Pengadilan Agama Lebong Kelas II 1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengadilan Agama Lebong Kelas II 1"

Transkripsi

1 EVALUASI CAPAIAN PROGRAM 2014 SMT I PENGADILAN AGAMA LEBONG KELAS II No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian Kinerja 1. Meningkatnya kualitas profesional Sumber Daya Manusia, Hakim pada Agama Pengadilan Agama Lebong sehingga dapat tersedianya tenaga hakim yang profesional dan berkualitas Prosentase Hakim yang lulus diklat teknis yudisial 92% 63,350% 2. Meningkatnya kuantitas dan kualitas penyelesaian perkara pada Pengadilan Agama Lebong cepat dan tepat waktu. Prosentase jumlah perkara yang diselesaikan 92% 63,35% 3. a. Meningkatnya kualitas profesional Panitera, Panitera Pengganti, Jurusita, dan Jurusita Pengganti Pengadilan Agama Lebong. b. Meningkatnya kualitas profesional Juru Sita, Juru Sita Pengganti Pengadilan Agama Lebong. a. Prosentase panitera pengganti yang lulus diklat yudisial. b. Prosentase Jurusita dan jurusita pengganti yang lulus diklat yudisial. 75,8% 47,8% 75,80% 47,8% 4. Meningkatnya kualitas putusan perkara Pengadilan Agama Lebong. a. Prosentase berkas perkara yang diterima secara lengkap. b. Prosentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke majelis c. Prosentase berkas perkara yang didistribusikan dan putusan yang dihasilkan 86% 5. a. Meningkatnya kualitas pejabat pengelola administrasi, kesekretariatan, wakil sekretaris, Kaur umum, Kaur Kepegawaian, Kaur Keuangan Pengadilan Agama Lebong. b. Tercapainya dukungan koordinasi, kualitas kemampuan SDM, administrasi, anggaran, sarana dan prasarana Pengadilan Agama Lebong, baik secara a. Prosentase pegawai yang lulus diklat non yudisial b. Prosentase terselenggaranya operasional /pemeliharaan perkantoran c. Prosentase pengadaan 80% 50% 80% 5% Pengadilan Agama Lebong Kelas II 1

2 intern badan peradilan maupun dengan instansi lain yang ada di Kabupaten Lebong. sarana dan prasarana kantor d. Prosentase terbayarnya gaji dan tunjangan pegawai smt I 50% 48,46% 48,46% 6. Meningkatnya pelayanan prima yang menjangkau seluruh masyarakat baik di bidang pelayanan peradilan maupun pelayanan publik lainnya. a. Prosentase publikasi putusan perkara b. Prosentase penyerapan anggaran yang dapat dipublikasikan 50% 86,9% 50,53% 48,9% 50,53% Evaluasi capaian program yang telah dilaksanakan pada Pengadilan Agama Lebong Kelas II pada tahun 2014 SMT Idiuraikan sebagai berikut : Program/Sasaran : Meningkatnya kualitas profesional Sumber Daya Manusia, Hakim pada Pengadilan Agama Lebong sehingga dapat tersedianya tenaga hakim yang profesional dan berkualitas. Indikator kinerja prosentase hakim yang lulus diklat teknis di Pengadilan Agama Lebong memiliki target, akan tetapipada tahun 2014, belum ada hakim yang diajukan untuk mengikuti pelatihan yudisial sehingga tidak ada hakim yang lulus pendidikan dan pelatihan yudisial. Kegagalan dalam pencapaian target program ini dikarenakan belum diusulkannya nama-nama Hakim pada Pengadilan Agama Lebong untuk mengikuti diklat teknis. Untuk tahun yang akan datang kegagalan ini diharapkan tidak terulang kembali. Program/Sasaran : Meningkatnya kuantitas dan kualitas penyelesaian perkara pada Pengadilan Agama Lebong cepat dan tepat waktu. Untuk sasaran strategis ini, Pengadilan Agama Lebong memiliki indikator kinerja prosentase jumlah perkara yang diselesaikan. Perkara yang masuk ke Pengadilan Agama Lebong Kelas II sampai bulan juni tahun 2014 sebanyak 29 perkara dan telah diselesaikan sebanyak 31 perkara. Pengadilan Agama Lebong Kelas II 2

