DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,"

Transkripsi

1 KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/272/2017 TENTANG TIM PENYELENGGARA SIMULASI PENANGGULANGAN EPISENTER PANDEMI INFLUENZA DI PROVINSI BANTEN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan kemampuan penanggulangan dan kesiapsiagaan menghadapi pandemi influenza di Indonesia, perlu diselenggarakan simulasi untuk menguji persiapan dan kesiapan menghadapi kemungkinan terjadinya episenter pandemi influenza; b. bahwa berdasarkan hasil penilaian, Provinsi Banten merupakan daerah dengan faktor risiko tinggi dan tingkat kesiapsiagaan yang rendah terhadap pandemi influenza; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Menteri tentang Tim Penyelenggara Simulasi Penanggulangan Episenter Pandemi Influenza di Provinsi Banten; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1962 tentang Karantina Laut (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1962 Nomor 2, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2373); 2. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1962 tentang Karantina Udara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1962 Nomor 3, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2374);

2 -2-3. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1984 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3273); 4. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4723); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 1991 tentang Penanggulangan Wabah Penyakit Menular (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1991 Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3447); 6. Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2006 tentang Komite Nasional Pengendalian Flu Burung (Avian Influenza) dan Kesiapsiagaan Menghadapi Pandemi Influenza; 7. Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 2007 tentang Penanganan dan Pengendalian Virus Flu Burung (Avian Influenza); 8. Peraturan Menteri Nomor 1501/MENKES/PER/2010 tentang Jenis Penyakit Menular Tertentu yang Dapat Menimbulkan Wabah dan Upaya Penanggulangan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 503); 9. Peraturan Menteri Nomor 45 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Surveilans (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1113); 10. Peraturan Menteri Nomor 64 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1508); 11. Keputusan Menteri Nomor 1479/MENKES/SK/X/2003 tentang Pedoman Penyelenggaraan Sistem Surveilans Epidemiologi Penyakit Menular dan Penyakit Tidak Menular Terpadu;

3 Keputusan Menteri Nomor 1371/MENKES/SK/IX/2005 tentang Penetapan Flu Burung (Avian Influenza) Sebagai Penyakit yang Dapat Menimbulkan Wabah serta Pedoman Penanggulangannya; MEMUTUSKAN: Menetapkan : KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN TENTANG TIM PENYELENGGARA SIMULASI PENANGGULANGAN EPISENTER PANDEMI INFLUENZA DI PROVINSI BANTEN. KESATU KEDUA : Membentuk Tim Penyelenggara Simulasi Penanggulangan Episenter Pandemi Influenza di Provinsi Banten yang selanjutnya disebut Tim Penyelenggara, dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Menteri ini. : Tim Penyelenggara sebagaimana dimaksud Diktum Kesatu bertugas: I. Tim Penyelenggara Dukungan Operasional a. melakukan penyiapan materi gladi, logistik, penyiapan dan pengaturan akomodasi; dan b. memberikan dukungan logistik, transportasi, administrasi, keuangan, akomodasi dan penyusunan laporan pelaksanaan simulasi. II. Tim Penyelenggara Simulasi a. mengordinasikan seluruh proses gladi sejak perencanaan sampai dengan akhir pelaksanaan simulasi; dan b. melaksanakan simulasi berdasarkan pedoman dan Standar Operasional Prosedur (SOP), sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya. III. Tim Monitoring Evaluasi Simulasi, melakukan penilaian terhadap proses simulasi berdasarkan pedoman episenter dan SOP yang telah dibuat. IV. Tim Penilai, melakukan pengawasan dan pengendalian terhadap proses simulasi berdasarkan skenario yang telah dibuat.

