GAMBARAN UMUM WILAYAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GAMBARAN UMUM WILAYAH"

Transkripsi

1 GAMBARAN UMUM WILAYAH Letak dan Luas Taman Nasinal Kepulauan Seribu (BTNKpS) adalah kawasan perlindungan alam yang berada di bagian utara wilayah Kepulauan Seribu. Kawasan ini ditetapkan melalui SK Mehut N. 6310/Kpts-II/2002 tanggal 13 Juni 2002 mempunyai luas ha yang secara gegrafis terletak pada psisi krdinat bumi antara LS dan BT kurang lebih berjarak 46 km ke arah utara dari Teluk Jakarta. Secara administratif, kawasan ini terletak di tiga kelurahan, yaitu Kelurahan Pulau Panggang, Pulau Kelapa, dan Pulau Harapan, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu. Dalam pengellaannya taman nasinal ini dibagi menjadi empat zna yaitu Zna Inti, Zna Perlindungan, Zna Pemanfaatan Wisata dan Zna Pemukiman. Jumlah pulau yang berada di dalam kawasan TNKpS berjumlah 76 buah (TNKpS, 2002). Dari jumlah tersebut, tercatat 20 buah pulau yang telah dikembangkan sebagai pulau wisata, enam buah pulau yang dihuni penduduk dan sisanya dikuasai perrangan atau badan usaha. Kawasan hutan dalam wilayah TNKpS berdasarkan Keputusan Menhutbun Nmr 220/Kpts-II/2000 adalah Pulau Penjaliran Barat dan Pulau Penjaliran Timur seluas 39,50 Ha. Peta lkasi dan znasi TNKpS dapat dilihat pada Gambar 10. Pembentukan Pulau Karang Kepulauan Seribu Gemrflgi Kepulauan Seribu merupakan dataran rendah pantai yang memiliki tpgrafi datar hingga landai (0-5 ) dengan ketinggian sekitar 0-2 meter diatas permukaan laut. Dari beberapa studi yang dilakukan, keberadaan pulau-pulau karang di perairan laut Kepulauan Seribu terbentuk leh adanya gaya-gaya eksgen maupun endgen yang bekerja terhadap bumi. Kmpnen dasar pembentukan pulau-pulau tersebut adalah rganisme terumbu karang (Kabupaten Adm. Kepulauan Seribu, 2004). 44

2 PETA TAMAN NASIONAL KEPULAUAN SERIBU DUA BARAT DUA TIMUR GOSONG RENGAT PETELORAN TIMUR PETELORAN BARAT PENJALIRAN TIMUR KARANG BUTON PENJALIRAN BARAT GOSONG PENJALIRAN JAGUNG KARANG MAYANG NYAMPLUNG RENGIT LIPAN SEBARU BESAR KARANG BAKA KARANG KETAMBA KAPAS YU BARAT KARANG PILANG JUKUNG HANTU TIMUR ( PANTARA ) KELOR TIMUR KELOR BARAT YU TIMUR MELINJO MELINTANG PANJANG BAWAH TONGKENG MACAN KECIL GENTENG KECIL SEBARU KEC IL BUNDER HANTU BARAT SATU CINA PANJANG KECIL SEMUT BESAR PERAK PANJANG RAKIT TIANG KALIAGE BESAR SEMUT GOSONG LAGA SEMUT KEC IL K.A. MELINTANG K.A. PUTRI PETONDAN BARAT PUTRI KECIL PUTRI BESAR K. CINA BIRA KECIL BULAT SEPA BARAT PAMAG ARAN KELAPA KALIAGE KECIL GOSONG SEPA SEPA TIMUR OPAK BESAR PETONDAN TIMUR MATAHARI PUTRI G UNDUL BELANDA K.A. BIRA GENTENG BESAR BIRA BESAR KARANG MUNGGU KOTOK KEC IL OPAK KECIL KARANG BONGKOK U KOTO K BESAR KARANG PANDAN KARANG CONGKAK SEMAK DAUN KARYA PANGGANG PRAMUKA Zna Inti Zna Bahari Zna Pemanfaatan Wisata Zna Pemukiman Skala 1: (Sumber Data Peta Dishidrs 414KK-415KK) Gambar 10. Peta Taman Nasinal Kepulauan Seribu 45

3 Berdasarkan data dari Dinas Tata Kta DKI Jakarta (2004), adanya gaya endgen dari dalam bumi berupa aktifitas tektnik, menyebabkan terjadinya pengangkatan lantai samudera secara perlahan. Terumbu karang kemudian tumbuh secara vertikal, yang dalam kurun waktu tertentu akan muncul di permukaan air laut. Pada saat berada di permukaan air laut maka terumbu karang akan membentuk batu karang (karang mati), yang terus bertambah luasannya dan membentuk pulau karang yang kemudian bereaksi dengan air hujan sehingga mengalami pelapukan yang akan kemudian menghasilkan tanah (sil), jenis tanah yang dihasilkan umumnya bersifat asam (ph < 7). Gaya-gaya eksgen yang berasal dan luar, seperti gelmbang dan arus laut, juga mempengaruhi pulau karang ini. Gelmbang laut menimbulkan abrasi pada terumbu karang dan pulau karang, yang akan menghasilkan sediment-sedimen kasar dan halus. Selanjutnya sedimen-sedimen ini dibawa leh arus laut ketempat yang relatif tenang. Butiran sedimen tersebut sebagian akan diendapkan pada pantai pulau karang berupa pasir dan kerakal yang biasa disebut sebagai alluvial pantai, dan sebagian diendapkan pada bagian laut di sekitar pulau yang dalam kurun waktu tertentu akan membentuk rataan (flat). Rataan ini akan menjadi tempat karang-karang baru tumbuh membentuk terumbu karang yang pada akhirnya akan membentuk pulau-pulau baru. lklim Ditinjau dan letak kntinental dan seangrafisnya, wilayah Kepulauan Seribu mempunyai iklim musn laut trpis, yakni adanya pergantian arah angin setiap setengah tahun yang disebut angin musn (BPLHD DKI Jakarta, 2002). Banyaknya uap air laut yang berpengaruh terhadap suhu udara. Hal ini juga sebagai akibat karena Kepulauan Seribu berada pada daerah equatr yang mempunyai sistem equatr yang dipengaruhi variasi tekanan udara. Musim basah mencapai kndisi maksimum pada bulan Januari, sedang musim kering mencapai puncak pada bulan Juni - Agustus. Pengaruh musim terlihat sebagai tiupan angin Barat Laut - Utara yang kuat seiama musim Barat pada bulan Oktber April, serta angin Tenggara - Timur pada musim Tenggara atau Timur pada bulan Mei September (Kabupaten Adm. Kepulauan Seribu). 46

4 Kndisi iklim di Kepulaun Seribu tidak menunjukkan perbedaan yang nyata dengan pesisir Teluk Jakarta, yang termasuk tipe iklim D menurut Schimidt dan Fergussn dengan nisbah jumlah bulan kering dan bulan basah antara %. Musim hujan berlangsung pada bulan Nvember - April dengan jumlah hari hujan antara hari per bulan dan curah hujan terbesar terjadi pada bulan Januari. Musim kemarau berlangsung antara bulan Mei - Oktber dengan hari hujan antara 4-10 had per bulandan curah hujan terendah terjadi pada bulan Agustus. Rata-rata curah hujan bulanan selama 10 tahun terakhir berkisar antara mm, dengan curah hujan terbanyak (510 mm) terjadi pada bulan Januari dan curah hujan terkecil (43 mm) terjadi pada bulan Agustus (BPLHD DKI Jakarta, 2002). Suhu udara rata-rata berkisar antara 26,5 C - 28,5 C, suhu udara maksimum berkisar antara 29,5 C - 32,5 C, sedangkan suhu udara minimum berkisar antara 23,4 C - 23,8 C. Kelembaban nisbi rata-rata berkisar antara %, sedangkan tekanan udara rata-rata antara 1009,0-1011,0 mb (Dinas Tata Kta DKI Jakarta, 2003). Oseanagrafi Secara umum kndisi perairan keseluruhan gugusan pulau-pulau di Kep. Seribu memiliki fenmena yang hampir sama, dikarenakan terietak pada satu kawasan yang saling berdekatan. Wilayah Kepulauan Seribu mempunyai knfigurasi dasar perairan yang reiatif datar dengan sedikit cekungan ke dalam. Kedalaman rata-rata pada rataan terumbu di sekeliling pulau bevariasi antara 1-5 meter. Kedalaman laut di luar rataan tenambu bevariasi antara meter (BTNKpS, 2003). Dasar perairan yang masih terkena penetrasi cahaya, tertutup leh karang yang hidup maupun yang telah mati. Berdasarkan data dari Kabupaten Adm. Kep. Seribu (2004), kedalaman perairan di Kepulauan Seribu sangat bervariasi sampai dengan 75 meter. Beberapa lkasi yang mempunyai kedalaman di atas 70 meter adalah Pulau Gsng Cngkak dan Pulau Semak Daun. Setiap pulau umumnya dikelilingi leh paparan pulau yang cukup luas hingga kurang lebih 20 kali lebih luas dari pulau yang bersangkutan dengan kedalaman rata-rata kurang dan 5 meter, diantaranya adaiah 47

5 Pulau Panggang dan Pulau Karya, Pulau Air dan Pulau Gsng Air, Pulau Semak Daun dan Pulau Sempit, Pulau Pandan dan Pulau Gsng Cngkak. Sebagian besar pulau-pulau juga memiliki rataan karang yang cukup luas dengan kedalaman yang bervariasi antara 1 10 m pada saat surut terendah pada jarak meter dari garis pantai. Di dasar laut tepi rataan karang sering diikuti leh daerah tubir dengan kemiringan curam hingga mencapai 70 dan mencapai laut dengan kedalaman bervariasi dan meter. 1. Angin dan Gelmbang laut Pengamatan angin permukaan menunjukkan bahwa angin dminan di Kepulauan Seribu adalah angin timur. Dikaitkan dengan arah angin dminan yang terjadi tersebut, karakteristik arah gelmbang datang teramati yaitu 130 (Timur- Tenggara) menunjukkan adanya ketergantungan gelmbang terhadap angin. Tinggi gelmbang di Kepulauan Seribu pada musim Barat yang terjadi pada bulan Desember Maret adalah sebesar 0,5-1,5 m, sedangkan pada musim Timur (Mei Oktber) sebesar 0,5-1,0 meter. Benvariasinya tinggi gelmbang ini dikarenakan terdapat perbedaan kecepatan angin musim yang bertiup di atasnya (BPLHD DKI- LAPI ITB, 2001). Arah angin dan gelmbang di sekitar Kepulauan Seribu dapat dilihat pada Gambar

6 Gambar 11. Distribusi arah angin dan tinggi gelmbang bulanan di sekitar Kepulauan Seribu (BPLHD DKI LAPI ITB, 2001) 49

7 2. Arus Laut Ditinjau dari letak gegrafis, Kepulauan Seribu adalah bagian dari Laut Jawa leh karena itu sistem arus yang berkembang di Laut Jawa akan sangat mempengaruhi perairan Teluk Jakarta dan sekitarnya menyatakan bahwa sistem arus di Laut Jawa dibangun leh angin musim, dan arus demikian disebut sebagai arus musim (Kab. Adm. Kepulauan Seribu, 2002). Berdasarkan penelitian LON-LIPI pada tahun 1977, menyatakan bahwa di Kepulauan Seribu pada bulan Mei sampai Oktber, bekerja arus barat (yang dibangun leh angin musim timur) secara terus menerus, arus ini mencapai puncak kekuatannya pada bulan Juli Agustus dengan kekuatan antara cm/dt. Pada bulan Npember frekuensi arus barat berkurang tetapi masih lebih dminan dari pada arus timur (yang dibangun leh angin musim barat). Pada bulan Desember umumnya arah arus sudah berubah menjadi arus timur dan mencapai puncak kekuatannya pada bulan Januari - Februari yang berkisar antara cm/dt. Pada bulan Maret kekuatan arus ini mulai berkurang dan pada bulan April arus timur sudah berubah arah dan menjadi arus barat. Arus timur yang ada di Kepulauan Seribu umumnya datang dari arah Laut Cina Selatan yang menuju ke Laut Jawa dan Nusa Tenggara. Sedangkan arus barat datang dari arah Maluku melewati Sulawesi, Nusa Tenggara menuju ke Laut Jawa dan Laut Cina Selatan (Wyrtki, 1961). Arah arus dan angin di sekitar Kepulauan Seribu dan di Indnesia dapat dilihat pada Gambar

8 Gambar 12. Arus musim bulanan yang berkembang di sekitar wilayah Kepulauan Seribu (LON-LIPI, 1977) 51

9 3. Pasang Surut Perairan Kepulauan Seribu memiiiki karakteristik pasang surut jenis campuran cenderung diurnal dengan range pasut sampai 80 cm. Jenis pasut tersebut merupakan tipe umum jenis pasut di perairan Laut Jawa (Dinas Tata Kta DKI, 2003). Kualitas Perairan Laut Suhu dan salinitas air permukaan laut di Kepulauan Seribu secara umum berkisar antara /. Salinitas air permukaan pada musim barat, musim timur dan msim pncarba tidak berfluktuasi secara nyata (Suyars, 1995; Pardjaman, 1977 dalam Dinas Perikanan DKl Jakarta, 1997). Kecerahan perairan berkisar antara 3-8 meter, sedangkan kekeruhannya berkisar antara 0,5-1,1 NTU yang bervariasi dimana pada musim barat umumnya mempunyai kecerahan lebih rendah dan kekeruhan lebih tinggi dibanding musim timur (Dinas Perikanan DKI Jakarta, 1997). Eksistem Perairan Eksistem perairan yang terdapat di Kepulauan Seribu berupa terumbu karang, padang lamun dan hutan mangrve (TNKpS, 1999). Terumbu karang yang ada berupa terumbu karang tepi pulau (fringing reefs) pada kedalaman 0,5-10 meter. Keberadaa eksistem terumbu karang di wilayah Kepulauan Seribu umumnya berada di wilayah Kepulauan Seribu utara atau di kawasan TNKpS. Telah banyak pengamatan dan penelitian terhadap eksistem terumbu karang di Kepulauan Seribu ini yang dilakukan leh berbagai intasi yang mencatat karang yang terdapat di kawasan ini mencakup 68 genera dengan 276 jenis karang (Dinas Perikanan DKI Jakarta 2004). Umumnya permasalahan eksistem terumbu karang di kawasan ini sebagian besar diakibatkan leh manusia, akibat kegiatan pengambilan karang untuk bahan bangunan dan penangkapan ikan dengan menggunakan bahan peledak dan bahan kimia beracun (BTNKpS, 2002). 52

PERATURAN DAERAH PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA NOMOR 4 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKKAN KECAMATAN KEPULAUAN SERIBU UTARA

PERATURAN DAERAH PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA NOMOR 4 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKKAN KECAMATAN KEPULAUAN SERIBU UTARA PERATURAN DAERAH PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA NOMOR 4 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKKAN KECAMATAN KEPULAUAN SERIBU UTARA DAN KECAMATAN KEPULAUAN SERIBU SELATAN KABUPATEN ADMINISTRASI KEPULAUAN
