LAPORAN HARIAN PUSDALOPS BNPB Rabu, 22 April 2009

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN HARIAN PUSDALOPS BNPB Rabu, 22 April 2009"

Transkripsi

1 BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA ( B N P B ) JI. Ir. H. Juanda 36. Jakarta Indonesia Telepon : (021) Fax : (021) posko@bnpb.go.id Website : LAPORAN HARIAN PUSDALOPS BNPB Rabu, 22 April 2009 Pada hari Selasa, 21 April 2009 pukul WIB hingga hari Rabu, 22 April 2009 pukul WIB, dilaporkan informasi kejadian alam dan bencana di wilayah Indonesia yang diperoleh Pusdalops BNPB sebagai berikut : I. Bencana Banjir Bandang di Tangerang Provinsi Banten (Laporan Perkembangan) A. Kejadian 1. Jenis Kejadian : Banjir Bandang 2. Waktu Kejadian : 27 Maret 2009, pukul WIB 3. Lokasi Kejadian : Ciputat, Tangerang di Prov. Banten 4. Penyebab : Hujan deras sejak pukul WIB menyebabkan tanggul Situ Gintung jebol karena tidak mampu menahan debit air. Tanggul Jebol ( Situ Gintung ) LOKASI PENAMPUNGAN BARU WISMA KERTA MUKTI CIPUTAT 1

2 B. Kondisi Mutakhir 1. Korban o Meninggal : 90 orang (87 orang sudah diketahui identitasnya dan 3 orang masih belum diketahui identitasnya saat ini berada di RS. Fatmawati). Hasil dari evaluasi dan verifikasi data oleh pihak Kepolisian dimana data sebelumnya berjumlah 100 orang. o Luka-luka : 76 orang rawat jalan dan 37 orang rawat inap di RS Fatmawati. o Hilang : 4 orang o Pengungsi : - Wisma Kerta Mukiti I = 30 kk,101 jiwa. - Wisma Kerta Mukti II = 27 kk,81 jiwa. - Dikontrakkan luar = 114 KK/402 jiwa 2. Kerusakan o Rumah - Rusak Berat : 99 unit - Rusak Sedang : 43 unit - Rusak Ringan : 20 unit o Fasilitas Umum - Gedung : 11 unit - Tempat ibadah : 4 Mushola - Lain lain : 1 (satu) unit rusak berat dan Pagar TPU jebol C. Upaya Penanganan - Untuk mengantisipasi penyakit demam berdarah (DBD), dilakukan beberapa upaya: o Dilakukan pembersihan lokasi yang diwaspadai rawan sebagai tempat berkembangnya jentik nyamuk di wilayah kertamukti o Upaya fogging telah dilakukan pada hari Minggu dan Senin, April o Merujuk korban DBD ke RS. Fatmawati - Jumlah bantuan uang yang diterima dari donatur di posko utama kertamukti pada hari Minggu, 19 April 2009 adalah sebesar Rp 118 Juta, sehingga total bantuan yang diterima di posko utama sebesar Rp. 2,48 Milyar. - Tim BNPB akan terus melakukan pendampingan langsung hingga berakhirnya masa Tanggap Darurat (21 April 2009). - Pada rapat koordinasi yang diselenggarakan pada tanggal 19 April 2009 yang dihadiri oleh BNPB, Depkes/Dinas Kesehatan, Walikota, Dandim Kota Tangerang, serta satuan-satuan unit evakuasi dan logistik dengan kesepakatan sebagai berikut:: o Untuk menjaga ketertiban pengungsian, dilakukan koordinasi yang melibatkan unsur TNI dan POLRI. o Pada hari Senin, 20 April 2009 Posko Kesehatan akan dipindahkan ke gedung Wisma Kertamukti I, dan untuk Kertamukti II akan dibuka juga Pos Kesehatan tambahan. o Ambulance akan terus disiagakan hingga berakhirnya pengungsian o Pemberian bantuan makanan jadi sebaiknya dikurangi secara bertahap dan digantikan dengan paket sembako. o Perlu dilakukan pemeriksaan berkala terhadap kualitas dan masa pakai (expire date) dari bantuan makanan dan obat-obatan o Dana yang sudah dihimpun dapat digunakan untuk operasional tanggap darurat o Pemberi sumbangan akan terus dihimbau untuk tidak memberikan langsung ke korban Sumber :TRC BNPB, Depkes, Depsos, Mako Menwa UIN dan UMJ, TAGANA dan Koramil Ciputat 2

