BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1.1 Gambaran Umum Stasiun Globaltv Globaltv adalah salah satu stasiun televisi swasta nasional di Indonesia yang mengudara secara terestrial dari Jakarta. Berawal dari sebuah stasiun televisi swasta lokal di Jakarta, Globaltv belakangan meluaskan siaran ke 5 kota besar lainnya. Globaltv memiliki hak siar atas liga balap paling bergengsi di dunia, Formula1 setelah sebelumnya hak siar Formula 1 dikuasai MNCTV, dan kejuaraan dunia balap antar negara, A1. Kedua ajang ini disiarkan Globaltv sendirian. Globaltv juga memiliki hak siar dalam ajang sepak bola Euro 2008, bersama RCTI dan MNCTV. Direktur Utama Globaltv saat ini adalah David Fernando Audy yang menggantikan Daniel Tatang Hartono. Globaltv juga pernah menayangkan Piala Dunia 2010 dan untuk tahun ini, Globaltv dan MNCTV menayangkan Liga Utama Inggris. Pada tahun 2011, Globaltv juga memiliki hak siar dalam ajang sepak bola Liga Prima Indonesia, bersama RCTI dan MNCTV Sejarah singkat perusahaan PT. Global Informasi Bermutu didirikan tanggal 22 maret 1999 dijakarta dengan akta pendirian No. 14 tanggal 22 maret 1999 danmendapatkan ijin prinsip pendirian lembaga penyiaran televisi swasta No:80/MP/PM/199 yang dikeluarkan oleh Mentri Penerangan RI, tertanggal 25Oktober setelah selama beberapa waktu melakukan siaran percobaan, akhirnya pada tanggal 8 oktober 2002, 54

2 55 Globaltv resmi siaran sebagai stasiun TV swasta dengan pangsa pasar anak muda. Pada awalnya, Globaltv merupakan broadcaster dari program musik MTV (Music television) selama 24 jam nonstop dengan jangkauan area Jabotabek, Medan, Bandung, Semarang, Surabaya, dan Yogyakarta. Mulai 15 januari 2005 Globaltv menambah jangkauan siarannya di 18 kota besar yaitu Makasar, Palembang, manado, Denpasar, Pontianak, Samarinda, Banjarmasin, Padang, Pekanbaru, Bandar Lampung, Jambi danjayapura. Tahun 2006, Globaltv tampil dengan konsep baru sebagaistasiun TV yang berorientasi kepada keluarga muda untuk segala kalangan.pembagian jam tayang Globaltv menjadi 8 jam program Globaltv, 8 jam program MTV dan 8 jam program Nickelodeon. Gobaltv dimilikioleh Bimantara secara tidak langsung melalui PT. Media Nusantara Citra(MNC). Acara Grand Louncing hadirnya Globaltv dikancah pertelevisian Indonesia disiarkan Live dari balai Sarbini Jakarta pada tanggal 26 januari 2005 pukul Acara tersebut diberi nama Sejuta Satu Malam dan ditayangkan secara serempak di tiga stasiun televisi RCTI, TPI dan Globaltv. Di tahun 2007, Globaltv memperluas siarannya sehingga 29 kota. Sampai saat ini penambahan transmisi telah dilakukan dikota Madiun, Kediri dan malang. Khusus untuk Denpasar, telah dilakukan penambahan kekuatan transmisi. Globaltv merupakan sebuah stasiun televisi yang berada dibawah naungan Media Nusantara Citra (MNC) yang saham terbesarnya dipegang oleh Hary Iswanto Tanoesoedibjo. Hingga saat ini Globaltv memiliki harapan besar yaitu dapat menjadi a one television yaitu TV swasta yang hadir dengan berjuta hiburan dan informasi atau million of entertainment. Adapun program-program Globaltv dapat dikategorikan

