LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT"

Transkripsi

1 LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT No SERI E KEPUTUSAN GUBERNUR KEPALA DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT Nomor : 511.1/Kep-826/Binsar/86. Lampiran : 1 (satu) daftar. TENTANG PENYEMPURNAAN KOORDINASI EVALUASI HARGA GUBERNUR KEPALA DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT; MENIMBANG : 1.Bahwa untuk dapat mengikuti kegiatan dan perkembangan perekonomian pada setiap saat, serta untuk memelihara stabilitas harga kebutuhan bahan pokok sehari-hari, perlu dilakukan pencatatan dan penganalisaan harga secara terus menerus seksama dan teratur; 2.bahwa untuk keseragaman sistim pencatatan/pelaporan harga dan pengolahan data tersebut diatas, perlu dikeluarkan pedoman untuk pelaksanaannya; 3.Bahwa pelaksanaan koordinasi pencatatan harga sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Jawa Barat tanggal 6 Agustus 1979 No. 861/Pe.411-EKo/Sk/1979 perihal Penyempurnaan Koordinasi Evaluasi Harga, sudah tidak sesuai lagi dengan keadaan dan perkembangan dewasa ini sehingga perlu ditinjau kembali dan disempurnakan. MENGINGAT : 1.Undang-Undang No. 5 Tahun 1974 tentang Pokok-pokok Pemerintahan di Daerah. 2.Undang-Undang No. 7 Tahun 1960 tentang Statistik. 3.Instruksi Sekretaris Jenderal Departemen Perdagangan No. 276/SD/VIII/69 tentang Pencatatan Sembilan Bahan Pokok. MEMPERHATIKAN: 1.Kawat Menteri Dalam Negeri tanggal 3 Pebruari 1972 No. Ekbang/13/3/28. 2.Surat Keputusan Menteri Pertanian/Ketua Badan Koordinasi Bimas No. 03/Sk/Mentan/Bimas/IV/ 1981 tentang Pembentukan Team Monitoring Harga Gaba dan Palawija ditingkat Produsen.

2 3.Saran dan usul-usul dalam Rapat Team Evaluasi Harga Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Barat. MEMUTUSKAN: MENCABUT SURAT KEPUTUSAN GUBERNUR KEPALA DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT TANGGAL 6 AGUSTUS 1979 NO. 861/Pe.411-Eko/Sk/1979 PERIHAL PENYEMPURNAAN KOORDINASI EVALUASI HARGA. MENETAPKAN PENYEMPURNAAN KEMBALI KOORDINASI EVALUASI HARGA SERTA UNSUR-UNSUR PELAKSANAANNYA DI WILAYAH PROPINSI JAWA BARAT SBEGAI BERIKUT: BAB I KOORDINASI DAN KOMPOSISI PELAKSANA Pasal 1 Koordinasi Evaluasi Harga di Tingkat Propinsi, Tingkat Kabupaten dan Tingkat Kecamatan adalah sebagai berikut: 1.Di Tingkat Propinsi. 1.1.Biro Bina Pengembangan Sarana Perekonomian Daerah, Setwilda Tingkat I Jawa Barat sebagai Ketua merangkap 1.2Kantor Statistik Jawa Barat sebagai Wakil Ketua merangkap 1.3.Depot Logistik Jawa Barat sebagai Sekretaris merangkap 1.4.Dinas Pertanian Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Barat sebagai 1.5.Kanwil Perdagangan Propinsi Jawa Barat sebagai 1.6.Kantor Koperasi Jawa Barat sebagai 1.7.Subdit/Bagian Perekonomian Kotamadya di Ibu Kota Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Barat sebagai 2.Di Tingkat Kabupaten/Kotamadya. 2.1.Subdit/Bagian Perekonomian Setwilda Tingkat II Kabupaten/Kotamadya sebagai Ketua merangkap 2.2.Kantor Statistik Kabupaten/Kotamadya sebagai Sekretaris merangkap 2.3.Sub Dolog/Perwakilan Sub Dolog Kabupaten/Kotamadya sebagai 2.4.Dinas Pertanian Daerah Tingkat II Kabupaten/Kotamadya sebagai 2.5.Kantor Perdagangan Daerah Tingkat II Kabupaten/Kotamadya sebagai 2.6.Kantor Koperasi Daerah Tingkat II Kabupaten/Kotamadya sebagai 3.Di Tingkat Kecamatan. 3.1.Camat sebagai Ketua Merangkap 3.2.Manteri Statistik sebagai Sekretaris merangkap 3.3.Manteri Pertanian sebagai 3.4.Kepala Desa sebagai