3 Antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan A. Kondisi Terkini 1. Hari Selasa, 21 April 2009, terpantau adanya titik panas di wilayah Kalimantan Barat sementara wilayah Sumatera tidak terpantau adanya titik panas. Kondisi cuaca berdasarkan informasi dari BMKG di Sumatera dan Kalimantan sebagai berikut : Daerah Jumlah Hot Spot *) Kondisi Cuaca **) SUMATERA Sumatera Utara - Hujan Ringan Riau - Hujan Ringan Jambi - Hujan Ringan Sumatera Selatan - Hujan Ringan KALIMANTAN Kalimantan Barat 7 Hujan Ringan Kalimantan Selatan - Hujan Sedang Kalimantan Tengah - Hujan Ringan Kalimantan Timur - Hujan Sedang *) Sumber: Dep. Kehutanan (Satelit NOAA-18) **) Sumber: BMKG (kondisi cuaca secara umum) 2. Jarak pandang (visibility) pada hari Selasa, 21 April 2009 di beberapa kota di Sumatera dilaporkan sebagai berikut : Nama Kota 07:00 10:00 13: Medan m m m tad Pekanbaru m m m m Jambi m m m m Palembang m m m m 3. Jarak pandang (visibility) pada hari Selasa, 21 April 2009 di beberapa Kota di Kalimantan dilaporkan sebagai berikut : Nama Kota 07:00 10:00 13: Pontianak m m m tad Palangkaraya m m m m Samarinda m m tad tad Banjarmasin m m m tad Keterangan : Jarak Pandang ( Visibility) normal > meter 4. Ditinjau dari aspek meteorologi pada tanggal April 2009, wilayah Sumatera dan Kalimantan diprakirakan mempunyai : a. Potensi kebakaran Tinggi di wilayah Sumatera terdapat di sebagian NAD, Sumut, Riau, Sumbar, Jambi, Bengkulu, Sumsel dan Lampung. Sedangkan di wilayah Kalimantan terdapat di sebagian wilayah Kalbar, Kalteng, Kaltim dan Kalsel. b. Potensi Kebakaran Sangat Tinggi di Sumatera terdapat di sebagian Sumut, Riau, Jambi, Sumbar, Sumsel, Lampung, Babel dan Bengkulu. Sedangkan di wilayah Kalimantan terdapat di sebagaian Kalbar dan Kalteng. 5. Prakiraan penjalaran asap sampai dengan tanggal April 2009 pukul WIB, di wilayah Riau arahnya menuju Timur Timur Laut, wilayah Kep. Riau dan Selat Karimata di wilayah Sumbar arahnya menuju Timur Laut Tenggara sampai ke wilayah laut timur Jambi, di wilayah Bengkulu arahnya menuju Selatan Timur Laut, di wilayah Kalbar arahnya menuju Timur Laut sampai ke wilayah Laut Utara Malaysia dan di wilayah kalteng arahnya menuju Timur Laut sampai ke wilayah Kalteng. Sumber : Badan Meteorologí Klimatologi dan Geofísika 3

4 B. Upaya Penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan 1. BNPB senantiasa berkoordinasi dengan Dep. Kehutanan, Lapan dan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika untuk memantau perkembangan titik panas (hotspot) serta jarak pandang (visibility) setiap hari. 2. Secara umum, Satlak PB, Satkorlak PB, Manggala Agni Dinas Kehutanan, Kepolisian dan instansi / sektor terkait tetap menyiagakan petugas untuk memantau perkembangan kondisi titik api yang dapat menyebabkan terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilayah Sumatera dan Kalimantan. 3. Dinas Kehutanan mengawasi kegiatan pembukaan lahan oleh perusahaan dan membina masyarakat untuk tidak melakukan pembukaan lahan dengan membakar. 4. Masing-masing dinas dan instansi terkait di wilayah Sumatera dan Kalimantan berupaya untuk mensiagakan sumberdaya yang cukup untuk melakukan tindakan pemadaman dini dan pemadaman terpadu apabila terjadi kebakaran hutan dan lahan. Sumber : Dep. Kehutanan dan Meneg LH II. Aktivitas Gunung Api di Wilayah Indonesia Saat ini masih ada 3 (tiga) gunung api yang dinyatakan masih dalam status Siaga (Level III) diantaranya : 1. Gunung Api Semeru di Kabupaten Lumajang dan Malang Provinsi Jawa Timur (Laporan Perkembangan) Hingga hari Selasa, 21 April 2009 pukul WIB, status kegiatan G. Semeru masih dalam keadaan Siaga (Level III). Aktivitas gunung untuk hari Selasa, 21 April 2009 pukul WIB terjadi 12 kali Gempa Letusan dengan amplitudo maksimum 1 6 mm. Secara visual pada pukul WIB, cuaca terang, angin tenang, suhu udara 24 o C, awan panas tidak terjadi, letusan abu tidak teramati, asap kawah dan sinar api tidak teramati, gunung tampak jelas dan tidak terjadi hujan. 2. Gunung Api Karangetang di Kab. Sitaro, Prov. Sulawesi Utara (Laporan pekembangan) Hingga hari Selasa, 21 April 2009 pukul WITA, status kegiatan G. Karangetang masih dalam keadaan Siaga (level III). Aktivitas gunung untuk hari Selasa, 21 April 2009 pukul WITA terjadi 1 kali Gempa Tektonik Jauh. Secara visual pukul WITA, cuaca berawan, angin barat laut lemah - sedang dan gunung tertutup kabut. 3. Gunung Api Ibu di Kab. Halmahera Barat, Prov. Maluku Utara (Laporan pekembangan) Hingga hari Selasa, 21 April 2009 pukul WITA, status kegiatan G. Ibu masih dalam keadaan Siaga (level III). 4. Gunung Api Slamet di Kab. Pemalang, Kab. Banyumas, Kab. Brebes, Kab. Tegal dan Kab. Purbalingga Prov. Jawa Tengah (Peningkatan Status) Pada hari Selasa, 21 April 2009 pukul WIB, status G. Slamet dinaikan dari keadaan Normal (Level I) menjadi Waspada (Level II). Aktifitas gunung untuk hari Selasa, 21 April pukul WIB terjadi Gempa Tremor Vulkanik secara terus menerus dengan amplituda maksimum mm. Secara visual pada pukul WIB, cuaca cerah, asap putih kecoklatan tebal dengan ketinggian ± M dan suhu air panas pukul WIB di Pandansari ± 45,7 o C dan di Pasepuhan ± 63 o C. 4

