BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1. Beban dan Pendapatan Perusahaan Langkah pertama yang dilakukan penulis adalah dengan melakukan koreksi fiskal atas laporan laba rugi perusahaan sesuai dengan undang-undang perpajakan guna menentukan besarnya jumlah pajak yang terutang. Koreksi fiskal dilakukan karena terdapat perbedaan perhitungan laba perusahaan secara komersial yang berdasarkan Standar Akuntasi Keuangan dan laba secara fiskal yang didasarkan oleh peraturan perpajakan yang berlaku. Terlebih dahulu penulis akan menjelaskan mengenai beban-beban dan pendapatan perusahaan Beban - Beban Perusahaan a. Beban Penjualan Beban penjualan yang ada di dalam laporan keuangan adalah nilai transaksi penjualan rak gudang dan furniture yang dilakukan perusahaan kepada para customer. b. Beban Iklan dan Promosi Beban iklan dan promosi dikeluarkan untuk membiayai seluruh kegiatan perusahaan dalam rangka memperkenalkan dan mempromosikan produk-produk yang dihasilkan oleh perusahaan. c. Beban Jamuan Beban jamuan dikeluarkan perusahaan untuk membiayai seluruh kegiatan yang dilakukan perusahaan untuk menjamu klien perusahaan. d. Beban Perjalanan Dinas Perusahaan mengeluarkan biaya untuk perjalanan dinas karyawan perusahaan untuk melakukan dinas dalam rangka mempromosikan produk atau bertemu dengan klien dan semua yang berhubungan dengan kegiatan operasional perusahaan. e. Beban Gaji Beban ini dikeluarkan perusahaan untuk membayar gaji, bonus, dan tunjangan kepada karyawan perusahaan sesuai dengan jabatan 41

2 42 masing-masing. Perusahaan memberikan tunjangan PPh 21 sesuai peraturan pajak yang berlaku kepada seluruh karyawan. f. Beban Lain-Lain Beban yang tidak dapat dihubungkan langsung dengan kegiatan usaha utama perusahaan. g. Beban Proyek Beban yang dikeluarkan untuk memperoleh berbagai barang modal yang digunakan untuk proyek perusahaan seperti tanah, bangunan, peralatan, perabot, mesin, kendaraan, dll yang mempunyai manfaat lebih dari satu tahun. h. Beban Transportasi Perusahaan mengeluarkan biaya angkut pengiriman penjualan barang dagangan dari gudang perusahaan ke customer, baik di dalam maupun di luar kota. Biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan untuk mengangkut barang dagangan ini dijadikan beban transportasi oleh perusahaan. i. Beban Piutang Tak tertagih Biaya yang dikeluarkan perusahaan untuk piutang yang timbul dari transaksi bisnis dan ternyata tidak dapat ditagih. j. Beban Pos dan Materai Biaya yang digunakan untuk mengirim surat atau dokumen dokumen dan membeli materai materai yang biasa digunakan untuk perjanjian perjanjian perusahaan. k. Beban Perlengkapan Kantor Beban yang dikeluarkan oleh perusahaan untuk membeli perlengkapan kantor, seperti lemari, meja, komputer, handphone, dan lain-lain. l. Biaya Keperluan Sehari-hari Biaya ini dikeluarkan untuk kebutuhan kantor seperti membeli air minum, tissue, pewangi ruangan, dll. m. Beban Asuransi Beban asuransi merupakan biaya yang dibayarkan oleh perusahaan kepada perusahaan asuransi. n. Beban Sewa Kantor

3 43 Perusahaan mengeluarkan beban sewa kantor untuk membayar biaya sewa kantor yang ditempati untuk menjalankan seluruh kegiatan operasional perusahaan. o. Beban Administrasi Kantor Biaya administrasi yang dikeluarkan perusahaan untuk keperluan kantor seperti pembelian tinta, amplop, map plastik, dan lain sebagainya. p. Beban Pajak Beban pajak penghasilan perusahaan selama periode laporan yang terdiri dari PBB, Pasal 4 ayat (2), dan penalty. Penalty ini merupakan sanksi yang diterima perusahaan diluar Pajak Penghasilan tetapi masih dalam lingkup perpajakan. q. Beban Perbaikan dan Pemeliharaan Perusahaan mengeluarkan biaya perbaikan dan pemeliharaan untuk biaya pemeliharaan kantor, perawatan peralatan kantor seperti AC, komputer, meja dan kursi, dan lain-lain. r. Beban Komunikasi Beban komunikasi dikeluarkan perusahaan untuk membiayai telepon kantor, voucher handphone, fax dan biaya internet. Biaya ini dikeluarkan untuk membiayai kegiatan komunikasi perusahaan dengan klien atau pihak lainnya, seperti melakukan penagihan, menghubungi sales, melakukan pembelian, dan untuk kegiatan lainnya yang berhubungan dengan kegiatan usaha s. Beban Penyusutan Beban penyusutan yang dikeluarkan oleh perusahaan merupakan beban yang terdiri dari beban penyusutan inventaris kantor, beban penyusutan kendaraan dan beban penyusutan bangunan. Perusahaan menggunakan metode garis lurus dan mengklasifikasikan aktiva tersebut menjadi beberapa kelompok sesuai dengan masa manfaat dari aktiva tersebut. t. Beban Pengembangan Tanah / Bangunan Beban ini dikeluarkan perusahaan dalam rangka mengembangkan tanah / lahan seperti perizinan (izin prinsip, izin lokasi, IMB global dan sertifikat), pematangan lahan, sarana dan prasarana (jalan

4 44 masuk/utama, jalan lingkungan, saluran utama/lingkungan, goronggorong, jembatan), dan lain sebagainya. Beban dalam rangka mengembangkan bangunan seperti membangun pabrik, pemasangan telepon dan PAM, serta biaya pemasangan daya listrik untuk pabrik Pendapatan Perusahaan a. Pendapatan Bunga Pendapatan yang diterima atas jasa pinjaman uang yang diberikan kepada pihak lain dan bersifat final. b. Biaya Bunga Pinjaman Biaya berupa bunga yang harus ditanggung perusahaan sehubungan dengan peminjaman dana dari pihak lain. c. Selisih Kurs Realisasi keuntungan/kerugian selisih kurs yang dialami perusahaan disebabkan karena perusahaan membeli barang-barang dalam negeri dan melakukan pembayaran menggunakan dolar. d. Pendapatan Lain-Lain Pendapatan lain-lain berasal dari sewa dan penghasilan lain sehubungan dengan penggunaan harta. e. Biaya Bank Biaya bank digunakan untuk mengeluarkan administrasi bank, seperti: beban administrasi kliring, biaya materai, bank charges, biaya transfer bank, dan biaya buku cek & giro. f. Laba (Rugi) Investasi Laba (rugi) investasi perusahaan yaitu laba atau rugi yang didapat perusahaan dari investasi saham. g. Laba (Rugi) Tahun Berjalan Laba atau rugi yang diperoleh dalam tahun buku berjalan setelah dikurangi taksiran utang pajak.

