Karya Ilmiah Peluang Bisnis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Karya Ilmiah Peluang Bisnis"

Transkripsi

1 Karya Ilmiah Peluang Bisnis Kursus/Les Komputer Disusun oleh : Nama: Alvino Tournando NIM: S1-SI-01 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

2 Abstrak Di kehidupan sehari hari kita pasti bekerja, dan pekerjaan itu tidak selalu menggunakan tenaga dan kekuatan fisik. Orang orang di zaman saat ini sudah sangat terbantu dengan adanya teknologi. Dan teknologi itu terus berkembang seiring berjalannya waktu. Dalam dunia bisnis, teknologi sangat penting untuk mengolah suatu informasi dan melakukan bermacam macam pekerjaan lainnya. Tidak hanya dalam dunia bisnis, namun hampir di segala bidang kehidupan. Teknologi yang paling banyak digunakan dan dibutuhkan saat ini seperti komputer. Banyak sekali hal yang bisa dilakukan menggunakan komputer. Hampir semua perusahaan perusahaan di dunia menggunakan teknologi komputer. Jadi kita dituntut untuk bisa menggunakan teknologi tersebut agar kita tidak tertinggal. Karena ketertinggalan tersebut bisa mempengaruhi pendapatan kita nantinya. Teknologi dari waktu ke waktu terus berkembang dan banyak penemuan penemuan baru seperti hardware komputer yang semakin sempurna juga diikuti oleh softwarenya. Namun bagaimana orang orang untuk dapat menggunakannya? Hal inilah yang membuka peluang bisnis seseorang untuk membuat tempat pelatihan komputer/kursus komputer. Isi dan Pembahasan Bagaimana untuk memulai bisnis kursus komputer agar dapat bersaing? Hal yang terpenting adalah mulailah dari diri sendiri. Kita tentu pernah merasa takut untuk memulai suatu usaha. Banyak keluhan untuk usaha, diantaranya melihat peluang yang sedikit, modal usaha yang tidak besar, kemampuan/skill yang dimiliki juga belum cukup. Sebenarnya hal itu bisa kita dapatkan nantinya setelah kita berusaha. hal yang terpenting adalah sikap mental kita yang harus positif. Walaupun dengan modal awal yang pas pasan, namun sikap pengusaha adalah terus berkembang,kreatif dan tidak mudah menyerah dan pada akhirnya nanti pasti akan mendapatkan apa yang belum ada di awal seseorang itu memulai usaha. Dan tambahan lagi kita dalam bekerja haruslah ikhlas dan tekun. Tujuan kita yang utama adalah membantu memajukan dunia pendidikan agar SDM di negeri ini meningkat kualitasnya. Apa sajakah yang dibutuhkan untuk berbisnis kursus komputer? Untuk lebih mendukung bisnis agar lancar, di awal sudah seharusnya kita menyediakan fasilitas yang memadai. seperti penyediaan tempat yang luas dan juga nyaman agar banyak konsumen yang tertarik untuk kursus di tempat kita. Tempat kursus kita juga sebaiknya berada di tempat tempat yang strategis dan kemungkinan mudah dijangkau oleh para konsumen. Kemudian fasilitas komputer yang digunakan juga yang memenuhi standar. Tidak yang rendah spesifikasinya namun juga jangan yang terlalu tinggi spesifikasinya. Karena teknologi baru/yang spesifikasi tinggi pasti juga biayanya sangat mahal. Jumlahnya juga minimal 6 buah untuk proses awal kita berbisnis. Komputer saja tidak cukup, diperlukan fasilitas pendukung yang lainnya seperti whiteboard dan spidol,meja dan kursi komputer, dll. Hal yang terpenting adalah menyediakan tentor atau pengajar yang memang ahli dibidangnya. 2