5 Rekomendasi : 1. Masyarakat di sekitar G. Semeru, G. Api Karangetang, G. Api Ibu dan G. Slamet dihimbau agar tetap tenang tidak mempercayai isu-isu yang tidak dapat dipertanggung jawabkan, selalu mengikuti arahan dari Satlak PB dan Satkorlak PB setempat. 2. Masyarakat di sekitar G. Semeru tidak melakukan aktifitas di wilayah sejauh 4 km di seputar lereng Tenggara kawah aktif yang merupakan wilayah bukaan kawah aktif G. Semeru sebagai alur luncuran awan panas, tidak mendekati Puncak Mahameru dan melakukan pendakian yang melebihi wilayah Kalimanti. 3. Bagi pesawat yang akan melintasi wilayah G. Semeru agar berhati-hati terhadap dampak abu letusan. 4. Masyarakat di sekitar G. Api Ibu serta pengunjung/wisatawan tidak diperbolehkan mendekati G. Api Ibu dalam radius 2 km. 5. Masyarakat sekitar G. Karangetang tidak diperbolehkan menaiki melebihi ketinggian 500 m dari permukaan laut. 6. Masyarakat dan wisatawan tidak diperbolehkan melakukan pendakian ke puncak G. Slamet. 7. Penduduk disekitar G. Karangetang, terutama di kampung Dame dan Kelurahan Tatahandeng agar lebih waspada terhadap bahaya awan panas dan guguran lava pijar yang dapat terjadi setiap saat. Sedangkan masyarakat di sepanjang aliran Kali Batu Awang, kali Kahetang, Kali Keting, kali Batang, kali Beha Timur dan Kali Nanitu agar mewaspadai bahaya aliran lahar. 8. Jika terjadi hujan abu cukup deras, masyarakat dianjurkan menggunakan masker penutup hidung dan mulut dikarenakan abu vulkanik yang terhirup dapat mengganggu saluran pernafasan. 9. Belum dipandang perlu adanya pengungsian. 10. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi selalu berkoordinasi dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Satkorlak PB setempat untuk memantau perkembangan kegiatan gunung api tersebut. Sumber : Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi III. Prakiraan Cuaca Wilayah JABODETABEK Prakiraan cuaca wilayah JABODETABEK berlaku untuk hari Rabu, 22 April 2009 dilaporkan sebagai berikut : NO L0KASI Pagi ( ) C U A C A Siang ( ) 1 Jakarta Pusat Berawan Berawan Malam ( ) 2 Jakarta Utara Berawan Berawan Berawan 3 Jakarta Selatan Berawan 4 Jakarta Timur Berawan 5 Jakarta Barat Berawan kadang sedang 6 Jakarta Kep.Seribu Berawan Berawan 7 Bogor Berawan 8 Tangerang Berawan 9 Bekasi Berawan -sedang Berawan Berawan Berawan 10 Depok Berawan Berawan Berawan 5

6 Keterangan : - Hujan : mm/jam 5 20 mm/hari - Hujan sedang : mm/jam mm/hari - Hujan lebat : mm/jam mm/hari - Hujan sangat lebat : > 20 mm/jam > 100 mm/hari IV. Prakiraan Gelombang Tinggi : Prakiraan gelombang tinggi berlaku tanggal 22 April 2009 pukul 07:00 WIB sampai dengan tanggal 23 April 2009 pukul 07:00 WIB. sebagai berikut : m : Perairan utara Aceh, Laut Natuna, Perairan utara Papua bagian timur yang berbahaya bagi perahu nelayan dan tongkang m : Perairan Kep. Tanimbar, Laut Arafuru yang berbahaya bagi perahu nelayan, tongkang, tugboat, roro, LCT dan Ferry. Sumber : Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofísika V. Lain-lain Bencana Banjir di Kota Samarinda Prov. Kalimantan Timur (Lap. Perkembangan) A. Kejadian Telah terjadi bencana banjir pada tanggal 19 April 2009 pukul WIB di 11 Desa 5 Kecamatan (Kec. Samarinda Utara, Samarinda Hulu, Samarinda Hilir, Samarinda Seberang, dan Sungai kunjang) akibat hujan deras dan meluapnya sungai Karang Mumus. Sejak hari Senin, 20 April 2009 hingga Selasa, 21 April 2009 pagi, aktifitas bandara masih ditutup sehubungan adanya genangan banjir yang telah merendam apron dan terminal di dalam bandara dengan ketinggian mencapai 50 centimeter. Hingga hari Selasa, 21 April 2009, Bencana banjir mengakibatkan wilayah-wilayah sebagai berikut terlanda dengan ketinggian bervariasi sebagai berikut : a. Kec. Samarinda Utara Kel. Temindung Permai air menggenangi KK saat ini (Pkl ) tinggi air cm. Kel. Gunung Lingai ketinggian air mencapai 90 cm. Kel. Sungai Pinang Dalam air menggenangi Jl. Mayjen Sutoyo dan Jl. Pemuda VI tinggi air masih bertahan ± cm. Kel. Bandara Jl. Gatot Subroto dan Jl. Merak tinggi air ± cm (air sudah surut). Kel. Sepanjak Selatan air menggenangi Jl. Wahid Hasyim & Jl. Perjuangan serta Perumhn. Bengkaring tinggi air masih bertahan 80 cm. b. Kec. Samarinda Hulu Kel. Sidodadi Rt. 40 & 43 serta Jl. Dr. Sutomo tinggi air ± cm (Pkl air sudah mulai surut). Kel. Gunung Kluwak Rt. 01 serta di Jl. M. Yamin, Ruwi Rahayu dan Gunung Kluwak tinggi air ± cm (air sudah mulai surut). Kel. Air Putih genangan terjadi di Jl. Pangeran Antasari dan Jl. Pangeran Suryanata tinggi air ± cm (air masih bertahan). c. Kec. Samarinda Seberang Kel. Rapak Dalam tinggi air ± 20 cm (air sudah surut). d. Kec. Samarinda Hilir Kel. Sambutan tinggi air ± 15 cm (air sudah surut). e. Kec. Sungai Kunjang Kel. Loa Bahu Rt. 1 gang 1 dan di Jl. M. Yamin tinggi air ± cm (air sudah surut). 6

