BAB I PENDAHULUAN. berupaya melakukan penyelenggaraanpemerintah yang menjunjung tinggi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. berupaya melakukan penyelenggaraanpemerintah yang menjunjung tinggi"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Sebagai salah satu upaya Good Governance saat ini pemerintah Indonesia berupaya melakukan penyelenggaraanpemerintah yang menjunjung tinggi akuntabilitas.salah satu aspek yang sangat penting untuk dijunjung tinggi nilai akuntabilitasnya adalah pelaporan aset Negara yang harus dibuat secara transparan, sehingga publik bisa menilai dengan baik kinerja pemerintah dan pemanfaatan pajak yang dibeikan kepada Negara. Aset Negara atau yang biasa disebut Barang Milik Negara saat ini selalu diinventaris secara mandiri oleh masing-masing instansi pemerintah dan secara berkala dilaporkan kepada Dirjen Kekayaan Negara untuk diaudit dan dinilai pengelolaannya. Hal ini sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara / Daerah, peraturan ini merupakan pelaksanaan dari ketentuan pasal 48 ayat (2) dan pasal 49 ayat (6) Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Pembendaharaan Negara, dan untuk menjamin terlaksananya tertib administrasi dan tertib pengelolaan BMN/Daerah. Sesuai PP No. 6 tahun 2006 kegiatan pengelolaan, penggunaan, pemanfaatan, pengamanan dan pemeliharaan, penilaian, penghapusan, penatausahaan, pembinaan, pengawasan dan pengendalian. Dengan beragamnya cara pengelolaan khususnya inventaris BMN di setiap Instansi Pemerintah, cukup membuat proses inventarisir BMN menjadi sangat

2 kompleks, sehingga pada saat dilaporkan ke BPK ataupun Dirjen Kekayaan Negara harus diubah lagi kedalam format yang telah disesuaikan. Dan sesuai dengan perkembangan Teknologi Informasi maka ketersediaan suatu sistem pengolah informasi yang mampu mengkomodir kebutuhan pengelolaan BMN sangat diperlukan.dengan adanya suatu Sistem Informasi yang terpadu maka seluruh informasi yang dibutuhkan dan berkaitan dengan pelaporan BMN dapat tersedia sesuai dengan format yang diinginkan.seluruh transaksi dalam pengelolaan BMN dapat tercatat secara terpadu dan dapat diproses langsung menjadi sebuah pelaporan yang dapat menjadi bahan pertimbangan bagi pengambilan keputusan oleh pejabat yang berwenang. Oleh karena itu, untuk mengefektifkan sistem pelaporan pengelolaan BMN, Kementrian Keuangan membuat suatu sistem Aplikasi Sistem Informasi Manajemen yang disebut Sistem Informasi Manajemen dan Akuntansi Barang Milik Negara (SIMAK BMN ) yang meliputi Neraca (Aset Lancar, Aset Tetap dan Aset Lainnya) dan Catatan atas Laporan keuangan. SIMAK BMN merupakan subsistem dari Sistem Akuntansi Instansi (SAI). SIMAK BMN diselenggarakan dengan tujuan untuk menghasilkan informasi yang diperlukan sebagai alat pertanggungjawaban atas pelaksaan APBN dan pelaporan manajerial (Manajerial Report). SIMAK-BMN menghasilkan informasi sebagai dasar untuk penyusunan Neraca Kementrian Negara/ Lembaga dan Informasi-informasi untuk perencanaan kebutuhan dan penganggaran, pengadaan, penggunaan, pemanfaatan, pengamanan dan pemeliharaan, penilaian, penghapusan, pemindahtanganan, pembinaan, pengawasan dan pengendalian sesuai dengan Peraturan Menteri Keungan Nomor

3 171 tahun 2007 bagian keempat tentang Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat. Aplikasi ini diwajibkan untuk digunakan diseluruh Instansi Pemerintah terhitung semester II tahun anggaran 2008 sesuai dengan Surat Direktorat Akuntansi dan Pelaporan, Departemen Keuangan Republik Indonesia (Depkeu RI) Nomor S/350/PB.7/2008 tentang Launching Aplikasi SIMAK BMN. Aplikasi ini diinstall disetiap instansi Pemerintah dan dibuat berjenjang sesuai dengan hirarkinya.dimasing-masing instansi juga ditunjuk seorang operator yang bertanggung jawab dalam mengoperasikan aplikasi ini. Sebagai salah satu Lembaga yang memiliki satu atap dengan Mahkamah Agung Republik Indonesia yang besifat strategi, Pengadilan Tinggi Agama tentunya juga menggunakan aplikasi ini.bagian yang bertanggung jawab dalam pengoperasian sistem ini adalah Bagian Perlengkapam dibawah Sub Bagian Umum.Aplikasi ini digunakan untuk menggantikan sistem lama yang telah berjalan.dengan adanya SIMAK BMN ini sangat bermanfaat bagi Pengadilan Tinggi Agama dalam membantu kelancaran pelaporan BMN yang sesuai dengan format yang telah ditetapkan. Penggunaan sistem pelaporan ini tentunya mempengaruhi proses kerja Bagian Perlengkapan dalam menjalankan tugasnya sehari-hari khususnya dalam mendata dan menginventarisir BMN yang ada di Pengadilan Tinggi Agama Medan. Proses Inventarisasi yang dilakukan dalam SIMAK BMN memuat Informasi mengenai seluruh BMN yang dikelola oleh Instansi tersebut.oleh karena itu penulis mencoba untuk melakukan penelitian terhadap peran dan

