DAMPAK NEGATIF dan POSITIF SOCIAL NETWORKING

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DAMPAK NEGATIF dan POSITIF SOCIAL NETWORKING"

Transkripsi

1 DAMPAK NEGATIF dan POSITIF SOCIAL NETWORKING Dela Putri Lestari :: Abstrak Dengan menjamurnya media jaringan sosial (social networking) tentunya memberi dampak negatif dan positif, maka dari itu kita harus bisa menyeleksi secara dewasa jangan sampai dampak negatif lebih dominan yang pada ujungnya akan menguasai kita secara perlahan dengan ketergantungan pada media jaringan sosial (social networking). Sejak adanya situs jejaring sosial (social networking) yang sangat menyedot perhatian publik. Sebagian orang terutama dikalangan remaja sekarang, para remaja menghabiskan waktu berjam-jam untuk mengunjungi situs - situs jaringan sosial (social networking). Oleh karena itu diperlukan cara untuk mengatasi kecanduan jaringan sosial (social networking) ini seperti dengan membatasi waktu penggunaan internet, terutama situs jaringan sosial (social networking). Kata Kunci: Dampak Negatif, Dampak Positif, Social Networking. Pendahuluan Penulis berharap dengan artikel ini, pembaca dapat lebih memahami mengenai dampak positif maupun negatif dari jaringan sosial (social networking) yang sangat populer pada saat ini. Semoga pembaca dapat lebih bijaksana dalam penggunaan jaringan sosial (social networking). Diharapkan pula para pembaca dapat menggunakan jaringan sosial (social networking) dengan sebaik mungkin untuk mengurangi dampak dampak negatif yang mungkin saja terjadi.

2 Pembahasan Ada beberapa poin yang akan di bahas: 1. Pengertian Jaringan Sosial (Social Networking). 2. Layanan Jaringan Sosial. 3. Dampak Negatif Social Networking. 4. Dampak Positif Social Networking. 1. Pengertian Jaringan Sosial (Social Networking) Dalam bentuk yang paling sederhana, suatu jaringan sosial adalah peta semua ikatan yang relevan antar simpul yang dikaji. Jaringan tersebut dapat pula digunakan untuk menentukan modal sosial aktor individu. Konsep ini sering digambarkan dalam diagram jaringan sosial yang mewujudkan simpul sebagai titik dan ikatan sebagai garis penghubungnya. Jejaring sosial atau jaringan sosial adalah suatu struktur sosial yang dibentuk dari simpul-simpul (yang umumnya adalah individu atau organisasi) yang diikat dengan satu atau lebih tipe relasi spesifik seperti nilai, visi, ide, teman, keturunan dan lain sebagainya.

3 Analisis jaringan sosial memandang hubungan sosial sebagai simpul dan ikatan. Simpul adalah aktor individu di dalam jaringan, sedangkan ikatan adalah hubungan antar aktor tersebut. Bisa terdapat banyak jenis ikatan antar simpul. 2. Layanan Jaringan Sosial Sebuah layanan jaringan sosial adalah layanan online, platform, atau situs yang berfokus pada bangunan dan mencerminkan jaringan sosial atau hubungan sosial antara orang-orang, misalnya berbagi minat atau aktivitas. Sebuah layanan jaringan sosial pada dasarnya mewakili setiap pengguna (profil), link sosial, dan berbagai layanan tambahan. Tujuan dari jaringan adalah untuk terhubung dengan orang-orang. Salah satu perbedaan utama antara jaringan tradisional dan jaringan online adalah kemampuan untuk memiliki profil pribadi yang kuat yang dapat diakses publik. Profil tersebut tersedia 24/7 (24 jam, 7 hari) bagi orang lain untuk dapat terhubung ke Anda, dan untuk melakukan apa saja secara online. Kebanyakan layanan jaringan sosial berbasis web dan menyediakan sarana bagi pengguna untuk berinteraksi melalui internet, seperti dan pesan instan. Meskipun layanan komunitas online terkadang dianggap sebagai sebuah layanan jaringan sosial. Dalam arti yang lebih luas, layanan jaringan sosial berarti layanan berpusat-individu, sedangkan layanan komunitas online adalah berpusat-kelompok. Situs jejaring sosial memungkinkan pengguna untuk berbagi gagasan, aktivitas, acara, dan minat/kepentingan dalam jaringan masing-masing.

4 Contoh Jejaring Sosial Media 1. Platform Ada banyak platform yang bisa digunakan sebagai sarana berhubungan dengan orangorang. Masing-masing platform memiliki pendekatan dan cara berbeda. Berikut beberapa platform yang populer dan sering digunakan oleh sebagian besar orang. 2. Twitter Twitter adalah sebuah situs web yang dimiliki dan dioperasikan oleh Twitter Inc., yang menawarkan jaringan sosial berupa mikroblog sehingga memungkinkan penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan yang disebut tweets. Tweets adalah teks tulisan hingga 140 karakter yang ditampilkan pada halaman profil pengguna. Tweets bisa dilihat secara luar, namun pengirim dapat membatasi pengiriman pesan ke daftar temanteman mereka saja. Pengguna dapat melihat tweets penulis lain yang dikenal dengan sebutan pengikut. Banyak yang mengatakan bahwa twitter adalah cara yang baik untuk tetap berhubungan dengan teman-teman. Namun, beberapa pengguna merasa terlalu terhubung, karena mereka selalu menerima pesan yang tidak relevan dengan kebutuhan mereka.

