%. Karena walaupun hasil ketiganya hampir sama, hasil removal pasir kali lebih besar dan lebih stabil.

31 Tabel Removal COD Reaktor Slow Sand Filter dengan Konsentrasi Limbah 50% Hari ke- Pasir Kali Pasir Laut Pasir Gunung 1 41,6 28,8 33, ,3 32,9 42, ,9 42,0 44, ,5 50,0 53, ,6 51,3 55, ,5 60,5 61, ,7 65,8 66, ,4 63,5 65, ,0 57,8 62,78 efisiensi (%) 80,0 70,0 60,0 50,0 40,0 30,0 20,0 10,0 0,0 Grafik Efisiensi Removal COD Slow Sand Filter Analisa hari ke- removal media pasir kali removal media pasir laut removal media pasir gunung 10 58,8 50,0 51, ,3 27,5 31, ,4 28,6 29, ,0 20,4 20, ,1 20,1 20,08

32 Pada konsentrasi limbah 50%, penurunan COD yang lebih baik juga terlihat dari hasil pengukuran effluen reaktor dengan media pasir kali. Persen removal media pasir kali mencapai 67%

33 Tabel Removal Surfaktan Reaktor Slow Sand Filter dengan Konsentrasi Limbah 50% Hari ke- Media Pasir Kali (%) Media Pasir Laut (%) Media Pasir Gunung (%) 1 42,1 40,1 41,1 Grafik Efisiensi Removal Surfaktan Slow Sand Filter 2 52,4 38,7 42,9 3 51,5 40,2 51,5 4 50,0 36,9 44,2 5 52,9 46,1 51,2 6 62,7 53,7 59,5 7 63,6 53,1 54,5 8 62,7 53,3 54,2 9 51,1 47,8 51, ,8 32,5 36, ,4 27,1 31, ,4 21,1 25, ,1 24,7 26, ,6 23,9 25,7 efisiensi (%) 70,0 60,0 50,0 40,0 30,0 20,0 10,0 0, Analisa hari ke- removal media pasir kali removal media pasir laut removal media pasir gunung

34 Pada konsentrasi limbah 50%, penurunan surfaktan yang lebih baik terlihat dari hasil pengukuran effluen reaktor dengan media pasir kali. Persen removal media pasir kali sebesar 63,6%. Removal surfaktan pda konsentrasi 100% dan 50% tidak jauh berbeda, namun removal pada konsentrasi 50% sedikit lebih baik.

35

UJI KEMAMPUAN SLOW SAND FILTER SEBAGAI UNIT PENGOLAH AIR OUTLET PRASEDIMENTASI PDAM NGAGEL I SURABAYA

UJI KEMAMPUAN SLOW SAND FILTER SEBAGAI UNIT PENGOLAH AIR OUTLET PRASEDIMENTASI PDAM NGAGEL I SURABAYA UJI KEMAMPUAN SLOW SAND FILTER SEBAGAI UNIT PENGOLAH AIR OUTLET PRASEDIMENTASI PDAM NGAGEL I SURABAYA Hamimal Mustafa R 1), Nurina Fitriani 2) dan Nieke Karnaningroem 3) 1) Jurusan Teknik Lingkungan Fakultas
