ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN CABAI MERAH KERITING PADA RUMAH TANGGA DI KOTA SEMARANG SKRIPSI. Oleh : SYAFARISCA RAHMA HADI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN CABAI MERAH KERITING PADA RUMAH TANGGA DI KOTA SEMARANG SKRIPSI. Oleh : SYAFARISCA RAHMA HADI"

Transkripsi

1 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN CABAI MERAH KERITING PADA RUMAH TANGGA DI KOTA SEMARANG SKRIPSI Oleh : SYAFARISCA RAHMA HADI PROGRAM STUDI S-1 AGRIBISNIS FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS DIPONEGORO S E M A R A N G 2017 i

2 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN CABAI MERAH KERITING PADA RUMAH TANGGA DI KOTA SEMARANG Oleh : SYAFARISCA RAHMA HADI NIM : Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian pada Program Studi Agribisnis Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro PROGRAM STUDI S-1 AGRIBISNIS FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS DIPONEGORO S E M A R A N G 2017 ii

3 iii

4 iv

5 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN CABAI MERAH KERITING PADA RUMAH TANGGA DI KOTA SEMARANG Syafarisca Rahma Hadi ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan cabai merah pada rumah tangga; untuk mengetahui elastisitas permintaan cabai merah di Kota Semarang. Penelitian ini dilaksanakan pada pada bulan November sampai Desember 2016 di Perumahan Nasional Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang. Metode yang digunakan adalah metode survey dengan jumlah responden sebesar 100 orang. Hasil menunjukkan bahwa faktor harga cabai merah keriting, harga cabai rawit hijau, harga bawang merah, harga tomat, pendapatan konsumen rumah tangga, jumlah anggota keluarga, dan selera secara serempak berpengaruh sangat signifikan terhadap permintaan cabai merah di Kota Semarang. Secara parsial variabel harga cabai merah keriting, harga cabai rawit hijau, jumlah pendapatan konsumen rumah tangga, dan jumlah anggota keluarga signifikan terhadap permintaan cabai merah keriting, sedangkan variable yang lain tidak berpengaruh secara signifikan. Elastisitas harga cabai merah = -0,661 (inelastis). Elastisitas silang harga cabai rawit = 2,955 (elastis), Elastisitas pendapatan = 0,2883 (inelastis). Kata kunci : cabai merah keriting, konsumsi, elastisitas, permintaan, rumah tangga ABSTRACT The aim of this research was to analyze the factors that affecting household curly red chili demand; to determine the elasticity of demand for curly red chili in Semarang City. This research was conducted in November to December 2016 and take a place at the National Housing Banyumanik District, Semarang city. Survey method was used for research method with 100 respondents. The result show that factors of curly red chili price, green chili price, onion price, tomato price, consumer household income, family members, and appetite were simultaneously influenced to the curly red chili demand in Semarang. Partially, variable of curly red chili price, green chili price, income of households, and family members were significant to demand curly red chili, while the other variable was not significant. The elsticity of curly red chili price elasticity was (inelastic). Cross-price elasticity of cayenne pepper was (elastic), income elasticity was (inelastic). Keywords : consumption, curly red chili, elasticity, demand, household v

6 KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb Cabai merah keriting adalah satu dari berbagai jenis komoditas hortikultura yang memiliki nilai permintaan tinggi. Jumlah ketersediaan dengan jumlah permintaan cabai merah keriting tidak selalu seimbang. Hal ini disebabkan karena tidak stabilnya jumlah cabai yang diproduksi atau jumlah permintaan konsumen yang berfluktuatif sehingga dapat memberikan dampak pada ketidakstabilan harga cabai dipasaran. Puji syukur senantiasa penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik, karunia serta hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul Analisis Faktor Faktor yang Mempengaruhi Permintaan Cabai Merah Keriting pada Rumah Tangga di Kota Semarang. Shalawat serta salam senantiasa tercurah kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW beserta keluarga serta sahabat yang telah membawa kita umat manusia menuju jalan kebaikan,. Penulisan skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat dalam memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Program Studi Agribisnis di Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro Semarang. Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak lepas dari doa, bimbingan, semangat, dukungan, saran, dan fasilitas dari berbagai pihak, maka penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih serta sanjungan kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Ir. Mukh Arifin, M.Sc., selaku Dekan Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro Semarang yang telah memberikan vi

7 kesempatan serta fasilitas bagi penulis untuk mengikuti kegiatan perkuliahan pada Program Studi Agribisnis di Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro. 2. Bapak Dr. Ir. Didik Wisnu Widjajanto, M.Sc,selaku Ketua Departemen Pertanian Universitas Diponegoro yang telah memberikan kesempatan bagi penulis untuk mengikuti kegiatan perkuliahan pada Fakultas Fakultas Peternakan dan PertanianUniversitas Diponegoro. 3. Ibu Dr. Ir. Titik Ekowati, M.Sc., selaku Ketua Program Studi Agribisnis sekaligus pembimbing utama dan Bapak Ir. Djoko Sumarjono, M.S. selaku dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan sebagian waktunya untuk membimbing, memberikan nasihat, memotivasi dan memberikan arahan dalam penyusunan skripsi ini sehingga skripsi ini dapat terselesaikan tepat waktu. 4. Bapak Dr. Ir. Edy Prasetyo, M.S. selaku dosen wali yang telah memberikan arahan, dukungan, dan motivasi mulai dari awal hingga akhir perkuliahan. 5. Seluruh dosen di Fakultas Peternakan dan PertanianUniversitas Diponegoro terutama dosen di Program Studi Agribisnis yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagi penulis selama proses perkuliahan. 6. Segenap staf, karyawan dan seluruh anggota keluarga besar Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro Semarang yang telah banyak membantu selama masa perkuliahan. 7. Ibundaku Haudoh dan Ayahanda Hari Purbohadi Santoso tercinta, yang senantiasa mendoakan, memotivasi, memberikan dukungan moril maupun vii

