SOSIALISASI RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG APBD KOTA BATAM TAHUN ANGGARAN 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SOSIALISASI RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG APBD KOTA BATAM TAHUN ANGGARAN 2017"

Transkripsi

1 SOSIALISASI RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG APBD KOTA BATAM TAHUN ANGGARAN 2017 Dalam upaya mewujudkan manajemen keuangan pemerintah yang baik, diperlukan transparansi, akuntabilitas dan memberikan informasi kepada masyarakat terkait dengan anggaran pendapatan dan belanja daerah, sebagaimana amanat pasal 4 dan pasal 171 ayat (3) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2016 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun Berikut ini disampaikan mengenai Rancangan APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 sebagai berikut : I. PENDAPATAN DAERAH Penerimaan pendapatan dan pembiayaan APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 ditargetkan sebesar Rp ,24 mengalami peningkatan sebesar Rp ,79 atau naik 9,51% jika dibandingkan dengan penerimaan pendapatan dan pembiayaan pada Perubahan APBD Kota Batam Tahun Anggaran Sedangkan Pendapatan APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 ditargetkan sebesar Rp ,52 mengalami peningkatan sebesar Rp ,60 atau naik 7.34% jika dibandingkan dengan pendapatan pada Perubahan APBD Kota Batam Tahun Anggaran Adapun rencana penerimaan pendapatan APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 dapat dijelaskan sebagai berikut : a. Pendapatan Asli Daerah Pendapatan Asli Daerah Tahun Anggaran 2017 ditargetkan sebesar Rp ,00 mengalami 1

2 peningkatan Rp ,31 atau naik 27.60% jika dibandingkan dengan Pendapatan Asli Daerah pada Perubahan APBD Kota Batam Tahun Anggaran Berikut ini kami jelaskan Daerah sebagai berikut : sumber Pendapatan Asli 1. Pajak Daerah sebesar Rp , Retribusi Daerah sebesar Rp , Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan sebesar Rp , Lain-lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah sebesar Rp ,00. b. Dana Perimbangan Penerimaan Dana Perimbangan Kota Batam Tahun Anggaran 2017 direncanakan sebesar Rp ,00 mengalami penurunan sebesar Rp ,00 atau turun 3,77% jika dibandingkan dengan Perubahan APBD Kota Batam Tahun Anggaran Adapun sumber Pendapatan Dana Perimbangan dimaksud adalah sebagai berikut : 1. Bagi Hasil Pajak sebesar Rp , Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam sebesar Rp , Dana Alokasi Umum sebesar Rp , Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp ,00. 2

3 c. Lain-lain Pendapatan Yang Sah Untuk Lain-lain pendapatan yang sah yang bersumber dari Dana Bagi Hasil Pajak Dari Propinsi diasumsikan sebesar Rp ,52 mengalami penurunan sebesar Rp ,71 atau turun 13,77% jika dibandingkan dengan Perubahan APBD Tahun Anggaran II. BELANJA DAERAH Dalam penyusunan belanja daerah dalam Ranperda APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 merupakan hasil kesepakatan antara Pemerintah Kota Batam dengan DPRD Kota Batam yang tertuang dalam Nota Kesepakatan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) APBD serta Prioritas dan Plafond Anggaran Sementara (PPAS) APBD Kota Batam Tahun Anggaran Penyusunan Belanja daerah Kota Batam Tahun 2017 diarahkan untuk penyelenggaraan urusan wajib dan pilihan dalam memenuhi kewajiban Pemerintah Kota Batam untuk meningkatkan pelayanan di bidang infrastruktur, pendidikan, kesehatan, fasilitas umum dan sosial sesuai dengan kemampuan keuangan daerah, sebagaimana yang diamanatkan dalam RPJMD Kota Batam Tahun Disamping itu, belanja juga diarahkan untuk Belanja tidak langsung yang dipergunakan untuk belanja pegawai, belanja hibah, belanja bantuan keuangan dan belanja tidak terduga sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku. Dalam penganggaran Ranperda APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 mengalokasi anggaran urusan pendidikan minimal sebesar 20% (dua puluh persen) sesuai Undang - Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional dan alokasi anggaran untuk urusan kesehatan minimal sebesar 10% (sepuluh persen) sesuai Undang - Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan dan 3

