Apa yang Aku Tahu Saat Ini

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Apa yang Aku Tahu Saat Ini"

Transkripsi

1 Tantangan Pribadi Apa yang Aku Tahu Saat Ini Handout 1 Apa yang akan kamu sampaikan pada dirimu yang lebih muda untuk menunjukkan pengaruh negatif mengejar penampilan ideal, dan membujuk agar tidak mengejarnya? Tulislah sepucuk surat atau gunakan cara kreatif lainnya (vlog, blog, podcast, animasi, video, lagu, komik, dsb.) untuk disampaikan pada dirimu yang lebih muda: Apa itu penampilan ideal. Semua pengorbanan untuk mengejarnya. Mengapa tak ada gunanya mengejar penampilan ideal. Silakan bawa hasil kreasimu ke sesi selanjutnya untuk dibagikan bersama kelompok.

2 Girl Kartu skenario Kalau Aku Jadi Dia Pilihlah skenario yang dirasa paling relevan untuk kelompokmu, atau buatlah skenariomu sendiri. Handout 2 Sebentar lagi musim panas, aku tak sabar lingin mencokelatkan kulit. Tapi tubuhku kurang cocok memakai bikini. Harus dilangsingkan! Pesta prom akhir tahun ajaran tinggal tiga bulan lagi. Baiknya kuturuti saja rencana diet yang sudah dibuatkan ibuku. Kalau tidak, aku tidak akan terlihat cantik memakai gaun. Kurasa sebaiknya aku tidak ikut pesta dulu. Aku tahu sudah lama aku tidak jalan bersama teman-teman, tapi mereka akan lebih gembira tanpa aku. Aku terlalu gemuk untuk memakai gaun. Mungkin saja mereka malu terlihat bersamaku. Kukatakan saja nanti aku lupa mengerjakan PR. Aku tidak tahan berdiri di depan semua orang dan membawakan presentasi. Mereka akan melihat aku lebih gemuk daripada anak-anak perempuan lain di kelasku. Aku akan duduk di belakang tanpa bersuara. Aku menyukai rambutku, tapi tidak cocok dengan selera teman-temanku dan ada saja komentar mereka tentang rambutku. Kupikir aku harus menabung untuk meluruskan rambut. Aku tidak bisa masuk sekolah hari ini, semua orang tahu apa yang terjadi dengan Alex tadi malam. Seharusnya tidak perlu kulakukan, tapi ini membuatku merasa nyaman pada diriku sendiri, seperti diinginkan, meski hanya sebentar. Aku hanya berharap perasaan itu takkan hilang. Mereka akan selalu meledekku kecuali aku mengubah penampilan. Aku benci sekali pada tubuhku. Setiap kali memikirkan hal itu, aku ingin menyakiti diriku sendiri. Bagaimana aku bisa berlatih di gym hari ini? Bayangan harus berganti baju di depan semua orang dan memakai celana pendek ketat membuatku muak. Aku tak suka bertemu sepupuku. Ia selalu mengomentari berat badanku dan betapa besar payudaraku. Mungkin ia benar; aku harus berusaha menurunkan berat badan. Lagi-lagi dihukum karena make-up terlalu tebal. Aku tidak peduli. Aku takkan mengubahnya, atau setiap orang akan melihat bintik-bintik di kulitku. Semua temanku punya pacar. Aku yakin aku pun bisa, kalau saja tubuhku lebih ramping. Ibuku bilang aku terlalu banyak berolahraga, tapi itu satu-satunya cara untuk tampil menarik supaya ada yang menyukaiku. Temanku pernah berkata aku terlalu banyak memasang foto selfie di Instagram dan mengomentari penampilanku. Katanya ia bosan mendengarku mengeluh tentang betapa buruk penampilanku dan mengira aku sedang memancing pujian, tapi itu tidak benar! Aku tidak secantik yang orang bilang. Aku juga yakin aku langsing, tapi apakah cukup langsing? Dulu aku diolok-olok dan baru berhenti setelah berat badanku turun, tapi apakah nanti aku bisa diolok-olok lagi? Semua teman menyarankan agar aku menurunkan berat badan, dan anak-anak lain memanggilku gendut. Aku betul-betul benci pada diriku sendiri. Keadaan tidak akan berubah kecuali aku memperbaiki tubuhku. Teman-temanku mengira aku tidak makan, padahal aku makan banyak! Ibuku bilang tubuhku akan gemuk jika terlalu banyak makan, tapi aku tidak mau teman-temanku mengira aku penyakitan. Tadinya aku ingin pergi ke pesta, tapi berubah pikiran ketika melihat betapa jelek gaun itu saat kukenakan. Aku tidak bisa keluar rumah akhir pekan ini, aku harus menabung untuk mengecilkan payudara. Aku ingin bisa menjalani operasi segera setelah usiaku 18 tahun. Aku akan terus merasa tak nyaman dengan diriku sendiri sampai payudaraku ideal. Aku tahu aku tidak akan punya banyak teman jika terus merasa malu, tapi saat orang menatapku, aku selalu merasa mereka sedang menilai seburuk apa penampilanku.

