PENDAHULUAN. G.R.E.A.T Be Brave To Reach Your Stars 1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENDAHULUAN. G.R.E.A.T Be Brave To Reach Your Stars 1"

Transkripsi

1

2 PENDAHULUAN Setiap anak, apapun kondisi dan keterbatasan yang mereka miliki, pasti memiliki impian yang ingin dicapai. Banyak anak-anak yang beruntung memiliki orang tua dan keluarga yang selalu mendukung mimpi anak-anaknya baik secara moril maupun materil. Namun tidak sedikit pula anak-anak yang kurang beruntung, yang tidak memiliki orangtua, bahkan keluarga yang dapat membantu dan mendukung mereka meraih impian-impiannya. Mereka diantaranya adalah anak-anak yatim piatu, tidak memiliki orang tua, bahkan beberapa sama sekali tidak memiliki keluarga. Di kota Bandung, anak-anak yang kurang beruntung ini ditampung oleh suatu yayasan dan tinggal di panti asuhan. Tanggung jawab terhadap masa depan anak yatim piatu tidak hanya menjadi tanggung jawab pengelola panti saja, akan tetapi merupakan tanggung jawab kita semua karena mereka adalah putra-putri Indonesia, bagian dari kita. Terdapat banyak cara dalam menjawab tantangan tersebut, bisa melalui dukungan material, non-material atau keduanya secara sekaligus. Berdasarkan hasil survey yang kami lakukan terhadap siswa-siswi SMA yang berasal dari beberapa panti asuhan di daerah Bandung, ada permasalahan dikalangan anak-anak panti berupa krisis kepercayaan diri ketika mereka berinteraksi dengan lingkungan luar panti. Siswa-siswi SMA yang berasal dari panti asuhan cenderung menjadi takut untuk bermimpi, dan tidak percaya diri meskipun sebenarnya kemampuan mereka tidak kalah jika dibandingkan dengan kemampuan anak-anak lain diluar panti. Krisis kepercayaan diri ini jika dibiarkan berlarut-larut akan menjadi hambatan bagi mereka untuk meraih mimpi-mimpinya. Dalam rangka menumbuhkan dan meningkatkan rasa kepercayaan diri anak-anak panti, perlu dibuat suatu kegiatan yang melibatkan interaksi antara elemen internal panti dengan lingkungan luar panti. Oleh karena itu, kami komunitas TAPAKARMA berinisiatif untuk mewujudkan kepedulian kami dalam bentuk kegiatan G.R.E.A.T (Generasi Remaja Eksis Ala Tapakarma) yang merupakan bagian dari program IA-ITB, ditujukan bagi siswa-siswi SMA dari berbagai Panti Asuhan di daerah Bandung. Salah satu sasarannya adalah untuk menumbuhkan motivasi dan kepercayaan diri anak-anak panti asuhan sehingga mereka tidak ragu lagi untuk memiliki impian, berlari mengejar impian-impianya, dan percaya bahwa mereka dapat menjadi apapun yang mereka inginkan. 1

3 NAMA KEGIATAN Nama Kegiatan ini adalah : G.R.E.A.T (Generasi Remaja Eksis Ala Tapakarma) Tagline Kegiatan ini adalah: Be Brave to Reach Your Stars TUJUAN KEGIATAN Memberikan pengalaman berharga bagi anak-anak SMA dari berbagai panti asuhan di Bandung sehingga termotivasi untuk berani bermimpi dan percaya diri dalam meraih mimpinya. Selain itu juga diharapkan melalui kegiatan ini seluruh pihak yang terlibat dapat mendapatkan pengalaman berbagi dengan mereka yang kurang beruntung sehingga kembali terasah rasa syukur, empati, dan semangat untuk maju bersama membangun Indonesia. SASARAN KEGIATAN Sasaran dari kegiatan ini adalah 68 orang anak-anak SMA dari berbagai panti asuhan di Bandung dan komunitas TAPAKARMA. Waktu dan Tempat Tanggal 22 Januari 2011, Pukul s.d BBWI Aula Barat ITB, Jl. Ganesha 10 Bandung 2

