ANALISIS FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI PADA DONGENG ANAK KARYA LIA HERLIANA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI PADA DONGENG ANAK KARYA LIA HERLIANA"

Transkripsi

1 ANALISIS FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI PADA DONGENG ANAK KARYA LIA HERLIANA SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Strata Satu (S1) Oleh: Destoro Setyawan PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Hargailah hidup untuk memahami bagaimana menjalani makna hidup. Sesungguhnya Tuhan selalu memberikan jalan baik dengan cara yang terbaik untuk hambanya. (Destoro Setyawan) Salah satu musuh utama manusia pada umumnya adalah pencitraan diri. Karena terkadang orang hanya melihat dan mendengar, bukan memahami lebih dalam. (Mario Teguh) Allah menghendaki kemudahan bagimu dan Allah tidak akan menghendaki kesukaran bagimu. (terjemahan QS.Al-Baqarah : 185) v

6 PERSEMBAHAN Syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT atas segala kemudahan yang diberikan dalam setiap kesulitan yang dihadapi, skripsi ini saya persembahkan untuk: 1. Ayah dan Ibu tercinta serta keluarga besar yang senantiasa memberikan kasih sayang, doa, dan dukungan kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. 2. Kasihku tercinta yang senantiasa memberikan motivasi dukungan dan kasih sayangnnya kepada penulis. 3. Kawan-kawan PBSI angkatan 2012 khususnya kawan seperjuangan kelas C yang telah memberikan banyak inspirasi dan semangat kepada penulis. vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah Yang Maha Esa, atas segala limpahan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul ANALISIS FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI PADADONGENG ANAK KARYA LIA HERLIANA Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan beberapa pihak. Oleh karena itu dengan segala kerendahan hati penulis sampaikan terima kasih kepada: 1. Drs. Eko Suroso, M.Pd., pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, arahan, masukan, serta motifasi dalam menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. 2. Laily Nurlina, S.Pd.,M.Pd., pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, arahan, masukan, serta motifasi dalam menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. 3. Seluruh dosen prodi Bahasa dan Sastra Indonesia yang telah memberikan pengetahuan yang bermanfaat untuk membantu penyusunanskripsi ini. 4. Seluruh staf yang tidak dapat disebut namanya satu persatu yang telah berkenan membantu sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan pahala yang berlimpah kepada beliaubeliau yang telah penulis sebutkan. Harapan penulis mudah-mudahan skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya serta mahasiswa Pendidikan Bahasa dan sastra Indonesia pada khususnya. Purwokerto, 20 Januari 2017 Penulis Destoro Setyawan vii

8 DAFTAR ISI JUDUL... i PERSETUJUAN... ii PENGESAHAN... iii SURAT PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR LAMPIRAN... xi ABSTRAK... xii ABSTRACT... xiii BAB I BAB II PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian Manfaat Teoretis Manfaat Praktis... 6 LANDASAN TEORI A. Penelitian Sejenis yang Relevan Penelitian dengan judul Analisis Tindak Tutur Ilokusi Dalam Bahasa Jepang karya Septa Wiki Dwi Cahyani (2015), mahasiswa Universitas Negeri Semarang Penelitian dengan judul Tindak Tutur Ilokusi Dialog Film 5 CM Karya Rizal Mantovani (Sebuah Tinjauan Pragmatik)karya Bowo Setyanto, mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta... 8 B. Bahasa Pengertian Bahasa Fungsi Bahasa a. Alat untuk Menyatakan Ekspresi Diri b. Alat Komunikasi c. Alat mengadakan Integrasi dan Adaptasi Sosial d. Alat mengadakan kontrol sosial Ragam Bahasa C. Pragmatik D. Tindak Tutur Pengertian Tindak Tutur Aspek-Aspek Situasi Ujar Jenis Tindak Tutur a. Tindak Tutur lokusi (locutionary act) ) Lokusi Pertanyaan ) Lokusi Pernyataan ) Lokusi Perintah viii

9 b. Tindak Tutur Ilokusi (illocutionary act) ) Pengertian Tindak Tutur Ilokusi ) Kategori Searle mengenai Tindak Tutur Ilokusi a) Representatif b) Direktif c) Ekspresif d) Komisif e) Deklarasi c. Tindak Tutur Perlokusi ) Perlokusi Verbal ) Perlokusi Nonverbal ) Perlokusi Verbal Nonverbal Fungsi Tindak Tutur Ilokusi a. Fungsi Kompetitif (Competitive) (memerintah,meminta, menuntut, mengemis) b. Fungsi Konvivial (Convivial) ( menawarkan,mengajak,mengundang, menyapa, mengucapkan terima kasih, mengucapkan selamat) c. Fungsi Kolaboratif (Collaborative) ( menyatakan, melaporkan, mengumumkan,mengajarkan) d. Fungsi Konfliktif (Conflictive) ( mengancam, menuduh,menyumpahi, memarahi, menyalahkan, menjatuhkan hukuma) E. Dongeng Pengertian Dongeng Jenis Dongeng a. Dongeng Binatang (animal tales) b. Dongeng Biasa (ordinary tales) c. Lelucon dan Anekdot (jokes and anecdotes) d. Dongeng Berumus Fungsi Dongeng a. Merangsang kekuatan berfikir b. Sebagai media yang efektif c. Mengasah kepekaan anak terhadap bunyi-bunyian d. Menumbuhkan minat baca e. Menumbuhkan rasa empati F. Kerangka Berfikir BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Data dan Sumber Data Data Sumber Data C. Tahap-tahap Penelitian Tahap Penyediaan Data Tahap Analisis Data Tahap Penyajian dan Hasil Analisis Data ix