4 -4- KETIGA : Dalam melaksanakan tugasnya, Tim Penyelenggara dapat bekerja sama dengan para pakar/ahli dan institusi yang relevan. KEEMPAT : Tim Penyelenggara bertanggung jawab kepada Menteri melalui Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit serta wajib menyampaikan laporan pertanggung jawaban secara berkala. KELIMA KEENAM : Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan Menteri ini dibebankan pada Anggaran Belanja Kementerian serta sumber dana lain sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. : Keputusan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 30 Mei 2017 MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, ttd NILA FARID MOELOEK

5 -5- LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.01.07/MENKES/272/2017 TENTANG TIM PENYELENGGARA SIMULASI PENANGGULANGAN EPISENTER PANDEMI INFLUENZA DI PROVINSI BANTEN SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENYELENGGARA SIMULASI PENANGGULANGAN EPISENTER PANDEMI INFLUENZA DI PROVINSI BANTEN Penasehat : Menteri Pengarah : 1. Sekretaris Jenderal 2. Inspektur Jenderal 3. Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, 4. Direktur Jenderal Masyarakat, 5. Direktur Jenderal Pelayanan, 6. Direktur Jenderal Kefarmasian dan Alat, 7. Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan, 8. Kepala Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia, Kementerian 9. Direktur Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan 10. Direktur Jenderal Peternakan dan Hewan, Kementerian Pertanian 11. Deputi Bidang Pengawasan Keamanan Pangan dan Bahan Berbahaya, Badan Pengawas Obat dan Makanan

6 Deputi Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan, Badan Nasional Penanggulangan Bencana 13. Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan, Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan 14. Kepala Pusat TNI 15. Kepala Pusat Kedokteran dan Polri 16. Kepala Staf Umum TNI Penanggung Jawab Koordinator Pelaksana : Sekretaris Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, : Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung, I. Tim Penyelenggara Dukungan Operasional A. Bidang Protokol dan Dokumentasi Koordinator : Direktur Promosi dan Pemberdayaan Masyarakat 1. Kepala Bagian Tata Usaha Pimpinan dan Protokol, Biro Umum, 2. Kepala Bagian Kerja Sama Regional, Biro Kerja Sama Luar Negeri, Kementerian 3. Kepala Bagian Kerja Sama Multilateral, Biro Kerja Sama Luar Negeri, 4. Kepala Subdirektorat Komunikasi Informasi dan Edukasi, Direktorat Promosi dan Pemberdayaan Masyarakat, 5. Kepala Subdirektorat Pemberdayaan Masyarakat, Direktorat Promosi dan Pemberdayaan Masyarakat, Kementerian

7 -7-6. Kepala Subdirektorat Potensi Sumber Daya Promosi, Direktorat Promosi dan Pemberdayaan Masyarakat, 7. Kepala Subbagian Tata Usaha Menteri, Biro Umum, 8. Kepala Subbagian Tata Usaha Sekretaris Jenderal, Biro Umum, 9. Kepala Subbagian Bagian Protokol, Biro Umum, 10. Kepala Subbagian Administrasi dan Perjalanan Dinas, Biro Umum, 11. Kepala Subbagian Advokasi Hukum dan Humas, Setditjen P2P, 12. Kepala Subbagian Peraturan Perundang- Undangan, Setditjen P2P, Kementerian 13. Prawito, SKM, MM (Biro Komunikasi Pelayanan Masyarakat, ) 14. Resty Kiantini, SKM., M.Kes 15. Okto Rusdianto, ST 16. Fernando Ginting (TU Ditjen P2P, Kementerian ) 17. M. Sunan Raja (TU Ditjen P2P, Kementerian ) 18. Mila Mayangsari (TU Ditjen P2P, Kementerian ) 19. Widia Novianti, SKM (Subdit ISPA, Dit P2PML, ) B. Bidang Logistik Koordinator : Kepala Biro Umum 1. Kepala Seksi Pengendalian Obat Publik, Direktorat Tata Kelola Obat Publik dan Perbekalan,

8 -8-2. Kepala Seksi Pengendalian Perbekalan, Direktorat Tata Kelola Obat Publik dan Perbekalan, Kementerian 3. Kepala Seksi Pengendalian, Subdirektorat Zoonosis, Dit P2PTVZ 4. Indra Lalu (Staf ISPA, Dit P2PML, Kementerian ) 5. Letkol CKM. Ns. Rusdiansyah, S.Kep (RSPAD. Gatot Subroto) 6. Johanes Eko Kristiyadi, SKM., MKM (Subdirektorat Zoonosis, Dit P2PTVZ ) 7. Drh. Zainal Khairudin (Subdirektorat Zoonosis, Dit P2PTVZ, ) 8. Novarif Fahlia, S.Kom (Subag TU Dit P2PML, ) 9. Taufik Saleh (Subag TU Dit P2PML, ) 10. Gustiawan (Subag TU Dit P2PML, Kementerian ) 11. Supriyadi (Subag TU Dit P2PML, Kementerian ) 12. Moh. Pujiadi (Subag TU Dit P2PML, ) C. Bidang Akomodasi dan Transportasi Koordinator : Kepala Bagian Kepegawaian dan Umum, Sesditjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, 1. Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang Selatan 2. Kepala Sub Bagian Tata Usaha dan Rumah Tangga, Setditjen P2P,

9 -9-3. dr. Endang Widuri Wulandari (WHO Representative Indonesia) 4. Maria Early (WHO Representative Indonesia) 5. Eka Pratiwi Wahyudi, S.Kom (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, ) D. Bidang Administrasi dan Keuangan Koordinator : Kepala Bagian Keuangan dan Barang Milik Negara, Sesditjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, 1. Kepala Subbagian Perbendaharaan, Bagian Keuangan dan BMN, Sesditjen P2P, Kementerian 2. Zulham Wafiq, SE (Bagian Keuangan dan BMN, Sesditjen P2P, ) 3. Irin Ermawati, SE (Subag TU P2PML, Kementerian ) 4. Elisa Mahdalena (Subag TU P2PML, Kementerian ) 5. Kadek (Subag TU P2PML, ) 6. Dede Khodiyah, S.Sos (Subag TU P2PML, ) 7. Darso (Subag TU P2PML, ) 8. Isni Berliana, Amd (Subdit ISPA, Dit P2PML, ) II. Tim Penyelenggara Simulasi A. Bidang Materi Koordinator : Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Wakil : Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tular Vektor dan Zoonotik 1. Kepala Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML

10 Kepala Subdirektorat Zoonosis, Dit P2PTVZ, 3. Kepala Subdirektorat Surveilans, Direktorat Surveilans dan Karantina, Kementerian 4. Kepala Subdirektorat Penyakit Infeksi Emerging, Direktorat Surveilans dan Karantina, 5. Kepala Subdirektorat Karantina, Direktorat Surveilans dan Karantina, 6. Kepala Subdirektorat Imunisasi, Direktorat Surveilans dan Karantina, Kementerian 7. Kepala Subdirektorat Yankes Primer, Ditjen Pelayanan, 8. Kepala Subdirektorat Yankes Rujukan, Ditjen Pelayanan, 9. Kepala Subdirektorat Perlindungan Hewan, Ditjen PKH, Kementerian Pertanian 10. Kepala Subdirektorat Pengamatan Penyakit Hewan, Ditjen PKH, Kementerian Pertanian 11. Kepala Subdirektorat Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit Hewan, Ditjen PKH, Kementerian Pertanian 12. Kepala Bidang Penyakit Menular, Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan 13. Kepala Subdirektorat Pengendalian Operasi, Direktorat Tanggap Darurat BNPB 14. Kepala Subdirektorat Penyelamatan dan Evakuasi, Direktorat Tanggap Darurat BNPB B. Bidang Komando dan Koordinasi Koordinator : Direktur Kesiapsiagaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana

11 -11- Wakil : Asisten Deputi III Kementerian Koordinator Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan 1. Kepala Dinas Provinsi Banten 2. Kepala Dinas Kota Tangerang Selatan 3. Kepala Pelaksana, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tangerang Selatan 4. Kepala Bidang Evaluasi dan Informasi, Pusat Krisis, 5. Direktur Tanggap Darurat, Badan Penanggulangan Bencana Nasional 6. Kepala Bagian Hukormas, Sesditjen P2P, 7. Kasubditbindukes Puskesad Kabis Dukesops Pusat TNI 8. Kasi Respon KLB, Subdit Surveilans, Direktorat Surveilans dan Karantina, Kementerian 9. dr. Rian Hermana (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, Kementerian ) C. Bidang Surveilans Wilayah Koordinator : Direktur Surveilans dan Karantina Wakil : Kasubdit Surveilans, Direktorat Surveilans dan Karantina, 1. Kepala Dinas Peternakan Provinsi Banten 2. Kepala Dinas Peternakan Kota Tangerang Selatan 3. Kepala Subdirektorat Pengamatan Penyakit Hewan, Direktorat Hewan, Kementerian Pertanian 4. Kepala Subdirektorat Pencegahan Pemberantasan Penyakit Hewan, Direktorat Hewan, Kementerian Pertanian

