Permohonan Donatur Untuk Santunan Anak Yatim Dan Jompo

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Permohonan Donatur Untuk Santunan Anak Yatim Dan Jompo"

Transkripsi

1 Yayasan TMULIANINGSIH Jl. Raya Tambelangan Pangkalan No.22, Tambelangan Sampang - Madura PROPOSAL Permohonan Donatur Untuk Santunan Anak Yatim Dan Jompo Contact Person Moh.Amirullah Telp Tjitjih Mulianingsih Telp

2 Pendahuluan Dan Latar Belakang Menyikapi permasalahan bangsa saat ini, mari kita renungkan dari hari ke hari, bulan ke bulan, tahun ke tahun, persoalan yang menimpa bangsa Indonesia datang silih berganti. Hingga saat ini persoalan persoalan tersebut belum bisa di selesaikan dengan optimal. Persoalan sosial yang terjadi seperti benang kusut yang sulit dicari ujung pangkalnya. Kemiskinan, pengangguran, anak gelandangan, pengamen ada dimana-mana, begitupun nasib anak yatim, piatu, dhuafa belum sepenuhnya diperhatikan. Maka kita semua sebagai komponen bangsa sudah saatnya berperan aktif di bidang masing-masing untuk menjawab permasalah sosial tersebut. Kesadaran untuk berbagi, tidak saja merupakan sikap mulia yang diajarkan semua agama, lebih dari itu, pikiran dan naluri manusia sebagai makhluk sosial selalu menuntut kita untuk bersikap peduli dan peka terhadap segala penderitaan, kekurangan dan keterbatasan yang dirasakan sesama. Ada sisi lain dari bathin kita yang ikut menderita atau merasa bersalah ketika kita memiliki dan merasakan kemudahan hidup dengan berbagai fasilitasnya, sementara di saat yang sama kita tahu, ada di sekitar kita yang bahkan hanya untuk memenuhi kebutuhan hidup minimalpun terasa sulit. Setitik cahaya yang menjadi harapan kita bersama, ketika naluri kesadaran kita tergerak untuk melakukan amal nyata dengan berbagi terhadap sesama. Hal ini kitapun dapat saksikan dari kesadaran para tokoh pemuka agama, cendekiawan, profesional, mahasiswa, pejabat pemerintah serta para pengusaha yang mulai semakin menyadari untuk berbagi dengan yang berkekurangan.

3 Landasan Pemikiran Hadits Pertama õé?äóìúáç õåóáúêóèóìóæ õåúäóú óíöäúûóêúóó? ì?êóí öåöèçóñóôóæ öåöãçóúóø úíöýöäú?óãöáúóõã öäú?óæóèóã óäú?óèçðãú?öêó??ãóöúäóã Barang siapa yang mengikut sertakan seorang anak yatim diantara dua orang tua yang muslim, dalam makan dan minumnya, sehingga mencukupinya maka ia pasti masuk surga. [HR. Abu Ya'la dan Thobroni, Shohih At Targhib, Al-Albaniy : 2543]. Hadits Kedua. Ada seorang laki-laki yang datang kepada nabi Shallallaahu 'alaihi wa Sallam mengeluhkan kekerasan hatinya. Nabipun bertanya : sukakah kamu, jika hatimu menjadi lunak dan kebutuhanmu terpenuhi? Kasihilah anak yatim, usaplah mukanya, dan berilah makan dari makananmu, niscaya hatimu menjadi lunak dan kebutuhanmu akan terpenuhi. [HR Thobroni, Targhib, Al Albaniy : 254]

4 Profil Yayasan 1. Nama Yayasan & Badan Hukum Nama Yayasan : Yayasan TMULIANINGSIH. Badan Hukum : - Akta Notaris KHAIRUL ANAM, SH. Nomor 03 tanggal 22 September Domisili Jl. Raya Tambelangan Pangkalan No.22, Tambelangan Sampang Madura 3. Keadaan Pegawai Tahun 2011/2012

5 4. Keadaan Anak Panti Tahun 2011/ Keadaan Anak Panti Sdh Sekolah Tahun 2011/ Kegiatan- kegiatan yang dilakukan Kegiatan ekstra kurikuler yang rutin di laksanakan di yayasan Tahun 2011/2012 :

6 7. Keadaan Panti jompo Tahun 2011/ Sarana Prasarana

7 9. Luas Lahan Dan Bangunan Luas lahan yang digunakan seluas Ha dan terdiri dari 6 bagunan dengan perincian bangunan adalah bangunan utama terdiri dari ruang kantor dan administrasi, bagunan berupa masjid untuk melakukan sholat dan pengajian, bagunan untuk putri 15 kamar (1 kamar ada 4 tempat tidur), bangunan untuk putra 15 kamar (1 kamar ada 4 tempat tidur), bangunan untuk jompo serta dapur Visi Membangun bangsa agar mampu menjadi lokomotif perubahan melalui pendidikan global dan menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan berdasarkan ajaran ilahi disegala aspek kehidupan. Misi Mewujudkan kesejahteraan masyarakat sekitar secara merata dan berkeadilan Motto Bekerja semata-mata beribadah kepada Allah SWT