3 Boy Kartu skenario Kalau Aku Jadi Dia Pilihlah skenario yang dirasa paling relevan untuk kelompokmu, atau buatlah skenariomu sendiri. Handout 2 Sebentar lagi musim panas, aku harus mengencangkan perut dan siap untuk pesta pantai! Pesta prom akhir tahun ajaran tinggal tiga bulan lagi. Baiknya aku lebih banyak berlatih di gym. Kalau tidak, aku tidak akan terlihat keren. Kurasa sebaiknya aku tidak ikut pesta dulu. Aku tahu sudah lama aku tidak jalan bareng teman-teman, tapi mereka akan lebih gembira tanpa aku. Lagi pula, aku terlalu gemuk untuk memakai kaus baruku. Mungkin saja mereka malu terlihat bersamaku. Kukatakan saja nanti aku lupa mengerjakan PR. Aku tidak tahan berdiri di depan semua orang dan membawakan presentasi. Mereka akan melihat aku lebih pendek daripada anak-anak laki lain di kelasku. Aku akan duduk di belakang tanpa bersuara. Aku menyukai rambutku, tapi tidak cocok dengan selera teman-temanku dan ada saja komentar mereka tentang rambutku. Rambutku cepat sekali berminyak. Aku tidak bisa masuk sekolah hari ini karena mencukur wajah membuatku terlihat aneh. Aku tidak mau orang-orang menertawakanku. Mereka akan selalu meledekku kecuali aku lebih berotot. Aku benci sekali pada tubuhku. Setiap kali memikirkan itu, aku ingin menyakiti diriku sendiri. Bagaimana aku bisa berlatih di gym hari ini? Bayangan harus berganti baju di depan semua orang dan memakai kaus ketat membuatku muak. Aku tak suka bertemu sepupuku. Ia selalu saja mengomentari berat badanku. Mungkin ia benar; aku harus berusaha menurunkan berat badan. Aku takkan menjawab pertanyaan apa pun di kelas hari ini karena aku tidak mau setiap orang melihat bintik-bintik di kulitku. Kenapa harus aku yang kulitnya berbintik? Semua temanku punya pacar. Aku yakin aku pun bisa, kalau saja tubuhku lebih berotot. Ayahku bilang aku terlalu banyak berolahraga, tapi itu satu-satunya cara untuk tampil menarik supaya ada yang menyukaiku. Dulu aku senang main football, tapi bulu kakiku lebih banyak daripada orang lain sehingga aku sekarang berhenti main. Tapi yang lain-lain kelihatannya senang. Aku tidak setampan yang orang bilang. Aku juga yakin aku berotot, tapi apakah cukup berotot? Dulu aku diolok-olok dan baru berhenti setelah lebih berotot, tapi apakah nanti aku bisa diolok-olok lagi? Semua teman menyarankan agar aku menurunkan berat badan dan mencokelatkan kulit. Aku betul-betul benci pada diriku sendiri. Keadaan tidak akan berubah kecuali aku memperbaiki tubuhku. Teman-temanku mengira aku tidak makan, padahal aku makan banyak! Ibuku bilang tubuhku akan gemuk jika terlalu banyak makan, tapi aku tidak mau teman-temanku mengira aku penyakitan. Tadinya aku ingin berenang, tapi berubah pikiran ketika melihat betapa jelek tubuhku dengan celana renang, hanya saja aku tak punya uang untuk berlatih di gym lagi. Aku tidak bisa keluar rumah akhir pekan ini. Aku harus menabung untuk menambah berat badan. Aku akan terus merasa tak nyaman dengan diriku sendiri sampai otot lenganku membesar. Aku tahu aku tidak akan punya banyak teman jika terus merasa malu, tapi saat orang menatapku, aku selalu merasa mereka sedang menilai seburuk apa penampilanku.

4 Tantangan Pribadi Saat Cermin Kamu unik dan kamu menakjubkan. Seberapa sering kamu menghargai kalimat itu? Sediakan waktu untuk mengenali 10 hal yang kamu suka tentang dirimu sendiri. Handout 3 Kenakan pakaian yang menampakkan lekuk tubuhmu dan carilah ruangan yang sepi dengan cermin di dalamnya. Tataplah cermin dan pikirkan tentang... Apa yang kusukai tentang diriku, yang tidak terlihat di cermin karena adanya di dalam: Apa yang kusukai tentang tubuhku yang terlihat di cermin: Untuk membantumu memulai... Apa yang menurutmu disukai teman-temanmu tentang dirimu? Mulailah dari hal-hal kecil tentang dirimu sendiri, dan dari situ cobalah memikirkan hal-hal yang lebih besar. Jika menemukan lima poin terasa sukar, mulailah dengan tiga poin untuk tiap daftar. Bisa? Setelah menemukan tiga, apakah kamu bisa menemukan dua lagi untuk tiap daftar?

5 Girl Kartu Bingo Obrolan Tubuh Handout 4 Berat badanku naik banyak. Aku terlalu gemuk untuk memakannya. Apa aku terlihat gemuk dengan baju ini? Aku merasa jelek sekali. Kamu akan sangat cantik jika berat badanmu turun. Apa aku terlihat gemuk dengan baju ini? Kalau saja aku secantik kamu. Pantatnya terlihat besar sekali dengan rok itu. Kamu keren banget! Turun berapa kilo? Aku harus turun 10 kilo. Belilah baju dengan ukuran lebih kecil. Itu akan menjadi motivasi untukmu. Lebih baik kamu memilih celana model baggy agar pahamu tersamar. Cewek itu agak terlalu gemuk untuk kencan dengan cowok itu. Ia benar-benar jadi gemuk... Kamu kelihatan keren. Apakah kamu baru menurunkan berat badan? Ia terlalu gemuk untuk mengenakan gaun itu. Tubuhnya besar sekali. Ia pasti sangat tidak sehat. Aku harus bisa menurunkan berat badan sebelum musim panas. Pahaku besar sekali. Tak akan ada yang mau berkencan denganku kalau aku tidak turun beberapa kilo. Menurutmu kamu gemuk? Lihat aku! Aku akan berusaha menyingkirkan semua bagian yang bisa berguncang, kecuali payudaraku. Diet ini berhasil sekali untukku. Kamu harus mencobanya... Aku tak bisa memakannya. Nanti aku gemuk. Menurutmu kamu gemuk? Lihat timbunan lemakku! Sulit dipercaya berat badannya turun sebanyak itu! Berat badannya naik gila-gilaan sejak tahun lalu. Aku tak suka dadaku yang rata. Kamu langsing sekali. Bagaimana kamu melakukannya? Kalau saja aku bisa sekurus kamu. Kamu lihat cewek yang dikencaninya? Ia seperti paus. Wow, pantatnya besar sekali! Aku terlihat menjijikkan dengan badan seberat ini. Aku akan mencoba diet baru itu. Ingin bergabung? Kamu akan terlihat jauh lebih baik. Aku terlalu gemuk untuk memakai bikini. Apa kamu pernah diet?