3 BAB II TUGAS TEAM EVALUASI HARGA Pasal 3 1.Tugas Team Evaluasi Harga Tingkat Propinsi adalah: 1.1.Melaksanakan pencatatan harga di Ibu Kota Propinsi Jawa Barat. 1.2.Melakukan Pembinaan pelaksanaan pencatatan dan Evaluasi Harga Daerah Tingkat II. 1.3.Mengolah Data harga yang dikirim dari Daerah Tingkat II. 1.4.Melaporkan Data harga kepada Pusat. 1.5.Merumuskan saran-saran dan langkah-langkah yang diperlukan untuk bahan kebijaksanaan Gubernur. 2.Tugas Team Evaluasi Harga TIngkat Kabupaten/Kotamadya adalah: 2.1.Melaksanakan pencatatan harga di Ibu Kota Kabupaten/Kotamadya. 2.2.Melakukan Pembinaan pelaksanaan pencatatan dan Evaluasi Harga kepada Team Evaluasi Harga Tingkat Kecamatan. 2.3.Mengolah data harga yang dikirim dari Kecamatan. 2.4.Melaporkan data harga kepada Propinsi. 3.Tugas Team Evaluasi Harga Tingkat Kecamatan adalah: 3.1.Melaksanakan pencatatan harga di Kecamatan/Desa. 3.2.Melaporkan data harga kepada Kabupaten/Kotamadya. BAB III HARGA, JENIS-JENIS KOMODITI DAN CARA-CARA PENCATATANNYA Pasal 4 Harga yang dicatat yaitu: Harga Konsumen, ialah Harga Eceran di pasar Daerah Tingkat II Kabupaten/Kotamadya. Pasal 5 Jenis Komoditi yang dicatat untuk Harga Konsumen serta cara-cara pencatatannya. 1.Jenis Komoditi 1.1.Sembilan Jenis Bahan Pokok: -Beras (giling 1 dan 2 medium, tanpa karung). -Gula Pasir (ex dalam Negeri dan luar Negeri). -Garam (briket/bata dan gubuk). -Ikan Asin (jenis teri asin nomor 2 dan sepat). -Minyak Tanah -Minyak Goreng (kletik dan ex. Pabrik). -Sabun Cuci (batangan dan Cream detergent). -Textil Kasar (jenis tetoron 110 x 90 Cm). -Batik (jenis biru, mori dan blacu).

4 1.2.Barang Strategis Lainnya: -Tepung Terigu. -Jagung Pipilan kering. -Kedelai. -Gaplek. -Emas. -Semen. 2.Lokasi Pencatatan. Pencatatan Harga Konsumen dilakukan di pasar-pasar Kabupaten/Kotamadya. 3.Waktu Pencatatan. Dilakukan setiap hari Selasa, dengan catatan bahwa bila hari tersebut jatuh pada hari libur, maka pencatatan dilakukan pada hari kerja sebelumnya. 4.Cara Pencatatan. -Pencatatan harga konsumen diambil dari sekurang-kurangnya 3 orang pedagang di pasar Tingkat Kabupaten/Kotamadya. -Harga dari masing-masing Responden dicatat dalam buku Catatan Harian, kemudian diambil harga rata-ratanya. BAB IV CARA PELAPORAN DAN BLANCO DAFTAR ISIAN Pasal 6 Pelaporan data Harga Konsumen dari Tingkat Kabupaten/Kotamadya dilaporkan pada hari itu juga kepada Tingkat Propinsi melalui SSB atau RATEL. Laporan Harga Konsumen dari Kabupaten/Kotamadya ditampung oleh Team Evaluasi Harga Daerah Tingkat I Jawa Barat guna diolah dan dianalisa untuk dilaporkan ke Pusat. Pasal 7 Pencatatan Harga Konsumen dilakukan dengan mempergunakan Blanco isian sebagaimana contoh terlampir pada Surat Keputusan ini. Pasal 8 Laporan Data Harga Konsumen yang diperlukan oleh masing-masing Instans/Badan untuk atasannya secaara vertikal, dilakukan sesuai dengan ketentuan dan cara yang dianut oleh masing-masing Instansi/Badan, data harga yang dilaporkan harus diambil dari data harga yang dikeluarkan oleh Team Evaluasi Harga Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Barat. BAB V PEMBIAYAAN Pasal 9

5 Pembiayaan yang diperlukan untuk pelaksanaan Surat Keputusan ini dibebankan kepada Anggaran Pemerintah Daerah yang bersangkutan dan sumber-sumber dana Instansi-instansi lainnya. BAB VI PENUTUP Pasal 10 Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dengan catatan akan diadakan perubahan dan atau perbaikan sebagaimana mestinya bila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan atau kesalahan didalam penetapannya. Ditetapkan di : Bandung Pada tanggal : 17 Juni GUBERNUR KEPALA DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT, ttd. H.R. MOH. YOGIE S.M. Diundangkan dalam Lembaran Daerah Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Barat, tanggal 15 Juni tahun 1987 Nomor 2 Seri E. SEKRETARIS WILAYAH/DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT ttd. Drs. H. KARNA SUWANDA NIP TEMBUSAN, disampaikan kepada: 1. Yth.Bapak Menteri Dalam Negeri R.I. di Jakarta; 2. Yth.Bapak Menteri Perdagangan dan Koperasi di Jakarta. 3. Yth.Bapak Menteri Pertanian di Jakarta. 4. Yth.Sdr. Kepala Badan Urusan Logistik di Jakarta. 5. Yth.Sdr. Kepala Biro Pusat Statistik di Jakarta. 6. Yth.Sdr. Kepala Kanwil Koperasi Propinsi Jawa Barat. 7. Yth.Sdr. Kepala Kanwil Perdagangan Propinsi Jawa Barat. 8. Yth.Sdr. Kepala Dinas Pertanian Propinsi DT. I Jawa Barat. 9.Yth.Sdr. Kepala Depot Logistik Jawa Barat di Bandung. 10. Yth.Sdr. Kepala Kantor Statistik Jawa Barat di Bandung. 11. Yth.Sdr. Pembantu Gubernur Wilayah I s/d V di Jawa Barat. 12. Yth.Sdr. Bupati/Walikotamadya Kepala Daerah Tingkat II se Jawa Barat. 13. Arsip. CATATAN:

6 Lampiran dalam bentuk Tabel apabila ingin menampilkan gambar tersebut tekan tombol TAB kemudian Enter.

LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT

LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT No. 2 1989 SERI E ----------------------------------------------------------------- SURAT KEPUTUSAN GUBERNUR KEPALA DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT Nomor