3 Pengadilan Agama Lebong baru berhasil mencapai 63% dari target yang dibuat, namun belum sepenuhnya berhasil dikarenakan beberapa perkara tersebut diterima di akhir semester I tahun 2014 sehingga proses persidangan masih berjalan. Program/Sasaran: Meningkatnya kualitas profesional Panitera, Panitera Pengganti Pengadilan Agama Lebong dan meningkatnya kualitas profesional Juru Sita, Juru Sita Pengganti Pengadilan Agama Lebong. Untuk sasaran strategis ini, Pengadilan Agama Lebong memiliki indikator kinerja prosentase panitera pengganti yang lulus diklat yudisial dan Prosentase Jurusita dan jurusita pengganti yang lulus diklat yudisial sebanyak. Namun pada smester I tahun 2014 belum ada pegawai yang diusulkan untuk mengikuti pendidikan dan pelatihan teknis yustisial, sehingga belum ada panitera/panitera pengganti ataupun jurusita/jurusita pengganti yang lulus pendidikan dan pelatihan teknik yustisial. Sasaran strategis ini masih belum berhasil dilaksanakan sehingga diharapkan semester II tahun 2014, pengusulan nama-nama pegawai fungsional untuk mengikuti pelatihan dan pendidikan teknis yustisial dapat terlaksana. Program/Sasaran : Meningkatnya kualitas putusan perkara Pengadilan Agama Lebong. Untuk sasaran strategis ini, Pengadilan Agama Lebong memiliki indikator kinerja prosentase berkas perkara yang diterima secara lengkap, prosentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke majelis, dan prosentase berkas perkara yang didistribusikan dan putusan yang dihasilkan. Untuk penerimaan berkas perkara dari para pencari keadilan dari 29 perkara yang masuk selama semester I tahun 2014, seluruhnya telah memenuhi persyaratan secara lengkap dan berhasil mencapai target. Pengadilan Agama Lebong Kelas II 3

4 Untuk berkas perkara yang diterima dan dimasukkan ke dalam register, dan siap didistribusikan ke majelis, telah diproses sesuai dengan pola bindalmin, sehingga mencapai realisasi dari target yang ingin dicapai. Berkas perkara yang telah didistribusikan dan telah putus secara umumtelah dilaksanakan dengan baik, namun belum dilaksanakan karena beberapa perkara yang masih dalam proses persidangan. Program/Sasaran : Meningkatnya kualitas pejabat pengelola administrasi, kesekretariatan, wakil sekretaris, Kaur umum, Kaur Kepegawaian, Kaur Keuangan Pengadilan Agama Lebong. Tercapainya dukungan koordinasi, kualitas kemampuan SDM, administrasi, anggaran, sarana dan prasarana Pengadilan Agama Lebong, baik secara intern badan peradilan maupun dengan instansi lain yang ada di Kabupaten Lebong. Untuk sasaran strategis ini, Pengadilan Agama Lebong memiliki indikator kinerja prosentase pegawai yang lulus diklat non yudisial, Prosentase terselenggaranya operasional /pemeliharaan perkantoran, Prosentase pengadaan sarana dan prasarana kantor, Prosentase terbayarnya gaji dan tunjangan pegawai. Untuk target kinerja penyelenggaraan operasional/pemeliharaan perkantoran sebesar telah tercapai 80%. Pemeliharaan dan operasional kantor telah dilaksanakan dengan baik. Namun target secara keseluruhan belum tercapai dikarenakan kurangnya staf dan masih belum terdapatnya dana pemeliharaan dalam DIPA 2014 Pengadilan Agama Lebong. Untuk target kinerja prosentase pengadaan sarana dan prasarana kantor, dari target 50% yang ingin dicapai, realisasi pencapaian sebesar 46,11%.yang berarti seluruh target telah tercapai. Pengadilan Agama Lebong Kelas II 4