8 materil. Terimakasih atas segala pengorbanan dan ketulusan yang telah diberikan selama ini sehingga penulis bisa menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 8. Adik adikku tercinta Haudifia Dwinda Hadi, Yusri Tsalasa Hadi, dan Inayah Cendra Hadi yang selalu memberikan doa dan semangat kepada penulis. 9. Tanteku Hj. Ilah Holilah yang sudah penulis anggap sebagai Ibu kandung. Terimakasih atas segala doa, motivasi, dan nasihat yang selalu diberikan agar penulis terus memiliki semangat dalam menjalani hidup. 10. Seluruh keluarga besar dan cucu dari Alm. H. Masran Ardjawinata dan Abu Suprayitno yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu. 11. Teman spesial, Ridho Dwinurcahyo yang sudah memberikan doa, dukungan, semangat, dan kesabaran. Terimakasih sudah setia menemani dan memberikan kebahagiaan selama masa perkuliahan. 12. Sahabat-sahabat dari grup Cafloat (Yusi, Ajeng, Aulia Jowo, Sarah, dan Lulu Gacon) dan grup Gengkrud (Toni, Alim, Bayu) yang selalu memberikan lelucon segar dan sebagai tempat curhat mengenai beratnya masa masa penulisan skripsi ini. 13. Sahabatku Icha, Hanna, Yuliana, Dilla, Zian, Arga, Danar, Sindy, dan Alif yang dari awal selalu setia menemani dan memberikan arahan kepada penulis mengenai hal hal baik yang penting maupun tidak penting. Terimakasih sudah mau menjadi bagian dari perjalanan hidup penulis. viii

9 14. Sahabat-sahabat dari grup LINE CCC (Vera, Veri, Cindy) yang tidak pernah aktif lagi namun tetap memberikan semangat pada penulis. 15. Teman teman dari Kos Aini 2 khususnya penghuni lantai 2 (Naomi, Disna, Manda, dan Ika) yang hampir setiap hari menanyakan kabar skripsi. 16. Teman teman KKN Tim II UNDIP 2016 Desa Payak, Kecamatan Cluwak, Kabupaten Pati (Syihab, Iqbal, Riza, Arif, Vanda, Ndari, Ira, Susan, Nisa, dan Fira). Terima kasih atas kebersamaan selama 35 hari yang sangat berarti, penuh dengan canda tawa yang tidak akan pernah bisa dilupakan. 17. Seluruh teman-teman dari Program Studi Agribisnis 2013 yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Terimakasih atas kebersamaan yang telah terjalin selama hampir 4 Tahun. Sampai berjumpa di masa yang akan datang. 18. Semua pihak yang telah membantu baik secara moral maupun material dalam penyusunan skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini terdapat banyak keterbatasan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak untuk perbaikan selanjutnya. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak serta untuk pengembangan wawasan dan ilmu pengetahuan. Wassalamualaikum Wr.Wb. Semarang, Maret 2017 Penulis ix

10 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR ILUSTRASI... DAFTAR LAMPIRAN... vi xii xiii xiv BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan dan Manfaat Penelitian Hipotesis... 5 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA Tanaman Cabai Teori Permintaan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Permintaan Elastisitas Permintaan Teori Konsumsi Pengertian Konsumen Rumah Tangga Konsumen Penelitian Terdahulu BAB III. METODE PENELITIAN Kerangka Pemikiran Waktu dan Lokasi Penelitian Metode Penelitian Metode Pengambilan Sampel Metode Pengumpulan Data x

11 3.6. Analisis Data Definisi Operasional Variabel BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Lokasi Penelitian Keadaan Umum Penduduk di Perumnas Banyumanik Karakteristik Responden Variabel Variabel Penelitian Uji Hipotesis Interpretasi Hasil BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN RIWAYAT HIDUP xi

12 DAFTAR TABEL Nomor Halaman 1. Penelitian Terdahulu Uji Durbin Watson Jumlah Penduduk Perumnas Banyumanik Jumlah Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian Pokok Karakteristik Responden Variabel Variabel Penelitian Uji Autokorelasi Durbin Watson Uji Multikolinieritas Uji Statistik F Uji Statistik t Koefisien Determinasi (R 2 ) Elastisitas Permintaan xii

13 DAFTAR ILUSTRASI Nomor Halaman 1. Kurva Permintaan Alur Kerangka Pemikiran Grafik P-Plot Uji Heteroskedastisitas Scatter Plot xiii

14 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Halaman 1. Kuesioner Penelitian Lokasi Penelitian di Kecamatan Banyumanik Identitas Responden Data Siap Olah Hasil Analisis Statistik Deskriptif Uji Kolmogorov-Smirnov Uji Hipotesis Uji Asumsi Klasik Surat Keterangan Penelitian xiv

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN BERAS DI KABUPATEN KUDUS PROVINSI JAWA TENGAH SKRIPSI. Oleh : ZAENUL LAILY

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN BERAS DI KABUPATEN KUDUS PROVINSI JAWA TENGAH SKRIPSI. Oleh : ZAENUL LAILY ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN BERAS DI KABUPATEN KUDUS PROVINSI JAWA TENGAH SKRIPSI Oleh : ZAENUL LAILY PROGRAM STUDI S-1 AGRIBISNIS FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS
