APLIKASI PENGAMANAN FILE DENGAN ALGORITMA AES256 DAN SHA1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "APLIKASI PENGAMANAN FILE DENGAN ALGORITMA AES256 DAN SHA1"

Transkripsi

1 APLIKASI PENGAMANAN FILE DENGAN ALGORITMA AES256 DAN SHA1 IHSAN FATHANAH AKBAR SIREGAR 1, HABIBI RAMDANI SYAHFITRI 2, TOMMY 3 Jurusan Teknik Informatika Sekolah Tinggi Teknik Harapan Medan, Jl. HM Jhoni No 70 Medan, Indonesia ihsan_fathanah@yahoo.com 1, Abstrak Pesan yang akan dikirimkan melalui saluran komunikasi harus diamankan terlebih dahulu agar isinya tidak diketahui oleh pihak lain yang tidak berhak. Untuk itu, maka dapat diterapkan algoritma kriptografi. Algoritma kriptografi adalah fungsi matematika yang digunakan untuk proses enkripsi dan dekripsi. Metode kriptografi modern yang dapat dipakai untuk melakukan pengamanan data mencakup metode AES256 dan SHA1. Metode AES256 merupakan salah satu metode kriptografi simetris yang mampu untuk mengenkripsi pesan sepanjang 16 karakter dengan menggunakan kunci sepanjang 32 karakter. Untuk meningkatkan keamanannya, maka kunci yang digunakan dapat dimasukkan ke dalam fungsi hash SHA1 sehingga nilai hash yang diperoleh yang digunakan sebagai kunci. Proses kerja dimulai dari pemilihan file yang akan diamankan dan pengisian password yang akan digunakan. Setelah itu, pemakai dapat mengisi nama file hasil yang diinginkan. Perangkat lunak pengamanan data pesan ini akan dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman Microsoft Visual Basic.NET Perangkat lunak yang dibuat dapat digunakan untuk mengamankan file dengan menerapkan metode AES256 dan SHA1. Perangkat lunak juga akan menampilkan nilai hash dari kunci yang dimasukkan. Hasil kombinasi dari metode AES256 dan SHA1 akan meningkatkan keamanan karena kunci yang digunakan telah teracak dengan menggunakan metode SHA1. Kata kunci: pesan, enkripsi, dekripsi, metode AES256, algoritma SHA1 Abstract Message that will be send via communication channel should be secured first so that the contents couldn t be known by other parties. Therefore, it could used cryptography algorithm. Cryptography algorithm is mathematics function which is used for encryption and decryption process. Modern cryptography method that could be used for securing data includes AES256 and SHA1 method. AES256 method is one kind of symmetric cryptography method which could encrypt message with length 16 characters by using key with length 32 characters. To increase the security, then the key used could be processsed first by using SHA1 hash algorithm so that the hash value will be used as key. The software for securing message is built by using Microsoft Visual Basic.NET The process will be started by choosing file that will be secured and insert the password that will be used. After that, the user could insert the desired file name. The software could be used for securing file by using AES256 and SHA1 algorithm. The software could show the hash value from inserted key. The combination of AES256 and SHA1 method will increase the security because the key used is scrambled by using SHA1 method. Keywords: message, encryption, decryption, AES256 method, SHA1 algorithm 1. Pendahuluan Komunikasi data melibatkan pertukaran pesan antara dua entitas. Pengirim (sender) adalah entitas yang mengirim pesan kepada entitas lainnya. Penerima (receiver) adalah entitas yang menerima pesan. Entitas di sini dapat berupa orang, mesin (komputer), kartu kredit, dan sebagainya. Jadi, orang bisa bertukar pesan dengan orang lainnya (contoh: Alice berkomunikasi dengan Bob), sedangkan di dalam jaringan komputer, mesin (komputer) berkomunikasi dengan mesin (contoh: mesin ATM berkomunikasi dengan komputer server di bank). Apabila pengirim ingin mengirimkan data rahasia melalui jaringna komunikasi tersebut, maka data rahasia tersebut perlu diamankan terlebih dahulu agar isinya tidak diketahui oleh pihak lain 1 yang tidak berkepentingan. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dapat menerapkan metode kriptografi. Sementara itu, untuk meningkatkan keamanan dari data yang dikirimkan, maka dapat diterapkan metode superencryption. Superencryption adalah sebuah proses enkripsi terhadap sebuah pesan yang telah terenkripsi sebanyak satu kali atau lebih, baik dengan menggunakan algoritma kriptografi yang sama ataupun algoritma yang berbeda [10]. Algoritma kriptografi adalah fungsi matematika yang digunakan untuk proses enkripsi dan dekripsi. Untuk mengenkripsi sebuah pesan (plaintext), maka diterapkan algoritma enkripsi ke pesan tersebut. Untuk mendekripsi sebuah pesan (ciphertext), maka diterapkan algoritma dekripsi ke pesan tersebut. Metode kriptografi modern yang dapat dipakai

2 untuk melakukan pengamanan data mencakup metode AES256 dan SHA1. Metode AES256 merupakan salah satu metode kriptografi simetris yang mampu untuk mengenkripsi pesan sepanjang 16 karakter dengan menggunakan kunci sepanjang 32 karakter. Untuk meningkatkan keamanannya, maka kunci yang digunakan dapat dimasukkan ke dalam fungsi hash SHA1 sehingga nilai hash yang diperoleh yang digunakan sebagai kunci. Fresly Nandar Pabokory, Indah Fitri Astuti, Awang Harsa Kridalaksana (2015) melakukan penelitian mengenai Implementasi Kriptografi Pengamanan Data Pada Pesan Teks, Isi File Dokumen, Dan File Dokumen Menggunakan Algoritma Advanced Encryption Standard. Penelitian hanya dilakukan terhadap data teks saja dan tidak dibahas mengenai pengamanan untuk data file. Fricles Ariwisanto Sianturi (2013) juga melakukan penelitian mengenai Perancangan Aplikasi Pengamanan Data Dengan Kriptografi Advanced Encryption Standard (AES). Penelitian yang dilakukan juga terhadap data teks saja dan kunci yang digunakan tidak dilakukan pengamanan terlebih dahulu dengan menggunakan fungsi hash. Berdasarkan penjabaran latar belakang diatas, maka yang menjadi permasalahan adalah bagaimana mengembangkan sebuah aplikasi untuk mengamankan data rahasia dengan menggunakan algoritma superenkripsi dan mengkombinasikan dua buah algoritma kriptografi dalam proses pengamanan pesan agar keamanan data lebih terjaga. Ruang lingkup permasalahan dalam merancang perangkat lunak ini dibatasi sebagai berikut: 1. Tipe file yang dapat dibuka berupa semua file yang terdapat pada sistem operasi Windows. 2. Algoritma kriptografi modern yang digunakan adalah algoritma SHA1 dan metode AES256. Tujuan penyusunan skripsi ini adalah untuk mengembangkan sebuah perangkat lunak yang mampu untuk menerapkan algoritma kriptografi untuk mengamankan isi file dengan menggunakan algoritma AES256 dan SHA1. Manfaat dari penyusunan skripsi ini, yaitu: a. Perangkat lunak dapat digunakan untuk mengamankan isi file. b. Penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan referensi dalam mempelajari mengenai algoritma kriptografi. c. Aplikasi dapat digunakan untuk meningkatkan keamanan dari file yang akan dikirimkan. AES merupakan nama untuk Federal Information Processing Standards Publication 197. AES menjelaskan mengenai algoritma kriptografi yang digunakan untuk melindungi data sebagai pengganti DES. Algoritma AES adalah sebuah 2 symmetric block cipher yang dapat melakukan enkripsi dan dekripsi pada data. Algoritma AES dapat menggunakan kunci 128, 192 dan 256 bit untuk melakukan enkripsi dan dekripsi terhadap data dengan ukuran blok 128 bit. The Advanced Encryption Standard (AES) dengan metode Rijndael ini diperkenalkan oleh 2 orang kriptografer asal Belgia