5 Koreksi Fiskal Terhadap Laporan Laba Rugi dari Hasil Analisis Biaya dan Pendapatan Didalam akuntansi komersil semua biaya yang berkaitan dengan kegiatan operasional perusahaan dapat dijadikan pengurang penghasilan sehingga laba menjadi kecil dan pembayaran pajak juga menjadi lebih rendah. Tetapi berbeda dengan Undang-Undang Perpajakan, tidak semua biaya dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto sehingga untuk memperoleh laba fiskal dalam menghitung Pajak Penghasilan Badan, maka laporan keuangan komesial perusahaan harus dikoreksi terlebih dahulu sehingga menghasilkan laporan keuangan fiskal yang dijadikan dasar perhitungan laba fiskal. Koreksi fiskal dilakukan karena adanya perbedaan waktu dan perbedaan tetap. Terdapat 2 macam koreksi fiskal yaitu koreksi positif dan koreksi negatif. Koreksi fiskal positif merupakan koreksi fiskal yang dilakukan akan mengakibatkan pengurangan biaya yang telah diakui dalam laporan keuangan komersial sehingga menyebabkan bertambahnya penghasilan kena pajak. Sedangkan koreksi negatif merupakan koreksi fiskal yang dilakukan akan mengakibatkan penambahan biaya yang akan diakui dalam laporan keuangan komersial sehingga menyebabkan berkurangnya penghasilan kena pajak. Berdasarkan analisis biaya dan pendapatan yang ada di PT AMD maka terdapat koreksi fiskal untuk tahun 2011 adalah sebagai berikut :

6 46 Tabel 4.1 Rekonsiliasi Perhitungan Laba Komersial dan Fiskal Untuk Tahun yang Berakhir 31 Desember 2011 Keterangan Komersial Koreksi Perusahaan Fiskal Perusahaan Koreksi Penulis Penulis Penjualan 66,321,087,846 (4,319,376,578) 62,001,711,268 (4,319,376,578) 62,001,711,268 Harga Pokok Penjualan (41,726,679,536) - (41,726,679,536) - (41,726,679,536) Laba Kotor 24,594,408,310 (4,319,376,578) 20,275,031,732 (4,319,376,578) 20,275,031,732 Beban Penjualan: Iklan dan promosi (51,321,034) 10,668,200 (40,652,834) 10,668,200 (40,652,834) Jamuan (85,421,104) (85,421,104) (85,421,104) Perjalanan dinas (468,596,744) (468,596,744) (468,596,744) Beban harian penjualan (355,237,773) (355,237,773) (355,237,773) Beban Gaji (3,864,754,805) (3,864,754,805) (3,864,754,805) Beban Lain-lain (1,657,801,355) 16,736,300 (1,641,065,055) 16,736,300 (1,641,065,055) Beban proyek (2,756,600,297) (2,756,600,297) (2,756,600,297) Beban transportasi (856,891,975) (856,891,975) (856,891,975) Cadangan piutang tak tertagih (836,896,634) 836,896, ,896,634 - Jumlah Beban Penjualan (10,933,521,722) 864,301,134 (10,069,220,588) 864,301,134 (10,069,220,588) Beban Umum dan Administrasi : Pos dan materai (23,549,041) (23,549,041) (23,549,041) Perlengkapan kantor (114,451,776) (114,451,776) (114,451,776) Biaya keperluan sehari-hari (63,304,705) (63,304,705) (63,304,705) Asuransi (161,923,634) (161,923,634) (161,923,634) Sewa Kantor (304,171,968) (304,171,968) (304,171,968) Administrasi kantor (494,870,116) (494,870,116) (494,870,116) Beban pajak (578,861,598) 578,861, ,714,336 (92,147,262) Perbaikan dan pemeliharaan (157,239,401) (157,239,401) (157,239,401) Komunikasi (194,657,975) (13,469,828) (208,127,803) 13,469,828 (181,188,147) Penyusutan (1,311,785,368) 18,198,569 (1,293,586,799) 11,515,253 (1,300,270,115) Pengembangan tanah / bangunan (149,474,250) (149,474,250) (149,474,250) Jumlah Beban Umum dan Administrasi (3,554,289,831) 583,590,339 (2,970,699,492) 511,699,417 (3,042,590,414) Laba/Rugi Neto Usaha 10,106,596,757 7,235,111,653 7,163,220,730 Pendapatan Lain-lain : Pendapatan bunga 3,186,829 (3,186,829) - (3,186,829) - Biaya bunga pinjaman (1,523,293,308) (1,523,293,308) (1,523,293,308) Laba(rugi) selisih kurs - bersih (1,936,243,293) (1,936,243,293) (1,936,243,293)

7 47 Laba(rugi) penjualan aktiva tetap Pendapatan lain-lain 21,616,400 21,616,400 21,616,400 Biaya bank (136,194,023) (136,194,023) (136,194,023) Jumlah Pendapatan (Beban) Lain-lain (3,570,927,394) (3,186,829) (3,574,114,223) (3,186,829) (3,574,114,223) Laba Bersih Sebelum Pajak 6,535,669,363 3,660,997,430 3,589,106,507 PPh Tahun ,249, ,276,500 Laba Bersih Sesudah Pajak 2,745,748,180 2,691,830,007 Analisis biaya dan pendapatan pada laporan laba rugi tahun 2011 adalah sebagai berikut: 1. Nilai penjualan yang ada di dalam laporan keuangan adalah nilai transaksi penjualan rak gudang dan furniture yang dilakukan perusahaan kepada para customer selama tahun Nilai penjualan harus dikoreksi karena terdapat penghasilan sewa gedung sebesar Rp ,-. Berdasarkan PP No. 5 Tahun 2002 dan Kep-227/PJ./2002 menyatakan bahwa penghasilan atas sewa ruangan dan atau tanah yang dimiliki Wajib Pajak Badan harus dikenakan pajak penghasilan yang bersifat final. Sesuai dengan pasal 4 ayat (2) UU Pajak Penghasilan bahwa penghasilan yang telah dikenakan pajak final tidak perlu dihitung kembali pada akhir tahun pajak untuk menghitung PPh terutang. 2. Beban iklan dan promosi adalah beban yang dikeluarkan perusahaan untuk memperkenalkan dan mempromosikan produk-produk yang telah dihasilkan oleh perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung. Bentuk promosi yang telah dilakukan oleh perusahaan berupa iklan dan media cetak lainnya. Beban iklan dan promosi pada tahun 2011 yang telah dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-, dan terdapat koreksi sebesar Rp ,- karena perusahaan tidak membuat daftar nominatifnya. Dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 disebutkan bahwa Wajib Pajak wajib membuat daftar nominatif atas pengeluaran biaya promosi dan apabila tidak dipenuhi maka biaya promosi tidak dapat dikurangkan dari penghasilan bruto sesuai dengan ketentuan yang