12 Kepala Subdirektorat Zoonosis, Direktorat Masyarakat Veteriner, Kementerian Pertanian 6. Kepala Balai Veteriner Subang, Kementerian Pertanian 7. Kepala Subdirektorat Keamanan Hayati, Direktorat Konservasi Keanekaragaman Hayati, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan 8. Kepala Seksi Surveilans dan Imunisasi Dinas Kota Tangerang Selatan 9. Retno Trisari, SKM (Sub Direktorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, Kementerian ) D. Bidang Surveilans Pelabuhan Koordinator : Kepala Kantor Pelabuhan Kelas I Soekarno- Hatta Wakil : Direktur Hewan Kementerian Pertanian 1. Kepala Subdirektorat Karantina, Direktorat Surveilans dan Karantina, 2. Kepala Subdirektorat Penyakit Infeksi Emerging, Direktorat Surveilans dan Karantina, 3. Penanggungjawab Laboratorium Virologi, Badan Penelitian dan Pengembangan, 4. Penanggungjawab Laboratorium BSL3, Badan Penelitian dan Pengembangan, 5. Kepala Subdirektorat Kesprev Diskesal 6. Kepala Subdirektorat Binyankes Puskesad 7. Kepala Seksi ISPA Atas, Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML,

13 Kepala Seksi Sistem Kewaspadaan Dini, Subdirektorat Surveilans, Direktorat Surveilans dan Karantina, E. Bidang Respon Medik Koordinator : Direktur Pelayanan Rujukan Wakil : Kepala Dinas Angkatan Laut, Pusat TNI 1. Direktur RSUD Kabupaten Tangerang 2. Kepala Subdirektorat Pelayanan Penunjang, Direktorat Fasilitas Pelayanan, 3. Kepala Subdirektorat Pelayanan Medik dan Keperawatan, RS. Sulianti Soeroso 4. Kepala Pusat Biomedis dan Teknologi Dasar, Badan Penelitian dan Pengembangan, 5. Kepala Departemen Paru RSPAD Gatot Subroto 6. Kepala Subbagian Biomedis Penyakit Menular, Badan Penelitian dan Pengembangan, 7. Kepala Subdit Yankes Diskesau 8. Ketua Komite Flu Burung RSUD Tangerang 9. Ketua Bidang dan Sosial, Palang Merah Indonesia 10. Kepala Seksi Pneumonia Subdirektorat Infeksi Ssluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, 11. Kolonel CKM (K) dr. Dewi Puspitorini, Sp.P.MARS (RSPAD) 12. Kolonel CKM dr. Alexander K. Ginting. S,Sp.P. FCCP (Komite Flu Burung RSPAD) 13. Dinasti Mularsih, SKM (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML,

14 -14- F. Bidang Intervensi Farmasi Koordinator : Direktur Tata Kelola Obat Publik dan Perbekalan, Wakil : Kepala RSPAD Gatot Subroto 1. Direktur Penilaian Obat dan Produk Biologi, Deputi I Bidang Pengawasan Produk Terapetik dan NAPZA, Badan POM 2. Kasubdit Imunisasi, Direktorat Surveilans dan Karantina, 3. Kasubdit Pengendalian Obat Publik dan Perbekalan, Direktorat Tata Kelola Obat Publik dan Perbekalan, 4. Kabid Matfaskes Puskes TNI 5. Kasi Pencegahan (Subdit Zoonosis, Dit P2PTVZ ) 6. Kasi Imunisasi Dasar, Direktorat Surveilans dan Karantina, 7. Ida Nuraeni (Bagian Produksi Vaksin Influenza Biofarma) 8. M. Edy Haryanto, SKM. M.Epid (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, ) G. Bidang Intervensi Non Farmasi (Kontrol Perimeter) Koordinator : Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan POLRI Wakil : Kepala Dinas Angkatan Udara, Pusat TNI 1. Kepala Subdirektorat Tanggap Darurat dan Pasca Bencana, Direktorat Manajemen Penanggulangan Bencana dan Kebakaran, Kementerian Dalam Negeri 2. Kepala Bidang Pelayanan, Pusdokkes Polri 3. Kepala Polres Tangerang Selatan 4. Kepala Bidang Dokkes Polda Metro Jaya

15 Kepala Bidang Dokkes Polda Banten 6. Kepala Bidang Dokkes Polres Kota Tangerang Selatan 7. Kepala Diskes Kodam Jaya 8. Kepala Distrik Militer Kota Tangerang Selatan 9. Kepala Unit Kermabaktikes Puskes TNI 10. Kepala Subdirektorat Lalu Lintas dan Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan, Direktorat Lalu Lintas, Direktorat Jenderal Perhubungan Darat 11. Kepala Seksi Kesprev Diskesau 12. Indra Lalu, S.Kep (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML,) H. Bidang Intervensi Non Farmasi (Mobilisasi Sumber Daya) Koordinator : Kepala Pusat Krisis Wakil : Direktur Manajemen Penanggulangan Bencana dan Kebakaran, Ditjen Bina Administrasi Kewilayahan, Kementerian Dalam Negeri 1. Kepala Dinas Sosial Kota Tangerang Selatan 2. Kepala Dinas Pendidikan dan Pengajaran Kota Tangerang Selatan 3. Kepala Kantor Departemen Agama Tangerang Selatan 4. Kasi Kekarantinaan Wilayah dan PLBDN, Subdirektorat Karantina, Direktorat Surveilans dan Karantina, Kementerian 5. Kepala Seksi Deteksi, Subdirektorat Penyakit Infeksi Emerging, Direktorat Surveilans dan Karantina, 6. Kepala Seksi Respon Kejadian Luar Biasa Subdirektorat Surveilans, Direktorat Surveilans dan Karantina, 7. Kepala Badan Urusan Logistik 8. dr. Ira Wignjadiputro, M.Epid (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, Kementerian )

16 dr. Arifin, (Bidang Pencegahan Mitigasi, Pusat Krisis, ) I. Bidang Komunikasi Risiko Koordinator : Direktur Promosi Wakil : Direktur Lingkungan Kementerian 1. Direktur Komunikasi Publik, Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik, Kementerian Komunikasi dan Informatika 2. Kepala Subdirektorat Komunikasi Informasi dan Edukasi, Direktorat Promosi dan Pemberdayaan Masyarakat, Kementerian 3. Kepala Bagian Kerjasama Multilateral, Biro Kerjasama Luar Negeri, 4. Kepala Biro Hubungan Masyarakat Pemerintah Daerah Provinsi Banten 5. Kepala Bagian Hubungan Masyarakat Tangerang Selatan 6. Kepala Subagian Advokasi Hukum dan Hubungan Masyarakat, Sesditjen P2P 7. Kepala Subbagian Hubungan Media Massa dan Media Sosial, Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat, 8. Emita Ajis, SKM., MPH (Subdirektorat Infeksi Saluran Pernafasan Akut, Dit P2PML, Kementerian ) 9. Giri Inayah, S.Sos, MKM (Subag Media Massa dan Media Sosial, Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat, ) 10. Trisno Subarkah, SKM (Direktorat Lingkungan, )