7 B. Upaya yang dilakukan Hari ini cuaca cerah, ketinggian air sudah mulai mengalami penurunan.dan di daerah Simpaja sudah surut/ kering. Posko pengungsian dan posko kesehatan telah dibuka di tiap-tiap kelurahan. Sampai saat ini banjir tidak ada yang mengenangi sekolah, hanya jalan menuju sekolah yang banyak yang masih tergenang, sehingga proses Ujian Nasional dapat di ikuti siswa yang kelas tiga SMA dengan lancer, hanya akses kesana saja yang agak sulit. Hari ini akan didistribusikan sembako kepada masyarakat. Kendala yang dirasakan pemerintah setempat yaitu kurangnya peralatan evakuasi dan persediaan sembako/ permakanan yang dinilai kurang. Kodim/ Denbekang membantu 1 unit perahu karet untuk proses evakuasi. Linmas juga mengerahkan 1 unit perahu karet untuk evakuasi. Pemkot telah menyalurkan bantuan berupa 10 dus mie instan kepada warga di Kelurahan Sepanjak Selatan. Bandara Temindung masih tetap ditutup walaupun landasan pacu sudah bisa digunakan akan tetapi perkantoran di bandara masih tergenang air. Sampai saat ini belum ada data lengkap mengenai jumlah pemukiman yang terkena banjir. Satlak PB Kota Samarinda, TNI dan Dinas terkait telah menurunkan perahu karet sebanyak 5 unit untuk evakuasi warga, mendirikan dapur umum, posko kesehatan dan memberikan bantuan makanan. Sumber:Satlak PB Kota Samarinda dan Kodmi 0901/Samarinda. Gempa bumi tektonik - Telah terjadi gempa bumi tektonik pada hari Selasa, 21 April 2009 Pada pukul 12:33:21 WIB dengan kekuatan 5.7 SR kedalaman 10 km. Pusat gempa berada pada titik koordinat 4.15 LS BT (190 km Tenggara Ambon - Maluku). Tidak berpotensi tsunami dan berdasarkan konfirmasi yang didapat dari Kodim 1504/P. Ambon gempa tidak dirasakan. Sumber : Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofísika Pengawas, Jakarta, 22 April 2009 Ketua Kelompok Piket, Drs. R. Sugiharto Rustian, S.Si, A.P.T., M.Kes. 7

LAPORAN HARIAN PUSDALOPS BNPB Kamis, 23 April 2009

LAPORAN HARIAN PUSDALOPS BNPB Kamis, 23 April 2009 BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA ( B N P B ) JI. Ir. H. Juanda 36. Jakarta 10120 Indonesia Telepon : (021) 345 8400 Fax : (021) 345 8500 Email : posko@bnpb.go.id Website : http://www.bnpb.go.id LAPORAN
