Bab 7 Telekomunikasi, Internet, dan Jaringan Nirkabel

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bab 7 Telekomunikasi, Internet, dan Jaringan Nirkabel"

Transkripsi

1 RMK Sistem Informasi Manajemen Bab 7 Telekomunikasi, Internet, dan Jaringan Nirkabel Kelompok 12: Harmita Amaliana (F ) Yustina Lita Sari (F ) Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universita Negeri Solo

2 Tahun Telekomunikasi dan Jaringan dalam Dunia Bisnis Dewasa Ini Nilai Bisnis Jaringan Telekomunikasi Mengurangi biaya dari sarana komunikasi tradisional Menyediakan informasi ke lokasi yang jauh dengan cepat Memperoleh informasi mengenai transaksi bisnis dari lokasi yang jauh Pembuatan keputusan manajemen yg lebih baik Tren dalam Dunia Jaringan dan Komunikasi Perusahaan di masa lalu menggunakan 2 jenis jaringan yg berbeda: jaringan telepon (menangani komunikasi suara) dan jaringan komputer (menangani lalu lintas data) Deregulasi telekomunikasi dan inovasi teknolgi informasi membuat jaringan telepon dan komputer bersatu menjadi sebuah jaringan digital dan perangkat berbasis internet Perbedaan antara telepon, TV kabel, internet, telekomunikasi satelit menjadi tidak jelas. Sekarang, semua komunikasi suara, video, dan data semakin didasarkan pada teknologi internet. Jaringan komunikasi telah menjadi lbh cepat, lbh mudah dibawa, dan lbh murah. Komunikasi semakin banyak berlangsung di platform broadband nirkabel seperti telepon seluler, perangkat genggam digital, dan PC. Apakah Jaringan Komputer Itu? Jaringan computer adalah jaringan yang terdiri atas 2 komputer atau lebih yg saling terhubung melalui keterpaduan harmonis sistem jaringan yang terdiri atas hardware, software, transmission Media, Switching, dan Protocol. Jaringan infrastruktur untuk perusahaan besar terdiri atas bermacammacam jaringan data dan komunikasi. Teknologi Utama dalam Jaringan Digital Jaringan digital dan internet dewasa ini didasarkan pada tiga teknologi utama yaitu: 1. Komputasi Klien/Server Komputasi klien/server adalah sebuah model komputasi terdistribusi dimana beberapa tenaga pemrosesan yg ditempatkan dalam komputer Halaman 2 dari 12

3 klien yg kecil & tdk mahal di bawah kendali pengguna, dan tersimpan pada PC, laptop, atau perangkat genggam. Klien-klien dihubungkan satu dengan lainnya melalui sebuah jaringan yg dikendalikan oleh komputer server jaringan. Server menentukan aturan-aturan komunikasi untuk jaringan dan memberikan setiap klien suatu alamat sehingga klien yg lain dpt mencarinya dlm jaringan tsb. 2. Paket Switching Paket Switching adalah membagi pesan digital menjadi paket-paket, mengirimkan paket tsb melalui jalur komunikasi yg berbeda yg tersedia, kemudian mengumpulkan kembali paket tsb segera setelah sampai di tempat tujuan. (lihat Gambar 7-3) Paket switching membuat penggunaan kapasitas komunikasi dari sebuah jaringan mjd efisien. Paket ini mencakup informasi untuk mengarahkan paket tsb ke alamat yg tepat dan untuk memeriksa kesalahan transmisi bersama dan data. 3. TCP/IP dan Konektivitas Protocol : sekumpulan aturan dan prosedur yg mengatur transmisi informasi diantara 2 titik di dalam jaringan TCP/IP adalah protokol yg telah menjadi model dominan dlm mendapatkan konektivitas dari banyak jaringan komputer yg berbeda. 7.2 Jaringan Komunikasi Pilihan jenis dan topologi jaringan sebaiknya didasarkan pada kebutuhan informasi dari organisasi dan jarak yg dibutuhkan untuk transmisi. Jenis jaringan berdasarkan jangkauan geografis: 1. LAN (Local Area Network) : jaringan yang menghubungkan PC dan perangkat digital lainnya dalam radius hingga 500 meter. Umumnya diimplementasikan dalam satu atau lebih lantai dalam satu bangunan. 2. CAN (Campus Area Network) : jaringan komputer beradius hingga 1000 meter yang diimplementasikan dalam beberapa bangunan dan lantai, seperti pada kampus, kantor pemerintahan, dan perusahaan. 3. MAN (Metropolitan Area Network) : jaringan komputer beradius memadai untuk diimplementasikan dalam satu area kota atau metropolitan. Halaman 3 dari 12

