Phylum Echinodermata

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Phylum Echinodermata"

Transkripsi

1 Phylum Echinodermata Echinodermata berasal dari bahasa yunani yaitu echinos/echinus = landak, derma = kulit. Echinodermata adalah hewan kulitnya seperti landak atau kulit berduri. Pada umumnya hidup di laut, antara lain bintang laut, bulu babi dan timun laut (teripang teripang). Terdapat sebanyak 6750 spesies. Habitat pada perairan laut mulai dari daerah litoral sampai tempat yang dalam mencapai kedalaman 6000m. Sebaran echinodermata diperairan indofasifik terutama sekitar pulau filipina, kalimantan dan irian. Mempunyai arti ekonomis terutama pada teripang

2

3 Ciri-ciri echinodermata Tubuh dibagi atas 5 bagian /penjuru atau radial simetris, sewaktu larva tubuh bilateral simetris Rangka terdiri dari ossicle atau pelat kapur ada yang digerakkan atau tidak. Bentuk dan letak ossicle digunakan untuk identifikasi Mempunyai sistim pembuluh air Bernafas dengan ingsang kulit atau papula Tidak mempunyai susunan exresi Termasuk hewan dioceus, saluran reproduksi sederhana dan tidak ada kopulasi dan eksternal fertilisasi Tidak ada yang hidup parasit Tidak mempunyai kepala

4 Phylum echinodermata dibagi dalam 1. Asteroidea 2. Ophiuroidea 3. Echinoidea 4. Holothuroidea 5. Concentriciycloida 6. Crinoidea 6 kelas

5 Sistim pembuluh air terdiri atas madreporit, saluran batu (stone canal), saluran cincin (ring canal), saluran radial (radial canal), Saluran lateral, ampula dan kaki tabung Sistim pembuluh air berfungsi untuk menggerakkan kaki tabung dengan cara memasukkan dan keluarnya air laut melalui madreporit. Kaki tabung berfungsi untuk merayap, berpegang pada substrat, memegang mangsa dan membantu pertukaran gas O 2 dan CO 2

6 Alat pernafasan utama echinodermata adalah insang kulit (skin gill, papula, dermal branchia). Rongga tubuh berisi cairan semacam getah bening mengandung amebocyt yang berkepentingan dalam perdaran darah, pernafasan dan ekskresi

7 Kelas asteroidea Marfologi dan anatomi biasanya disebut bintang laut karena mempunyai bentuk seperti bintang, kebanyakan mempunyai 5 bh tangan, diameter rata-rata cm Mulut terletak di pusat pisin (central disk). Seluruh permukaan pisin pusat dan tangan bagian bawah disebut oral, bagian atas disebut aboral. Anus (kalau ada) terdapat dibagian aboral Saluran pencernaan terdiri dari mulut, perut, piloric caeca, usus dan anus Umumnya asteroidea bersifat karnifora, memangsa berbagai hewan terutama siput, kerang, crustacea, polychaeta. Beberapa jenis pemakan bangkai. Acanthaster merupakan hama bagi terumbu karang karena memakan polip coelenterata

8

9 Reproduksi bintang laut Bintang laut bereproduksi secara asexual dan sexual. Reproduksi dengan asexual; dengan pembelahan fissiparity artinya membelah dengan jalan fission Secara asexual bintang laut mempunyai regenerasi amat besar, dapat melakukan pemotongan (autotomi) dimana apabila diperlakukan dengan kasar maka tangannya akan putus/lepas. Bagian yang lepas akan diganti dengan yang baru Secara sexual termasuk hewan dioceius, mempunyai 5 pasang gonad pada tiap tangan, telur dan sperma dilepas ke air, pembuahan diluar, 2 hari kemudian menjadi blastula yg berenang bebas dan selanjutnya tumbuh menjadi larva bipinaria. 6-7 minggu kemudian larva turun kesubtrat dan mengalami metamarfosa mejadi bentuk radial simetris seperti hewan dewasa

10 KELAS OPHIUROIDEA Dinamakan bintang ular, serpent star atau brittle star. Pissin pusat kecil, tangan panjang dan langsing, adakalanya bercabang.kakai tabung tidak mempunyai alat penghisap maupun ampula. Fungsinya sbg alat peraba, membantu pernafasan dan membawa makanan ke mulut Umumnya merupakan suspension feeder, beberapa filter feeder, deposit feeder dan scavenger.makanan terdiri atas detritus, dan crustacea kecil. Mulut dibagian oral, berhubungan dengan lambung seperti kantung, tidak mempunyai piloric caeca, tidak ada anus. Sisa pencernaan dibuang melalui mulut.madreporit terdapat dibagian oral

11 Gambar Potongan melintang tangan bintang laut

12 Ophiuroid aktif pada malam hari, berenang dan mencari makan dengan tangan. Tangan rapuh mudah putus, namun akan tumbuh tangan baru Bersifat dioecius. Pembuahan diluar, menghasilkan larva ophiopluteus yang berenang bebas dan simetri bilateral beberapa hari mengalalami metamarfosa menjadi simetri radial