3 56 menjadi beberapa genre, yakni : sinetron, musik klip, reality show, vareaty show, TV Magazine, teen animation, infotainment, newstainment, news, feature, sport, quiz/games, komedi, film, dan lain-lain. Dalam menyediakan program acara, globaltv selain memproduksi sendiri programnya, juga membeli program dari production house Visi Globaltv Visi Globaltv sebagai satu-satunya media televisi yang menjadi sumber inspirasi, informasi, dan berbagai hiburan bagi keluarga muda dan pemirsa berjiwa muda yang mengerti serta memahami keinginan dan kebutuhan pemirsa yang mengerti serta memahami keinginan dan kebutuhan pemirsa yang sekaligus menjadi media terefektif bagi agencies dan pemasang iklan khususnya produk keluarga muda dan yang berjiwa muda Misi Globaltv Misi Gobaltv sebagai media untuk menyalurkan energi, dinamika dan proses kreatif keluarga muda dan yang berjiwa muda dengan memadukan tatanan perkembangan informasi dan hiburan yang berlandaskan etika dan budaya bangsa Indonesia melalui tayangan program yang mencakup kebutuhan informasi, pendidikan dan hiburan yang sesuai dengan generasi keluarga muda dinamik sebagai segmen utama pemirsa.

4 Hasil Penelitian Setiap stasiun televisi setiap harinya menyajikan berbagai macam jenis program yang jumlahnya sangat banyak, dengan berbagai macam jenis acara. Pada dasarnya berbagai program tersebut dapat dikelompokkan menjadi dua berdasarkan jenisnya antara lain program informasi (news) dan program dan program hiburan (entertainment). Dalam penelitian ini peneliti memfokuskan pada program acara musik, yang mana program hiburan musik seperti ini dapat ditampilkan dalam dua format, yaitu videoklip dan konser. Program musik yang berupa konser ini dapat dilakukan di lapangan (outdoor) atau didalam studio (indoor). Disini peneliti akan menjabarkan proses-proses inti atau poin-poin penting secara garis besar yang dilakukan pada konser Coboy Junior Globaltv berdasarkan dari wawancara yang telah peneliti lakukan dengan beberapa crew Globaltv, yaitu Issa seorang produser, Rahmat team kreatif dan Bagus Prastyo audioman Perencanaan Ada beberapa tahap yang harus dilakukan dalam persiapan sebelum produksi atau biasa disebut dengan pra-acara. Hal pertama yang harus dilakukan adalah melaksanakan meeting konsep awal yang di hadiri oleh produser,assisten produser, manajer kreatif dan kreatif leader, dimana dalam meeting ini memmbahas konsep besar yang akan dibuat dalam konser tersebut. Lalu selanjutnya adalah meeting lanjutan dengan semua crew antara lain produser, production asistant, team kreatif, flor director, program director,

5 58 cameraman, audioman, lightingman dan teknisi. Didalam meeting lanjutan ini semua kru membahas bukan lagi hanya masalah konsep, tetapi juga membahas budgeting atau anggaran dana. Semua hal yang membutuhkan anggaran dibahas pada meeting ini antara lain biaya untuk sewa lokasi (baik indoor atau outdoor yang membutuhkan biaya sewa) serta untuk special efek baik di lighting, audio, maupun LED Lighting Konser Coboy Junior Lalu selanjutnya pembahasan tentang dealing artis/talent, tidak lupa juga satu dari yang penting lainnya adalah masalah teknis baik dari audio maupun lighting, tujuannya adalah untuk memperkirakan kendala-kendala yang akan terjadi pada saat produksi konser.

6 59 Gambar Suasana Konser Coboy Junior Untuk bagian teknis audio sendiri persiapan yang harus dilakukan adalah pengecekan semua alat-alat audio, latihan untuk gladi resik, check sound, dll. Semua hal itu harus dipersiapkan dengan matang, untuk menghindari feedback audio dan berbagai kendala yang mungkin terjadi, lalu memaksimalkan channel atau saluran suara. Lalu untuk persiapan audio dan tambahan efek siaran konser indoor dan outdoor tidak jauh berbeda, yang penting adalah kita harus menjaga level channel pada mixer agar tidak terjadi feedback atau pantulan suara, frekuensi juga penting untuk dijaga agar tetap stabil dan jika perlu audioman bisa menambah atau mengurangi efek untuk audio outdoor agar menimbulkan pantulan suara Pengorganisasian Dalam mengatur koordinasi team setiap bagian team misalkan kreatif, audio, lighting, dll. Masing masing team tentu saja memiliki tugas nya sendiri.