5 Untuk analisis capaian akuntabilitas keuangan Pengadilan Agama Lebong Kelas II pada semester I tahun anggaran 2014, yang didasari prinsip pertanggungjawaban akuntabilitas keuangan, pagu DIPA. Pengadilan Agama Lebong Kelas II Tahun 2014 semester I sebesar : Rp ,- terealisasi sebesar Rp ,- dengan sisa Rp ,- dengan kata lain penyerapan anggaran per 30 Juni 2014 sebesar 50,53%. Realisasi ini tidak bisa dibanding kan dengan Tahun Anggaran 2013 dalam periode yang sama di Tahun Anggaran 2013 dikarenakan Pengadilan Agama Lebong Kelas II adalah Satuan Kerja baru yang hanya memiliki DIPA Tahun Anggaran Sesuai dengan prinsip Penganggaran Berbasis Kinerja (Performance Base Budget), dimana anggaran yang disusun harus memperhatikan antara pendanaan (input) dan hasil yang diharapkan (out put/out comes), maka penyerapan anggaran tersebut di atas, harus sebanding dengan keluarannya. Dengan kata lain uang yang digunakan tidak hanya bertumpu pada laporan akuntansi saja, akan tetapi jelas ada hasil kinerjanya (unjuk kerjanya) atau ada nilai tambah (added value) yang membandingkan efektivitas dan efisiensi kegiatan Mengingat hal tersebut di atas, maka anggaran yang sudah digunakan disajikan melalui tabel berikut : Pengadilan Agama Lebong Kelas II 5

6 NO URAIAN PROGRAM PAGU DIPA (Rp) REALISASI TOTAL (Rp) % SISA DANA TOTAL (Rp) % Ket. 1. Pengadilan Agama Lebong Kelas II , ,- 50, ,- 49,47 Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya , ,- 48, ,- 52,00 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Negara Program Peningkatan Manajemen Peradilan Agama , ,- 60, ,- 39, ,- 61, ,- 38,71 Sebagaimana diketahui Pengadilan Agama Lebong Kelas II mempunyai 2 program di tahun 2014, dengan penjelasan penyerapan masing-masing program sebagai berikut : 1. Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Mahkamah Agung, dengan kegiatan : a. Pembayaran Gaji dan Tunjangan (001) Pembayaran Gaji dan Tunjangan Pegawai yang dibayar tepat waktu dilaksanakan oleh Pengadilan Agama Lebong Kelas II dengan pagu anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk 13 layanan (termasuk didalamnya pembayaran gaji ketiga belas), dengan pencapaian realisasi di tahun 2014 semester I sebesar 48,46 % atau sebesar Rp ,- Pengadilan Agama Lebong Kelas II 6

7 b. Penyelenggaraan Operasional dan Pemeliharaan Perkantoran (002), yang mempunyai 6 kegiatan yaitu: Belanja Barang Operasional (MA 5211). anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk 12 layanan, dengan pencapaian realisasi di tahun 2014 pada semester I sebesar 46,19% atau sebesar Rp ,- Belanja Barang Non Operasional (MA. 5212). anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk 12 layanan, dengan pencapaian realisasi di tahun 2014 pada semester I sebesar 41,19 % atau sebesar Rp ,- Belanja Jasa (MA. 5221). anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk 12 layanan, dengan pencapaian realisasi di tahun 2014 pada semester I sebesar 37,90 % atau sebesar Rp ,- Belanja Pemeliharaan (MA. 5231) anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk 12 layanan, dengan pencapaian realisasi di tahun 2014 pada semester I sebesar 38,86 % atau sebesar Rp ,- Belanja Perjalanan Dalam Negeri (MA. 5241) anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk 12 layanan, dengan pencapaian realisasi di tahun 2014 pada semester I sebesar 55,43 % atau sebesar Rp ,- Pengadilan Agama Lebong Kelas II 7

8 Belanja Modal Gedung dan Bangunan (MA. 5321) Belanja Modal Gedung dan Bangunan dilaksanakan oleh PA Lebong denga pagu anggaran pada tahun 2014 sebesar Rp ,- untuk pengerasan halaman kantor PA Lebong, pencapaian realisasi sebesar Rp ,- atau 60,40% Lebong, 1 Juli 2014 Mengetahui, KETUA, H. THAMRIN AGUNG, S.H., M.H. NIP Pengadilan Agama Lebong Kelas II 8

PENGADILAN NEGERI TUBEI

PENGADILAN NEGERI TUBEI DOKUMEN PENETAPAN KINERJA 2013 PENGADILAN NEGERI TUBEI Jl. Raya Lebong Argamakmur Kabupaten lebong Telp/fax: (0738) 21041 Web: www.pn-tubei.go.id PENETAPAN KINERJA TAHUN 2013 Dalam rangka mewujudkan manajemen