10 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Fungsi Tindak Tutur Kompetitif (Competitive)pada Dongeng Karya Lia Herliana Fungsi Memerintah Fungsi Meminta B. Fungsi Tindak Tutur Konvivial (Convivial)pada Dongeng Karya Lia Herliana Fungsi Menawarkan Fungsi Mengajak Fungsi Mengucapkan Terimakasih Fungsi Mengucapkan selamat C. Fungsi Tindak Tutur Kolaboratif (Collaborative)pada Dongeng Karya Lia Herliana Fungsi Menyatakan Fungsi Melaporkan Fungsi Mengumumkan Fungsi Mengajarkan D. Fungsi Tindak Tutur Konfliktif (Conflictive)pada Dongeng Karya Lia Herliana Fungsi Menuduh BAB V PENUTUP A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN x

11 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran I. Data Tuturan Dialog pada Dongeng Anak Karya Lia Herliana \ Lampiran II. Klasifikasi Data Berdasarkan Fungsi Tindak Tutur Ilokusi xi

12 ABSTRAK Penelitiandenganjudul Analisis Fungsi Tindak Tutur Ilokusi pada Dongeng Anak Karya Lia Herliana. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan fungsi tindak tutur ilokusi yang terkandung pada tuturan paratokoh dalam dongeng anak karya Lia Herliana. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Data penelitian ini adalah tuturan yang terdapat pada dongeng anak karya Lia Herliana yang mengandung fungsi tindak tutur ilokusi berdasarkan klasifikasinya. Sumber data penelitian ini video dongeng anak karya Lia Herliana yang berjumlah empat seri video dongeng anak. Penelitian ini dilakukan dalam tiga tahap. Tahap yang pertama adalah penyediaan data menggunakan metode simak yaitu dengan menyimak tuturan pada video. Teknik yang digunakan selanjutnya adalah teknik catat, mencatat dialog pada video agar mempermudah ketika proses menganalisa sesuai permasalahan. Tahap kedua adalah analisis data dengan menggunakan metode padan ortografis dan metode padan pragmatis. Tahap ketiga adalah penyajian hasil analisis data menggunakan metode penyajian informal. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan pada penelitian ini, maka dapat disimpulkan bahwa pada dongeng anak karya Lia Herliana terdapat maksud-maksud tuturan yang berupa fungsi tindak tutur ilokusi. Fungsi tindak tutur yang terdapat pada dongeng anak karya Lia Herliana sebanyak empat fungsi. Maksud tuturan yang ditemukan antara lainpada fungsi tindak tutur kompetitif terdapat3 tuturan memerintah, 2 tuturan meminta. Pada fungsi tindak tutur konvivial terdapat 3 tuturan menawarkan, 4 tuturan mengajak, 4 tuturan mengucapkan terimakasih, 1 tuturan mengucapkan selamat. Pada fungsi tindak tutur kolaboratif terdapat 5 tuturan menyatakan, 4 tuturan melaporkan, 4 tuturan mengumumkan, 5 tuturan mengajarkan. Pada fungsi tindak tutur konfliktif terdapat 2 tuturan menuduh. Keseluruhan data yang ditemukan pada dongeng anak karya Lia Herliana sebanyak 36 data yang berupa tuturan paratokoh. Kata Kunci: Tindak Tutur, Tindak Tutur Ilokusi, Dongeng Anak xii

13 ABSTRACT This study aimed to describe the function of illcutionary speech act of the characters speech in the fairy tale. It was a descriptive qualitative research. Data of this study was the speech of fairy tale containing illocutionary speech acts function based on the classification. The data source in this study were four videos of the serial fairy tale. This study was conducted in three stages.the first stages was data provision using scrutinize method conducted by listening to the speech on the videos. The further technique was recording was recording method conducted by writhing the dialogue on the video in order to facilitate the analysis process based on the appropriate issues. The second stage was data analysis using equivalent orthograpy and pragmatic equivalent method. The third stage was presentation of the data analysis results using informal presentation method. Data analysis of this study showed that the fairy tale contained purposive speeches in the form of illocutionary speech act function. There were four functions of the speech act in the fairy tale. There were three commanding speeches and two requesting speeches. On the function of konvivial speech act, there were three offering speeches, four inviting speeches, four thanking speeches, and congratulating speeches. On the function of collaborative speech act, there were five stating speeches, four reporting speeches four announcing speeches, and five teaching speeches. There were two suspecting speeches on the function of convflictive speech act. There were 36 data in the form of the speech addresed by the characters in the fairy tale. Keywords: Speech Act, Illocutionary Speech Acts, Fairy Tale xiii

FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI EKSPRESIF PADA TUTURAN TOKOH DALAM NOVEL SURGA YANG TAK DIRINDUKAN 2 KARYA ASMA NADIA

FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI EKSPRESIF PADA TUTURAN TOKOH DALAM NOVEL SURGA YANG TAK DIRINDUKAN 2 KARYA ASMA NADIA i FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI EKSPRESIF PADA TUTURAN TOKOH DALAM NOVEL SURGA YANG TAK DIRINDUKAN 2 KARYA ASMA NADIA SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1)
