BAB 1 PENDAHULUAN. publik diindonesia pada umumnya berkaitan dengan kinerja manajemen dan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. publik diindonesia pada umumnya berkaitan dengan kinerja manajemen dan"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Masalah-masalah yang sering terjadi pada instansi pemerintahan/ sektor publik diindonesia pada umumnya berkaitan dengan kinerja manajemen dan sistem pengendalian internal pada instansi tersebut.hal ini disebabkan oleh karena adanya faktor-faktor inheren yang melekat pada akuntansi pemerintahan/sektor publik seperti peraturan dan kebijakan-kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah pusat. Kebijakan-kebijakan ini pada dasarnya bersifat umum dan hanya untuk memenuhi kewajiban sebagai lembaga pemerintahan. Menurut Santoso (2012), Setiap badan usaha pasti memiliki internal control yang digunakan sebagai sarana pengendalian. Hal tersebut bertujuan agar kegiatan dapat dilakukan secara efektif dan efisien, serta mendukung pelaporan dan kepatuhan sesuai dengan aturan dan ketentuan yang berlaku. Seringkali badan usaha menerapkan internal control berdasarkan kerangka COSO. Dan seiring dengan berkembangnya resiko yang ada di perusahaan, maka COSO pun melakukan pembaharuan atas komponen internal controlnya, khususnya penilaian atas fraud risk yang dapat membantu perusahaan dalam menilai celah terjadinya fraud dan dilakukan tindakan antisipasi. 1

2 Menurut Rivai (2011), Pengendalian intern terhadap sebuah sistem informasi merupakan hal yang penting dan bersifat strategis. Oleh karena itu pemahaman dan kesadaran akan hal ini sangat perlu diperhatikan oleh seganap pemilik serta pengguna aplikasi. Dengan pengendalian intern yang memadai maka diharapkan akan menjamin bahwa informasi yang dihasilkan memang bermutu dan sesuai dengan apa yang diharapkan. Menurut penelitian Lestariyo (2009), Pengawasan internal memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan. Pelaksanaan pengawasan, rekomendasi/ tindak lanjut hasil pemeriksaan, dan koordinasi pengawasan berpengaruh positif pada kinerja pengawasan, baik pada kinerja pelaksanaan tugas pokok dan fungsi, pengelolaan SDM, dan pengelolaan sarana dan prasarana. Peningkatan kemampuan aparat pengawasan internal berpengaruh positif pada kinerja pengelolaan SDM, tetapi berpengaruh negatif pada kinerja pelaksanaan tugas pokok dan fungsi dan pengelolaan sarana dan prasarana. Menurut Sihwahjoeni (2011), bahwa dalam meningkatkan efektivitas sebuah bank, evaluasi fungsi internal auditor diperlukan dalam membantu manajemen meningkatkan efektivitas bank yang nantinya bisa digunakan sebagai referensi bagi auditor eksternal dalam mengaudit bank yang bersangkutan. Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa obyektivitas, kinerja dan kerja audit, pengkomunikasian hasil, serta tujuan, wewenang dan tanggung jawab berpengaruh signifikan terhadap efektivitas bank. Sedangkan independensi, scope dan internal audit, kecakapan profesi, tindak lanjut, dan rencana serta pengendalian tidak berpengaruhsignifikan terhadap efektivitas 2

3 bank. Internal auditor yang bekerja di bank dapat dikatakan telah independen dan obyektif dalam melaksanakan tugas. Hal ini didukung oleh kedudukan mereka dalam struktur organisasi. Dalam hal kecakapan profesi, internal auditor cukup cakap dalam pelaksanaan staffing, hubungan manusia, komunikasi, dan bekerja konsisten dengan standar yang ditetapkan. Internal auditor juga memahami dengan baik ruang lingkup kerjanya, melakukan kinerja dan kerja yang baik, mampu mengkomunikasikan hasil audit dengan baik dan menindaklanjutinya serta mengerti akan tujuan, wewenang dan tanggung jawab serta melakukan rencana dan pengendalian. Menurut Chariri (2010), melalui penelitiannya menyimpulkan bahwa konflik peran serta ambiguitas peran yang terjadi pada auditor internal pemerintah (aparat Inspektorat) di tingkat kota memiliki pengaruh negatif yang signifikan terhadap komitmen independensi. Berdasarkan penelitian-penelitian sebelumnya yang telah disebutkan diatas dan dari hasil analisis yang telah dilakukan sejauh ini, kegiatan audit manajemen/kinerja yang digunakan untuk menemukan pokok masalah dan diharapkan dapat memperbaiki permasalahan yang ada merupakan kegiatan utama yang menyerap sumber daya yang cukup besar pada sebagian besar entitas di Indonesia. Dengan adanya audit kinerja ini diharapkan menjadi instrumen yang dapat mengawal seluruh proses manajemen agar berjalan sesuai dengan ketentuan yang diberlakukan dan memberi manfaat yang maksimal bagi tercapainya tujuan organisasi.dengan dilaksanakannya audit internal, diharapkan entitas mampu memperbaiki kelemahan dan kekurangan baik dalam segi kebijakan pengendalian maupun dalam 3