5 Nielsen Online melaporkan bahwa Twitter memiliki tingkat retensi pengguna sebesar 40%. Banyak orang berhenti menggunakan layanan ini setelah satu bulan karena situs ini berpotensi mencapai hanya sekitar 10% dari semua pengguna internet. Pada bulan Maret 2009, komik strip Doonesbury mulai menyindir Twitter. Banyak karakter menyoroti tweets dimana mengikuti tren-update terus-menerus. SuperNews! juga mengatakan bahwa Twitter sebagai kecanduan dan mengatakan tweets tidak lebih dari teriakan ke kegelapan berharap seseorang mendengarkan. 3. Facebook Facebook adalah sebuah layanan jejaring sosial dan situs web yang diluncurkan pada Februari 2004 yang dioperasikan dan dimiliki oleh Facebook, Inc. Pada Januari 2011, Facebook memiliki lebih dari 600 juta pengguna aktif.pengguna dapat membuat profil pribadi, menambahkan pengguna lain sebagai teman dan bertukar pesan, termasuk pemberitahuan otomatis ketika mereka memperbarui profilnya. Selain itu, pengguna dapat bergabung dengan grup pengguna yang memiliki tujuan tertentu, diurutkan berdasarkan tempat kerja, sekolah, perguruan tinggi, atau karakteristik lainnyaa. Nama layanan ini berasal dari nama buku yang diberikan kepada mahasiswa pada tahun akademik pertama oleh administrasi universitas di AS dengan tujuan membantu mahasiswa mengenal satu sama lain. Facebook memungkinkan setiap orang berusia minimal 13 tahun menjadi pengguna terdaftar di situs ini. Facebook telah menghadapi berbagai kontroversi. Situs ini telah diblokir di beberapa negara termasuk Republik Rakyat Cina, Vietnam, Iran, Uzbekistan, Pakistan, Suriah, dan Bangladesh atas alasan yang berbeda-beda. Misalnya karena anti-islam dan konten diskriminasi agama yang diizinkan oleh Facebook, situs ini dilarang di banyak negara di dunia. Selain itu, Facebook juga dilarang di beberapa perkantoran untuk mencegah karyawan membuang-buang waktu. Privasi pengguna Facebook juga dipermasalahkan

6 dan keamanan akun pengguna telah ditembus beberapa kali. Facebook berhasil menyelesaikan tuntutan hukum mengenai klaim kode sumber dan properti intelektual. 4. Myspace MySpace merupakan sebuah situs jejaring sosial. Kantor pusatnya bertempat di Beverly Hills, California, dan berada dalam satu gedung perkantoran dengan pemilik langsung perusahaan tersebut, News Digital Media, kepunyaan News Corporation. MySpace menjadi situs jaringan sosial paling populer di Amerika Serikat pada bulan Juni Berdasarkan comscore, MySpace telah disusul oleh kompetitor internasional utamanya yaitu Facebook pada bulan April MySpace mempekerjakan 1000 karyawan pada bulan Juni Perusahaan tidak mengungkapkan pendapatan atau keuntungan secara terpisah dari News Corporation. 3. Dampak Negatif Social Networking 1. Menimbulkan ketergantungan. 2. Dengan fasilitas yang beragam yang disediakan media tersebut, secara tidak langsung kita dituntut untuk meluangkan waktu bahkan terkadang secara tidak sadar menghabiskan banyak waktu dengan menjadikannya prioritas utama. 3. Menciptakan dunia maya yang terkadang lebih mendoninasi daripada dunia nyata. 4. Dengan menganggap kebebasan berpendapat dan berekpresi dalam media sosial, menjadikannya media tersebut seperti privasi padahal apa yang kita informasikan bisa dilihat oleh orang lain maupun orang yang telah ada dalam daftar pertemanan kita padahal kita tidak bisa menjamin orang - orang tersebut sebaik yang kita inginkan.

7 5. Pandangan yang sebelumnya, memanfaatkan media tersebut, secara perlahan lahan akan berbalik kita yang dimanfaatkan oleh media tersebut karena media tersebut kebanyakan bergerak di dunia iklan. 6. Rawan pencurian data pribadi dengan adanya hacker. 4. Dampak Positif Social Networking 1. Media bersifat gratis. 2. Memudahkan kita membentuk jaringan sosial, mulai dari teman lama, teman saat ini sampai pada teman baru. 3. Memudahkan untuk berkomunikasi satu teman dengan teman yang lain baik secara real time ataupun offline. 4. Harus diakui bagi seorang pemula dan remaja media ini sangat membantu dan mendidik terutama dalam mengenal dan mengawali dunia internet. 5. Bisa dimanfaatkan untuk media promosi/iklan dan pemberitahuan secara up to date. 6. Dan manfaat hiburan lainnya seperti komunitas, kuis, game dan lain sebagainya yang bisa menambah pengetahuan kita tentang teknologi maupun hal umum. Penutup Sekian sedikit pembahasan tentang dampak negative dan positif social networking. Jika banyak kesalahan harap maklum, karena masih dalam proses belajar.

8 Referensi Biografi Dela Putri Lestari 1994/06/01 Masih kuliah di STMIK Raharja Jurusan Sistem Informasi Konsentrasi Komputer Akuntansi delaputrilestari94@gmail.com Skype : delaputrilestari

PATH (JEJARING SOSIAL)

PATH (JEJARING SOSIAL) PATH (JEJARING SOSIAL) Dela Putri Lestari delaputrilestari@raharja.info :: http://www.this-is-dela.tumblr.com Abstrak Path merupakan pendatang baru di ranah jejaring sosial yang meraih popularitas dalam