8 48 terdapat dalam Pasal 6 Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor 02/PMK.03/ Beban jamuan dikeluarkan oleh perusahaan untuk membiayai seluruh kegiatan yang dilakukan perusahaan untuk menjamu klien perusahaan. Besarnya beban jamuan yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp ,- dan tidak perlu dilakukan koreksi karena perusahaan membuat daftar nominatif sebagaimana yang dimaksud dalam Surat Edaran Direktur Jenderal Pajak Nomor SE-27/PJ.22/1986. Perusahaan wajib membuat daftar nominatif untuk seluruh beban jamuan agar dapat dijadikan sebagai biaya pengurang penghasilan bruto sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban perjalanan dinas pada tahun 2011 yang telah dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-. Beban ini berkaitan dengan kegiatan usaha yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempromosikan produk perusahaan atau bertemu dengan klien. Beban perjalanan dinas dapat dijadikan sebagai biaya pengurang penghasilan bruto selama terdapat bukti perjalanan seperti tiket pesawat / kereta serta bukti akomodasi seperti tempat penginapan. Perusahaan menyimpan bukti perjalanan sehingga beban perjalanan dinas dapat dijadikan biaya pengurang sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 dan tidak perlu dikoreksi. 5. Beban harian penjualan yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp yang meliputi pembelian bon dan cek. Atas beban ini tidak perlu dikoreksi karena sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya yang dapat menjadi pengurang penghasilan bruto 6. Beban gaji tidak perlu dikoreksi, karena sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya yang dapat menjadi pengurang penghasilan bruto. Beban gaji merupakan beban untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan seperti biaya gaji dan THR. Beban gaji yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp ,-. 7. Beban lain-lain yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp ,-. Beban lain-lain ini merupakan komisi, biaya proyek, dan sewa mobil yang berhubungan dengan aktivitas

9 49 perusahaan. Berdasarkan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 beban lain-lain perlu dikoreksi sebesar Rp ,- karena terdapat beban yang tidak boleh dijadikan pengurang penghasilan bruto dan tidak berhubungan dengan kegiatan usaha yaitu pembelian parcel, kartu natal, persalinan, dan sponsorship gathering. 8. Beban proyek yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp ,-. Beban ini merupakan beban dalam rangka pelaksanaan proyek dan pembelian peralatan proyek. Beban ini tidak perlu dikoreksi karena berkaitan langsung dengan kegiatan usaha dan perusahaan memberikan bukti yang jelas sehingga dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto yang diatur dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban transportasi merupakan biaya bagi perusahaan untuk mengangkut barang dagangan yang telah diproduksi untuk dikirim ke customer. Biaya ini dapat dijadikan sebagai pengurang penghasilan sehingga tidak perlu dikoreksi karena berkaitan secara langsung dengan kegiatan usaha sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Besarnya beban transportasi yang dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp , Beban piutang tak tertagih pada tahun 2011 sebesar Rp ,- digunakan perusahaan untuk piutang yang timbul dari transaksi bisnis dan ternyata tidak dapat ditagih. Atas biaya ini dilakukan koreksi positif, karena tidak memenuhi syarat-syarat tertentu didalam pasal 6 ayat 1 huruf h Undang- Undang PPh Nomor 36 tahun 2008 sehingga tidak dapat dijadikan sebagai biaya. 11. Beban pos dan materai yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp ,-. Atas beban pos dan materai tidak perlu dikoreksi karena biaya tersebut dikeluarkan untuk pekerjaan dan dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto. Hal ini diatur dalam pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No.36 tahun Beban perlengkapan kantor yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp ,-. Beban perlengkapan kantor dikeluarkan untuk membayar seluruh pengeluaran perusahaan untuk membeli seluruh keperluan kantor yang berkaitan dengan kegiatan usaha perusahaan baik secara

10 50 langsung maupun tidak langsung selain alat tulis kantor sehingga tidak perlu dilakukan koreksi karena telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Biaya keperluan sehari-hari dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp ,-. Berdasarkan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 biaya ini dapat menjadi pengurang penghasilan bruto sehingga tidak perlu dikoreksi. 14. Beban asuransi pada tahun 2011 yang dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-. Perusahaan membayar biaya asuransi kepada perusahaan pemberi asuransi kesehatan dan menjadi penambahan penghasilan bagi pegawai perusahaan sehingga biaya ini tidak perlu dikoreksi karena dapat dijadikan sebagai pengurang penghasilan bruto sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban sewa kantor adalah biaya yang dikeluarkan setiap tahun oleh perusahaan untuk membayar sewa atas bangunan yang dijadikan sebagai kantor perusahaan. Biaya ini baik secara langsung maupun tidak langsung berkaitan dengan kegiatan usaha sehingga tidak perlu dilakukan koreksi karena telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Besarnya beban kantor yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp , Beban administrasi kantor dikeluarkan oleh perusahaan dalam rangka membiayai seluruh pengeluaran administrasi kantor yang secara langsung ataupun tidak langsung berkaitan dengan kegiatan usaha yang dilakukan oleh perusahaan. Atas beban ini tidak perlu dilakukan koreksi karena sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Besarnya administrasi yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp , Beban pajak yang dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp ,-. Beban pajak ini meliputi PBB sebesar Rp ,-, PPh Pasal 4 ayat (2) (final) sebesar Rp ,-, dan penalty sebesar Rp ,-. Atas beban ini yang harus dikoreksi oleh perusahaan adalah PPh Pasal 4 ayat (2) dan penalty karena sesuai Pasal 9 ayat (1) UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya yang tidak boleh dikurangkan untuk menentukan besarnya Penghasilan Kena Pajak bagi Wajib Pajak dalam negeri

11 51 dan Bentuk Usaha Tetap. Maka penulis melakukan koreksi positif sebesar Rp , Beban perbaikan dan pemeliharaan adalah biaya yang dibayarkan oleh perusahaan untuk perbaikan dan pemeliharaan inventaris-inventaris yang dimiliki oleh perusahaan yang berkaitan dengan kegiatan usaha baik secara langsung maupun tidak langsung. Beban ini dapat dijadikan biaya dan telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Pada tahun 2011 perusahaan mengeluarkan Rp ,- untuk beban perbaikan dan pemeliharaan inventaris kantor. 19. Beban komunikasi dikeluarkan perusahaan untuk membiayai telepon kantor, voucher handphone, fax dan biaya internet. Biaya ini dikeluarkan untuk membiayai kegiatan komunikasi perusahaan dengan klien atau pihak lainnya, seperti melakukan penagihan, menghubungi sales, melakukan pembelian, dan untuk kegiatan lainnya yang berhubungan dengan kegiatan usaha. Beban komunikasi perlu dilakukan koreksi karena perusahaan mengeluarkan biaya untuk pembelian pulsa handphone sebesar Rp ,- Sesuai dengan Keputusan Dirjen Pajak Nomor KEP-220/PJ/2002 biaya pulsa handphone milik perusahaan yang dipergunakan pegawai karena jabatannya dapat dikurangkan di penghasilan sebesar 50%, dalam hal ini penulis melakukan koreksi positif sebesar Rp , Metode penyusutan yang digunakan oleh perusahaan untuk menghitung penyusutan aktiva tetap adalah metode garis lurus. Pengelompokkan dan tarif penyusutan aktiva tetap perusahaan berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 96/PMK.03/2009 tentang jenis-jenis harta yang termasuk dalam kelompok harta berwujud bukan bangunan untuk keperluan penyusutan. Namun untuk penyusutan kendaraan jenis sedan, perusahaan membebankan seluruh penyusutan mobil sedan tersebut. Berdasarkan KEP- 220/PJ./2002 atas biaya perolehan atau pembelian atau perbaikan besar kendaraan sedan atau yang sejenis yang dimiliki dan dipergunakan perusahaan untuk pegawai tertentu karena jabatan atau pekerjaannya, dapat dibebankan sebagai biaya perusahaan sebesar 50% (lima puluh persen) dari jumlah biaya perolehan atau pembelian atau perbaikan besar melalui penyusutan aktiva tetap kelompok II. Maka penulis melakukan koreksi untuk penyusutan kendaraan sebagai berikut :

