BAB 2 LANDASAN TEORI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 2 LANDASAN TEORI"

Transkripsi

1 BAB 2 LANDASAN TEORI Dalam penulisan laporan tugas akhir ini, Penulis akan memberikan beberapa pengertian yang berhubungan dengan masalah yang diajukan karena tanpa pengertian yang jelas akan menyebabkan informasi yang disajikan tidak sesuai dengan yang diharapkan. 2.1 Pengertian Internet Internet berasal dari kata interconnection-networking, merupakan sistem global dari seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar Internet Protocol Suite untuk melayani miliyaran pengguna di seluruh dunia. Internet ialah sistem komputer umum yang terhubung secara global dan menggunakan TCP/IP sebagai protokol pertukaran paket (switching communication protocol) ( diakses 1 Maret 2012). Cara menghubungkan rangkaian

2 dengan kaedah ini dinamakan internet working. Pengertian internet menurut segi ilmu pengetahuan adalah sebuah perpustakaan besar yang di dalamnya terdapat jutaan (bahkan milyaran) informasi atau data yang dapat berupa teks, grafik, audio maupun animasi dan lain-lain dalam bentuk media elektronik. Semua orang bisa berkunjung ke perpustakaan tersebut kapan saja serta dari mana saja. Dari segi komunikasi, internet adalah sarana yang sangat efektif dan efesien untuk melakukan pertukaran informasi jarak jauh maupun jarak dekat seperti di dalam lingkungan perkantoran, tempat pendidikan ataupun instansi terkait. Pada awalnya internet adalah suatu jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Amerika Serikat pada awal tahun 60-an. Pada awal tahun 60-an mereka mendemonstrasikan hardware dan software komputer berbasis UNIX melakukan komunikasi dalam jarak yang jauh melalui saluran telepon. Dulunya internet dikenal sebagai suatu wadah bagi para peneliti untuk saling bertukar informasi yang kemudian dimanfaatkan oleh perusahaan komersil sebagai sarana bisnis mereka dan pada saat ini pengguna internet tersebar di seluruh dunia telah mencapai jumlah lebih dari dua ratus lima puluh juta orang dan jumlah itu masih akan terus bertambah lagi. Bertambahnya jumlah pengguna akses internet tersebut memang sangat wajar sekali, saat ini internet bukan hanya digunakan sebagai sarana komunikasi atau sarana mencari informasi saja, tetapi juga telah digunakan sebagai sarana untuk mencari uang. Harga tarif akses internet pun saat ini juga telah lebih

3 murah dibandingkan dengan beberapa tahun yang lalu dan pengguna akses internet pun bukan hanya orang yang berada di wilayah perkotaan saja bahkan orang yang tinggal di pedesaan pun juga dapat mengakses internet ( diakses tanggal 5 Maret 2012). 2.2 Tipe File File (berkas) adalah entitas dari data yang disimpan di dalam sistem berkas yang dapat diakses dan diatur oleh pengguna. Sebuah file memiliki nama yang unik dalam direktori di mana file tersebut itu berada. Alamat direktori di mana suatu file ditempatkan diistilahkan dengan path. Sebuah file berisi aliran data (data stream) yang berisi sekumpulan data yang saling berkaitan serta atribut file (yang bersifat wajib atau opsional), yang disebut properties yang berisi informasi yang berkaitan dengan file yang bersangkutan. Ukuran sebuah file umumnya direpresentasikan dalam satuan byte (bita). Jika bilangan terlalu besar untuk direpresentasikan dalam satuan byte, maka dapat menggunakan satuan KiB (Kibibyte, yang berarti 1,024 byte), MiB (Mebibyte, yang berarti 1,048,576 byte), GiB (Gibibyte, yang berarti 1,073,741,824 byte), dan TiB (Tebibyte, yang berarti 1,099,511,627,776 byte), selain tentunya menggunakan satuan KB (kilobyte, yang berarti 1,000 byte), MB (Megabyte, yang

4 berarti 1,000,000 byte), GB (Gigabyte, yang berarti 1,000,000,000 byte), dan TB (Terabyte, yang berarti 1,000,000,000,000 byte) ( diakses tanggal 5 Maret 2012). Berikut ini adalah gambar tipe file. File Dokumen Musik Kompres Video Powerpoint MP3 Winrar FLV PDF Doc Xls

5 Gambar 2.1 Tipe File Berikut ini adalah penjelasan dari tipe file yaitu: a. Dokumen Tipe file dokumen terbagi menjadi beberapa bagian yaitu powerpoint, PDF, word dan excel. 1. Powerpoint Powerpoint (PPT) digunakan untuk mempresentasikan laporan. Dengan menggunakan powerpoint, presentasi menjadi lebih berkualitas karena didukung dengan sistem multimedia. 2. PDF File pdf dibuat oleh Adobe System Incorporated yang dirancang untuk membuat, melihat, memanipulasi dan mengatur fileyang ada di dalam pdf. 3. Doc File Doc terkait dengan Microsoft Word yang biasanya digunakan untuk membuat dan membagikan dokumen dengan menggunakan writing tools yang sudah digunakan.

6 4. Xls File Xls terkait dengan Microsoft Excel yang biasanya digunakan untuk memperhitungkan, mempresentasi data, menganalisa dan lain-lain. b. Musik Tipe file musik antara lain adalah MP3. MP3 adalah format berkas pengodean suara yang memiliki kompresi yang baik sehingga ukuran berkas bisa memungkinkan menjadi lebih kecil. c. Kompres Kompres data yaitu winrar. Winrar adalah sebuah software yang sangat bagus untuk membuat dan mengontrol file. Fitur winrar yaitu mendukung arsip Rar dan Zip. d. Video Tipe file video yaitu FLV. FLV adalah format pilihan standard untuk file video di Web. Situs yang biasanya mencantumkan format file video FLV adalah YouTube, Google, dan lain-lain.

7 2.3 Sharing File File adalah data yang tersimpan dalam media yang mempunyai informasi besar file, tanggal dan jam penyimpanan file, nama file, ciri file dan atribut file ( diakses tanggal 6 Maret 2012). Sharing file adalah suatu fasilitas yang digunakan untuk membagi suatu file, perangkat dan koneksi internet untuk digunakan secara bersama-sama dengan tujuan untuk menghemat biaya dan perangkat. Sharing dapat dilakukan terhadap file dokumen, musik, video, image dan lain-lain ( diakses tanggal 6 Maret 2012). Sharing file adalah aktifitas di mana para pengguna internet dapat berbagi file dengan pengguna internet lainnya dengan cara penyedia file terlebih dahulu mengupload file ke komputer server dan kemudian para pengguna internet yang lainnya dapat mendownload file tersebut dan komputer server ( diakses tanggal 6 Maret 2012).

8 2.4 Pengertian PHP PHP singkatan dari PHP Hypertext Preprocessor. PHP merupakan bahasa berbentuk skrip yang ditempatkan dalam server dan diproses di server. Hasil dari PHP ini yang dikirimkan ke klien, tempat pemakai menggunakan browser. Secara khusus, PHP dirancang untuk membentuk Web dinamis. Artinya, PHP tersebut dapat membentuk suatu tampilan berdasarkan permintaan terkini. Misalnya, Penulis bisa menampilkan isi database ke halaman Web. PHP bersifat bebas dipakai. Tidak perlu bayar apapun untuk menggunakan perangkat lunak ini. Dapat mendownload melalui situs Untuk versi windows, dapat memperoleh kode biner dan untuk versi Linux bisa mendapatkan kode sumber secara langsung. Salah satu kelebihan PHP adalah mampu berkomunikasi dengan berbagai database yang terkenal. Dengan demikian, menampilkan data yang bersifat dinamis, yang diambil dari database merupakan hal yang mudah untuk diimplementasikan. Itulah sebabnya sering dikatakan bahwa PHP sangat cocok untuk membangun halaman-halaman Web (Abdul Kadir hal: 6).

9 2.5 Pengertian SQL MySQL merupakan database yang dikembangkan dari bahasa SQL. SQL merupakan bahasa terstruktur yang digunakan untuk interaksi antara script program dengan database server dalam hal pengolahan data. Dengan SQL, dapat dibuat tabel yang akan diisi data, memanipulasi data seperti menambah, menghapus dan meng-update data, serta membuat suatu perhitungan berdasarkan data yang ditemukan (Sugiri, Haris hal: 56). Sebuah model SQL terdiri dari tabel, baris, field dan elemen. Setiap user pada suatu sistem dapat memiliki database yang terpisah dan independent antara yang satu dengan yang lainnya. Suatu tabel pada database memiliki kolom dan baris yang berisi data. Pada tabel tersebut tidak boleh ada dua data atau lebih yang sama persis (Sugiri,Haris hal: 57). SQL adalah kependekan dari Structured Query Language. Bahasa ini merupakan standar yang digunakan untuk mengakses basis data relasional. Standar SQL mula-mula diperkenalkan oleh ISO (Internasional Standards Organization) dan ANSI (American National Standards Institute) yang dikenal dengan sebutan SQL86. seiring dengan perjalanan waktu, sejumlah standar telah ditetapkan. Tabel 2.2

10 memperlihatkan keseluruhan standard yang pernah dibuat (Abdul Kadir hal: 11). Tabel 2.1 Daftar standar SQL Standar SQL Keterangan SQL 86 Standar pertama SQL, yang mendefinisikan fungsi-fungsi minimal dalam produk-poduk SQL. SQL89 Standar kedua yang menambahkan mekanisme untuk mengimplementasikan hubungan kunci asing (integritas referensial). SQL92 Menentukan hal-hal yang menjadi fitur SQL sebagai bahasa di masa mendatang. Banyak produk DBMS yang mengacu standar ini. SQL99 Memperluas SQL92, yang antara lain menyatakan integritas terhadap pendekatan berorientasi objek. Tabel 2.2. Setiap data memiliki tipe data. Tipe data menuru ANSI SQL dapat dilihat pada