4 memprioritaskan belanja modal dari belanja langsung sesuai Kebijakan Umum APBD Kota Batam Tahun Anggaran Adapun kebijakan dan prioritas belanja langsung pada APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 adalah antara lain: a. Meningkatkan efisiensi belanja melalui penghapusan belanja perjalanan dinas darat, belanja honor kegiatan bagi PNS dan menggabungkan penganggaran belanja alat tulis kantor dan perjalanan dinas didalam satu kegiatan; b. Peningkatan sarana dan prasarana infrastruktur jalan, drainase, utilitas perkotaan, kebersihan kota dan pengendalian banjir dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan pada masyarakat; c. Peningkatan Kualitas SDM melalui peningkatan infrastruktur pendidikan dan kesehatan, peningkatan kualitas mutu pendidikan dan pelayanan kesehatan dan ketenagakerjaan; d. Peningkatan sarana dan prasarana transportasi dan perumahan. Adapun Belanja Daerah pada Ranperda APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 direncanakan sebesar Rp ,24 mengalami peningkatan sebesar Rp ,79 atau naik 9,38% jika dibandingkan dengan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2016, yang terdiri dari : a. Belanja Tidak Langsung Rencana anggaran belanja tidak langsung sebesar Rp ,87 mengalami kenaikan sebesar Rp ,85 atau naik 7,78% jika dibandingkan dengan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2016 dengan rincian sebagai berikut : 1. Belanja pegawai sebesar Rp ,87. 4

5 Penyediaan belanja pegawai ini dipergunakan untuk gaji pokok dan tunjangan sesuai dengan ketentuan dan peraturan perundangan yang berlaku dalam rangka peningkatan pelayanan publik. 2. Belanja hibah sebesar Rp ,00. Penyediaan belanja hibah ini digunakan untuk menunjang pencapaian sasaran program dan kegiatan Pemerintah Daerah dengan memperhatikan azas keadilan, kepatutan dan manfaat untuk masyarakat sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 3. Belanja bantuan keuangan sebesar Rp ,00. Penyediaan bantuan keuangan ini diberikan kepada partai politik sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku. 4. Belanja tidak terduga sebesar Rp ,00. Penyediaan belanja tidak terduga ini dianggarkan untuk mengantisipasi berbagai hal-hal yang terjadi dan tidak direncanakan seperti bencana alam dan/atau bencana sosial, sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku. b. Belanja langsung Rencana anggaran belanja langsung sebesar Rp ,37 mengalami kenaikan sebesar Rp ,94 atau naik 10,20% dibandingkan dengan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2016, yang digunakan untuk : 1. Belanja pegawai Penyediaan belanja pegawai ini digunakan untuk membiayai honor kegiatan non PNS yang berkaitan langsung dengan pekerjaan yang dilaksanakan pada masing-masing kegiatan dengan memperhatikan azas kepatutan dan kewajaran dalam pencapaian sasaran 5

6 program dan kegiatan sesuai dengan kebutuhan waktu pelaksanaan kegiatan. dan 2. Belanja barang dan jasa Penyediaan belanja barang dan jasa bertujuan untuk membiayai pekerjaan yang bersifat non-fisik dan secara langsung menunjang tugas pokok dan fungsi SKPD, antara lain belanja bahan habis pakai, pemberian jasa narasumber/tenaga ahli, belanja barang yang diserahkan kepada pihak ketiga/masyarakat, belanja perjalanan dinas dan lain-lain. 3. Belanja modal Penyediaan belanja modal ini dimaksudkan untuk penambahan aset tetap atau aset lainnya yang memberikan manfaat lebih dari satu tahun seperti untuk pengadaan dan pembangunan sarana dan prasarana yang terkait dengan peningkatan pelayanan kepada masyarakat. III. PEMBIAYAAN DAERAH Penyediaan anggaran pembiayaan daerah digunakan untuk menutup defisit yang terdiri dari penerimaan dan pengeluaran pembiayaan. Adapun penerimaan pembiayaan APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 direncanakan sebesar Rp ,72 yang terdiri dari : 1. Sisa lebih perhitungan anggaran daerah tahun sebelumnya sebesar Rp , Penerimaan kembali pemberian pinjaman sebesar Rp , Sedangkan pengeluaran pembiayaan sebesar Rp ,00 yang digunakan untuk pemberian pinjaman dana bergulir. 6

7 Demikian disampaikan Ranperda APBD Kota Batam Tahun Anggaran 2017 kepada masyarakat sebagai wujud transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan pemerintah daerah. Batam, 11 Januari 2017 An. WALIKOTA BATAM Sekretaris Daerah, ttd Drs. JEFRIDIN, M.Pd Pembina Utama Muda Nip

RANPERDA PERUBAHAN APBD TA SOSIALISASI RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG PERUBAHAN APBD PROVINSI SULAWESI BARAT TAHUN ANGGARAN 2017

RANPERDA PERUBAHAN APBD TA SOSIALISASI RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG PERUBAHAN APBD PROVINSI SULAWESI BARAT TAHUN ANGGARAN 2017 SOSIALISASI RANCANGAN PERATURAN DAERAH TENTANG PERUBAHAN APBD PROVINSI SULAWESI BARAT TAHUN ANGGARAN 2017 Dalam upaya mewujudkan manajemen keuangan pemerintah yang baik, diperlukan transparansi, akuntabilitas