17 -17- III. Tim Monitoring Evaluasi Simulasi A. Bidang Pengawasan dan Pengendalian Koordinator : Kepala Subdirektorat Infeksi Saluran Pernapasan Akut, Dit P2PML 1. Kepala Pudokkes Polri 2. Kepala Subdirektorat Penyakit Infeksi Emerging, Direktorat Surveilans dan Karantina, 3. Kepala Subdirektorat Malaria, Dit P2PTVZ, 4. Kepala Bagian Opini Publik Produksi Komunikasi dan Peliputan, Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat, 5. Kepala Subdirektorat Zoonosis, Dit P2PTVZ 6. Kepala Subdirektorat Karantina, Direktorat Surveilans dan Karantina, 7. Kepala Bidang Pendidikan dan Penelitian RSPI Sulianti Saroso 8. Kepala Bidang Pendidikan dan Penelitian RS Persahabatan 9. Kepala Bidang Umum, Pusat TNI 10. Kepala Subdirektorat Pengamatan Penyakit Hewan, Direktorat Hewan, Direktorat Jenderal Peternakan dan Hewan, Kementerian Pertanian 11. Kepala Subdirektorat Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit Hewan, Direktorat Hewan, Kementerian Pertanian 12. Kepala Subdirektorat Perlindungan Hewan, Direktorat Hewan, Kementerian Pertanian

18 Kepala Subdirektorat Zoonosis, Direktorat Masyarakat Veteriner, Kementerian Pertanian 14. Kepala Bidang Pengendalian Karantina dan Surveilans Epidemiologi, Kantor Pelabuhan Soekarno Hatta 15. Kepala Seksi Karantina Pelabuhan dan Bandar Udara, Direktorat Surveilans dan Karantina, 16. Kepala Seksi Karantina Wilayah dan Pos Lintas Batas Darat Negara, Direktorat Surveilans dan Karantina, 17. Kolonel CKM. Dr. Budiman, Sp.BP, MARS (RSPAD) 18. Kolonel CKM. Didin Syaefuddin, S.Kp, MARS (RSPAD) 19. Kepala PD Pasar Jaya 20. Penanggung jawab Lab Virologi, Badan Penelitaian dan Pengembangan B. Bidang Pencatatan dan Pelaporan Koordinator : Kepala Bagian Program dan Informasi, Sesditjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Wakil : Kepala Bagian Hukum, Sesditjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit 1. Kepala Seksi Respon Kejadian Luar Biasa, Direktorat Surveilans dan Karantina, 2. Kepala Seksi Karantina Wilayah dan Pos Lintas Batas Darat Negara, Direktorat Surveilans dan Karantina,

19 Kepala Seksi Infeksi Saluran Pernapasan Akut Atas, Dit P2PML, 4. dr. Listiana Azizah, SpKP (Subdirektorat Penyakit Infeksi Emerging, Direktorat Surveilans dan Karantina, ) 5. Johanes Eko Kristyadi, SKM. MKM (Subdirektorat Zoonosis, Dit P2PTVZ, ) IV. Tim Penilai Koordinator : Inspektur Jenderal Wakil : Staf Ahli Menteri Bidang Teknologi dan Globalisasi 1. Staf Ahli Menteri Bidang Hukum 2. Staf Ahli Menteri Bidang Desentralisasi 3. Staf Ahli Menteri Bidang Ekonomi 4. Staf Khusus Menteri Bidang Peningkatan Kemitraan dan SDGs 5. Staf Khusus Menteri Bidang Peningkatan Pelayanan 6. Staf Khusus Menteri Bidang Tata Kelola Pemerintahan 7. Inspektur III, Inspektorat Jenderal Kementerian 8. Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat, 9. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Masalah Jiwa dan Napza, Kementerian 10. Direktur Masrakat Veteriner, Ditjen Peternakan dan Hewan, Kementerian Pertanian 11. Direktur Konservasi Keanekaragaman Hayati, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan 12. Direktur RS Persahabatan 13. Direktur RSPI Sulianti Saroso

20 Kepala RSPAD Gatot Soebroto 15. Ketua Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (dr. Haryadi Wibisono, MPH) 16. Ketua FETP (dr. I Nyoman Kandun, MPH) 17. dr. Indriyono Tantoro, MPH 18. dr. Oenedo G 19. dr. Arie Bratasena 20. dr. Sardikin Giri Putro, Sp.P 21. dr. Praseno, Sp.P (RS. Persahabatan) MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, ttd NILA FARID MOELOEK

-1- DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

-1- DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA, -1- KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/312/2016 TENTANG TIM KESEHATAN PADA ARUS MUDIK LEBARAN DAN NATAL TAHUN 2016, SERTA TAHUN BARU TAHUN 2017 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG
