BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkembangan ekonomi nasional sangat penting peranannya didalam meningkatkan kemakmuran masyarakat. Perkembangan perekonomian tersebut tidak terlepas dari peranan sektor perbankan untuk meningkatkan taraf hidup bangsa. Bank sebagai salah satu lembaga keuangan ikut berpartisipasi dalam aktivitas perekonomian dan berperan besar membantu pemerintah dalam membangun kembali sektor perekonomian. Kegiatan usaha yang utama dari suatu bank adalah penghimpunan dana dan penyaluran dana. Penyaluran dana dengan tujuan untuk memperoleh penerimaan akan dapat dilakukan apabila dana telah dihimpun. Penghimpunan dana dari masyarakat perlu dilakukan dengan cara-cara tertentu sehingga efisien dan dapat disesuaikan dengan rencana penggunaan dana tersebut Hasil dari penghimpunan dana tersebut bank dapat melayani kebutuhan pembiayaan serta melancarkan semua kegiatan perekonomian. Adapun berbagai usaha yang dilakukan oleh bank dalam upaya menghimpun dana masyarakat antara lain dengan menerima simpanan dalam bentuk tabungan, giro, deposito atau dalam bentuk lainnya. Dari beberapa jenis simpanan tersebut, tabungan merupakan simpanan yang cukup banyak diminati nasabah. Karena tabungan mempunyai kemudahan-kemudahan dalam prosedur pembukaan rekening maupun dalam pengambilan dana. Simpanan yang berupa tabungan juga merupakan sumber dana bank yang cukup penting karena relatif mudah didapat dari masyarakat. Oleh karena itu simpanan tabungan merupakan sumber dana bank yang cukup potensial dalam mempertahankan usahanya dan meningkatkan sumber dana bagi bank. Maka dari itu tabungan adalah salah satu jenis sumber dana yang efektif bagi bank. Dengan demikian pihak bank dapat menarik dana sebesar-besarnya untuk mendorong pertumbuhan bank. Menurut Totok Budisantoso dan Sigit Triandaru dalam buku Bank 1

2 2 dan Lembaga Keuangan lain, menjelaskan bahwa keberhasilan suatu bank dalam menarik dana dari masyarakat yaitu dipengaruhi oleh hal-hal berikut : a. Kepercayaan masyarakat pada bank yang bersangkutan. Gambaran sebuah bank umum diminta masyarakat sangat mempengaruhi tingkat kepercayaan masyarakat pada bank tersebut. b. Perkiraan tingkat pendapatan yang akan diperoleh (Expected Rate of Return) oleh penyimpanan dana lebih tinggi dibanding pendapatan dari alternatif investasi lain dengan tingkat resiko yang seimbang. Semakin tinggi tingkat pendapatan yang diperkirakan oleh calon penyimpan dana ini, maka semakin mudah sebuah bank untuk menarik dana dari calon penyimpan dana. Sebagai salah satu lembaga keuangan di Indonesia PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan dapat melayani kebutuhan dan melancarkan mekanisme bagi semua sektor perekonomian. Bank Jatim Pasuruan juga merupakan salah satu asset pemerintah daerah yang sedang berkembang ditengahtengah persaingan antar bank yang ada di daerah Jawa timur dan Pasuruan. Salah satu pelayanan yang diberikan Bank Jatim Pasuruan dalam menerima dana dari masyarakat berupa tabungan yang merupakan simpanan paling banyak diminati masyarakat. Dalam perkembangannya Bank Jatim Pasuruan mengeluarkan produk-produk tabungan diantaranya adalah Tabungan SIMPEDA (Simpanan Pembangunan Daerah), TabunganKu, Tabungan SIKLUS (Tradisi Keluarga Sejahtera), dan Tabungan Haji. Dewasa ini persaingan antar bank semakin tajam, dan dalam kondisi tersebut telah menimbulkan beberapa alternative kepada nasabah layak dan memberikan kepuasan bagi dirinya, disamping itu bank juga berorientasi pada kepuasan konsumen. Dan ini merupakan tantangan bagi para pegawai bank agar mampu memahami dan mengetahui selera dan kebutuhan konsumen akan produk yang ditawarkan oleh bank yang fungsinya memberikan kemudahan bagi para nasabahnya.

3 3 Bank dituntut untuk selalu melakukan peningkatan mutu pelayanan terhadap nasabah, upaya ini dilakukan untuk menaraik dan mempertahankan para nasabah yang lebih banyak agar mampu bersaing dengan bank-bank lain dan mendapatkan keuntungan semaksimal mungkin serta mempertahankan pansa pasar. Tabungan merupakan salah satu produk jasa bank dimana nasabah dapat menyimpan dananya dengan imbalan berupa bunga berdasarkan perjanjian antara kedua belah pihak dan ketentuan yang berlaku dan dapat diambil sewaktu-waktu. Mayarakat Indonesia yang mayoritasnya penduduk beragam Islam dari tahun ke tahun menunjukkan kenaikan yang meningkat dalam melaksanakan ibadah haji meskipun krisis ekonomi samapai sekarang masih melanda Indonesia. Dalam usaha untuk membantu dan mempermuah nasabah dalam menunaikan ibadah haji. Oleh karea itu PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan menawarkan produk baru yang di namakan Tabungan Haji. Dimana Tabungan Haji ini dipergunakan sebagai sarana untuk mendpatkan kepastian porsi untuk berangkan menunaikan ibadah haji sesuai dengan keingan nasabah. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah di uraikan diatas, maka dpat ditarik rumusan masalahnya yaitu sebagai berikut : 1. Bagaimana prosedur dan alur pembukaan rekening Tabungan Haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan? 2. Seberapa besar perkembangan nasabah Tabungan Haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan? 3. Bagaimana strategi pemasaran produk Tabungan Haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan?

4 4 C. Batasan Masalah Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah yag telah di uraikan di atas, dan lebih mudah dalam memahami aka penulis perlu memberika batasan masalah yang akan dibahas dan diupayakan tidak menyimpang dari pembahasan yang dikaji. Untuk itu hanya dibatasi permasalahan yang menyangkut pada layanan produk tabungan haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan. D. Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Penelitian a. Untuk mengetahui prosedur dan alur pembukaan rekening Tabungan Haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan. b. Untuk mengetahui perkembangan nasabah Tabungan Haji pada PT.Bank Jatim Cabang Pasuruan. c. Untuk mengetahui strategi pemasaran produk Tabungan Haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan. 2. Manfaat Penelitian a. Bagi Bank 1. Guna menarik minat masyarakat terhadap produk yang ditawarkan oleh PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan. 2. Sebagai bahan masukan untuk dijadikan pertimbangan yang mugkin berguna bagi pihak bank dalam peningkatan kepuasan nasabah lewat peningkatan fasilas Tabungan Haji pada PT. Bank Jatim Cabang Pasuruan. 3. Sebagai sumbangan pemikiran dari penulis yang berupa saran dan bahasan yang bersifat membangun dalam upaya peningkatan jumlah nasabah. b. Bagi Almamater atau Program Studi 1. Dapat dijadikan informasi dan referensi tambahan perpustakaan yang berkenan dengan perkembangan tingkat produk tabungan saat ini.

5 5 2. Dapat dijadikan sebagai materi acuan, teori-teori mata kuliah yang berhubungan dengan tema judul diatas yang akan di berikan kepada mahasiswa. 3. Sebagai tambahan referensi pengetahuan dan wawasan keilmuan untuk perkembangan penelitian selanjutnya. c. Bagi Penulis 1. Dapat dijadikan pandangan dan pengetahuan baru sebagai latihan kerja untuk memasuki dunia kerja nantinya. 2. Dapat menambah wawasan, ilmu dan pengalaman sebagai generasi muda untuk dapat terjun langsung dalam dunia masyarakat. 3. Sebagai sarana untuk menguji kemampuan diri untuk memperoleh data yang benar dan akurat serta dapat dipertanggungjawabkan tentang informasi dalam dunia Perbankan secara langsung yang tidak didapatkan di bangku kuliah.

BAB I PENDAHULUAN. digunakan untuk ditanamankan pada sektor produksi dan investasi, di samping

BAB I PENDAHULUAN. digunakan untuk ditanamankan pada sektor produksi dan investasi, di samping BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perbankan merupakan lembaga yang memiliki peranan penting dalam perekonomian suatu negara. Tugas utamanya yaitu menghimpun dana dari masyarakat dan menyalurkan dana
