BAB I PENDAHULUAN. elektronik dipakai untuk tujuan promosi dan periklanan di suatu halaman web (Saputro,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. elektronik dipakai untuk tujuan promosi dan periklanan di suatu halaman web (Saputro,"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang E-commerce pertama kali diperkenalkan pada tahun 1994 pada saat pertama kali elektronik dipakai untuk tujuan promosi dan periklanan di suatu halaman web (Saputro, 2008). Banyak kalangan dari berbagai golongan memilih untuk menerapkan konsep e-commerce di dalam organisasinya dengan tujuan untuk meningkatkan efisiensi dan mengurangi biaya serta memberikan jaminan pelayanan yang lebih baik kepada konsumen dan pihak-pihak lain yang memiliki kepentingan pada organisasi. Saat ini, e-commerce telah dianggap menjadi komponen yang semakin penting dalam organisasi apapun, mulai organisasi bisnis, pemerintah, sektor nirlaba, hingga ke lingkungan akademis seperti sekolah dan universitas, penggunaan e- commerce ini bertujuan untuk mendapatkan keunggulan dalam berkompetisi dan mendapatkan akses terhadap pasar global yang luas. E-commerce yang digunakan di sekolah-sekolah khususnya di lingkungan perguruan tinggi sangat membantu proses bisnis di peguruan tinggi tersebut. Sebagian besar dari E-commerce tersebut berbentuk web universitas. Web universitas sangat membantu pihak manajemen universitas dalam menunjang bukan hanya masalah keadministrasian, namun juga lain sebagainya. Misal dalam hal penerimaan mahasiswa baru, pengelolaan data akademik mahasiswa, pelaksanaan kegiatan perkuliahan, manajemen sumber daya serta proses pengambilan kebijakan eksekutif, dapat diselesaikan secara efektif dan optimal. E- commerce sendiri, Secara umum dapat dibedakan menjadi :

2 1. Business to Business (B2B) e-commerce tipe ini meliputi transaksi antar organisasi yang dilakukan di Electronic market. 2. Business to Costumer (B2C) Merupakan transaksi eceran dengan pembeli perorangan. 3. Customer to Customer (C2C) Konsumen menjual secara langsung ke konsumen lain. Atau mengiklankan jasa pribadi di Internet. 4. Customer to Business (C2B) Perseorangan yang menjual produk atau layanan ke organisasi, perseorangan yang mencari penjual, berinteraksi dan menyepakati suatu transaksi. 5. Nonbusiness e-commerce Lembaga non bisnis seperti akademis, organisasi, orgasnisasi keagamaan, organisasi sosial dan lembaga pemerintahan yang menggunakan berbagai tipe e- Commerce untuk mengurangi biaya guna meningkatkan operasi dan layanan publik. 6. Intrabusiness (organiszational) e-commerce Termasuk kategori ini adalah semua aktivitas intern organisasi, biasanya dijalankan di internet yang melibatkan pertukaran barang, jasa/informasi. E-Commerce sendiri dapat ditinjau dari banyak perpektif. Dari perspektif komunikasi, e-commerce adalah pengiriman informasi, produk dan jasa atau pembayaran melalui jaringan telepon, atau jalur komunikasi lainnya. Lalu dari perspektif proses bisnis, e-commerce adalah aplikasi teknologi menuju otomatisasi transaksi bisnis. Sedangkan dari perspektif pelayanan, e-commerce adalah alat yang digunakan untuk mengurangi biaya dalam pemesanan dan pengiriman barang. Dan dari perspektif online, e-commerce menyediakan kemampuan untuk

3 menjual dan membeli produk serta informasi melalui internet dan jaringan jasa online lainnya. Paper ini akan mengangkat e-commerce jenis Business to Costumer (B2C) yang digunakan oleh universitas Airlangga dalam bentuk web universitas, yaitu Universitas Airlangga Cyber Campus atau yang biasa disebut UACC. Universitas Airlangga Cyber Campus (UACC) merupakan pengembangan sistem informasi akademik yang berbasis website dan sangat membantu dalam hal pengolahan informasi informasi mengenai mahasiswa, dosen, administrasi akademik, proses belajar mengajar, fasilitas kampus, kegiatan mahasiswa diluar maupun didalam pada Universitas Airlangga. Dengan pengembangan sistem informasi yang berbasis website pada Universitas Airlangga, merupakan hal yang sangatlah penting karena keberadaan suatu website sangat membantu dalam penyampaian informasi kegiatan kegiatan kampus kepada mahasiswa, dosen, karyawan, alumni dan juga kepada masyarakat yang membutuhkan informasi tentang Universitas Airlangga dengan semakin mudah, cepat, tepat, dan hemat. Namun terkadang pembuatan sebuah website tidak memperhatikan kenyamanan penggunanya. Hal ini akan mengakibatkan kesulitan bagi penggunanya untuk mengakses informasi-informasi yang disediakan dalam website tersebut. B. Rumusan Masalah Dari uraian latar belakang diaatas maka dapat kami simpulkan rumusan masalahnya ialah : 1. Bagimanakah kelengkapan dan ketepatan informasi yang terdapat pada website Universitas Airlangga dengan yang terdapat pada Universitas Brawijaya? 2. Bagaimanakah perbedaan kecepatan akses informasi yang terdapat pada website Universitas Airlangga dengan yang terdapat pada Universitas Brawijaya?

4 3. Bagaimanakah kelengkapan hyperlink yang terdapat pada website Universitas Airlangga dengan yang terdapat pada Universitas Brawijaya terhadap situs-situs lembaga penunjang universitas masing-masing? C. Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui : 1. Kelengkapan dan ketepatan informasi yang terdapat pada website Universitas Airlangga dengan yang terdapat pada Universitas Brawijaya. 2. Perbedaan kecepatan akses informasi yang terdapat pada website Universitas Airlangga dengan yang terdapat pada Universitas Brawijaya. 3. Kelengkapan hyperlink yang terdapat pada website Universitas Airlangga dengan yang terdapat pada Universitas Brawijaya terhadap situs-situs lembaga penunjang universitas masing-masing. D. Manfaat Penelitian Manfaat yang dapat diambil dari adanya penelitian ini yaitu : 1. Manfaat Teoritis. Penelitian ini diharapkan mampu memberikan rumusan-rumusan atau konsepkonsep baru tentang kualitas website universitas dari segi design, kelengkapan informasi dan hyperlink, dan kecepatan akses guna meningkatkan efektifitas dan efisiensi penggunanya. 2. Manfaat Praktis. Penelitian ini diharapkan mampu meningkatkan kenyamanan dan kepuasan pengguna yang sedang mengakses untuk keperluan akademis maupun yang lainnya.

5 3. Manfaat Kebijakan. Penelitian ini diharapkan mampu mendorong dibuatnya suatu standar yang kompatibel guna menjaga kenyamanan penggunanya dan menunjang kelancaran peruliahan.

1. Komunikasi, E-Commerce merupakan pengiriman informasi, produk/layanan,atau sarana elektronik lainnya.

1. Komunikasi, E-Commerce merupakan pengiriman informasi, produk/layanan,atau sarana elektronik lainnya. Sejarah E-Commerce Penerapan Electronic Commerce bermula diawal tahun 1970-an, dengan adanya Electronic Found Transfer(EFT). Saat itu, tingkat aplikasinya masih terbatas pada perusahaan besar, lembaga