6 Boy Kartu Bingo Obrolan Tubuh Handout 4 Berat badanku naik banyak. Aku terlalu gemuk untuk memakannya. Gaya rambutnya kacau banget deh. Saat ini aku merasa jelek sekali. Kamu akan terlihat macho jika berat badanmu turun. Apa kamu menyukai perut six-pack-ku? Kalau saja aku sebugar kamu. Ia kelihatan kecil sekali jika berdiri di samping anak-anak lain! Kamu keren banget! Seberapa sering kamu berolahraga? Aku harus turun 10 kilo. Kamu bisa melakukannya dengan membeli kaus yang lebih ketat. Lebih baik kamu memilih celana model baggy agar perutmu tersamar. Cowok itu agak terlalu gemuk untuk kencan dengan cewek itu. Bulunya banyak sekali. Apa ia tidak tahu ada yang namanya pisau cukur? Kamu kelihatan keren. Apakah kamu baru menurunkan berat badan? Ia terlalu gemuk untuk memakai celana pendek itu. Lenganmu sama sekali tidak berotot! Aku harus bisa menurunkan berat badan sebelum musim panas. Aku harus mengencangkan perut. Tidak ada yang mau berkencan denganku kalau aku tidak mengencangkan otot. Menurutmu kamu gemuk? Lihat aku! Aku akan berusaha mencokelatkan kulitku. Latihan ini berhasil sekali untukkukamu harus mencobanya... Aku tak bisa memakannya. Nanti aku gemuk. Menurutmu kamu gemuk? Lihat perutku! Ia belum berusaha. Ia tampak pucat dan lemah. Semua orang lain jauh lebih tinggi dibanding tahun lalu. Aku benci tubuhku yang kurus. Kamu berotot sekali. Bagaimana kamu melakukannya? Kalau saja aku bisa selangsing kamu. Kamu lihat cewek yang dikencaninya? Ia seperti paus. Ha! Lihat wajahnya yang penuh bulu! Aku terlihat menjijikkan dengan badan seberat ini. Aku akan mencoba klub gym yang baru itu. Ingin bergabung? Kamu akan terlihat jauh lebih baik. Aku terlalu gemuk untuk memakai celana renang. Apa kamu pernah diet?

7 Girl Kisi-kisi pernyataan Tanggapan Cepat Handout 5 Kalau saja aku lebih mirip kamu. Kakimu jenjang dan indah. Ia tidak akan pernah punya pacar. Ia terlalu gemuk. Penyanyi itu benar-benar jadi gemuk. Padahal dulu tubuhnya langsing menawan. Kamu lihat cewek itu? Ia kurus sekali sampai nyaris tak terlihat! Di semua foto ini kawat gigiku kelihatan. Aku tidak mau orang melihatnya. Gaun ini indah, tetapi kamu jauh lebih cocok memakainya daripada aku. Dadaku terlalu rata untuk gaun terbuka. Ia pasti sangat cantik jika kulitnya tidak berbintik. Harus ada yang membelikannya kosmetik. Aku sama sekali tidak bisa keluar rumah sekarang. Rambutku belum diluruskan.

8 Kisi-kisi pernyataan Kilas Balik Cepat Boy Handout 5 Kalau saja aku bisa lebih mirip kamu. Tubuhmu kencang dan keren. Ia tidak akan pernah punya pacar. Ia terlalu gemuk. Penyanyi itu benar-benar jadi gemuk. Padahal dulu tubuhnya sangat berotot. Kamu lihat cowok itu? Ia kurus sekali sampai nyaris terbang tertiup angin! Di semua foto ini kawat gigiku kelihatan. Aku tidak mau orang melihatnya. Aku ingin sekali memakai kaus ketat dan memperlihatkan otot dada, tapi hal itu takkan pernah terjadi padaku. Ia pasti sangat tampan jika kulitnya tidak berbintik. Ia harus memanjangkan rambut! Aku tak mungkin pergi ke pantai. Tidak ada cara untuk menutupi lenganku yang berbulu.

9 Handout 6 Mata Tak Pernah Bohong? Foto sebelum sesudah

10 Tantangan Pribadi Detektif Media Handout 7 Penampilan ideal itu palsu karena: Tak ada gunanya mengejar penampilan ideal karena:

11 Sertifikat True to Me telah menyelesaikan program lima sesi True to Me. Dengan berpartisipasi dalam program True to Me, ia telah: Berlatih kerja sama tim dan membangun hubungan yang positif dengan teman-teman sebayanya. Menerapkan keterampilan berpikir kritis terhadap permasalahan hangat seputar kepercayaan diri dan media. Mengembangkan keterampilan kepemimpinan dengan mengenali perubahan positif yang dapat ia lakukan untuk menciptakan komunitas yang lebih percaya diri, dan menerapkan perubahan tersebut. Berlatih mengemukakan pendapat dan menggunakan berbagai sarana komunikasi serta seni kreatif untuk menyampaikan pesan. self-esteem project selfesteem.dove.com

True to Me. Panduan Lima Sesi. self-esteem project. Aktivitas kepercayaan diri untuk kelompok remaja

True to Me. Panduan Lima Sesi. self-esteem project. Aktivitas kepercayaan diri untuk kelompok remaja True to Me Aktivitas kepercayaan diri untuk kelompok remaja Panduan Lima Sesi self-esteem project Mengapa True to Me? 2 True to Me - Aktivitas kepercayaan diri untuk kelompok remaja 3 Pedoman kelompok