4 4. WAN (Wide Area Network) : jaringan komputer beradius dalam suatu negara,antar negara, antar benua atau dunia global dengan menggunakan internet. Topologi Jaringan Topologi Jaringan Bintang (Star) o Salah satu sentral dibuat sebagai sentral pusat. o o o Mempunyai tingkat kerumitan jaringan yang lebih sederhana sehingga sistem menjadi lebih ekonomis Beban yang dipikul sentral pusat cukup berat. Tingkat kerusakan atau gangguan dari sentral ini lebih besar Topologi Jaringan Bus o o o Fig ur e 8-8 Semua sentral dihubungkan secara langsung pada medium transmisi dgn konfigurasi yg disebut Bus. Transmisi sinyal dari suatu sentral tidak dialirkan secara bersamaan dalam dua arah. Topologi jaringan bus tidak umum digunakan untuk interkoneksi antar sentral, tetapi biasanya digunakan pada sistem jaringan komputer. Topologi Jaringan Cincin (Ring) o Untuk membentuk jaringan cincin, setiap sentral harus dihubungkan seri satu dengan yang lain dan hubungan ini akan membentuk loop tertutup. o Setiap sentral dirancang agar dapat berinteraksi dengan sentral yang berdekatan maupun berjauhan. o Kemampuan melakukan switching ke berbagai arah sentral. Media Transmisi dan Kecepatannya Media transmisi adalah media yang menghubungkan antara pengirim dan penerima informasi. Karena jarak yang jauh, maka data terlebih dahulu diubah menjadi kode/isyarat, dan isyarat inilah yang akan dimanipulasi dengan berbagai macam cara untuk diubah kembali menjadi data. Media transmisi digunakan Halaman 4 dari 12

5 pada beberapa peralatan elektronika untuk menghubungkan antara pengirim dan penerima supaya dapat melakukan pertukaran data. Karakteristik media transmisi yang dipilih seharusnya bergantung pada: jenis alat elektronika, data yang digunakan oleh alat elektronika tersebut, tingkat keefektifan dalam pengiriman data, dan ukuran data yang dikirimkan. a. Media Kabel 1. Kabel Ulir Sepasang kabel tembaga yg dipilin Biasa untuk sistem telepon Terbatas pada jarak maksimum yg direkomendasikan sejauh 100 m Bandwidth hingga Mbps 2. Kabel Koaksial Kabel tembaga tunggal Serupa yg digunakan untuk TV kabel Diisolasi secara rapat Dapat mentransmisi volume data yg lbh besar dari kabel ulir Bandwidth hingga Mbps 3. Kabel Serat Optik Kabel kaca yg jernih, cepat, ringan, tahan lama Cocok untuk sistem yg membutuhkan transfer data bervolume besar Lbh sulit digunakan & dipasang, lbh mahal Bandwidth hingga 6 Tbps b. Media Nirkabel 1. Gelombang Mikro Halaman 5 dari 12

6 Mentransmisikan sinyal radio berfrekuensi tinggi melalui atmosfer Digunakan untuk komunikasi bervolume tinggi, jarak jauh, dari titik ke titik Harus mengikuti garis lurus, rentan terhadap cuaca seperti hujan dan mudah terpengaruh pesawat terbang yang melintas di atasnya. Bandwidth hingga 600+ Mbps 2. Satelit Melambungkan sinyal gelombang mikro ke satelit komunikasi. Dapat menjangkau permukaan bumi yang lbh luas Biaya mahal, biasa digunakan secara khusus untuk komunikasi dlm perusahaan2 besar & terpisah secara geografis Bandwidth hingga 600+ Mbps Layanan dan Teknologi Jaringan Broadband Sejumlah layanan dan teknologi jaringan tersedia untuk perusahaan yg membutuhkan broadband/ koneksi internet transmisi data kecepatan tinggi. (lihat Tabel 7-3) Frame Relay: mengemas data menjadi frame untuk transmisi berkecepatan tinggi melalui sirkuit yg dapat diandalkan yg membutuhkan pemeriksaan kesalahan yg lebih sedikit dari paket switching. Asynchronous Transfer Mode (ATM): mengemas data ke dalam sel-sel 53 bit yg sama untuk transmisi berkecepatan tinggi; dapat mentransmisi data, video, dan audio melalui jaringan yg sama. Integrated Services Digital Network (ISDN): standar akses jaringan telepon yg dapat menggabungkan layanan suara, data, & video. Digital Subscriber Line (DSL): berfungsi sama seperti ISDN tapi memiliki kapasitas transmisi yg lebih tinggi Cable modem: disediakan oleh vendor TV kabel untuk memberi akses internet berkecepatan tinggi ke rumah-rumah dan perusahaanperusahaan. Halaman 6 dari 12

7 T lines: jalur terdedikasi untuk transmisi data dan koneksi internet berkecepatan tinggi yg memberikan upaya terbaik untuk transmisi data lintas benua atau ke seeluruh dunia 7.3 Internet Kata internet berasal dari internetworking atau terhubungnya jaringan-jaringan terpisah, yang masing-masing memiliki identitasnya sendiri, menjadi jaringan yang saling terhubung. Orang-orang terhubung ke internet melalui dua cara, yaitu: a. Berlangganan pada penyedia akses internet. Penyedia layanan internet (internet service provider-isp) adalah organisasi komersial dengan koneksi tetap pada internet yang menjual koneksi sementara pada para pelanggan eceran. Contoh ISP-ISP besar antara lain adalah Earthlink, Comcast, Verizon, dan NetZero. b. Melalui perusahaan, universitas, atau pusat penelitian mereka yang telah membentuk domain internet seperti Setiap komputer pada internet diberikan suatu alamat protokol internet (IP address) yang unik,yang sekarang ini adalah nomor 32 bit yang direpresentasikan oleh empat rangkaian nomor dari 0 sampai 255, dipisahkan oleh tanda titik. sebagai contoh alamat IP dari adalah Sistem Nama Domain (domain name system-dns) mengubah alamat IP menjadi nama domain. Nama domain (domain name) adalah nama seperti Bahasa Inggris yang sesuai dengan nomor 32 bit alamat IP yang unik untuk setiap komputer terhubung pada internet. DNS memiliki struktur hierarkis sebagai berikut: a. Domain akar (root) b. Domain tingkat atas (top level) c. Domain tingkat dua (second level) d. Host Domain tingkat atas adalah dua dan tiga nama karakter yang Anda kenal ketika menjelajahi Web, sebagai contoh,.com,.edu,.gov, dan kode negara yang bervariasi seperti.ca untuk Kanada atau.it untuk Italia. Domain tingkat dua memiliki dua bagian- membentuk nama tingkat atas dan nama tingkat keduaseperti but.com, nyu.edu, atau amazon.ca. Nama host pada bagian bawah dari hierarki membentuk komputer tertentu pada internet atau jaringan swasta. Halaman 7 dari 12

8 Kebijakan internet seluruh dunia dibuat oleh sejumlah organisasi profesional dan badan pemerintahan, termasuk Internet Architecture Board (IAB), yang membantu menentukan struktur keseluruhan dari internet; Intenet Corporation for Assigned Names and Number (ICANN), yang memberikan alamat IP; dan World Wide Web Consortium (W3C), yang mengatur Hypertext Markup Language (HTML) Internet semula tidak dirancang untuk menangani transmisi data yang sangat besar dan bagi miliaran pengguna. Namun, sekarang ini perkembangan populasi internet yang dahsyat sehingga dikhawatirkan dunia akan kehabisan alamat IP yang tersedia menggunakan kesepakatan pengalamatan yang sekarang, yang disebut Ipv4 (Internet protocol version 4). Ipv4 menggunakan skema alamat 32 bit dan berisi hanya 4,5miliar alamat, tidak cukup untuk masing-masing satu dari 6,5 miliar orang di dunia. Untuk menghindari kondisi ini, Internet Engineering Task Force mengadopsi Internet versi 6 yang baru (Internet protocol version 6- Ipv6), yang menggunakan skema alamat 128 bit dan menghasilkan 3,4 x 1038 alamat. ini jumlah yang cukup besar untuk memberi setiap orang di bumi beberapa juta alamat internet. Perangkat informasi adalah suatu perangkat, seperti telepon seluler yang mendukung internet atau penerima internet TV untuk akses web dan , yang dibuat untuk menjalankan sedikit tugas komputasi khusus dengan baik dengan upaya minimal dari penggunanya. Jenis-jenis layanan internet utama adalah sebagai berikut. World Wide Web Web adalah sebuah sistem dengan standar yang telah disepakati untuk menyimpan, mencari, memformat, dan menampilkan informasi menggunakan arsitektur klien/server. Halaman 8 dari 12