4 BENTUK KEGIATAN 1. Sesi Sharing Sesi ini bertujuan untuk memberi dukungan dan dorongan motivasi kepada para peserta, mengapa kepercayaan diri itu penting dan tidak perlu merasa rendah diri. Pada sesi ini, narasumber akan berbicara memberi materi yang kemudian diikuti dengan sesi tanya-jawab dengan peserta. 2. Workshop daur ulang Tujuan dari sesi ini adalah sebagai pembuktian bahwa sesuatu yang tadinya tidak berharga dapat menjadi sesuatu yang mempunyai nilai lebih dan berharga. Pada sesi ini, peserta membuat suatu benda yang mempunyai nilai jual dari kumpulan barang-barang bekas, kemudian memberi presentasi singkat mengenai benda tersebut. 3. Pemutaran video Memberikan peserta tontonan video yang diharapkan mampu menambah motivasi dan kepercayaan diri dalam menggapai mimpi. Tema umum dari video yang akan disajikan oleh panitia adalah kisah kesuksesan yang diraih dengan modal penanaman cita-cita yang tinggi disertai semangat hidup untuk meraih cita-cita tersebut. Berbagai alternatif kisah kesuksesan akan ditampilkan dalam penyajian video ini. Alternatif tersebut meliputi kesuksesan karir yang ditempuh dari jalur pendidikan maupun kesuksesan hidup tanpa modal ijazah. Pada sesi ini ingin diciptakan suatu momentum bahwa kesuksesan seseorang diraih karena semangat untuk mengejarnya, sedangkan apapun modal dan keadaan sesorang saat ini bukanlah suatu hambatan melainkan tantangan menuju cita-cita tersebut. 4. Mural dan Pohon Impian Tujuan dari sesi ini adalah untuk Mengajak peserta untuk menyebutkan, menanamkan dan menumbuhkan mimpimimpi mereka. Pada sesi ini, peserta menggunting satu gambar di majalah yang paling mendekati impian mereka, lalu menempelkannya di papan yang telah disediakan. Setelah itu mereka akan menyerukan impian-impian mereka di depan seluruh peserta yang lain. Kemudian peserta menuliskan kembali mimpi-mimpi mereka, merangkainya di ranting-ranting pohon, lalu menanamkannya bersama. Mural mimpi dan pohon mimpi akan dibawa kembali ke panti masing-masing untuk berbagi sekaligus digunakan juga bersama anak-anak lain di panti mereka. 3

5 SUSUNAN KEPANITIAAN Ketua Pelaksana : Ridwan Hanri Sekretaris : R. Nur Dias. M Bendahara : Tia Dwi Setiani Divisi Acara Anggota : Fatimah Fitri Amatullah : Rista Ayu Kusumawati Yulianthy Azani Putri Pane Dessi Hertawati Hanson Prihantoro Putro Intan Wibawanti Meirina Yanti Putri Pane Divisi HUMAS : Fransiska Fallencia Anggota : Rahmat Gajali Nandar Darmawan Agung Aswamedha Ananda Laksmi Divisi Logistik : Fazar Mart Cahya Anggota : Risky Martin S Yoza Hudiatma. O M. Wildan Nurmanna Ali Akbar Divisi Publikasi Anggota Divisi Danus Anggota Divisi Dokumentasi Anggota Divisi Konsumsi Anggota : Arie Aryani : Nadia Aghnia F Rahmiaty Utami Sandi Bayu P : Aditya Syarief : Maria Widya Sahara Ika Agus. P Manik Djatiningsih Aisyah Octaviany R Della Kemalasari : M. Holaudi Putra : Tazkiyyah Izzati Andi Siswandi : Riesa Andriani : Ade Sovia. E Selvia Dewi Irfan Habibie Dwi Ratna Sari 4