yaitu Joan Daemen dan Vincent Rijmen. Karena menggunakan kunci dengan ukuran 128, 192 atau 256 bit maka algoritma ini sering disebut dengan AES-128, AES-192, atau AES-256 sesuai dengan kunci yang dipakai, sedangkan ukuran blok yang digunakan adalah 128 bit. [2] Pada proses enkripsi, algoritma AES menggunakan empat transformasi yang berbeda yaitu: 1. SubBytes() Transformasi SubBytes() merupakan substitusi byte yang beroperasi terhadap setiap byte pada State dengan menggunakan tabel substitusi (Sbox). Gambar 1. Transformasi SubBytes() pada State Sebagai contoh, jika s 1,1 = {53} maka nilai substitusi diperoleh dari perpotongan antara baris 5 dengan kolom 3 pada S-box sehingga didapat hasilnya {ed}. 2. ShiftRows() Transformasi ShiftRows() dilakukan pada 3 baris terakhir dengan melakukan geser (shift) memutar dengan nilai shift yang berbeda beda tergantung kepada barisnya. Baris pertama (r = 0) tidak dilakukan operasi ShiftRows(). Secara spesifik, proses transformasi ShiftRows() adalah sebagai berikut: s r,c = s r, (c + shift(r,nb)) mod Nb ; untuk 0 < r < 4 dan 0 c < Nb dimana nilai shift(r,nb) tergantung pada nomor baris, untuk Nb=4 maka : shift(1,4) = 1; shift(2,4) = 2; shift(3,4) = 3

3 State yang merupakan output yang disebut ciphertext. Proses enkripsi dan dekripsi dari metode AES dapat dilihat pada gambar 4: Gambar 2. Transformasi ShiftRows() pada State 3. MixColumns() Transformasi MixColumns() dioperasikan pada State secara kolom per kolom, masing masing kolom dikalikan dengan matrik yang sudah ditentukan. s 0,c s 0,c s 1,c s 1,c s = s 2,c Untuk 0 c < Nb 2,c s 3,c s 3,c 4. AddRoundKey() Pada transformasi AddRoundKey(), sebuah subkunci ditambahkan pada State dengan operasi XOR. Setiap subkunci terdiri dari Nb word dari himpunan subkunci. Subkunci ditambahkan dengan State dengan cara sebagai berikut: [s 0,c, s 1,c, s 2,c, s 3,c ] = [s 0,c, s 1,c, s 2,c, s 3,c ] [w round*nb+c ] ;untuk 0 c<nb dimana: [w i ] = himpunan subkunci dalam satuan word round = nilai yang berada pada range 0 round Nr Gambar 4. Proses Enkripsi dan Dekripsi Menggunakan AES Sumber : [8] Proses dekripsi pada algoritma AES merupakan kebalikan dari proses enkripsi. Transformasi yang digunakan pada proses dekripsi yaitu: 1. InvShiftRows() Transformasi ini merupakan kebalikan dari transformasi ShiftRows() pada proses enkripsi. Transformasi InvShiftRows() dilakukan pada 3 baris terakhir dengan melakukan geser (shift) memutar dengan nilai shift yang berbeda-beda tergantung kepada barisnya. Baris pertama (r = 0) tidak dilakukan operasi ShiftRows(). Secara spesifik, proses transformasi InvShiftRows() adalah sebagai berikut: s r,c = s r, (c + (Nb-shift(r,Nb))) mod Nb ; untuk 0 < r < 4 dan 0 c < Nb dimana nilai shift(r,nb) tergantung pada nomor baris, untuk Nb=4 maka : shift(1,4) = 1; shift(2,4) = 2; shift(3,4) = 3 Gambar 3. Transformasi AddRoundKey() pada State Pada permulaan enkripsi, input yang berupa plaintext dimasukkan ke dalam State, pada initial round dilakukan transformasi AddRoundKey(State, SubKunci(0)), setelah initial round proses menuju pada round function sebanyak Nr-1 putaran ( 1 round < Nr), dimana di dalam round function ini dilakukan transformasi berturut turut yaitu SubBytes(), ShiftRows(), MixColumns(), dan AddRoundKey(). Setelah itu proses akan menuju pada putaran terakhir (final round) dimana pada putaran terakhir ini dilakukan transformasi SubBytes(), ShiftRows() dan AddRoundKey(), pada putaran terakhir ini setelah transformasi AddRoundKey() maka akan menghasilkan final 3 Gambar 5. Transformasi InvShiftRows() pada State 2. InvSubBytes() InvSubBytes() adalah kebalikan dari transformasi SubBytes(). Transformasi InvSubBytes() menggunakan S-box seperti pada tabel 1.

4 Tabel 1. Tabel Inverse S-box 3. InvMixColumns() Transformasi InvMixColumns() merupakan kebalikan dari transformasi MixColumns(), transformasi InvMixColumns dioperasikan pada State secara kolom per kolom, masing masing kolom dikalikan dengan matrik yang sudah ditentukan. s 0,c 0e 0b 0d 09 s 0,c s 1,c = 09 0e 0b 0d s 1,c s 0d 09 0e 0b s 4. AddRoundKey() Transformasi AddRoundKey() pada proses enkripsi dan dekripsi adalah sama saja karena hanya melibatkan operasi XOR. Proses pendekripsian ciphertext menjadi plaintext dilakukan dengan cara yang tidak jauh berbeda dengan proses enkripsi, perbedaannya hanyalah pada urutan transformasi yang digunakan. Pada proses dekripsi, input yang berupa ciphertext dimasukkan ke dalam State, pada initial round dilakukan transformasi AddRoundKey(State, SubKunci(Nr)), setelah initial round proses menuju pada round function sebanyak Nr-1 putaran ( 1 round < Nr), dimana di dalam round function ini dilakukan transformasi berturut turut yaitu InvShiftRows(), InvSubBytes(), AddRoundKey(), dan InvMixColumns(). Setelah itu proses akan menuju pada putaran terakhir (final round) dimana pada putaran terakhir ini dilakukan transformasi InvShiftRows(), InvSubBytes(), dan AddRoundKey(), pada putaran terakhir ini setelah transformasi AddRoundKey() maka akan menghasilkan final State yang merupakan output yang disebut plaintext. Secure Hash Algorithm, SHA-1 ini dikembangkan oleh NIST (National Institute of Standard and Technology). SHA-1 dapat diterapkan dalam penggunaan Tanda tangan digital Algorithm (DSA) yang dispesifikasikan dalam Tanda tangan digital Standard (DSS) dan SHA tersebut dapat diterapkan untuk aplikasi federal. Untuk suatu pesan yang panjangnya < 2 ^ 64, SHA-1 akan menghasilkan keluaran sebanyak 160 bit dari pesan tersebut dan pesan keluaran itu disebut message digest. Panjang jarak message 4 digest dapat berkisar antara 160 sampai 512 bit tergantung algoritmanya. Berdasarkan cirinya SHA-1 dapat digunakan dengan algoritma kriptografi lainnya seperti Tanda tangan digital Algorithms atau dalam generasi angka yang acak (bits). SHA-1 dikatakan aman karena proses SHA-1 dihitung secara infisibel untuk mencari pesan yang sesuai untuk menghasilkan message digest atau dapat juga digunakan untuk mencari dua pesan yang berbeda yang akan menghasilkan message digest yang sama. Untuk SHA-1 ukuran blok pesan -m bitdapat ditentukan tergantung dari algoritmanya. Pada SHA-1 masing-masing blok pesan mempunyai 512 bit dimana dapat dilakukan dengan 16 urutan sebesar 32 bit. SHA-1 digunakan untuk menghitung message digest pada pesan atau file data yang diberikan sebagai input. Tujuan pengisian pesan adalah untuk menghasilkan total dari pesan yang diisi menjadi perkalian dari 512 bits. Beberapa hal yang dilakukan dalam pengisian pesan : a. Panjang dari pesan,m adalah k bits dimana panjang k < Tambahkan bit 1 pada akhir pesan. Misalkan pesan yang asli adalah maka setelah diisi menjadi b. Tambahkan bit 0, angka bit 0 tergantung dari panjang pesan. Misalnya :Pesan asli yang merupakan bit string : abcde Setelah langkah (a) dilakukan Panjang k = 40 dan angka bit di atas adalah 41dan 407 ditambah bit 0 (448 (40+1) = 407). Kemudian diubah dalam hex: c. Untuk memperoleh 2 kata dari k,angka bit dalam pesan asli yaitu jika k < 2 32 maka kata pertama adalah semua bit 0. Maka gambaran dari 2 kata dari k = 40 dalam hex adalah

5 SHA-1 menggunakan urutan fungsi logika yang dilambangkan dengan f 0, f 1,, f 79. Untuk masing-masing f t, dimana 0 t < 79 akan menghasilkan output sebanyak 32 bit. Fungsinya adalah sebagai berikut: (B C) ( B D) 0 t 19 f t (B, C, D) = B C D 20 t 39 (B C) (B D) (C D) 40 t 59 B C D 60 t 79 Konstanta kata yang digunakan pada SHA-1 yang disimbolkan secara berurutan dari K(0), K(1),, K(79) dalam bentuk hex adalah sebagai berikut : 5A t 19 K t = 6ED9EBA1 20 t 39 8F1BBCDC 40 t Metodologi Penelitian Prosedur kerja dari aplikasi yang dibuat terdiri dari beberapa tahapan yang dapat dirincikan seperti terlihat pada gambar flowchart diagram berikut: A. Proses Enkripsi Prosedur ini berfungsi untuk menghasilkan ciphertext dari sebuah pesan input. Proses enkripsi ini menggunakan gabungan dua buah algoritma klasik yaitu algoritma SHA dan AES. Gambaran proses kerja dari proses enkripsi ini dapat dilihat pada gambar 6 berikut: Start Input file CA62C1D6 60 t 79 Algoritma SHA-1 dapat diringkas sebagai berikut: a. Penghitungan menggunakan dua buffer dimana masing-masing buffer terdiri dari lima sebesar 32 bit kata dan urutan 80 juga sebesar 32 bit kata. Lima kata pertama pada buffer kata diberi nama A, B, C, D, E sedangkan lima kata kedua diberi nama H 0, H 1, H 2, H 3, dan H 4. Kemudian pada 80 kata yang berurutan diberi nama W 0, W 1,, W 79 dan pada penghitungan ini juga memakai TEMP. b. Lakukan pengisian pesan, M dan kemudian parsingkan pesan tersebut ke dalam N 512 bit blok pesan, M (1), M (2),, M (n). Caranya : 32 bit pertama dari blok pesan ditunjukkan ke M (i) (i) 0, lalu 32 bit berikutnya adalah M 1 dan selanjutnya berlaku hingga M (i) 15. c. Inisialisasi Nilai Hash (dalam bentuk hex) : H 0 = H 3 = H 1 = EFCDAB89 H 4 = C3D2E1F0 H 2 = 98BADCFE d. Lakukan proses M 1, M 2,, M n dengan cara membagi M i ke dalam 16 kata W 0, W 1,, W 15 dimana W 0 merupakan left most. e. Hitung : For t = 16 to 79 W t = S 1 (W t-3 W t-8 W t-14 W t-16 ) f. Inisialisasi 5 variabel A, B, C, D, dan E dengan nilai Hash : A = H 0 ; B = H 1 ; C = H 2 ; D = H 3 ; E = H 4. g. Hitung : For t = 0 to 79 TEMP = S 5 (A) + f t (B,C,D) + E + Wt + Kt E = D; D = C; C = S 30 (B); B = A; A = TEMP. h. Hitung Nilai Hash : H 0 = H 0 + A ; H 1 = H 1 + B ; H 2 = H 2 + C ; H 3 = H 3 + D ; H 4 = H 4 + E. Hasil dari message digest sebesar 160 bit dari pesan, M adalah : H 0 H 1 H 2 H 3 H 4. [12] Input kunci enkripsi Hitung nilai hash kunci dengan metode SHA Enkripsi file dengan metode AES Simpan ciphertext ke bentuk file biner Output file End Gambar 6. Flowchart dari Proses Enkripsi Proses enkripsi akan dimulai dari pemilihan file input dan kunci enkripsi. Setelah itu, proses dilanjutkan dengan menghitung nilai hash kunci dengan menggunakan metode SHA. Nilai hash yang diperoleh akan digunakan sebagai kunci dalam proses enkripsi dengan menggunakan metode AES256. Hasil enkripsi yang diperoleh akan diubah menjadi bentuk file. B. Proses Dekripsi Prosedur ini berfungsi untuk mendekripsi ciphertext yang diterima oleh penerima. 5

6 Gambaran proses kerja dari proses dekripsi ini dapat dilihat pada gambar 7: Algoritma Enkripsi dengan Metode AES256 dan SHA1 Start Mengenkripsi file << include >> Pengirim << extend >> << include >> Input File Input file Menampilkan laporan perhitungan << extend >> << include >> Input Kunci << include >> Mendekripsi file Penerima Input kunci enkripsi Hitung nilai hash kunci dengan metode SHA Gambar 8. Diagram Use Case dari Aplikasi 3. Hasil dan Pembahasan Pada saat pertama kali menjalankan Pembelajaran Aplikasi Algoritma Klasik (Super Enkripsi), maka form yang akan muncul pertama kali adalah form Main seperti terlihat pada gambar 8. Dekripsi file dengan metode AES Simpan plaintext ke bentuk file biner Output file End Gambar 7. Flowchart dari Proses Dekripsi Proses dekripsi akan dimulai dari proses pemilihan file input dan kunci dekripsi. Kunci dekripsi yang dimasukkan sama dengan kunci enkripsi yang digunakan. Setelah itu, proses akan dilanjutkan dengan menghitung nilai hash dari kunci input. Hasil output hash akan digunakan sebagai kunci dalam proses dekripsi dari metode AES256. Hasil akhir dari metode AES256 akan diubah kembali menjadi bentuk file. Setelah menganalisa prosedur kerja dari metode AES dan SHA, maka tahapan selanjutnya adalah memodelkan sistem yang akan dirancang. Alat bantu yang digunakan untuk menganalisa dan memodelkan sistem adalah use case. Gambar 8 berikut menunjukkan use case dari sistem: Gambar 9. Form Main Pada form Main ini terdapat 4 buah tombol yang dapat digunakan untuk menampilkan form yang terdapat pada perangkat lunak. Keempat tombol tersebut adalah tombol Encrypt, tombol Decrypt, tombol About dan tombol Exit. Pemakai dapat mengenkripsi file dengan mengakses tombol Encrypt, sehingga sistem akan menampilkan form Encrypt seperti terlihat pada gambar berikut: Gambar 10. Encrypt File Form Untuk mengenkripsi sebuah file teks, pertama pilih nama file dan lokasi penyimpanan 6 dengan mengklik tombol yang terletak di sebelah textbox input file. Format file yang didukung adalah format *.txt yang dibuat dengan menggunakan aplikasi Notepad yang terdapat pada

7 sistem operasi Windows. Setelah itu, sistem akan menampilkan kotak dialog open seperti terlihat pada gambar berikut: sebelah textbox input file. Format file yang didukung adalah format *.txt. Setelah itu, sistem akan menampilkan kotak dialog open seperti terlihat pada gambar berikut: Gambar 11. Kotak Dialog Open Terakhir, pilih lokasi dan nama dari file untuk menyimpan ciphertext yang dihasilkan, dengan mengklik tombol. Sistem akan menampilkan kotak dialog save seperti terlihat pada gambar berikut: Gambar 12. Save Dialog Box Untuk mendekripsi file terenkripsi, pemakai dapat mengklik menu Decrypt sehingga sistem akan menampilkan form Dekripsi seperti terlihat pada gambar berikut: Gambar 14. Open Dialog Box Pilihlah file yang diinginkan dan klik tombol Open. Sistem akan membaca isi file yang akan didekripsi. 4. Kesimpulan Setelah menyelesaikan skripsi ini, penulis menarik beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Algoritma SHA-1 dapat digunakan untuk mengamankan kunci sebelum diterapkan dalam proses enkripsi dan dekripsi. 2. Tanpa menggunakan fungsi SHA-1, maka kunci pada algoritma AES256 akan digunakan langsung, tanpa disamarkan terlebih dahulu, sehingga keamanan dari kunci yang digunakan kurang aman. 3. Kombinasi dari algoritma AES256 dan fungsi SHA-1 dapat meningkatkan keamanan dari pesan yang akan dikirimkan. 4. Perangkat lunak dapat digunakan untuk mengamankan semua jenis file pada sistem operasi Windows. 5. Aplikasi pengamanan data rahasia ini dapat dikembangkan dengan menggunakan algoritma AES256 dan fungsi SHA-1 sehingga dapat digunakan untuk mengamankan data file rahasia. Gambar 13. Decrypt File Form Untuk mendekripsi sebuah file terenkripsi, pertama pilih nama file dan lokasi penyimpanan dengan mengklik tombol yang terletak di 7 5. Daftar Pustaka [1] Budi Permana, 2010, Dasar-Dasar Pemrograman Visual Basic 2010, Komunitas elearning Ilmu Komputer.com [2] Fresly Nandar Pabokory, Indah Fitri Astuti, Awang Harsa Kridalaksana, 2015, Implementasi Kriptografi Pengamanan Data Pada Pesan Teks, Isi File Dokumen, dan File Dokumen Menggunakan

8 Algoritma Advanced Encryption Standard, Jurnal Informatika Mulawarman Vol. 10 No. 1 Februari 2015 [3] Fricles Ariwisanto Sianturi, 2013, Perancangan Aplikasi Pengamanan Data Dengan Kriptografi Advanced Encryption Standard (AES), Pelita Informatika Budi Darma, Volume : IV, Nomor: 1, Agustus 2013, ISSN : [4] Kendall, K.E. dan Kendall, J.E., 2011, Analisis dan Perancangan Sistem, Jilid 1, Alih Bahasa Thamir Abdul Hafedh Al-Hamdany, Prenhallindo, Jakarta. [5] Kurniawan, J., 2009, Keamanan Internet dan Jaringan Komunikasi, Penerbit Informatika Bandung. [6] Mulyanto, Aunur R., 2008, Rekayasa Perangkat Lunak Jilid 1, Penerbit Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan. [7] Munir, R., 2011, Kriptografi, Penerbit Informatika Bandung. [8] Mutto, S.K. dan S. Kumar, 2011, A Multilayered Secure, Robust and High Capacity Image Steganographic Algorithm, World of Computer Science and Information Technology Journal (WCSIT), ISSN: , Vol. 1, No. 6, Hal [9] Schneier, B., 2007, Applied Crytography : Protocols, Algorithm, and Source Code in C, Second Edition, John Willey and Sons Inc. [10] Stallings, W., 2011, Cryptography and Network Security : Principle and Practice, Second Edition, Prentice Hall. 8

Aplikasi Pengamanan Data dengan Teknik Algoritma Kriptografi AES dan Fungsi Hash SHA-1 Berbasis Desktop

Aplikasi Pengamanan Data dengan Teknik Algoritma Kriptografi AES dan Fungsi Hash SHA-1 Berbasis Desktop Aplikasi Pengamanan Data dengan Teknik Algoritma Kriptografi AES dan Fungsi Hash SHA-1 Berbasis Desktop Ratno Prasetyo Magister Ilmu Komputer Universitas Budi Luhur, Jakarta, 12260 Telp : (021) 5853753