4 manfaat SIMAK BMN pada pengadilan Tinggi Agama Medan. Apakah SIMAK BMN memiliki peran penting dalam menginventarisir aset Negara dan apakah SIMAK BMN bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan organisasi akan sistem pelaporan yang handal dan tepat sasaran, serta apakah sistem aplikasi ini sudah sesuai dengan prosedur yang berlaku dalam pengelolaan informasi organisasi. Peran SIMAK BMN yang dilakukan sebagai salah satu cara untuk mengetahui dan meninjau sejauh mana sistem informasi yang sedang berjalan telah mampu memenuhi kebutuhan organisasi, hal ini dapat dilihat dari segi teknis, operasional, dan ekonomis khususnya dalam lingkup kegiatan pengelolaan asset organisasi serta dapat meminimalisir resiko pada saat ini dan dikemudian hari. Peran Aplikasi SIMAK BMN diharapkan juga dapat mempermudah dalam penyampaian Informasi dalam pengelolaan Aset Negara dan penggunaannya dapat mendukung kinerja organisasi semakin baik lagi.untuk itu penulis tertarik untuk melakukan penelitian mengenai peran dan manfaataplikasi SIMAK BMN. Dan dari hasil penelitian itu penulis mengambil judul Peran Dan Manfaat Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Dan Akuntansi Barang Milik Negara (SIMAKBMN) Terhadap Pengelolaan Aset Negara Pada Pengadilan Tinggi Agama Medan

5 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang diatas, maka masalah dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut : 1. Apakah Informasi yang dihasilkan aplikasi SIMAK BMN di Pengadilan Tinggi Agama Medan berperan dalam mendukung tugas Pengadilan Tinggi Agama Medan terkait dalam pengelolaan Aset Negara? 2. Bagaimana pemanfaatan aplikasi SIMAK BMN dalam pengelolaan BMN di Pengadilan Tinggi Agama Medan? 3. Apakah manfaat SIMAK BMN dapat mempermudah kelancaran penyampaian informasi dalam mengelola asset Negara? 1.3 Tujuan Dan Manfaat Penelitian Penelitian dengan judul Peran dan Manfaat SIMAK BMN dalam pengelolaan Aset Negara di Pengadilan Tinggi Agama Medan ini bertujuan untuk : 1. Mengetahui konsep dasar dan cara kerja aplikasi SIMAK BMN serta mengetahui informasi apa saja yang ada didalamnya 2. Mengetahui Peran Aplikasi SIMAK BMN dalam pengelolaan BMN di Pengedilan Tinggi Agama Medan. 3. Mengetahui Manfaat Aplikasi SIMAK BMN dalam pengelolaan BMN di Pengadilan Tinggi Agama Medan. 4. Mengidentifikasi kelebihaan dalam penggunaan Aplikasi SIMAK BMN di Pengadilan Tinggi Agama Medan.

6 5. Mengidentifikasi kelemahan dalam penggunaan Aplikasi SIMAK BMN di Pengadilan Tinggi Agama Medan 6. Menjadikan peran dan pemanfaatan aplikasi SIMAK BMN dapat meningkatkan kinerja organisasi khususnya dalam hal pengelolaan BMN melalui sistem Informasi. Sedangkan manfaat dan kegunaan yang didapat dari diadakannya penelitian ini adalah, sebagai berikut : 1. Bagi peneliti Memberikan gambaran secara langsung penerapan teori-teori yang dipelajari dalam sistem informasi manajemen dan sistem informasi akuntansi dengan praktik yang sesungguhnya. 2. Bagi Organisasi Membantu organisasi dalam memecahkan dan memperbaiki masalah-masalah yang sedang dihadapi organisasi, sehingga pihak organisasi dapat mengetahui kehandalan dan kelayakan dari sistem aplikasi dan manajemen yang sedang digunakan dalam meningkatkan produktifitas kerja serta untuk meningkatkan keamaanan, keakuratan, kelengkapan, dan integrita data.juga sebagai bahan masukan dan bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan maupun kebijakan bagi pengelolaan SIMAK BMN di Pengadilan Tinggi Agama Medan.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian Seiring berjalannya reformasi birokrasi pemerintahan maka seluruh hal-hal

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian Seiring berjalannya reformasi birokrasi pemerintahan maka seluruh hal-hal BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Seiring berjalannya reformasi birokrasi pemerintahan maka seluruh hal-hal yang terkait dengan penyelenggaraan pemerintah dituntut untuk dapat menjalankan