9 Hypertext Transfer Protocol (HTTP) adalah standar komunikasi yang digunakan untuk transfer halaman web. HTTP merupakan rangkaian huruf pertama yang terletak pada awal dari setiap alamat web, diikuti oleh domain, yang menentukan komputer server mana dalam perusahaan yang menyimpan dokumen tersebut. Server web adalah peranti lunak untk mencari dan mengelola halaman Web yang disimpan. Situs web (web site) pada umumnya adalah sekumpulan halaman Web yang terhubung pada sebuah halaman utama (home page)- layar teks dan grafik yang biasanya menyambut pengguna dan memberikan gambaran yang jelas dari organisasi yang telah membuat situs web tersebut. Mencari Informasi di Web 1. Mesin pencari (search engine) a. Mulai muncul di awal tahun 1990-an sebagai program peranti lunak sedernaha yang menjelajahi Web yang baru saja berkembang, mengunjungi halaman-halamannya, dan mengumpulkan informasi tentang isi dari setiap halaman. Program ini mula-mulanya memiliki bermacammacam sebutan seperti crawler, spider, dan wanderer. b. Alta Vista adalah mesin pertama kali yang memungkinkan pengguna memasukkan bahasa alamiah sebagai query-nya, seperti sejarah mesin pencari web alih-alih sejarah + pencari web + mesin pencari c. Pada tahun 1994, dua mahasiswa ilmu komputer di Stanford University, David Flo dan Jerry Yang, menciptakan daftar pilihan dari halaman web favorit mereka dan menyebutnya Yet Another Hierarchical Officious Oracle atau Yahoo! d. Pada tahun 1998, Larry Page dan Sergey Brin, juga dua mahasiswa ilmu komputer di Stanford University, meluncurkan versi Google mereka yang pertama. 2. Bot belanja cerdas (shopping bot) Bot belanja cerdas menggunakan peranti lunak agen cerdas untuk melakukan pencarian informasi belanja di internet seperti MySimon atau Froogle dapat membantu orang-orang yang tertarik melakukan penyaringan sebelum melakukan pembelian dan mendapatkan informasi tentang produk yang diinginkan, menilai produk yang saling bersaing berdasarkan kriteria yang telah dibuat oleh pengguna, dan melakukan negosiasi dengan penjuan untuk harga dan syarat-syarat pengirimannya. Web 2.0 Halaman 9 dari 12