12 52 Tabel 4.2 Daftar Penyusutan Kendaraan Berdasarkan Perusahaan Tahun 2011 No GOL KETERANGAN TGL PEROLEHAN HARGA PEROLEHAN DEPRESIASI GARIS LURUS Kendaraan : 1 I MOTOR YAMAHA 1-Jan-00 8,155,000-2 II 1 UNIT HONDA NEW CIVIC 15-Sep ,000,000 21,875,000 3 II 1 UNIT MOBIL TOYOTA INOVA TH May ,000,000 23,750,000 4 I 1 UNIT MOTOR HONDA 7-Jun-10 10,953,727 2,738,432 5 II 1 UNIT L BOX ALUMUNIUM 23-Jun ,201,546 22,150,193 6 II 1 UNIT MOBIL AVANZA 18-May ,088,400 16,340,700 7 II 1 UNIT HONDA CIVIC TH Oct ,861,400 7,933,169 JUMLAH 1,011,260,073 90,423,815 Tabel 4.3 Daftar Penyusutan Kendaraan Berdasarkan Penulis Tahun 2011 No GOL KETERANGAN TGL PEROLEHAN HARGA PEROLEHAN DEPRESIASI GARIS LURUS Kendaraan : 1 I MOTOR YAMAHA 1-Jan-00 8,155,000-2 II 1 UNIT HONDA NEW CIVIC 15-Sep ,000,000 10,937,500 3 II 1 UNIT MOBIL TOYOTA INOVA TH May ,000,000 23,750,000 4 I 1 UNIT MOTOR HONDA 7-Jun-10 10,953,727 2,738,432 5 II 1 UNIT L BOX ALUMUNIUM 23-Jun ,201,546 22,150,193 6 II 1 UNIT MOBIL AVANZA 18-May ,088,400 16,340,700 7 II 1 UNIT HONDA CIVIC TH Oct ,861,400 3,966,584 JUMLAH 1,011,260,073 79,883,409 Perusahaan juga keliru dalam menghitung beberapa penyusutan aktiva tetap yaitu dengan berdasarkan nilai buku. Seharusnya penyusutan aktiva tetap untuk metode garis lurus adalah dengan berdasarkan harga perolehan. Sehingga total keseluruhan dari penyusutan aktiva tetap berwujud tahun 2011 menurut perusahaan adalah sebesar Rp ,- dengan koreksi

13 53 sebesar Rp ,- dan setelah dikoreksi total keseluruhan dari penyusutan aktiva tetap berwujud tahun 2011 menurut penulis adalah sebesar Rp ,- dengan koreksi sebesar , Beban pengembangan tanah / bangunan yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp ,-. Atas biaya ini tidak perlu dilakukan koreksi karena telah sesuai dengan pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan yang dapat dikurangkan dari penghasilan bruto. 22. Pendapatan bunga yang diterima oleh perusahaan pada tahun 2011 yaitu sebesar Rp ,-. Pendapatan ini harus dikoreksi fiskal negatif karena merupakan penghasilan diluar usaha dan dikenai pajak yang bersifat final berdasarkan pasal 4 ayat (2) huruf a UU Pajak Penghasilan No.36 Tahun Biaya bunga pinjaman yang dikeluarkan perusahaan tahun 2011 adalah Rp ,-. Atas biaya ini tidak perlu dilakukan koreksi karena dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto dan telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Laba (rugi) selisih kurs yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2011 sebesar Rp ,- disebabkan karena perusahaan melakukan transaksi pembelian dengan menggunakan mata uang asing. Pasal 6 ayat (1) huruf e, kerugian yang diakibatkan oleh selisih kurs mata uang asing merupakan biaya yang dapat dikurangkan dari penghasilan bruto (deductible). Oleh karena itu maka realisasi kerugian selisih kurs tidak perlu dikoreksi. 25. Pendapatan lain-lain yang diterima oleh perusahaan pada tahun 2011 adalah sebesar Rp ,-. Pendapatan lain-lain berasal dari sewa dan penghasilan lain sehubungan dengan penggunaan harta sehingga tidak perlu dikoreksi. 26. Biaya bank yang dikeluarkan perusahaan sebesar Rp ,- digunakan untuk mengeluarkan administrasi bank, seperti: beban administrasi kliring, biaya materai, bank charges, biaya transfer bank, dan biaya buku cek & giro. Hal ini sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No.36 Tahun 2008, biaya yang dapat mengurangi penghasilan bruto adalah biaya yang berkaitan

14 54 secara langsung dengan perusahaan dan memenuhi ketentuan untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan. Tabel 4.4 Perhitungan Pajak Terutang PPh Badan Tahun 2011 Sebelum Analisis Sesudah Analisis Laba Bersih Sebelum Pajak 3,660,997,430 3,589,106,507 PPh Badan : 25% x Rp 3,660,997, ,249,250 25% x Rp 3,589,106, ,276,500 Total Pajak Terutang 915,249, ,276,500 Kredit Pajak : PPh ,355, ,355,000 PPh 23 3,424,839 3,424,839 PPh 25 24,534,690 24,534,690 PPh 29 39,934,721 21,961,971 Berdasarkan perhitungan diatas, pajak terutang untuk tahun 2011 sebelum perencanaan pajak adalah sebesar Rp ,- dan setelah perencanaan pajak adalah sebesar Rp ,- sehingga perusahaan telah menghemat pajak sebesar Rp ,-.