6 ANGGARAN BIAYA Logistik Tempat 1,960,000 Peralatan 2,375,000 Logistik Acara 1,685,500 Konsumsi 3,000,000 Publikasi 664,000 Dokumentasi 290,000 Transportasi 1,800,000 Kesekretariatan 500,000 Dana yang diperlukan 12,274,500 Kontigensi (10%) 1,227,450 Total biaya yang diperlukan 13,501,950 5

7 PENUTUP Demikanlah proposal kegiatan ini kami susun, sebagai referensi umum dari kegiatan yang akan kami laksanakan. Semoga kegiatan ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat. Kami sangat berharap pelaksanaan kegiatan ini mendapat respon dan dukungan positif dar semua pihak. Bandung, Desember 2010 Ketua Pelaksana Ridwan Hanri Mengetahui Departemen Pelatihan Alumni Bidang Pelayanan dan Pelatihan Alumni IA ITB Daning N. Santoso 6

8 PENAWARAN KERJASAMA Mengapa Anda Perlu Berpartisipasi? a. Dengan berpartisipasi dalam kegiatan ini, Anda akan mendapatkan kesempatan berpromosi, kepada masyarakat, anak-anak (peserta G.R.E.A.T), mahasiswa ITB, dan komunitas SIAWARES yang terdiri dari mahasiswa dan alumni dari berbagai perguruan tinggi negeri. b. Kegiatan ini melibatkan puluhan remaja usia SMA, sehingga jika Anda berpartisipasi dalam kegiatan ini maka itu merupakan investasi jangka panjang bagi perusahaan Anda karena perusahaan Anda ikut berperan dalam peningkatan kualitas sumber daya manusia khususnya remaja di Kota Bandung. c. G.R.E.A.T merupakan kegiatan yang menunjukkan kepedulian sosial terhadap nasib dan masa depan putra-putri Indonesia, khususnya siswa-siswi SMA di daerah Bandung yang kurang beruntung dan memiliki permasalahan dengan rasa percaya diri dalam bermimpi dan mengejar mimpinya. d. Jika Anda berpartisipasi dalam kegiatan ini, maka partisipasi yang Anda berikan akan sangat berarti bagi mereka, support Anda akan membantu mereka untuk meraih mimpi dan percaya bahwa mereka bisamenjadi apapun yang mereka inginkan. e. Dengan tercantumnya nama perusahaan Anda dalam kegiatan ini akanmenunjukkan kredibilitas sosial perusahaan Anda di mata masyarakat. Ini adalah virtual capital yang sangat berharga bagi perusahaan Anda. Bentuk kerjasama yang ditawarkan adalah kerjasama sponsorship. Di samping itu, kami membuka peluang bagi donatur untuk berpartisipasi dalam bentuk bantuan dana dengan persyaratan yang telah disepakati bersama. 7

9 KRITERIA SPONSORSHIP Kami menawarkan 4 kategori sponsorship : A. SPONSOR TUNGGAL, Minimum Rp Kontraprestasi yang didapatkan oleh Sponsor Tunggal pada kegiatan ini: 1. Nama Kegiatan menjadi G.R.E.A.T Generasi Remaja Eksis Ala Tapakarma Be Brave To Reach Your Stars 22 Januari 2011 (Nama Perusahaan Anda) 2. Tanpa sponsor lainnya. 3. Pemasangan logo perusahaan pada kaos, spanduk, baligo, pamflet, dan pemutaran video dokumentasi di depan peserta Self Transformation selanjutnya, seluas 100% dari alokasi logo sponsor. 4. Penyebutan nama perusahaan oleh MC pada saat Talkshow berlangsung. 5. Pemasangan logo perusahaan sebesar 100% dari luas alokasi sponsorship pada baligho, spanduk dan pamflet. B. SPONSOR UTAMA, Minimum Rp Kontraprestasi yang didapatkan oleh Sponsor Tunggal pada kegiatan ini: 1. Nama Kegiatan menjadi G.R.E.A.T Be Brave To Reach Your Stars 22 Januari 2011 (Nama Sponsor 1)(Nama Sponsor 2) 2. Pemasangan logo perusahaan pada kaos, spanduk, baligo, dan pemutaran video dokumentasi di depan peserta Self Transformation Training selanjutnya, seluas 50% dari alokasi logo sponsor. 3. Penyebutan nama perusahaan oleh MC pada saat Talkshow berlangsung. 4. Pemasangan logo perusahaan sebesar 50% dari luas alokasi sponsorship pada, baligho, spanduk dan pamflet. 8

