PROBLEMATIKA PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI SUNTIK 3 (TIGA) BULAN PADA MASYARAKAT KEC. PUUWATU KOTA KENDARI DITINJAU DARI HUKUM ISLAM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROBLEMATIKA PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI SUNTIK 3 (TIGA) BULAN PADA MASYARAKAT KEC. PUUWATU KOTA KENDARI DITINJAU DARI HUKUM ISLAM"

Transkripsi

1 PROBLEMATIKA PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI SUNTIK 3 (TIGA) BULAN PADA MASYARAKAT KEC. PUUWATU KOTA KENDARI DITINJAU DARI HUKUM ISLAM SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Sarjana Hukum pada Jurusan Peradilan Agama OLEH: AMINUDDIN SOFYAN FAKULTAS SYARIAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) KENDARI 2016

2

3

4 KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT yang telah menolong hamba-nya menyelesaikan skripsi dengan judul PROBLEMATIKA PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI SUNTIK 3 (TIGA) BULAN PADA MASYARAKAT KEC. PUUWATU KOTA KENDARI DITINJAU DARI HUKUM ISLAM dengan penuh kemudahan. Tanpa pertolongan Dia, mungkin penulis tidak akan sanggup menyelesaikan dengan baik. Shalawat dan salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah SAW, sosok Nabi suri tauladan yang mampu mengubah dan menguguhkan tatanan peradaban umat manusia dari zaman jahiliyah menjadi zaman terang-benderang, dari zaman yang primitif kezaman edukatif. Melalui kesempatan ini secara khusus, dengan setulus-tulusnya penulis menyampaikan terimakasih yang tak terhingga kepada ibunda tercinta dan istriku, yang telah mendukung, memberikan cinta dan kasih sayangnya, serta yang selalu menyisipkan nama penulis di setiap doa yang dipanjatkannya kepada Allah SWT. dari awal sampai menuju akhir perjalanan penulis di kampus tercinta IAIN Kendari. Kakak-kakakku serta adikku dan anak-anakku yang tersayang, kalian adalah inspirasiku. Segenap keluargaku yang telah memberikan doa, dukungan, perhatian dan kasih sayang sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dan semoga rahmat-nya tercurah kepada kita semua. Amin.. Berbagai kesulitan dan hambatan penulis temui dalam penyusunan skripsi, namun atas rahmat-nya, tekad dan kemauan yang keras terutama adanya bantuan bimbingan dan dorongan dari berbagai pihak sehingga dapat diselesaikan dengan baik untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh derajat sarjana S1. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis menyampaikan terimakasih sebanyak-banyaknya dan penghargaan setinggi-tingginya kepada Bapak iv

5 Dr.Muh.Alifuddin,M.Ag selaku pembimbing I, dan Drs. Muh. Idris, M.A selaku pembimbing II yang selalu mengorbankan waktu, tenaga dan pikiran dalam memberikan bimbingan hingga penyelesaian laporan hasil penelitian ini. Selanjutnnya ucapan terimakasih pula penulis hanturkan kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan secara langsung maupun tidak langsung. 1. Kepada Dr. H. Nur Alim, M.Pd Sebagai Rektor IAIN Kendari yang telah memberikan sarana dan fasilitas serta kebijakan yang mendukung penyelesaian studi peneliti. 2. Kepada Dr. Kamaruddin, S.Ag, SH, M.H Sebagai Dekan fakultas Syariah dengan seluruh jajarannya yang telah memberikan dukungan serta kebijakan dalam penyelesaian studi peneliti. 3. Kepada Bapak dan Ibu dosen yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada penulis dari semester awal sampai akhir dalam studi peneliti. 4. Kepada Bapak dan Ibu Tim penguji yang telah memberikan saran-saran dalam penyusunan skripsi peneliti. 5. Kepada pihak-pihak yang telah memberikan informasi terhadap peneliti yang berkaitan dengan penelitian. 6. Kepada sahabat-sahabatku Rudi salim, Irja Arif, dan teman-teman Muamalah serta teman-teman Fakultas Syariah angkatan 2013, dan tak lupa kepada para sahabat yang tidak bisa saya sebutkan namanya satu persatu,yang telah mendukung dalam penyusunan skripsi ini. 7. Semua pihak yang tidak dapat peneliti sebut satu-persatu yang telah membantu kelancaran tugas akhir ini. Semoga semua pihak yang membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini mendapatkan balasan dari Allah SWT. Peneliti menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis v

6 vi

7 ABSTRAK Nama Penyusun : Aminuddin Sofyan N.I.M : Judul Skripsi : Problematika Penggunaan Alat Kontrasepsi Suntik 3 (Tiga) Bulan Pada Masyarakat kec.puuwatu,kota Kendari Ditinjau Dari Hukum Islam Pembimbing I : DR.Muh.Alifuddin,M.Ag. Pembimbing II : Drs.Muh.Idris,M.A. Judul penelitian ini adalah Problematika Penggunaan Alat Kontrasepsi Suntik 3 (Tiga) Bulan Pada Masyarakat Kec. Puuwatu Kota Kendari Ditinjau Dari Hukum Islam dengan Rumusan masalah penelitian adalah (1) Bagaimana problema atau kondisi objektif yang ditimbulkan akibat penggunaan alat kontrasepsi suntik tiga bulan pada masyarakat Kec.Puuwatu kota kendari dalam tinjauan hukum Islam? (2) Bagaimana penggunaan alat kontrasepsi menurut persfektif Islam? Tujuan penelitian ini adalah (1)Untuk mengetahui problema atau kondisi obyektif yang ditimbulkan akibat penggunaan alat kontrasepsi suntik tiga bulan pada masyarakat di kecamatan Puuwatu, kota kendari dalam tinjauan hukum Islam.(2)Untuk mengetahui bagaimana penggunaan alat kontrasepsi menurut perspektif Islam. Jenis penelitian ini adalah penilitian kualitatif deskriptif yaitu penilitian yang bertujuan untuk mendeskripsikan secara sistematis,faktual dan akurat sesuai dengan data yang peneliti dapatkan.penelitian ini bersifat field research(penelitian Lapangan).tehnik pengumpulan data penelitian ini diperoleh dengan tehnik observasi,wawancara dan studi dokumen. Hasil penelitian yang ditemukan di lapangan menunjukkan bahwa pengunaan alat kontrasepsi suntik tiga bulan pada masyarakat kecamatan Puuwatu menimbulkan problema dikalangan masyarakat itu sendiri seperti hal yang berdampak pada kesehatan baik secara langsung maupun tidak langsung,penggunaan alat kontrasepsi yang tidak disertai dengan pengetahuan yang baik tentang manfaat dan dampak apa saja yang dapat ditimbulkan dari penggunaan alat kontrasepsi dari temuan tersebut maka ini menjadi tugas yang harus diselesaikan oleh pihak-pihak yang terlibat dalam program keluarga berencana baik pemerintah maupun masyarakat untuk mengurangi dampak yang lebih buruk dari penggunaan alat kontrasepsi khususnya suntik 3 bulan dengan mengadakan penyuluhan dan mengedukasi masyarakat secara optimal tentang penggunaan alat kontrasepsi.dasar hukum Q.S Al Baqarah:195, Q.S Annisa:9&29,Q.S Al An am :151,Q.S Hud:6,Q.S Al Isra:31,Q.S Al Qhasas:77, dan salah satu Hadits Rasulullah tentang Al Azl.Dalam tinjauan hukum Islam hal ini menggunakan konsep dari tujuan hukum Islam Maqasidus syari ah yaitu tentang memelihara keturunan dan memelihara jiwa yang diharapkan, dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat khususnya pengguna kontrasepsi suntik tiga bulan, untuk lebih mempertimbangkan mudharat dan manfaat yang akan ditimbulkan dari penggunaan jenis kontrasepsi tersebut.. vii

8 DAFTAR ISI Sampul... Pernyataan Keaslian skripsi... Lembar Pengesahan Skripsi... Kata Pengantar... Abstrak... Daftar Isi... BAB I PENDAHULUAN i ii iii iv vii viii A. Latar Belakang... 1 B. Batasan Masalah... 7 C. Rumusan Masalah... 8 D. Tujuan dan Kegunaan Tujuan Kegunaan... 9 E. Definisi Operasional... 9 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Kajian Relevan B. Tinjauan Teoretis Tentang Alat Kontrasepsi sebagai sarana pelaksanaan keluarga berencana a. Pengertian Kontrasepsi b. Macam- macam alat kontrasepsi C. Kajian Teoretis Kontrasepsi Suntik 3 Bulan (Depo Medroksiprogreteron Asetat) D. Faktor-faktor yang melatar belakangi akseptor memilih alat kontrasepsi suntik E.Tujuan penggunaan alat kontrasepsi F.Tinjauan teoretis alat kontrasepsi dalam pandangan hukum islam dan hukum positif BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Sumber Data D. Tehnik dan Intrumen Pengumpulan Data E. Pengecekan Keabsahan Data viii

9 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Kecamatan Puuwatu B. Pelaksanaan Program Keluarga Berencana Kecamatan Puuwatu C. Hal Yang Mempengaruhi Penggunaan Penggunaan Alat Kontrasepsi Suntik Tiga Bulan Di Kecamatan Puuwatu D. Dampak Penggunaan Alat Kontrasepsi Suntik Tiga Bulan Di Kecamatan Puuwatu E. Problematika penggunaan alat kontrasepsi suntik 3 bulan pada masyarakat kecamatan Puuwatu BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

PERSEPSI MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH IAIN KENDARI TENTANG PACARAN DAN TA ARUF PERSPEKTIF HUKUM ISLAM ( Studi Pada Prodi Akhwal Al-Syakhshiyyah )

PERSEPSI MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH IAIN KENDARI TENTANG PACARAN DAN TA ARUF PERSPEKTIF HUKUM ISLAM ( Studi Pada Prodi Akhwal Al-Syakhshiyyah ) PERSEPSI MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH IAIN KENDARI TENTANG PACARAN DAN TA ARUF PERSPEKTIF HUKUM ISLAM ( Studi Pada Prodi Akhwal Al-Syakhshiyyah ) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Meraih
