Pengantar 04/06/2015 PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI DALAM PENENTUAN HARGA JUAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengantar 04/06/2015 PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI DALAM PENENTUAN HARGA JUAL"

Transkripsi

1 PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI DALAM PENENTUAN HARGA JUAL Disajikan oleh: Nur Hasanah, SE, MSc Pengantar Setiap perusahaan menghadapi permasalahan yang berbeda-beda. Dalam penentuan harga jual, ada perusahaan yang tidak menghadapi persoalan apapun. Perusahaan jenis ini membuat produk untuk bersaing dengan perusahaan lain berupa produk sejenis yang telah memiliki harga pasar pasti. Dengan demikian, para pelanggan akan membayar tidak lebih dari harga jual tersebut, sehingga tidak ada alasan bagi perusahaan untuk menentukan harga jual di bawah atau di atas harga pasar tersebut. Dalam kondisi seperti ini, perusahaan cukup menetapkan harga jual produk sebesar harga pasar. Pasar untuk produk-produk pertanian dan hasil tambang biasanya mengikuti pola ini. Kali ini, kita akan membahas penentuan harga jual untuk situasi yang lebih kompleks dibanding situasi di atas. 1

2 Dalam kondisi tertentu, penentuan harga jual merupakan proses yang sangat penting. Kesalahan penentuan harga akan berakibat fatal. Jika harga ditentukan terlalu mahal, pelanggan akan enggan membeli produk perusahaan dan akan berpindah ke perusahaan lain. Jika harga jual ditentukan terlalu murah, maka biaya produksi yang telah dikeluarkan oleh perusahaan tidak akan tertutup sehingga perusahaan mengalami kerugian. Pendekatan umum dalam penentuan harga jual adalah menambahkan angka perkiraan laba (mark up) pada angka harga pokok. Markup adalah selisih antara harga jual dan harga pokok produk. Markup biasanya berupa persentase tertentu dari harga pokok produk. Pendekatan ini disebut dengan cost-plus pricing karena persentase markup yang telah ditentukan di muka ditambahkan pada angka harga pokok untuk menentukan harga jual. Dengan demikian, harga jual dapat ditentukan sebagai berikut: Harga Jual = Harga Pokok + (persentase markup x harga pokok) Sebagai contoh, jika perusahaan menggunakan persentase markup sebesar 50%, maka markup ini akan ditambahkan pada harga pokok produk untuk menentukan harga jual. Jika harga pokok produk per unit sebesar Rp ,00, maka harga jual produk akan sebesar Rp ,00 per unit. 2

3 Ada dua persoalan yang harus dijawab dalam menggunakan pendekatan ini: 1. Berapa angka harga pokok yang akan digunakan sebagai basis perhitungan? 2. Bagaimana cara penentuan persentase markup? Pendahuluan Pada umumnya harga jual produk dan jasa ditentukan oleh adanya perimbangan antara permintaan dan penawaran di pasar, sehingga biaya bukan satu-satunya penentu harga jual. Dalam menentukan harga jual, manajer banyak menghadapi ketidakpastian (seperti selera konsumen, kemampuan daya beli, jumlah pesaing dan sebagainya) yang harus memberikan informasi batas bawah harga jual ditetapkan. Manfaat Informasi Biaya Penuh dalam Penentuan Harga Jual 1. Biaya penuh merupakan titik awal dalam menghadapi ketidakpastian dalam pengambilan keputusan. 2. Biaya penuh merupakan dasar untuk perlindungan kemungkinan terjadinya kerugian. 3. Biaya penuh sebagai dasar penentuan harga jual dengan membandingkan dari harga pesaing. 4. Biaya penuh merupakan dasar untuk pengambilan kepentingan dalam memasuki pasar. 3

4 Metode Penentuan Harga Jual 1. Penentuan harga jual normal (Normal Pricing) 2. Penentuan harga jual cost type contract 3. Penentuan harga jual pesanan khusus 4. Penentuan harga jual yang diatur oleh pemerintah Penentuan Harga Jual Normal (Normal Pricing/Cost Plus Pricing) Harga jual produk terbentuk di pasar sebagai interaksi antara jumlah permintaan dan penawaran di pasar. Dalam keadaan normal, harga jual memerlukan informasi biaya penuh masa yang akan datang sebagai penentu harga jual produk (Cost Plus Pricing). Cost Plus Pricing Cost plus pricing adalah penentuan harga jual dengan cara menambahkan laba yang diharapkan di atas biaya penuh masa yang akan datang untuk memproduksi dan memasarkan produk. Sehingga harga jual barang dapat menutup biaya penuh dan dapat menghasilkan laba yang diharapkan (berdasarkan investasi yang ditanamkan untuk menghasilkan produk tersebut). 4

5 Formula Harga Jual = Taksiran Biaya Penuh + Laba yang diharapkan Taksiran biaya penuh yaitu jumlah biaya yang dikeluarkan untuk memproduksi barang, baik menggunakan metode full costing maupun variable costing. Laba yang diharapkan yaitu laba yang diharapkan di atas biaya penuh masa yang akan datang untuk memproduksi dan memasarkan produk. Hal yang Perlu Dipertimbangkan dalam Penentuan Laba yang Diharapkan Cost of capital, biaya yang dikeluarkan untuk investasi dalam perusahaan tersebut. Business risk, semakin besar resiko bisnis yang dihadapi, semakin besar yang ditambahkan dalam cost of capital. Capital employed (investasi), besarnya investasi yang ditanamkan untuk memproduksi dan memasarkan produk tersebut. Perhitungan Harga Jual dengan Cost Plus Pricing dengan Pendekatan Full Costing Perusahaan KK dalam menentukan produk A yang telah dianggarkan dengan kapasitas normal unit dengan taksiran biaya penuh sebagai berikut: Biaya produksi Rp ,00 Biaya adm & umum Rp ,00 Biaya pemasaran Rp ,00 Total biaya Rp ,00 5

6 Total biaya investasi/aktiva awal tahun anggaran sebesar Rp ,00 dan laba yang diharapkan dari investasi tersebut sebesar 25%. Tentukan harga jual per unit! Perhitungan mark up: Biaya adm & umum Rp ,00 Biaya pemasaran Rp ,00 Laba yang diharapkan 25% x Rp ,00 Rp ,00 Jumlah biaya mark up Rp ,00 Biaya produksi Rp ,00 Persentase markup = Rp ,00 x 100% Rp ,00 = 50% Perhitungan harga jual: Biaya produksi Rp ,00 Biaya mark up Rp ,00 Jumlah harga jual Rp ,00 Volume produksi unit Harga jual per unit = Rp , unit = Rp 450,00 per unit 6

7 Perhitungan Harga Jual dengan Cost Plus Pricing dengan Pendekatan Variable Costing Perusahaan KK tersebut di atas, anggaran produksi unit/tahun dan biaya penuh yang dianggarkan Rp ,00 yang terdiri dari data-data sebagai berikut: Biaya variabel: Biaya produksi var Rp ,00 Biaya adm & umum var Rp ,00 Biaya pemasaran var Rp ,00 Total biaya var Rp ,00 Total biaya variabel Rp ,00 Biaya tetap: Biaya produksi tetap Rp ,00 Biaya adm & umum tetap Rp ,00 Biaya pemasaran tetap Rp ,00 Total biaya tetap Rp ,00 Total biaya penuh Rp ,00 Perhitungan persentase mark up: Biaya tetap Rp ,00 Laba yang diharapkan 25% x Rp ,00 Rp ,00 Jumlah Rp ,00 Jumlah biaya variabel Rp ,00 Persentase markup = Rp ,00 x 100% Rp ,00 = 114,29% 7

8 Perhitungan harga jual: Biaya variabel Rp ,00 Mark up 114,29% x Rp ,00 Rp ,00 Jumlah harga jual Rp ,00 Volume produksi unit Harga jual per unit = Rp , unit = Rp 450,9 Rp 450,00 per unit Penentuan harga jual dalam cost type contract Cost type contract adalah kontrak pembuatan produk atau jasa di mana pembeli setuju untuk membeli produk dengan harga yang didasarkan pada biaya yang dikeluarkan sesungguhnya ditambah laba yang diinginkan (%) tertentu dari total biaya kontrak. Dasar penentuan harga jual cost type contract adalah biaya penuh masa lalu. Biaya cost type contract dapat dihitung sebagai berikut: Biaya penuh sesungguhnya Rp xxx Laba yang diharapkan (% x total biaya penuh) Rp xxx Harga yang harus dibayar pembeli Rp xxx 8

9 Sebelum melakukan penentuan harga jual, biasanya terlebih dahulu dibuat perjanjian atau kesepakatan baik tertulis/tidak tertulis yang berisikan hak dan kewajiban bagi yang memberi kontrak maupun yang diberi kontrak. Perjanjian ini akan digunakan sebagai dasar dalam menghitung harga jualnya. Contoh Perusahaan Setia Jambi telah memenangkan tender untuk pengadaan komputer sebanyak 80 unit dengan biaya yang dikeluarkan: Biaya langsung pengadaan komputer Rp ,00. Biaya tidak langsung proyek Rp ,00. Total biaya penuh proyek Rp ,00. Laba yang diharapkan oleh perusahaan setia sebesar 20% dari biaya penuh yang dikeluarkan. Harga jual yang dibebankan kepada pemilik proyek dalam cost type contract dapat dihitung sebagai berikut: Total biaya penuh proyek: Biaya langsung proyek Rp ,00 Biaya tidak langsung proyek Rp ,00 Total biaya penuh proyek Rp ,00 9