4 pelaksanaannya.untuk meneliti lebih lanjut hal-hal tersebut terutama dikalangan instansi pemerintah, maka skripsi ini berjudul EVALUASI PENGENDALIAN INTERNAL BERDASARKAN PP NO.60 TAHUN 2008 TENTANG SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PEMERINTAH (SPIP) DI ITJEN KEMDIKBUD 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang permasalahan diatas, maka studi analisis hasil audit ini adalah mengevaluasi sistem pengendalian internal yang berlaku di Inspektorat Jenderal Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan. Evaluasi dilakukan untuk mengetahui apakah sistem pengendalian internal di Inspektorat Jenderal Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan telah berjalan sesuai dengan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP). Mengacu pada masalah tersebut, maka rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu: Apakah pengendalian internal yang diterapkan di Itjen Kemdikbud telah sesuai dengan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP)? 1.3 Ruang Lingkup Penelitian Penelitian ini akan difokuskan terhadap evaluasi pengendalian internal instansi yang diatur oleh PP No.60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP). Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) tersebut berisi lima (5) pokok pengendalian, yaitu: (1)Lingkungan Pengendalian, (2)Analisis Resiko, (3)Kegiatan Pengendalian, (4)Informasi dan Komunikasi, (5)Pemantauan. Namun karena adanya keterbatasan penelitian, maka ruang lingkup penelitian ini hanya akan terbatas pada 4

5 kegiatan pengendalian internal di Inspektorat IV (Pendidikan Menengah) saja. Hal ini sejalan dengan judul penelitian yaitu evaluasi pengendalian internal berdasarkan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) di Itjen Kemdikbud. 1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengendalian internal yang ada pada instansi telah benar-benar dilaksanakan sesuai dengan PP No.60 Tahun 2008 yang mengatur tentang Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) selama tahun Selain itu penelitian ini juga bertujuan untuk menngidentifikasi adanya kelemahan dalam penerapan pengendalian internal di dalam instansi Manfaat Penelitian a. Manfaat Akademis Penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan referensi mengenai akar penyebab dari temuan berulang dan rekomendasi komprehensif agar tiap-tiap penyimpangan dan permasalahan yang terjadi tidak terulang lagi dimasa yang akan datang b. Manfaat Lembaga Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi dan gambaran umum mengenai pelaksanaan pengendalian internal yang terjadi di Itjen Kemdikbud (dalam hal ini Inspektorat IV bidang Dikmen).Selain itu, penelitian ini juga diharapkan dapat memberikan feed back dan kontribusinya bagi organisasi terkait khususnya kepada Inspektorat IV sendiri mengenai perbaikan sistem pengendalian internal dan bagaimana menciptakan 5

6 lingkungan pengendalian serta pemberlakuan kebijakan-kebijakan instansi dimasa yang akan datang. 1.5 Sistematika Pembahasan Sistematika penulisan skripsi ini terdiri dari 5 (lima) bab, dimana masingmasing bab akan diuraikan menjadi beberapa sub-bab, yang secara garis besar dapat diuraikan sebagai berikut: BAB 1 : PENDAHULUAN Pada bab ini, dijelaskan mengenai latar belakang pemilihan judul, ruang lingkup penelitian yang berfokus pada evaluasi pengendalian internal di Inspektorat Jenderal Kemdikbud dalam hal ini Inspektorat IV bidang Dikmen, tujuan dan manfaat penelitian yang berasal dari perumusan masalah serta metodologi penelitian, dan sistematika pembahasan BAB II : LANDASAN TEORI Pada bab ini, diuraikan pengertian umum mengenai dasar-dasar teori yang berkaitan dengan masalah pada objek yang akan diteliti, yaitu mengenai komponen-komponen pengendalian internal yang ada di SPIP sebagai pedoman pengendalian internal di Instansi Pemerintah. Selain itu pada bab ini juga disebutkan penelitian terdahulu dan perbedaan antara penelitian ini dengan penelitian terdahulu. BAB III : OBJEK DAN METODA PENELITIAN Pada bab ini, dijelaskan mengenai sejarah singkat berdirinya Inspektorat Jenderal Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, profil Instansi, visi dan misi, tugas dan fungsi, serta struktur organisasi 6

7 yang ada pada Instansi. Prosedur pelaksanaan/implementasi pengendalian internal di Inspektorat IV bidang Dikmen yang sedang berjalan juga akan diuraikan pada bab ini. Selain informasi terkait objek penelitian, bab ini juga menjelaskan metoda penelitian yang digunakan pada penelitian ini. BAB IV : ANALISIS DAN BAHASAN Pada bab ini dilakukan pembahasan mendalam mengenai pengendalian internal di Inspektorat IV bidang Dikmen berdasarkan komponen-komponen pengendalian internal pada Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP). Bab ini juga menguraikan hasil evaluasi antara pelaksanaan pengendalian internal dan pemberian usulan pengendalian internal yang seharusnya dilakukan oleh Inspektorat IV bidang Dikmen dengan menggunakan 5 komponen pengendalian internal di (SPIP). BAB V : SIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisikan rangkuman dari keseluruhan hasil penelitian yang telah dilakukan dan dirangkum dalam bentuk simpulan dan saran yang dapat berguna untuk mengatasi permasalahan dan memperbaiki kelemahan-kelemahan pengendalian internal di Inspektorat IV bidang Dikmen. 7

EVALUASI PENGENDALIAN INTERNAL BERDASARKAN PP NO.60 TAHUN 2008 TENTANG SPIP DI ITJEN KEMDIKBUD

EVALUASI PENGENDALIAN INTERNAL BERDASARKAN PP NO.60 TAHUN 2008 TENTANG SPIP DI ITJEN KEMDIKBUD EVALUASI PENGENDALIAN INTERNAL BERDASARKAN PP NO.60 TAHUN 2008 TENTANG SPIP DI ITJEN KEMDIKBUD Andika Putra Kurniawan, Muhammad Yusuf Universitas Bina Nusantara Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27, Kebon Jeruk