10 C. SPONSOR PENDAMPING, Minimum Rp Pemasangan logo perusahaan pada kaos, spanduk, baligo, poster, dan pemutaran video dokumentasi di depan peserta Self Transformation Training selanjutnya, seluas 25% dari alokasi logo sponsor. 2. Penyebutan nama perusahaan oleh MC pada saat Talkshow berlangsung. 3. Pemasangan logo perusahaan sebesar 25% dari luas alokasi sponsorship pada baligho, spanduk dan pamflet. D. SPONSOR ALTERNATIF, Sesuai kesepakatan 1. Sponsor Logistik Pihak yang memberikan bantuan berupa perlengkapan yang dibutuhkan panitia dengan kontraprestasi pada kegiatan ini: Mendapat fasilitas berupa pencantuman iklan atau logo sponsordengan besar dari alokasi logo sponsor sesuai dengan kesepakatan. 2. Sponsor Konsumsi Pihak yang memberikan bantuan berupa konsumsi yang dibutuhkan panitia dengan kontraprestasi pada kegiatan ini: Mendapat fasilitas berupa pencantuman iklan atau logo sponsor dengan besar dari alokasi logo sponsor sesuai dengan kesepakatan. 3. Donatur Panitia mengharapkan para donator, baik perusahaan maupun perorangan, untuk berpartisipasi dalam bentuk penyediaan kelengkapan acara dan atau fasilitas lainnya. Keterangan Media Publikasi Sponsor 1. Spanduk Acara Ukuran spanduk : 1x4m2 Jumlah spanduk : 1buah Tempat pemasangan : Gerbang Belakang ITB 2. Baligo Ukuran baligho : 4x5m2 Jumlah baligho : 1 buah Tempat pemasangan : Gerbang Depan ITB 3. KaosPanitia Pencantuman logo sponsorship pada kaos panitia. 9

11 KETENTUAN SPONSORSHIP 1. Waktu Persetujuan Kerjasama Sponsorship Kerjasama sponsorship dilakukan paling lambat 10 Januari 2011 yang ditandai dengan penandatanganan kontrak kerjasama yang dibuat rangkap dua yang masing-masing memiliki kekuatan hukum yang sama. 2. Materi Dan Desain Artwork promosi maupun logo perusahaan disediakan pihak sponsor dan diserahkan paling lambat 10 Januari Pembayaran Pembayaran dapat dilakukan secara tunai atau melalui transfer perbankan. Pembayaran dalam bentuk transfer perbankan dapat dialamatkan ke rekening panitia: Rek. Mandiri No (a.n. Tia Dwi Setiani) Atau Rekening BCA No (a.n Aditya Syarief) Contact person : Ridwan Hanri Aditya Syarief Nandar Darmawan Sekretariat Panitia : Villa Merah ITB Jl. Tamansari No. 78 Bandung 10

12 FORMULIR DONASI Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama :. Nama Perusahaan :. Alamat :.... Telepon :... Fax : Menyatakan ketersediaan untuk menjadi donatur demi terselenggaranya acara G.R.E.A.T Generasi Remaja Eksis Ala Tapakarma dengan memberikan donasi berupa : Jumlah Donasi :......, (Tanda tangan, nama jelas)

CP : Dr. Siswantoyo ( ) PROPOSAL

CP : Dr. Siswantoyo ( ) PROPOSAL PROPOSAL PERHATIAN Proposal ini hanya berlaku apabila dibubuhi tanda tangan asli Ketua Panitia Pelaksana dan, serta tanda tangan asli penanggung jawab kegiatan Dekan FIK UNY. Sleman, 20.. Februari 2012
