P U T U S A N. Nomor : 649/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. : SRI MELFA AFFRITA HERLIANA Br.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N. Nomor : 649/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. : SRI MELFA AFFRITA HERLIANA Br."

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 649/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa : Nama lengkap Tempat lahir : SRI MELFA AFFRITA HERLIANA Br. PURBA; : Medan; Umur / tanggal lahir : 35 Tahun / 12 April 1978; Jenis kelamin Kebangsaan Tempat tinggal Agama Pekerjaan Pendidikan Terdakwa tidak ditahan; : Perempuan; : Indonesia; : Jalan Pasar III Gang Buntu 3 No.95 D Kelurahan Tegal Rejo Kecamatan Medan Perjuangan; : Kristen : Wiraswasta Tukang Jahit Pakaian : SMA PENGADILAN TINGGI TERSEBUT; Telah membaca : I. Surat Dakwaan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 04 Mei 2013, No. Reg. Perkara : PDM 385/Ep.1/MDN/06/2013, yang mendakwa Terdakwa dengan dakwaan sebagai berikut : Bahwa terdakwa SRI MELFA AFFRITA HERLIANA BR. PURBA pada hari rabu tanggal 03 april 2013 sekira pukul wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan april 2013 atau setidaknya pada taun 2013, bertempat di jalan Pasar III Gang Buntu III No. 7 Kelurahan Tegal Rejo Kecamatan Medan Perjuangan, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Medan, telah dengan sengaja melakukan penganiayaan.

2 - 2 - penganiayaan yang mengakibatkan sakit atau luka, yang dilakukan terdakwa dengan cara cara antara lain sebagai berikut : Bahwa pada waktu dan tempat tersebut diatas, sebelumnya pada saat saksi korban Masriona Saragih Sumbayak sedang mencari pakaian dirumah, tiba-tiba anak perempuan saksi korban pulang dari bermain dihalaman rumah terdakwa yang berhadapan selisih satu rumah dengan rumah saksi korban dan melapor bahwa terdakwa Sri Melfa Affrita Herliana Br. Purba ada mengatakan bahwa anak saksi korban tersebut merupakan anak anjing dan babi, atas aduan dari anak saksi korban tersebut maka saksi korban keluar rumah dan menyuruh anaknya untuk masuk kedalam rumah dan menyuruh memasukkan sepedanya dan pada saat didepan rumah saksi korban, terdakwa mendengar kalau saksi korban mengomel dengan mengatakan orang gila kau, rabies parutang bukus kau, penipu kau, mendengar hal tersebut terdakwa merasa tersinggung dan menjumpai saksi korban didepan rumah saksi korban dengan membawa sebuah batu sebesar genggaman tangan orang dewasa dengan mengatakan siapa kau bilang gila, siapa kau bilang punya hutang? dan saksi korban tidak menghiraukannya lalu terdakwa langsung menjambak rambut saksi korban dengan tangan kirinya dari belakang saksi korban lalu saksi korban berusaha melepaskan tangan terdakwa dari rambut saksi korban, selanjutnya terdakwa menggigit ibu jari tangan kiri saksi korban sebanyak 1 ( satu) kali sampai luka dan berdarah lalu saksi korban berusaha melepaskan gigitan terdakwa dan tiba-tiba terdakwa memukulkan sebuah batu dengan menggunakan tangan kanannya kearah kepala saksi korban pada bagian atas sehingga kepala saksi korban berdarah dan terjatuh dilantai rumah lalu terdakwa menarik kaki kanan saksi korban dan menggigit jari telunjuk kaki kanan saksi korban sebanyak 1 (satu) kali. Selanjutnya penganiayaan tersebut dipisahkan oleh masyarakat setempat. Akibat perbuatan terdakwa maka saksi korban merasa sakit dan melaporkan perbuatan terdakwa ke Polsekta Medan Timur guna mempertanggungjawabkan perbuatannya. Berdasarkan hasil visum et Repertum No.70/Ver/p/PM-03/2013 tanggal 03 April 2013 yang ditandatangani dr.robert F Siregar, Sp.B selaku dokter pemeriksa atas nama Masriona Br Saragih dijumpai luka robek pada bagian kepala atas, tekanan darah 120/180mmHg, lokaliasai kepala bagian mata reflex cahaya (+) kanan dan kiri baik, luka robek pada daerah kepala atas sebelah kiri ukuran 3x0,5x0,1 cm, leher dada dan perut tidak dijumapai tanda-tanda kekerasan, anggota.

3 - 3 - anggota gerak luka robek pada jari II kaki kanan ukuran 1,5x0,2x0,1 cm, luka robek pada daerah telapak jari II kaki kanan ukuran 1,5x0,2x0,1 cm, luka robek di ibu jari tangan kiri bagian punggung ukuran 2x0,2x0,2 cm, luka robek pada ibu jari tangan kiri bagian telapak ukuran 1,5x0,2x0,2 cm, diagnose luka robek. Kesimpulan bahwa saksi korban Masriona Br Saragih sebagai akibatnya terjadi sakit dan tidak ada halangan untuk melakukan pekerjannya dan jabatannya. Perbuatan terdakwa sebagaiman diatur dan diancam dalam pasal 351 ayat (1) KUHP. II. Tuntutan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 21 Oktober 2013 No. Reg. Perkara : PDM 114/T.BALAI/09/2013, yang menuntut Terdakwa sebagai berikut : 1. Menyatakan terdakwa SRI MELFA AFFRITA HERLIANA Br. PURBA bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dalam pasal 351 ayat ( 1 ) KUHP dalam dakwaan tunggal; 2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa SRI MELFA AFFRITA HERLIANA Br. PURBA oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga ) bulan penjara; 3. Menyatakan barang bukti berupa : N i h i l; 4. Menetapkan agar terdakwa tersebut dibebani membayar biaya perkara sebesar Rp.1.000, (seribu rupiah); III. Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 16 September 2013, Nomor : 1.145/Pid.B/2013/PN.Mdn, yang amarnya berbunyi sebagai berikut : 1. Menyatakan terdakwa SRI MELFA AFFRITA HERLIANA Br. PURBA terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut diatas oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 3 (tiga) bulan ; 3. Menyatakan bahwa hukuman tersebut tidak perlu dijalani lebih dahulu terkecuali apabila dikemudian hari terdakwa terbukti melakukan tindak pidana oleh Pengadilan sebelum habis masa percobaan selama 6 (enam) bulan ; 4. Membebankan.