10 Inovasi yang membedakan Web 2.0 adalah mashup, blog, RSS,da wiki. Mashup adalah layanan yang membuat pengguna dan pengembang sistem dapat mencampurkan dan mencocokkan muatan dan komponen peranti lunak untuk menciptakan sesuatu yang sepenuhnya baru. Sebagai contoh, penyimpanan foto Yahoo! dan situs Flickr mengombinasikan foto dengan informasi lain tentang gambar tersebut yang diberikan oleh pengguna dan perangkat-perangkat untuk membuatnya dapat digunakan di lingkungan pemrograman lain. Blog adalah situs web terstruktur yang masih belum resmi, di mana individu yang berlangganan dapat menerbitkan cerita, opini, dan link ke situs web lainnya. RSS singkatan dari Rich Site Summary atau Really Simple Syndication, menggabungkan isi situs web sehingga dapat digunakan dalam keadaan lainnya. Teknologi dan Perangkat untuk Komunikasi dan E-Business 1. , chat, pesan instan, dan diskusi elektronik memungkinkan pesan-pesan untuk dipertukarkan dari satu komputer ke komputer lainnya, menghapuskan biaya telepon interlokal yang mahal ketika melakukan komunikasi dari bagian-bagian organisasi yang berbeda. Pesan instan (instant mesagging) adalah sejenis layanan chat dimana para pesertanya dapat menciptakan saluran chat pribadi mereka sendiri. Newsgroup usenet adalah kelompok diskusi sedunia yang ada pada papan buletin elektronik internet dimana orang-orang berbagi informasi dan ide mengenai topik tertentu. 2. Groupware dan konferensi elektronik Groupware memberikan kemampuan untuk mendukung komunikasi keseluruhan perusahaan dan pekerjaan kolaborasi. Konferensi elektronik memungkinkan pengguna melakukan pertemuan, konferensi, dan presentasi secara online. 3. Internet Telephony Internet telephony memungkinkan perusahaan untuk menggunakan teknologi internet untuk transmisi suara telepon melalui internet atau jaringan pribadi (IP telephony) 4. Virtual private network (VPN) VPN adalah jaringan pribadi yang aman dan terenkripsi yang telah dibentuk dalam jaringan publik untuk mengambil manfaat dari skala ekonomis dan fasilitas manajemen jaringan besar seperti internet. 7.4 Revolusi Nirkabel Halaman 10 dari 12

11 Berbagai contoh perangkat nirkabel adalah PC, telepon seluler, personal digital assistant (PDA), perangkat genggam untuk , dan smart phone. Standar dan Generasi Jaringan Seluler a. Global System for Mobile Communication (GSM) dengan kemampuan roaming internasionalnya. b. Code Division Multiple Access (CDMA) melakukan transmisi melalui beberapa frekuensi, menduduki seluruh spektrum, dan memberikan frekuensi yang acak dari waktu ke waktu kepada para penggunanya. Jaringan Komputer Nirkabel dan Akses Internet Nirkabel a. Bluetooth Bluetooth dapat menghubungkan hingga delapan perangkat dalam jangkauan 10 meter menggunakan komunikasi daya rendah, berbasis radio dan dapat melakukan transmisi sampai 722 Kbps pada pita 2,4 GHz. b. Wireless Fidelity (Wi-Fi) Wi-Fi merupakan kumpulan standar IEEE untuk LAN nirkabel adalah keluarga c. WiMax WiMax memiliki jangkauan akses nirkabel sejauh 31 mil, bandingkan dengan 300 kaki untuk Wi-Fi dan 30 kaki untuk Bluetooth, dan kecepatan transfer data hingga 75 Mbps. d. Layanan Seluler Broadband Nirkabel Penyedia layanan seluler yang besar telaj membuat jaringan 3G dapat menyediakan akses broadband kapan pun dan dimana pun untuk PC dan perangkat genggam lainnya. RFID dan Jaringan Sensor Nirkabel Selain sistem nirkabel, sistem identifikasi frekuensi radio (radio frequency identification-rfid) dan jaringan sensor juga memiliki dampak yang besar. a. RFID RFID menyediakan teknologi yang tangguh untuk melacak pergerakan barang di sepanjang rantai pasokan. RFID menggunakan label yang sangat kecil dengan microchip yang ditana, di dalamnya yang mengandung data tentang suatu barang dan lokasinya untuk mentransmisikan sinyal radio pada jarak dekat ke pembaca-pembaca RFID yang khusus. b. Wireless sensor network (WSN) Halaman 11 dari 12

12 WSn adalah jaringan yang terdiri atas perangkat-perangkat nirkabel yang saling terhubung yang melekat pada lingkungan fisik untuk melakukan pengukuran banyak titik di suatu ruangan yang besar. Halaman 12 dari 12

MINGGU#5. Telekomunikasi, Internet, Teknologi Nirkabel (wireless)

MINGGU#5. Telekomunikasi, Internet, Teknologi Nirkabel (wireless) MINGGU#5 SIM Pokok Bahasan: Telekomunikasi, Internet, Teknologi Nirkabel (wireless) Tujuan Instruksional Khusus: Referensi: 1. Bab 7 : Kenneth C.Laudon & Jane P.Laudon, Management Information System, 13