15 55 Tabel 4.5 Rekonsiliasi Perhitungan Laba Komersial dan Fiskal Untuk Tahun yang Berakhir 31 Desember 2012 Keterangan Komersial Koreksi Perusahaan Fiskal Perusahaan Koreksi Penulis Penulis Penjualan 103,923,244,144 (4,991,907,070) 98,931,337,074 (4,991,907,070) 98,931,337,074 Harga Pokok Penjualan (73,570,025,218) - (73,570,025,218) - (73,570,025,218) Laba Kotor 30,353,218,926 (4,991,907,070) 25,361,311,856 (4,991,907,070) 25,361,311,856 Beban Penjualan: Iklan dan promosi (150,600,350) 52,960,550 (97,639,800) 52,960,550 (97,639,800) Jamuan (123,513,767) (123,513,767) (123,513,767) Perjalanan dinas (535,488,784) (535,488,784) (535,488,784) Beban harian penjualan (307,694,817) (307,694,817) (307,694,817) Beban Gaji (4,289,127,900) (4,289,127,900) (4,289,127,900) Beban Lain-lain (2,363,977,855) (2,363,977,855) - (2,363,977,855) Beban proyek (5,854,823,126) (5,854,823,126) (5,854,823,126) Beban transportasi (1,047,230,987) (1,047,230,987) (1,047,230,987) Cadangan piutang tak tertagih (922,643,537) 922,643, ,643,537 - Jumlah Beban Penjualan (15,595,101,123) 975,604,087 (14,619,497,036) 975,604,087 (14,619,497,036) Beban Umum dan Administrasi : Pos dan materai (41,011,300) (41,011,300) (41,011,300) Perlengkapan kantor (103,115,755) (103,115,755) (103,115,755) Biaya keperluan sehari-hari (62,775,270) (62,775,270) (62,775,270) Asuransi (365,685,298) (365,685,298) (365,685,298) Sewa Kantor (89,121,500) (89,121,500) (89,121,500) Administrasi kantor (178,427,284) 17,150,000 (161,227,284) 17,150,000 (161,227,284) Beban pajak (716,706,904) (716,706,904) 613,546,230 (103,160,674) Perbaikan dan pemeliharaan (90,919,608) (90,919,608) (90,919,608) Komunikasi (224,210,350) 13,408,357 (210,801,994) 13,408,357 (210,801,994) Penyusutan (1,376,632,350) 96,686,536 (1,279,945,814) 37,943,848 (1,338,688,501) Pengembangan tanah / bangunan (120,190,421) (120,190,421) (120,190,421) Jumlah Beban Umum dan Administrasi (2,751,853,109) 127,244,893 (2,624,608,216) 616,314,026 (2,686,747,605) Laba/Rugi Neto Usaha 12,006,264,694 8,117,206,604 8,055,067,215 Pendapatan Lain-lain : Pendapatan bunga 9,772,223 (9,772,223) - (9,772,223) - Biaya bunga pinjaman (1,562,443,385) (1,562,443,385) (1,562,443,385) Laba(rugi) penjualan aktiva tetap Pendapatan lain-lain 2,886,411 2,886,411 2,886,411 Biaya bank (176,652,397) (176,652,397) (176,652,397) Jumlah Pendapatan (Beban) Lain-lain (1,726,437,148) (9,772,223) (1,736,209,371) (9,772,223) (1,736,209,371)

16 56 Laba Bersih Sebelum Pajak 10,279,827,547 6,380,997,233 6,318,857,844 PPh Tahun ,595,249,250 1,579,714,250 Laba Bersih Sesudah Pajak 4,785,747,983 4,739,143,594 Analisis biaya dan pendapatan pada laporan laba rugi tahun 2012 adalah sebagai berikut: 1. Nilai penjualan yang ada di dalam laporan keuangan adalah nilai transaksi penjualan rak gudang dan furniture yang dilakukan perusahaan kepada para customer selama tahun Nilai penjualan harus dikoreksi karena terdapat penghasilan sewa gedung sebesar Rp ,-. Berdasarkan PP No. 5 Tahun 2002 dan Kep-227/PJ./2002 menyatakan bahwa penghasilan atas sewa ruangan dan atau tanah yang dimiliki Wajib Pajak Badan harus dikenakan pajak penghasilan yang bersifat final. Sesuai dengan pasal 4 ayat (2) UU Pajak Penghasilan bahwa penghasilan yang telah dikenakan pajak final tidak perlu dihitung kembali pada akhir tahun pajak untuk menghitung PPh terutang. 2. Beban iklan dan promosi adalah beban yang dikeluarkan perusahaan untuk memperkenalkan dan mempromosikan produk-produk yang telah dihasilkan oleh perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung. Bentuk promosi yang telah dilakukan oleh perusahaan berupa iklan dan media cetak lainnya. Beban promosi pada tahun 2012 yang telah dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-, dan terdapat koreksi sebesar Rp ,- karena perusahaan tidak membuat daftar nominatif. Dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 disebutkan bahwa Wajib Pajak wajib membuat daftar nominatif atas pengeluaran biaya promosi dan apabila tidak dipenuhi maka biaya promosi tidak dapat dikurangkan dari penghasilan bruto sesuai dengan ketentuan yang terdapat dalam Pasal 6 Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor 02/PMK.03/ Beban jamuan dikeluarkan oleh perusahaan untuk membiayai seluruh kegiatan yang dilakukan perusahaan untuk menjamu klien perusahaan. Besarnya beban jamuan yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp ,- dan tidak perlu dilakukan koreksi

17 57 karena perusahaan membuat daftar nominatif sebagaimana yang dimaksud dalam Surat Edaran Direktur Jenderal Pajak Nomor SE-27/PJ.22/1986. Perusahaan wajib membuat daftar nominatif untuk seluruh beban jamuan agar dapat dijadikan sebagai biaya pengurang penghasilan bruto sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban perjalanan dinas pada tahun 2012 yang telah dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-. Beban ini berkaitan dengan kegiatan usaha yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempromosikan produk perusahaan atau bertemu dengan klien. Beban perjalanan dinas dapat dijadikan sebagai biaya pengurang penghasilan bruto selama terdapat bukti perjalanan seperti tiket pesawat / kereta serta bukti akomodasi seperti tempat penginapan. Perusahaan menyimpan bukti perjalanan sehingga beban perjalanan dinas dapat dijadikan biaya pengurang sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 dan tidak perlu dikoreksi. 5. Beban harian penjualan yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp ,- yang meliputi pembelian bon dan cek. Atas beban ini tidak perlu dikoreksi karena sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya yang dapat menjadi pengurang penghasilan bruto. 6. Beban gaji tidak perlu dikoreksi, karena sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya yang dapat menjadi pengurang penghasilan bruto. Beban gaji merupakan beban untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan seperti biaya gaji dan THR. Beban gaji yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp ,-. 7. Beban lain-lain yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp ,-. Beban lain-lain ini merupakan bentuk komisi, biaya proyek, dan sewa mobil yang berhubungan dengan aktivitas perusahaan. Beban lain-lain tidak perlu dikoreksi karena perusahaan memberikan bukti-bukti yang jelas dan lengkap atas beban lain-lain ini. 8. Beban proyek yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp ,-. Beban ini merupakan beban dalam rangka pelaksanaan proyek dan pembelian peralatan proyek. Beban ini tidak perlu dikoreksi karena berkaitan langsung dengan kegiatan usaha dan perusahaan

18 58 memberikan bukti yang jelas sehingga dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto yang diatur dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban transportasi merupakan biaya bagi perusahaan untuk mengangkut barang dagangan yang telah diproduksi untuk dikirim ke customer. Biaya ini dapat dijadikan sebagai pengurang penghasilan sehingga tidak perlu dikoreksi karena berkaitan secara langsung dengan kegiatan usaha sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Besarnya beban transportasi yang dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp , Beban piutang tak tertagih pada tahun 2012 sebesar Rp ,- digunakan perusahaan untuk piutang yang timbul dari transaksi bisnis dan ternyata tidak dapat ditagih. Atas biaya ini dilakukan koreksi positif, karena tidak memenuhi syarat-syarat tertentu didalam pasal 6 ayat 1 huruf h Undang- Undang PPh Nomor 36 tahun 2008 sehingga tidak dapat dijadikan sebagai biaya. 11. Beban pos dan materai yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp ,-. Atas beban pos dan materai tidak perlu dikoreksi karena biaya tersebut dikeluarkan untuk pekerjaan dan dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto. Hal ini diatur dalam pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No.36 tahun Beban perlengkapan kantor yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp ,-. Beban perlengkapan kantor dikeluarkan untuk membayar seluruh pengeluaran perusahaan untuk membeli seluruh keperluan kantor yang berkaitan dengan kegiatan usaha perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung selain alat tulis kantor. Biaya ini dapat dijadikan sebagai pengurang penghasilan sehingga tidak perlu dikoreksi karena berkaitan secara langsung dengan kegiatan usaha sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Biaya keperluan sehari-hari dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp ,-. Berdasarkan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 biaya ini dapat menjadi pengurang penghasilan bruto sehingga tidak perlu dikoreksi.