10 Total biaya penuh proyek Rp ,00 Laba yang diharapkan 20% x Rp ,00 = Rp ,00 Total biaya kontrak Rp ,00 Harga jual per unit = Rp ,00 80 = Rp ,00 Penentuan Harga Jual Pesanan Khusus Pesanan khusus merupakan pesanan yang diterima oleh perusahaan di luar pesanan reguler yang dilakukan/dipesan secara rutin. Pesanan khusus, harga yang diminta biasanya di bawah harga normal atau di bawah biaya penuh dan jumlah/besarnya pesanan khusus unitnya besar, sehingga memungkinkan memanfaatkan kapasitas produksi yang belum terpakai secara penuh. Kebijakan menerima/menolak pesanan khusus adalah: 1. Pesanan reguler dapat dilayani secara baik, sehingga biaya penuh dan laba yang diinginkan telah dapat ditutup/dicapai melalui penjualan reguler. 2. Pesanan khusus tersebut masih memungkinkan karena kapasitas produksi masih bisa mencapainya dan harga jual pesanan khusus masih di atas biaya penuh variabel. 10

11 Jika kedua kondisi tersebut masih dapat dipenuhi berarti pesanan khusus tersebut dapat diterima, apalagi jika tujuan penerimaan pesanan khusus tersebut sebagai sasaran promosi perusahaan. Tetapi sebaliknya, jika tidak terpenuhi pesanan khusus sebaiknya ditolak. Contoh Perusahaan KK Jambi menerima pesanan khusus dari pelanggannya di luar pesanan reguler sebanyak 2000 unit sepeda dengan harga per unit Rp ,00. harga jual normal sebesar Rp ,00 dan biaya penuh untuk memproduksi sepeda tersebut per unit Rp ,00. berarti harga pesanan khusus masih di bawah harga normal maupun biaya penuh. Produksi perusahaan masih memungkinkan memproduksi sepeda tersebut karena kapasitas produksi belum mencapai kapasitas penuh unit/tahun. Biaya tetap Rp ,00 per tahun dapat ditutup dari penjualan reguler. Biaya penuh yang variabel sebesar Rp ,00 per unit (Rp ,00 Rp ,00). 11

12 Perhitungan menerima atau menolak pesanan khusus sebagai berikut: Total harga jual pesanan khusus 2000 x Rp ,00 Rp ,00 Total biaya variabel untuk memproduksi pesanan khusus 2000 x Rp ,00 Rp ,00 Laba kontribusi Rp ,00 Berarti pesanan khusus tersebut dapat diterima karena dapat menghasilkan laba/keuntungan bagi perusahaan sebesar Rp ,00. Penentuan Harga Jual yang Diatur oleh Pemerintah Produk/jasa yang dihasilkan untuk memenuhi kebutuhan pokok masyarakat banyak seperti listrik, telepon, air, telegaram, dan pos diatur oleh peraturan pemerintah. Harga jual produk dan jasa ditentukan berdasarkan biaya akuntansi penuh masa yang akan datang ditambah dengan laba yang diharapkan. 12

13 Contoh Perusahaan air minum untuk menghasilkan air diperlukan investasi sebesar Rp ,00 untuk mesin dan peralatan, gedung dan modal kerjanya. Taksiran biaya produksi sebesar Rp 600,00 per liter pada volume produksi liter/tahun. Biaya non produksi (biaya pemasaran dan biaya umum/administrasi) ditaksir Rp ,00. ditetapkan laba wajar untuk perusahaan 20% dari investasinya. Harga jual per liter air dapat dihitung sebagai berikut: Biaya produksi air per liter Rp 600,00 Mark up 9% x Rp 600,00 Rp 54,00 Target harga jual per liter Rp 654,00 13

BAB II PENENTUAN HARGA JUAL. berwujud serta tidak menghasilkan kepemilikan sesuatu. M enurut Hansen. menggunakan produk atau fasilitas organisasi.

BAB II PENENTUAN HARGA JUAL. berwujud serta tidak menghasilkan kepemilikan sesuatu. M enurut Hansen. menggunakan produk atau fasilitas organisasi. BAB II PENENTUAN HARGA JUAL 2.1 Jasa 2.1.1 Pengertian Jasa M enurut Kotler (2000:428), jasa adalah setiap kegiatan atau manfaat yang ditawarkan oleh suatu pihak pada pihak lain dan pada dasarnya tidak