13 Kelas echinoidea Termasuk dalam kelas ini antara lain bulu babi dan sand dollar. Bentuk tubuh bulat pipih, tidak bertangan, memepunyai duri-duri panjang yang dapat digerakkan. Bulu babi hidup substrat batu dan lumpur, bergerak atau merayap dengan kakai tabung dan duri-duri. duri. Semua organ bulu babi umumnya terletak dalam tempurung (test sceleton). Pada permukaan tempurung terdapat tonholan-tonjolan tonjolan pendek yg membulat tempat menempelnya duri. Mempunyai 2 macam duri, duri panjang dan duri pendek. Diantara duri terdapat pedicellaria. Duri ada yang bersifat beracun bila tertusuk

14 Mulut terletak didaerah oral. Saluran pencernaan lengkap terdiri atas mulut, osefagus, perut, ususnyang panjang dan melingkar, rektum dan anus. Anus dan madreporit terletak terletak di aboral. Bulu babi makan ganggang, hewan sessile dan bangkai Reproduksi secara seksual, dioceus dan pembuahan diluar. Telur menetas menjadi larva echinopletus yg simetri bilateral, sbg plankton. Bulu babi merupakan makanan bagi berang-berang laut, ikan karang, jenis siput tertentu dan bintang laut. Gonad bulu babi dikomsumsi oleh penduduk mediterania, filipina, amerika selatan dan wilayah indonesia seprti NTT dan kendari

15 Kelas Holothuroidea Dikenal sbg timun laut. Tubuh panjang;simetri bilateral, sumbu oral-aboral aboral memanjang dan terletak sejajar dengan substrat. Mulut dikelilingi buah tentakel retraktil, semacam kaki tabung. Letal mulut menjadi anterior dan anus menjadi posterior. Pada beberapa jenis bagian dorsal ditanddai dengan 2 bh kaki tabung utk pernafasan dan peraba. Pada bagian ventral terdapat 3 bh kaki tabung mengandung alat penghisap sbg alat gerak. Timun laut bergerak lambat sekali. Bersembunyi dalam lubang atau celah batu dan lumpur laut Aktif dimalam hari mencari makan. Makananya berupa bahan organik, atau plankton yang melekat pada lendir tentakel

16 Sistim pencernaan Sistim pencernaan terdiri atas mulut, pharynk, osefagus, lambung, usus yang panjang melingkar sampai 3 kali panjang tubuh, cloaca dan anus Sistim pembuluh air sistim pembuluh air sama dengan echinodermata yang lain, tp air yang keluar masuk melalui madreporit bukan berasal dari air laut tp cairan rongga tubuh. Sisitim pembuluh air terdiri dari madreporit,saluran batu, saluran cincin, lima buah saluran radial, saluran lateral, ampula, dan kaki tabung

17

18 Sisitim pernafasan kebanyakan holothuroidea mempunyai alat pernafasan berupa sistim pembuluh yang disebut pohon respirasi. Pangkal pohon terletak pd bagian anterior.ada yg bernafas dengan seluruh permukaan tubuh atau dengan kakai tabung Regenerasi holothuroidea mempunyai daya regenerasi yang besar. Jenis tertentu jika terpotong menjadi dua bagian maka tiap bagian akan melakukan regenerasi utk melengkapi bagian tubuhnya.utk menghindari penganggu atau pemangsa yaitu eviserasi yg dilakukan dari jenis Holothuria, Stchopus dan Actinopyga. Eviserasi adalah pelepasan salah satu atau kedua pohon pernafasan, usus atau gonad melalui sobekan kloaka. Pemangsa akan memakan bagian yang dilepas sementara timun laut menyelamatkan diri dan melakukan regenerasi utk mengganti bagian yang hilang

19 Reproduksi kebanyakan holothuroidea dioecius, beberapa hermaprodit protandri. Telur menetas menjadi larva, larva bermetamarfosa menjadi timun laut muda Nilai ekonomis beberapa holothuroidea diperdagangkan sbg teripang kering atau kerupuk teripang dan menjadi komoditas ekspor

20 Kelas Crinoidea Biasanya dinamakn leli laut, krnbentuknya mirip bunga leli dan yang tidak bertangkai disebut bintang bulu karena bentuk tangannya seperti bulu unggas. Umumnya berwarna merah ungu Tubuh terdiri atas calyx semacam mangkuk kecil yg tersusun dari pelat-pelat kapur dan 5 bh tangan yang panjang dan lentur Leli laut mempunyai tangan yg panjang yang beruas- ruas berhubungan dengan bagian aboral dari calyx dapat mencapai 1 m. Mulut terletak dibagian oral dan dikelilingi oleh tangan-tangan Makanan berupa plankton dan detritus yg meleka pada lendir yg dihasilkan oleh kaki tabung

21 Sistim pembuluh air sederhana tidak ada madreporit maupun ampula. Saluran cincin mengelilingi mulut, saluran batu pendek dan banyak bergubungan dengan rongga tubuh Reproduksi secara seksual dan dioecius

Adanya rangka dalam (endoskeleton) berduri yang menembus kulit. Tubuh terdiri dari bagian oral (yang memiliki mulut) dan aboral (yang tidak memiliki mulut). Pada waktu masih larva tubuhnya berbentuk bilateral
