BAB I PENDAHULUAN. Untuk dapat mengetahui kinerja setiap perusahaan, perusahaan harus

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Untuk dapat mengetahui kinerja setiap perusahaan, perusahaan harus"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Untuk dapat mengetahui kinerja setiap perusahaan, perusahaan harus menyajikan suatu laporan keuangan pada satu periode. Laporan keuangan digunakan sebagai dasar untuk menentukan atau menilai posisi keuangan perusahaan, dimana hasil analisis tersebut digunakan oleh pihak pihak yang berkepentingan untuk mengambil suatu keputusan. Selain itu laporan keuangan akan dapat menilai kemampuan perusahaan untuk memenuhi kewajiban kewajibannya, struktur modal usaha, keefektifan penggunaan aktiva, serta hal hal lainnya yang berhubungan dengan keadaan finansial perusahaan. Laporan keuangan yang lengkap biasanya meliputi neraca, laporan laba rugi, laporan perubahan posisi keuangan (yang dapat disajikan dalam berbagai cara, seperti, misalnya sebagai laporan arus kas, atau laporan arus dana), catatan dan laporan lain serta materi penjelasan yang merupakan bagian integral dari laporan keuangan. Salah satu tujuan laporan keuangan adalah untuk membantu para pemakai laporan keuangan dalam membuat prediksi prediksi tentang arus kas masuk dan arus kas keluar sebuah perusahaan pada masa yang akan datang yang tertuang dalam laporan arus kas.

2 PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan merupakan perusahaaan yang usahanya bergerak dibidang perkebunan karet dan perkebunan kelapa sawit yang memproduksi sendiri hasil perkebunannya. Perusahaan tersebut selalu melakukan aktivitas penjualan. Salah satu aktivitas yang sangat penting bagi kegiatan usaha perusahaan. Penjualan yang bersifat kredit akan menimbulkan piutang. Dengan adanya piutang tersebut, penulis mencoba mengemukakan pengaruh piutang usaha terhadap laporan arus kas. Kas yang disediakan oleh operasi (selisih antara penerimaan kas dengan pengeluaran kas) ditentukan dengan mengkonversi laba bersih atas dasar akrual menjadi dasar kas. Hal ini dilakukan dengan menambahkan atau mengurangi dari laba bersih pos-pos dalam laporan laba rugi yang tidak mempengaruhi kas, seperti kenaikan dan penurunan piutang usaha. Berdasarkan uraian diatas, maka penulis tertarik untuk meneliti pengaruh piutang usaha terhadap PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan dan membahasnya dalam suatu skripsi yang diberi judul Pengaruh Piutang Usaha terhadap Laporan Arus Kas Terhadap PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan. B. Perumusan Masalah Berdasarkan uraian diatas maka penulis merumuskan masalah tentang bagaimana pengaruh aktivitas piutang usaha terhadap laporan arus kas pada PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan.

3 C. Batasan Masalah Pembahasan dalam menilai kinerja keuangan dalam penelitian skripsi ini hanya di batasi pada pembahasan pada piutang usaha dan laporan arus kas, kemudian penulis hanya akan mengambil kesimpulan pengaruh piutang usaha terhadap laporan arus kas PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan secara periodik untuk tahun yang berakhir tanggal 31 Desember 2008 sampai 31 Desember D. Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Penelitian Sehubungan dengan latar belakang penelitian dan perumusan masalah tersebut, penelitian dan penulisan ini dimaksudkan untuk mengetahui bagaimana pengaruh aktivitas penjualan dan piutang usaha pada laporan arus kas pada PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan. 2. Manfaat Penelitian Hasil Penelitian diharapkan akan memberikan manfaat bagi banyak pihak antara lain: a. Bagi penulis, menambah pengetahuan tentang piutang usaha dan laporan arus kas, juga sebagai bahan untuk studi perbandingan antara teori yang diperoleh diperkuliahan dengan kenyataan yang terjadi di lapangan. b. Bagi perusahaan, sebagai bahan masukan dan pertimbangan mengenai pengaruh piutang usaha pada laporan kas.

4 c. Bagi pihak lain, sebagai referensi dan informasi tambahan dalam melakukan penelitian terutama yang berhubungan dengan informasi pengaruh piutang usaha pada laporan kas perusahaan. E. Kerangka Konseptual Gambar 1.1 Kerangka Konseptual PT PERKEBUNAN NUSANTARAIII (Persero) MEDAN PIUTANG USAHA LAPORAN ARUS KAS KESIMPULAN Sumber: Penulis, 2011 Keterangan: PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang perkebunan sawit dan karet. PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (Persero) Medan ada melakukan penjualan kredit yang

5 menghasilkan piutang usaha. Kenaikan dan penurunan piutang usaha tersebut akan mempengaruhi aktivitas operasi pada laporan arus kas. Dalam kerangka konseptual ini penulis mencoba mengemukakan pola yang menjelaskan alur/sistematis pengaruh piutang usaha terhadap laporan arus kas.

BAB I PENDAHULUAN. hal yang sangat berkaitan dengan kegiatan operasional perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. hal yang sangat berkaitan dengan kegiatan operasional perusahaan BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pada umumnya setiap perusahaan, baik perusahaan dagang, perusahaan jasa dan perusahaan industri dalam kegiatannya selalu mengahadapi berbagai masalah. Sebagaimana