19 Beban asuransi pada tahun 2012 yang dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-. Perusahaan membayar biaya asuransi kepada perusahaan pemberi asuransi kesehatan dan menjadi penambahan penghasilan bagi pegawai perusahaan sehingga biaya ini tidak perlu dikoreksi karena dapat dijadikan sebagai pengurang penghasilan bruto sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban sewa kantor adalah biaya yang dikeluarkan setiap tahun oleh perusahaan untuk membayar sewa atas bangunan yang dijadikan sebagai kantor perusahaan. Biaya ini baik secara langsung maupun tidak langsung berkaitan dengan kegiatan usaha sehingga tidak perlu dilakukan koreksi karena telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Besarnya beban kantor yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp , Beban administrasi kantor dikeluarkan oleh perusahaan dalam rangka membiayai seluruh pengeluaran administrasi kantor yang secara langsung ataupun tidak langsung berkaitan dengan kegiatan usaha yang dilakukan oleh perusahaan. Besarnya beban administrasi yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp ,-. Atas beban ini perlu dilakukan koreksi karena terdapat biaya sumbangan kelahiran dan uang terima kasih sebesar Rp ,-. Biaya sumbangan dan uang terima kasih ini tidak berkaitan dengan kegiatan usaha dan tidak dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban pajak yang dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp ,-. Beban pajak ini meliputi PBB sebesar Rp ,-, PPh Pasal 4 ayat (2) (final) sebesar Rp ,-, dan penalty sebesar Rp ,-. Atas beban ini yang harus dikoreksi oleh perusahaan adalah PPh Pasal 4 ayat (2) dan penalty karena sesuai Pasal 9 ayat (1) UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya yang tidak boleh dikurangkan untuk menentukan besarnya Penghasilan Kena Pajak bagi Wajib Pajak dalam negeri dan Bentuk Usaha Tetap. Maka penulis melakukan koreksi positif sebesar Rp , Beban perbaikan dan pemeliharaan adalah biaya yang dibayarkan oleh perusahaan untuk perbaikan dan pemeliharaan inventaris-inventaris yang

20 60 dimiliki oleh perusahaan yang berkaitan dengan kegiatan usaha baik secara langsung maupun tidak langsung. Beban ini dapat dijadikan biaya dan telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Pada tahun 2012 perusahaan mengeluarkan Rp ,- untuk beban perbaikan dan pemeliharaan inventaris kantor. 19. Beban komunikasi yang dikeluarkan perusahaan dilakukan untuk komunikasi dengan supplier atau customer sehingga masih berhubungan dengan kegiatan usaha perusahaan. Biaya ini dikeluarkan untuk membiayai kegiatan komunikasi perusahaan dengan klien atau pihak lainnya, seperti melakukan penagihan, menghubungi sales, melakukan pembelian, dan untuk kegiatan lainnya yang berhubungan dengan kegiatan usaha. Beban komunikasi perlu dilakukan koreksi karena perusahaan mengeluarkan biaya untuk pembelian pulsa handphone sebesar Rp ,- Sesuai dengan Keputusan Dirjen Pajak Nomor KEP-220/PJ/2002 biaya pulsa handphone milik perusahaan yang dipergunakan pegawai karena jabatannya dapat dikurangkan di penghasilan sebesar 50%, dalam hal ini perusahaan telah melakukan koreksi positif sebesar Rp , Metode penyusutan yang digunakan oleh perusahaan untuk menghitung penyusutan aktiva tetap adalah metode garis lurus. Penyusutan aktiva tetap perusahaan berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 96/PMK.03/2009 tentang jenis-jenis harta yang termasuk dalam kelompok harta berwujud bukan bangunan untuk keperluan penyusutan. Namun untuk penyusutan kendaraan jenis sedan, perusahaan membebankan seluruhnya dan sebaliknya untuk kendaraan non sedan, perusahaan membebankan 50%. Berdasarkan KEP-220/PJ./2002 atas biaya perolehan atau pembelian atau perbaikan besar kendaraan sedan atau yang sejenis yang dimiliki dan dipergunakan perusahaan untuk pegawai tertentu karena jabatan atau pekerjaannya, dapat dibebankan sebagai biaya perusahaan sebesar 50% (lima puluh persen) dari jumlah biaya perolehan atau pembelian atau perbaikan besar melalui penyusutan aktiva tetap kelompok II. Maka penulis melakukan koreksi sebagai berikut :

21 61 Tabel 4.6 Daftar Penyusutan Kendaraan Berdasarkan Perusahaan Tahun 2012 No GOL KETERANGAN TGL PEROLEHAN HARGA PEROLEHAN DEPRESIASI GARIS LURUS Kendaraan : 1 I MOTOR YAMAHA 1-Jan-00 8,155,000-2 II 1 UNIT HONDA NEW CIVIC 15-Sep ,000,000 21,875,000 3 II 1 UNIT MOBIL TOYOTA INOVA TH May ,000,000 11,875,000 4 I 1 UNIT MOTOR HONDA 7-Jun-10 10,953,727 2,738,432 5 II 1 UNIT L BOX ALUMUNIUM 23-Jun ,201,546 22,150,193 6 II 1 UNIT MOBIL AVANZA 18-May ,088,400 12,255,525 7 II 1 UNIT HONDA CIVIC TH Oct ,861,400 15,866,338 8 I 1 UNIT HONDA SUPRA X 27-Jan-12 14,200,000 3,550,000 JUMLAH 1,025,460, ,938,242 Tabel 4.7 Daftar Penyusutan Kendaraan Berdasarkan Penulis Tahun 2012 No GOL KETERANGAN TGL PEROLEHAN HARGA PEROLEHAN DEPRESIASI GARIS LURUS Kendaraan : 1 I MOTOR YAMAHA 1-Jan-00 8,155,000-2 II 1 UNIT HONDA NEW CIVIC 15-Sep ,000,000 10,937,500 3 II 1 UNIT MOBIL TOYOTA INOVA TH May ,000,000 23,750,000 4 I 1 UNIT MOTOR HONDA 7-Jun-10 10,953,727 2,738,432 5 II 1 UNIT L BOX ALUMUNIUM 23-Jun ,201,546 22,150,193 6 II 1 UNIT MOBIL AVANZA 18-May ,088,400 24,511,050 7 II 1 UNIT HONDA CIVIC TH Oct ,861,400 15,866,338 8 I 1 UNIT HONDA SUPRA X 27-Jan-12 14,200,000 3,550,000 JUMLAH 1,025,460, ,503,513

22 62 Perusahaan keliru dalam menghitung beberapa penyusutan aktiva tetap yaitu dengan berdasarkan nilai buku, seharusnya penyusutan aktiva tetap untuk metode garis lurus adalah dengan berdasarkan harga perolehan. Sehingga total keseluruhan dari penyusutan aktiva tetap berwujud tahun 2012 menurut perusahaan adalah sebesar Rp ,- dengan koreksi sebesar Rp ,- dan setelah dikoreksi total keseluruhan dari penyusutan aktiva tetap berwujud tahun 2012 menurut penulis adalah sebesar Rp ,- dengan koreksi sebesar Rp , Beban pengembangan tanah / bangunan yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2012 sebesar Rp ,-. Atas biaya ini tidak perlu dilakukan koreksi karena telah sesuai dengan pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan yang dapat dikurangkan dari penghasilan bruto. 22. Pendapatan bunga yang diterima oleh perusahaan pada tahun 2012 yaitu sebesar Rp ,-. Pendapatan ini harus dikoreksi fiskal negatif karena merupakan penghasilan diluar usaha dan dikenai pajak yang bersifat final berdasarkan pasal 4 ayat (2) huruf a UU Pajak Penghasilan No.36 Tahun Biaya bunga pinjaman yang dikeluarkan perusahaan tahun 2012 adalah Rp ,-. Atas biaya ini tidak perlu dilakukan koreksi karena dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto dan telah sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Pendapatan lain-lain yang diterima oleh perusahaan pada tahun 2012 adalah sebesar Rp ,-. Pendapatan lain-lain berasal dari sewa dan penghasilan lain sehubungan dengan penggunaan harta sehingga tidak perlu dikoreksi. 25. Biaya bank yang dikeluarkan perusahaan tahun 2012 adalah sebesar Rp ,- digunakan untuk mengeluarkan administrasi bank, seperti: beban administrasi kliring, biaya materai, bank charges, biaya transfer bank, dan biaya buku cek & giro. Hal ini sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No.36 Tahun 2008, biaya yang dapat mengurangi penghasilan bruto adalah biaya yang berkaitan secara langsung dengan perusahaan dan memenuhi ketentuan untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan.

23 63 Tabel 4.8 Perhitungan Pajak Terutang PPh Badan Tahun 2012 Sebelum Analisis Sesudah Analisis Laba Bersih Sebelum Pajak 6,380,997,233 6,318,857,844 PPh Badan : 25% x Rp 6,380,997,000 1,595,249,250 25% x Rp 6,318,857,000 1,579,714,250 Total Pajak Terutang 1,595,249,250 1,579,714,250 Kredit Pajak : PPh 22 1,470,309,000 1,470,309,000 PPh 23 54,222,586 54,222,586 PPh 25 51,635,292 51,635,292 PPh 29 19,082,372 3,547,372 Berdasarkan perhitungan diatas, pajak terutang untuk tahun 2012 sebelum perencanaan pajak adalah sebesar Rp ,- dan setelah perencanaan pajak adalah sebesar Rp ,- sehingga perusahaan telah menghemat pajak sebesar Rp ,-.

24 64 Tabel 4.9 Rekonsiliasi Perhitungan Laba Komersial dan Fiskal Untuk Tahun yang Berakhir 31 Desember 2013 Keterangan Komersial Koreksi Perusahaan Fiskal Perusahaan Koreksi Penulis Penulis Penjualan 58,963,574,101 (2,569,351,000) 56,394,223,101 (2,569,351,000) 56,394,223,101 Harga Pokok Penjualan (35,208,938,197) - (35,208,938,197) - (35,208,938,197) Laba Kotor 23,754,635,904 (2,569,351,000) 21,185,284,904 (2,569,351,000) 21,185,284,904 Beban Penjualan: Iklan dan promosi (93,514,072) 61,616,500 (31,897,572) 61,616,500 (31,897,572) Jamuan (188,895,568) 31,334,189 (157,561,379) 31,334,189 (157,561,379) Perjalanan dinas (729,822,578) (729,822,578) (729,822,578) Beban Gaji (4,914,885,841) (4,914,885,841) (4,914,885,841) Beban Lain-lain (3,581,824,702) (3,581,824,702) (3,581,824,702) Beban proyek (4,466,904,316) (4,466,904,316) (4,466,904,316) Beban transportasi (220,749,025) (220,749,025) (220,749,025) Cadangan piutang tak tertagih (1,288,353) 1,288,353-1,288,353 - Jumlah Beban Penjualan (14,197,884,455) 94,239,042 (14,103,645,413) 94,239,042 (14,103,645,413) Beban Umum dan Administrasi : Pos dan materai (22,697,550) (22,697,550) (22,697,550) Perlengkapan kantor (129,441,463) 17,707,719 (111,733,744) 17,707,719 (111,733,744) Biaya keperluan sehari-hari (127,039,418) (127,039,418) (127,039,418) Asuransi (311,711,258) (311,711,258) (311,711,258) Sewa Kantor (138,368,332) (138,368,332) (138,368,332) Administrasi kantor (170,715,057) (48,984,000) (219,699,057) 48,984,000 (121,731,057) Beban pajak (691,543,000) - (691,543,000) 590,436,000 (101,107,000) Perbaikan dan pemeliharaan (132,269,154) (132,269,154) (132,269,154) Komunikasi (200,520,147) 100,260,074 (100,260,073) 50,130,037 (150,390,110) Penyusutan (1,357,988,468) 18,143,723 (1,339,844,744) 3,148,261 (1,354,840,206) Pengembangan tanah / bangunan (54,313,400) (54,313,400) (54,313,400) Jumlah Beban Umum dan Administrasi (3,336,607,247) 87,127,516 (3,114,398,795) (612,361,454) (2,626,201,230) Laba/Rugi Neto Usaha 6,220,144,202 3,967,240,696 4,455,438,261 Pendapatan Lain-lain : Pendapatan bunga 84,621,976 (84,621,976) - (84,621,976) - Laba (rugi) investasi (937,127,959) 937,127, (937,127,959) Laba (rugi) selisih kurs 647,761, ,761, ,761,462 Pendapatan lain-lain 2,217,367,429 2,217,367,429 2,217,367,429 Biaya bank (334,652,734) (334,652,734) (334,652,734)

25 65 Biaya bunga pinjaman (1,649,491,042) (1, ,042) (1,649,491,042) Laba (rugi) tahun berjalan (2,104,600,886) (2,104,600,886) (2,104,600,886) Jumlah Pendapatan (Beban) Lain-lain (2,076,121,754) (852,505,983) (1,223,615,771) (852,505,983) (2,160,743,730) Laba Bersih Sebelum Pajak 4,144,022,448 2,743,624,925 2,294,694,531 PPh Tahun ,906, ,673,500 Laba Bersih Sesudah Pajak 2,057,718,925 1,721,021,031 Analisis biaya dan pendapatan pada laporan laba rugi tahun 2013 adalah sebagai berikut: 1. Nilai penjualan yang ada di dalam laporan keuangan adalah nilai transaksi penjualan rak gudang dan furniture yang dilakukan perusahaan kepada para customer selama tahun Nilai penjualan harus dikoreksi karena terdapat penghasilan sewa gedung sebesar Rp ,-. Berdasarkan PP No. 5 Tahun 2002 dan Kep-227/PJ./2002 menyatakan bahwa penghasilan atas sewa ruangan dan atau tanah yang dimiliki Wajib Pajak Badan harus dikenakan pajak penghasilan yang bersifat final. Sesuai dengan pasal 4 ayat (2) UU Pajak Penghasilan bahwa penghasilan yang telah dikenakan pajak final tidak perlu dihitung kembali pada akhir tahun pajak untuk menghitung PPh terutang. 2. Beban iklan dan promosi adalah beban yang dikeluarkan perusahaan untuk memperkenalkan dan mempromosikan produk-produk yang telah dihasilkan oleh perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung. Bentuk promosi yang telah dilakukan oleh perusahaan berupa iklan dan media cetak lainnya. Beban promosi pada tahun 2013 yang telah dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-, dan terdapat koreksi sebesar Rp ,- karena perusahaan tidak membuat daftar nominatifnya. Dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 disebutkan bahwa Wajib Pajak wajib membuat daftar nominatif atas pengeluaran biaya promosi dan apabila tidak dipenuhi maka biaya promosi tidak dapat dikurangkan dari penghasilan bruto sesuai dengan ketentuan yang terdapat dalam Pasal 6 Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor 02/PMK.03/ Beban jamuan dikeluarkan oleh perusahaan untuk membiayai seluruh kegiatan yang dilakukan perusahaan untuk menjamu klien perusahaan.

26 66 Besarnya beban jamuan yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2013 adalah sebesar Rp ,- dan harus dilakukan koreksi positif sebesar Rp ,- karena perusahaan tidak membuat daftar nominatif sebagaimana yang dimaksud dalam Surat Edaran Direktur Jenderal Pajak Nomor SE-27/PJ.22/1986. Seharusnya perusahaan membuat daftar nominatif untuk seluruh beban jamuan agar dapat dijadikan sebagai biaya pengurang penghasilan bruto sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban perjalanan dinas pada tahun 2013 yang telah dikeluarkan oleh perusahaan adalah sebesar Rp ,-. Beban ini berkaitan dengan kegiatan usaha yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempromosikan produk perusahaan atau bertemu dengan klien. Beban perjalanan dinas dapat dijadikan sebagai biaya pengurang penghasilan bruto selama terdapat bukti perjalanan seperti tiket pesawat / kereta serta bukti akomodasi seperti tempat penginapan. Perusahaan menyimpan bukti perjalanan sehingga beban perjalanan dinas dapat dijadikan biaya pengurang sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun 2008 dan tidak perlu dikoreksi. 5. Beban gaji tidak perlu dikoreksi, karena sesuai dengan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 tentang biaya-biaya yang dapat menjadi pengurang penghasilan bruto. Beban gaji merupakan beban untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan seperti biaya gaji dan THR. Beban gaji yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2013 adalah sebesar Rp ,-. 6. Beban lain-lain yang telah dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2013 adalah sebesar Rp ,-. Beban lain-lain ini merupakan bentuk komisi, biaya proyek, dan sewa mobil yang berhubungan dengan aktivitas perusahaan. Beban ini tidak perlu dikoreksi karena perusahaan memberikan bukti-bukti yang jelas dan ada daftar nominatif yang jelas atas beban lain-lain sehingga dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto yang diatur dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban proyek yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2013 adalah sebesar Rp ,-. Beban ini termasuk beban dalam rangka pelaksanaan proyek, pembelian peralatan proyek, dan beban yang dikeluarkan untuk proyek cabang perusahaan. Beban ini tidak perlu dikoreksi karena berkaitan

27 67 langsung dengan kegiatan usaha dan perusahaan memberikan bukti yang jelas sehingga dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto yang diatur dalam Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Beban transportasi merupakan biaya bagi perusahaan untuk mengangkut barang dagangan yang telah diproduksi untuk dikirim ke customer. Biaya ini dapat dijadikan sebagai pengurang penghasilan sehingga tidak perlu dikoreksi karena berkaitan secara langsung dengan kegiatan usaha sesuai dengan Pasal 6 ayat (1) UU Pajak Penghasilan Nomor 36 Tahun Besarnya beban transportasi yang dikeluarkan oleh perusahaan pada tahun 2013 sebesar Rp ,-. 9. Beban piutang tak tertagih pada tahun 2013 sebesar Rp ,- digunakan perusahaan untuk piutang yang timbul dari transaksi bisnis dan ternyata tidak dapat ditagih. Atas biaya ini dilakukan koreksi positif, karena tidak memenuhi syarat-syarat tertentu didalam pasal 6 ayat 1 huruf h Undang- Undang PPh (UU Nomor 36 tahun 2008) sehingga tidak dapat dijadikan sebagai biaya. 10. Beban pos dan materai yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2013 sebesar Rp ,-. Atas beban pos dan materai tidak perlu dikoreksi karena biaya tersebut dikeluarkan untuk pekerjaan dan dapat dijadikan pengurang penghasilan bruto. Hal ini diatur dalam pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No.36 tahun Beban perlengkapan kantor yang dikeluarkan perusahaan pada tahun 2013 sebesar Rp ,-. Beban perlengkapan kantor dikeluarkan untuk membayar seluruh pengeluaran perusahaan untuk membeli seluruh keperluan kantor yang berkaitan dengan kegiatan usaha perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung selain alat tulis kantor. Terdapat koreksi sebesar Rp ,- untuk pembelian handphone pegawai. Sesuai dengan Keputusan Dirjen Pajak Nomor KEP-220/PJ/2002 pembelian unit telepon seluler dapat dibebankan di penghasilan sebesar 50%, maka perusahaan melakukan koreksi positif sebesar Rp ,- 12. Biaya keperluan sehari-hari dikeluarkan perusahaan pada tahun 2013 sebesar Rp ,-. Berdasarkan pasal 6 ayat (1) huruf a UU PPh No. 36 Tahun 2008 biaya ini dapat menjadi pengurang penghasilan bruto sehingga tidak perlu dikoreksi.

BAB IV PEMBAHASAN. Analisis Biaya Pada Laporan Laba Rugi pada PT QN

BAB IV PEMBAHASAN. Analisis Biaya Pada Laporan Laba Rugi pada PT QN BAB IV PEMBAHASAN IV.1 Analisis Biaya Pada Laporan Laba Rugi pada PT QN Pada prinsipnya terdapat perbedaan perhitungan penghasilan dan beban menurut Standar Akuntansi Keuangan dengan ketentuan peraturan