7 60 Misalkan seorang produser mempunyai tugas untuk selalu mengingatkan host agar selalu komunikatif dan membawa suasana dengan baik. Produser juga akan dibantu oleh seorang assisten (Prodution Assistans) yang bertugas untuk tidak hanya mengatur jalannya acara tetapi juga harus memperhatikan hal-hal kecil yang mungkin tidak bisa dikerjakan oleh produser sendiri seperti misalnya crew call atau mungkin mengingatkan koordinator talent agar datang tepat waktu. Sedangkan untuk team kreatif mereka dibagi dalam beberapa bagian team antara lain leader, kreatif property, kreatif LED, audio,lighting serta wardrobe. Kreatif leader itu tugasnya adalah menjaga konten dan konsep selama program berjalan dan untuk kreatif property tugasnya lebih menjaga property apa saja yang harus dipersiapkan dan kreatif audio juga akan mempersiapkan audio tambahan yang mungkin akan dimunculkan dalam sebuah segmen atau ada treatment tertentu dan untuk kreatif yang di lighting dia akan menginformasikan pada lightingman jika ada sebuah segmen yang membutuhkan lampu, begitu pula kreatif LED juga akan mempersiapkan tampilan tampilan apa saja nanti yang akan muncul di panggung untuk music latar atau lebih ke layout. Biasanya team kreatif dalam satu siaran konser berjumlah 5-7 orang. Untuk team audioman terbagi menjadi 3team, yaitu team untuk audio broadcast, FOH (front of house) dan monitor. Tugas team audio broadcast dan FOH masing- masing terdiri dari 3orang, tugasnya yaitu mengontrol level channel dan equalizer pada channel, fungsinya agar audio tetap stabil saat konser berlangsung. Untuk team audio monitor fungsinya adalah untuk menjaga

8 61 sinkronisasi audio FOH, untuk mencegah terjadinya delay antara penyanyi dengan sound Struktur Audio Konser output satelite Audioman Mixer broadcast Audioman Mixer FOH Input chanel & insrument Audioman Mixer Monitor output Audiens Speaker FOH speaker monitor Speaker Speaker FOH Input chanel Pelaksanaan STAGE Dalam sebuah siaran konser di televisi pada saat berlangsungnya acara tidak jarang audien menemukan kesalahan teknis yang acap kali terjadi. Yang lebih sering menjadi masalah atau kendala pada saat berjalannya konser adalah dari lighting dan audio. Hal ini dikarenakan dunia broadcasting sendiri disebut dengan audiovisual,yang mana jika terdapat masalah pada audio maupun visual ini tentunya akan sangat menggangu atau bahkan bisa menghambat kelancaran sebuah siaran konser musik di televisi. Contoh nyata kendala teknis yang sering terjadi pada audio antara lain adalah kesalahan pada efek suara,kondisi baterai mic yang mungkin habis, kesalahan pada transmisi. Hal itu semua bisa mengakibatkan dengungan, pantulan