4 Membebani Terdakwa membayar ongkos perkara sejumlah Rp ,- (seribu rupiah); IV. Akta Permintaan Banding yang dibuat oleh H. BASTARIAL, SH.MH. Panitera Pengadilan Negeri Medan No. 172/Akta.Pid/2013/PN Mdn, yang menerangkan bahwa pada hari Senin tanggal 23 September 2013, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding atas Putusan Pengadilan Negeri tersebut, permintaan banding mana oleh Jurusita Pengadilan Negeri Medan telah sempurna diberitahukan kepada Terdakwa pada hari Selasa tanggal 08 Oktober 2013; V. Surat Mempelajari Berkas Perkara yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Medan tanggal 03 Oktober 2013, Nomor : W2.U1/15.586/Pid.B.01.10/X/2013, yang disampaikan masing-masing kepada Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa, dimana terhitung 7 (tujuh) hari sejak tanggal 03 Oktober 2013 sampai dengan tanggal 09 Oktober 2013, para pihak diberi kesempatan untuk mempelajari berkas perkara nomor : 1143/Pid.B/2013/PN.Mdn, sebelum berkas dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan; Menimbang, bahwa permintaan akan pemeriksaan dalam tingkat banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan tata cara serta memenuhi syarat-syarat yang ditentukan oleh Undang-Undang, maka permintaan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa dalam perkara ini, meskipun Jaksa Penuntut Umum mengajukan banding, akan tetapi hingga saat ini tidak ada mengajukan Memori Banding, sehingga tidak diketahui secara pasti apa yang menjadi keberatannya terhadap putusan Pengadilan Tingkat Pertama; Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tinggi setelah memeriksa dan mempelajari secara seksama berkas perkara dan semua surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini, berikut salinan resmi putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 16 September 2013, Nomor : 1.145/Pid.B/2013/PN.Mdn, sependapat dan dapat menerima alasan-alasan dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama tentang telah terbuktinya dakwaan Jaksa Penuntut Umum seperti yang dipertimbangkan Hakim Tingkat Pertama dalam putusannya, karena semua alasan.

5 - 5 - alasan dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama tersebut dipandang sudah tepat, benar dan cukup beralasan menurut hukum dan keyakinan, maka Pengadilan Tinggi mengambil alih alasan dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama yang dipandang sudah tepat, benar dan beralasan menurut hukum dan keyakinan tersebut, dan menjadikannya sebagai alasan dan pertimbangannya sendiri dalam mengadili perkara ini ditingkat banding; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 16 September 2013, Nomor : 1.145/Pid.B/2013/PN.Mdn, yang dimintakan banding tersebut haruslah dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dipidana, maka dibebani pula untuk membayar biaya perkara yang timbul dikedua tingkat peradilan; Mengingat ketentuan Pasal 351 ayat (1) KUHPidana, dan ketentuan dalam Bab XVII, bagian kesatu KUHAP serta peraturan perundang-undangan lainnya yang berkaitan dengan perkara ini; M E N G A D I L I : - Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut; - Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 16 September 2013, Nomor : 1.145/Pid.B/2013/PN.Mdn, yang dimintakan banding tersebut; - Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang ditingkat banding sebesar Rp 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah). Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Rabu tanggal 29 Januari 2014 oleh Kami : H. MACHMUD RACHIMI, SH.MH. Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Majelis, DAHLIA BRAHMANA, SH.MH., dan KAREL TUPPU, SH. MH. masing-masing sebagai Hakim-Hakim Anggota, yang ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut dalam peradilan tingkat banding, berdasarkan Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 30 Desember 2013, Nomor 649/PID/2013/PT-MDN, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Senin tanggal 03 Februari 2014, oleh Hakim.

6 - 6 - Hakim Ketua Majelis tersebut dengan dihadiri Hakim-Hakim Anggota tersebut diatas serta dibantu oleh MUSA PENGARAPEN PURBA, SH. sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa. Hakim - Hakim Anggota, Hakim Ketua Majelis, DAHLIA BRAHMANA, SH.MH. KAREL TUPPU, SH.MH. H. MACHMUD RACHIMI, SH.MH. Panitera Pengganti, MUSA PENGARAPEN PURBA, SH.

P U T U S A N. Nomor : 485/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. Umur/Tanggal lahir : 49 tahun / 29 Juni 1962.

P U T U S A N. Nomor : 485/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. Umur/Tanggal lahir : 49 tahun / 29 Juni 1962. P U T U S A N Nomor : 485/PID/2013/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN di Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding,