11 Tabel 2.2 Tipe data menurut ANSI SQL Tipe Data Keterangan CHAR atau CHARACTER Menyatakan deretan karakter atau string. NUMERIC Menyatakan data numerik real. DECIMAL atau DEC Identik dengan NUMERIC dan bisa mengandung pecahan. INTEGER Menyatakan tipe data bilangan bulat. SMALLINT Menyatakn tipe data bilangan bulat yang jangkauannya lebih kecil daripada INTEGER. FLOAT Tipe data bilangan real. DOUBLE Tipe data bilangan real dengan presisi lebih tinggi daripada FLOAT. Selain tipe-tipe data di atas, banyak dijumpai tipe-tipe data perluasan yang didukung oleh beberapa DBMS, seperti DATE (untuk menyatakan tanggal), TIME (untuk menyatakan waktu), TIMESTAMP (untuk menyatakan tanggal dan waktu), VARCHAR (untuk menyatakan string dengan panjang tidak tetap), BLOB (untuk menyatakan data biner yang berguna untuk menyimpan gambar atau suara)

12 2.6 Pengertian MySQL MySQL termasuk dalam kategori database management system yaitu suatu database yang terstruktur dalam pengolahan dan penampilan datanya. MySQL merupakan database yang bersifat client server, di mana data diletakkan di server yang bisa diakses melalui komputer client. Pengaksesan dapat dilakukan komputer telah terhubung dengan server. Berbeda dengan database desktop, di mana pemrosesan data harus dilakukan pada komputer yang bersangkutan (Sugiri, Haris hal: 1). Bila diinstall pada sistem operasi Microsoft Windows, maka MySQL berlisensi shareware, tetapi tidak mempunyai expired date (batas waktu). Sedangkan, bila diinstall pada sistem operasi lainnya, maka berlisensi free sesuai dengan General Public Licence (GPL). Namun demikian ada beberapa hal yang tidak bersifat free yaitu: 1. Me-link program dengan kode pemrograman dari sourec code MySQL server. Misalnya menggunakan MySQL sebagai embedded server dalam suatu program atau menambahkan suatu ekstensi yang tidak gratis pada MySQL server. 2. Program komersial yang hanya bekerja pada MySQL dan menggunakan aplikasi MySQL server.

13 3. Memiliki distribusi MySQL, tetapi tidak mempunyai kode sumber (source code) dari MySQL server sebagaimana yang telah dijelaskan pada lisensi GPL. Versi komersial dari MySQL hanya ditekankan pada penggunaan server saja. Sedangkan clientnya dibebaskan untuk mengubah dan meng compile ulang source codenya, dangan catatan harus juga melepasnya dengan lisensi GPL. Penggunaan MySQL juga diperbolehkan untuk hal-hal yang bersifat komersial. Dari pihak pengembang juga menawarkan dukungan teknis (technical support) ketika kita mempunyai masalah. MySQL dapat juga dikatakan sebagai Relational Database Management System (RDMS), yaitu hubungan antar tabel yang berisi data pada suatu database. Dengan demikian dapat mempercepat pencarian suatu data. Tabel-tabel tersebut di-link oleh suatu relasi yang memungkinkan kombinasi data dari beberapa tabel ketika user menginginkan tampilnya informasi dari suatu database (Sugiri, Haris hal: 2). Ketika membandingkan antara MySQL dengan system manajemen database yang lain, perlu diperhitungkan seperti performa, support, fitur-fitur, kondisi kemanan dalam license atau masalah harga. Berdasarkan pertimbangan berbagai hal tersebut,

14 database MySQL memiliki beberapa kelebihan dan keuntungan dibanding database lain, diantaranya adalah (Safri, Fadly hal: 10): a. Banyak ahli berpendapat MySQL merupakan server tercepat dan mempunyai performa yanng tinggi tapi simpel. b. Bersifat Open Source, MySQL didistribusikan secara open source (gratis), yaitu software ini bersifat free atau bebas digunakan oleh perseorangan atau instansi tanpa harus membeli atau membayar kepada pembuatnya, di bawah lisensi GNU General Public Licence (GPL). c. Database MySQL mengerti bahasa SQL (Structured Query Language). Selain itu, MySQL memiliki kecepatan yang lebih baik dalam menangani query (perintah SQL). Dengan kata lain, dapat memproses lebih banyak SQL persatuan waktu. d. MySQL dapat berjalan dengan stabil pada berbagai sistem operasi, seperti Windows, Linux, FreeBSD, Mac os X Server, Solaris, dan masih banyak lagi. e. Bersifat Multiuser, MySQL dapat digunakan oleh beberapa user dalam waktu yang bersamaan tanpa mengalami masalah. MySQL merupakan database yang mampu menyimpan data berkapasitas besar, sampai berukuran Gigabyte.

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Aplikasi Berbasis Web Yang dimaksud dengan aplikasi web atau aplikasi berbasis web adalah aplikasi yang dijalankan melalui browser. Aplikasi seperti ini pertama kali dibangun hanya