9 62 suara yang mengganggu atau mungkin bahkan suara yang tiba-tiba hilang. Untuk itu peran audioman sangat menentukan pada saat ini terjadi. Seperti yang terjadi pada saat segmen Coboy Junior menampilkan performanya, suara pada mic yang digunakan para personil Coboy Junior mengalami gangguan sehingga membuat suara personil Coboy Junior yang keluar dari audio terdengar datar. Hal ini dikarenakan oleh kurangnya level pada channel mic dan kurangnya efek repeat dan delay yang menimbulkan suara audio yang terlalu datar untuk konser outdoor. Hal tersebut diakibatkan oleh kontrol dari audioman yang sempat kurang konsentrasi, tetapi audioman harus selalu tanggap dengan kesalahan, dan segera menstabilkan kesalahan yang terjadi. Sehingga pada saat itu juga suara mic personil Coboy Junior kembali stabil menuju pertengahan hingga akhir lagu Pengawasan Dalam proses pengawasan inilah semua bagian crew dalam suatu produksi acara televisi melakukan tugas utama mereka. Baik dari produser, team kreatif, begitu juga dengan audio dan lighting. Contohnya seperti produser untuk control pada saat berlangsung biasanya produser ada di set / floor atau produser akan ada di MCR karena untuk mengawasi berjalannya konser dengan baik yaitu paling tidak mempersiapkan rundown,produser juga akan selalu mengingatkan director ditemani oleh kreatif atau manajer kreatif agar detail detail tiap segmen itu tidak terlewatkan dan sesuai dengan hasil gladi resik dan konsep tertentu yang diinginkan.

10 63 Lalu untuk team kreatif sendiri waktu untuk memberi perhatian atau control adalah dari awal sampai akhir acara team kreatif harus selalu siaga,karena team kreatif yang betanggung jawab atas konten. Team kreatif sendiri sangat besar andilnya dalam sebuah program, jadi tanpa team kreatif suatu konser bisa terus berjalan tetapi tidak sesuai dengan konten. Apabila dalam suatu konser team kreatif tidak bertanggung jawab itu bisa terjadi kesalahan fatal dalam suatu konser. Selalu ada permasalahan pada saat siaran berlangsung tetapi team kreatif selalu melakukan evaluasi pasca konser untuk kepentingan evaluasi team. Tugas audioman juga tidak berbeda terlalu jauh dengan produser maupun team kreatif, memberikan perhatian khusus selalu menjadi yang utama. Pada intinya controlling audio pasti berjalan mulai dari awal acara karena broadcasting sendiri adalah audio visual, jadi show berjalan berarti audio juga menjalankan tugasnya, strategi seorang audioman sendiri tentu saja tidak lain adalah berkonsentrasi penuh pada suara, guna menjaga audio agar tetap stabil juga antisipasi kendala yang mungkin sering terjadi dengan merespon cepat pada masalah tersebut agar siaran konser tidak terhambat dan bisa terus berjalan dengan baik. Jadi meskipun audioman tidak pernah bisa menjamin suatu konser akan selalu berjalan mulus, tetapi audioman harus selalu siap mengatasi masalah apapun yang terjadi pada saat siaran langsung. 4.3 Pembahasan Dalam penelitian tentang strategi audioman dalam konser Coboy Junior di Globaltv peneliti membahas, menggambarkan, melukiskan secara cermat dan sistematis mengenai fakta, gejala, fenomena, opini atau pendapat dan sikap serta

11 64 mengungkapkan suatu masalah atau keadaan tanpa membuat perbandingan dan penelitian ini menekankan pada pemberian gambaran secara objektif mengenai keadaan yang sebenarnya dari objek yang diteliti. Dalam hal ini, peneliti menggambarkan dan memahami peran seorang audio man melalui strateginya dalam suatu siaran konser musik Coboy Junior Globaltv. Paradigma konstruktivisme yang ditelusuri dari pemikiran Weber yang telah dipaparkan peneliti pada bab sebelumnya, menilai perilaku manusia secara fundamental berbeda dengan perilaku alam, karena manusia bertindak sebagai agen yang mengkonstruksi dalam realitas sosial mereka, baik itu melalui pemberian makna maupun pemahaman perilaku menurut Weber, menerangkan bahwa substansi bentuk kehidupan di masyarakat tidak hanya dilihat dari penilaian objektif saja, melainkan dilihat dari tindakan perorangan yang timbul dari alasan-alasan subjektif. Weber juga melihat bahwa tiap individu akan memberikan pengaruh dalam masyarakatnya. Dalam konser Coboy Junior ini terjadi suatu kesalahan yang diakibatkan oleh seorang audioman. Kesalahan audio para personil Coboy Junior yang tidak berjalan dengan baik ini dipengaruhi oleh kurangnya konsentrasi audioman dalam menjalankan tugasnya. Tetapi strategi yang digunakan sebagai solusi dan pemecahan masalah, dilakukan dengan baik dan dengan respon yang cepat serta tanggap. Dalam konser yang disiarkan oleh Globaltv ini, ketika sampai pada segmen awal Coboy Junior naik ke stage, audioman mengatur level channel pada