8 Profil Yayasan 1. Nama Yayasan & Badan Hukum Nama Yayasan : Yayasan TMULIANINGSIH. Badan Hukum : - Akta Notaris KHAIRUL ANAM, SH. Nomor 03 tanggal 22 September Domisili Jl. Raya Tambelangan Pangkalan No.22, Tambelangan Sampang Madura 3. Luas Lahan Dan Bangunan Luas lahan yang digunakan seluas Ha dan terdiri dari 6 bagunan dengan perincian bangunan adalah bangunan utama terdiri dari ruang kantor dan administrasi, bagunan berupa masjid untuk melakukan sholat dan pengajian, bagunan untuk putri 15 kamar (1 kamar ada 4 tempat tidur), bangunan untuk putra 15 kamar (1 kamar ada 4 tempat tidur), bangunan untuk jompo serta dapur Visi Membangun bangsa agar mampu menjadi lokomotif perubahan melalui pendidikan global dan menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan berdasarkan ajaran ilahi disegala aspek kehidupan. Misi Mewujudkan kesejahteraan masyarakat sekitar secara merata dan berkeadilan Motto Bekerja semata-mata beribadah kepada Allah SWT

9 Formulir Dengan ini saya: Nama Alamat Telepon/HP Yayasan TMULIANINGSIH Jl. Raya Tambelangan Pangkalan No.22, Tambelangan Sampang - Madura FORMULIR SUMBANGAN : : : : bersedia memberikan sumbangan sebesar Rp... (terbilang...) yang akan saya transfer ke Bank Mandiri Nomor Rekening: a/n Tjitjih Mulianingsih Bank BTN Nomor Rekening : a/n Moh. Amirullah potong di sini Simpan potongan ini sebagai dokumentasi Anda. Cantumkan nama dan alamat Anda, kirim via sms atau formulir di atas kepada: Kontak person: Moh. Amirullah ( ) Tjitjih Mulianigsih ( ) tjitjihmulianingsihws@yahoo.com Yayasan TMULIANINGSIH Jl. Raya Tambelangan Pangkalan No.22, Tambelangan Sampang - Madura Bank Mandiri Nomor Rekening: a/n Tjitjih Mulianingsih Bank BTN Nomor Rekening : a/n Moh. Amirullah.

10 Biaya Progam sponsor/donatur bisa menjadi pendukung dari satu atau lebih dari satu anak di Yayasan. Sponsor dapat menyediakan uang sebesar Rp... tiap bulan (diserahkan pada kemampuan donatur/sponsor) untuk memenuhi kebutuhan di atas. kami sangat terbuka jika donatur ingin mengunjungi mereka di Yayasan.

11 Penutup Demikian proposal ini kami ajukan kepada Bapak/Ibu/Dermawan/Dermawati dengan harapan dapat berpartisipasi untuk membantu saudara kita yang kurang mampu yang sangat membutuhkan uluran tangan dari kita semua. Semoga ini menjadi amal kebajikan dan merupakan ibadah yang akan memiliki nilai yang sangat mulia dihadapan Allah SWT, dengan harapan kelak terciptanya masyarakat Indonesia yang berkualitas, yang maju berkembang secara mandiri dengan keahlian dan ketrampilan yang di milikinya. Atas perhatian dan kesediaan Bapak/Ibu/para Dermawan untuk menyisihkan sebagian hartanya sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, kami ucapkan banyak terima kasih. Hormat kami, Pengurus Yayasan TMULIANINGSIH, Mohammad Amirullah SPi, MBA Ketua Umum

12 Lampiran Bersantai sejenak bersama seorang pengurus panti Cerianya anak anak panti Tmulianingsih yang putra Ruang tidur panti jompo Foto Bersama anak anak panti Tmulianingsih yang putri

13 Lampiran Ruang tidur panti jompo Kegiatan idul adha di panti Kegiatan keagamaan anak anak panti asuhan Memasak, mengisi waktu luang dipanti Jompo Tmulianingsih

14 Kabupaten Sampang

15 Lampiran

PROPOSAL BAKTI SOSIAL DAN SILATURAHIM ALUMNI JURUSAN BAHASA INGGRIS UNJ. Panti Asuhan Yatim Piatu Kuntum Teratai Asem Baris Jakarta

PROPOSAL BAKTI SOSIAL DAN SILATURAHIM ALUMNI JURUSAN BAHASA INGGRIS UNJ. Panti Asuhan Yatim Piatu Kuntum Teratai Asem Baris Jakarta PROPOSAL BAKTI SOSIAL DAN SILATURAHIM ALUMNI JURUSAN BAHASA INGGRIS UNJ Panti Asuhan Yatim Piatu Kuntum Teratai Asem Baris Jakarta بسم الله الرحمن الرحيم Assalaamualaikum Wr. Wb. Jakarta, Syawal 1431 H