12 65 mic terlalu tinggi. Sehingga pada saat Coboy Junior menyanyi, terdengar tidak sinkron dengan musik latar, yang membuat suara Coboy Junior menjadi terlalu tinggi dan tidak maksimal. Dalam beberapa penampilannya, penyanyi memiliki beberapa teknik yang mereka gunakan sebagai penunjang. Teknik ini biasa diminta oleh stasiun televisi maupun penyanyi yang bersangkutan, disesuaikan dengan kebutuhan siaran. Ada 2 teknik yang sering digunakan dalam sebuah siaran konser, yaitu : Lipsync dan Minus One, yang telah peneliti jabarkan pada latar belakang. Pada konser ini personil Coboy Junior menggunakan teknik minus one. Minus one sendiri artinya adalah satu track bebunyian yang disembunyikan, karena akan dimainkan secara live atau langsung. Yang paling umum adalah minus one vocal, artinya track vocal dalam perangkat tersebut dimatikan karena si penyanyi tampil tanpa band pengiring (dengan alasan acara tersebut adalah acara mendadak, atau memang tidak tersedia band pengiring, atau karena ketidak lengkapan instrumen yang dibutuhkan). Jadi butuh sinkronisasi yang cukup tinggi antara suara vokal Coboy Junior dengan musik latar yang direkam sebelumnya. Karena pada saat itu audioman salah dalam menentukan tingkat level pada channel mic dan kurangnya pemberian efek mic, terjadilah kesalahan tersebut. Ketika suara audio yang tidak sempurna itu muncul, audioman langsung menentukan langkah untuk mengatasi kendala tersebut, yaitu dengan cara menurunkan level pada channel mic atau menurunkan gain,setelah itu mengurangi frekuensi pada equalizer sehingga suara mic personil Coboy Junior kembali stabil dan sinkron dengan musik latar.

13 66 Siaran televisi sesuai dengan sifatnya yang dapat diikuti secara audio dan visual (suara dan gambar) secara bersamaan oleh semua lapisan masyarakat. Siaran televisi dapat membuat kagum dan memukau sebagian penontonnya, tetapi sebaliknya siaran televisi dapat membuat jengkel dan rasa tidak puas bagi penonton lainnya. Seperti contohnya akibat fatal yang terjadi kesalahan teknis oleh seorang audioman. Program konser tersebut mungkin disukai oleh kelompok masyarakat tertentu, namun program itu akan ditinggalkan kelompok masyarakat lainnya. Karena masing-masing individu dalam masyarakat mempunyai tingkat ketertarikan tersendiri terhadap suatu program siaran televisi. Dan tentu saja sudah menjadi kewajiban dari crew televisi itu sendiri untuk terus menjaga kestabilan suatu pertunjukkan konser.

BAB I PEBDAHULUAN. PT. Global Informasi Bermutu didirikan tanggal 22 maret 1999

BAB I PEBDAHULUAN. PT. Global Informasi Bermutu didirikan tanggal 22 maret 1999 BAB I PEBDAHULUAN 1.1 Sejarah Global TV PT. Global Informasi Bermutu didirikan tanggal 22 maret 1999 dijakarta dengan akta pendirian No. 14 tanggal 22 maret 1999 dan mendapatkan ijin prinsip pendirian