3 Adakah hambatan kita berbisnis kursus komputer? Dari semua modal awal tersebut pertanyaan yang sering menjadi masalah adalah, bagaimana menyediakan fasilitas yang sedemikian rupa dengan modal uang yang tidak cukup? Kita tentu mempunyai saudara atau teman dekat,kita bisa meminta bantuan kepada mereka. Namun apabila masih kurang,kita juga bisa meminjam uang di bank untuk usaha dan mengembalikannya saat usaha kita sukses nantinya. tetapi hal yang harus diingat, kita tidak boleh menyerah apabila modal sudah didapat namun sepi konsumen. Kita harus sekreatif mungkin dan seinovatif mungkin untuk menarik konsumen. Untung sedikit tidak masalah namun apabila konsumen banyak pasti untung tersebut akan menjadi besar juga. Bisnis kursus komputer saat ini sudah sangat banyak saingan, jadi pintar pintarlah kita dalam mempromosikan tempat kursus kita. Pertanyaan selanjutnya adalah bagaimana mendapatkan tenaga pengajar yang handal? Kita itu adalah makhluk sosial, pergaulan yang positif itu sangat penting untuk dijadikan relasi berbisnis. Jika ada teman kita yang bisa dan mampu untuk mengajar komputer, kenapa tidak dia saja kita jadikan tentor? Kita juga bisa sambil belajar dan terus mengembangkan ilmu kita. Tak hanya pintar saja, teman yang kita ajak tadi alangkah baiknya dibekali juga dengan kepandaian berkomunikasi. Berkomunikasi disini tujuannya adalah membuat konsumen merasa nyaman belajar karena penyampaian materi dari tentor yang baik. Lalu bagaimana cara agar dapat menang bersaing mengingat banyaknya tempat kursus komputer yang lain? Disinilah sikap mental positif kita terapkan, tetaplah berusaha dan jangan takut apabila kita gagal, gagalpun kita juga bisa untuk bangkit kembali. Terimalah kritik dari orang lain karena itu bisa membantu usaha kita untuk lebih baik. Apabila kita memulai bisnis dari hal yang kecil, jangan merasa malu, karena dari kecil itulah kita akan menjadi besar. Selain itu kita jangan malu karena olok olokan dari orang lain karena usaha kita yang masih kecil. Allah pasti akan memberi anugrah untuk hambanya yang selalu sabar dan terus berusaha. Suatu saat nanti usaha kita menjadi besar dan olok olokan itu akan berubah menjadi pujian. Yang kita lakukan untuk berusaha di awal bisa berupa promosi yang gencar dilakukan, dari sekolah ke sekolah lain atau tempelan pamflet di tempat tempat strategis. Apakah materi materi yang diajarkan di kursus komputer? Banyak sekali hal apa apa saja yang perlu dipelajari dengan komputer, diantaranya adalah : Pengolah kata, di jaman dahulu orang mengetik naskah menggunakan mesin tik, atau menulis manual dengan tangan. banyak sekali orang dari dulu hingga saat ini yang membutuhkan informasi dalam bentuk tulisan. Dan saat ini sudah dimudahkan pekerjaan menulis itu menggunakan komputer. Menyediakan materi ini sangatlah tepat,karena ini penting di segala bidang kehidupan dan berbagai profesi. Contoh programnya adalah ms. Office, dll. Desain grafis, untuk membuat suatu iklan dibutuhkan gambar yang menarik dan mampu menyampaikan pesan di dalamnya. Jaket, kaos, spanduk juga demikian. Untuk memudahkan kita mendesain barang barang di atas,dibuatlah software desainer. Kita tentu dituntut untuk dapat menggunakannya,karena biasanya banyak perusahaan perusahaan yang membutuhkan desainer grafis. Contoh programnya seperti Adobe photoshop, CorelDraw, dll. Selain membuat desain 2D, ada juga desain 3D,contoh programnya seperti 3

4 3ds Max,Maya, dll. Dan dari desain tersebut bisa dibuat animasi, contoh programnya Macromedia flash, Maya, dll. Web desain dan internet, di jaman saat ini teknologi semakin berkembang pesat. Penyebaran informasi saat ini sudah sangat cepat dan mudah. Melalui dunia maya/internet adalah hal yang sedang populer dilakukan untuk saling berkomunikasi antara orangperorangan atau kelompok-perkelompok. Banyak hal yang bisa dilakukan di dunia maya, seperti sharing ilmu teknologi,jual beli,bersosial, dll. Tentu terdapat interface web tersebut untuk dapat diakses, hal ini sangat dibutuhkan pengetahuan bagaimana membuat web agar dapat berguna. Teknisi komputer, jika mobil mempunyai montir, komputer juga mempuyai teknisi. Teknologi tidak selamanya tahan lama, dalam artian komputer akan mengalami troubel atau kerusakan hardware. Dibutuhkan pelatihan untuk bisa menjadi teknisi komputer. Selain menangani hardware dan softwarenya. Juga teknisi mempunyai spesialis lain yaitu di bidang jaringan, agar penyebaran informasi lancar. Berikut analisa keuangan untuk bisnis kursus komputer yang saya ambil dari sumber di internet ( Analisa Keuangan: Investasi Awal Sewa Gedung / tahun Rp ,00 Komputer ( 6 buah Rp ,00 ) Rp ,00 Kursi dan meja Rp ,00 Peralatan pendukung(white board, rak, dll) Rp ,00+ Total Rp ,00 Biaya Operasional Gaji 3 pegawai ,00 Rp ,00 Listrik dan telepon Rp ,00 Lain-lain Rp ,00+ Total Rp ,00 Omzet per bulan Misal : jadwal kursus komputer per hari adalah 3 sesi pertemuan,dengan 6 orang peserta dalam setiap sesi. Dengan biaya peserta Rp ,00 per bulan. ( Rp ,00 x 6 peserta x 3 sesi ) Rp ,00 Laba per bulan ( Rp ,00 Rp ,00 ) Rp ,00 BEP ( Rp ,00 : Rp ,00 ) = 24 bulan Rincian keuangan diatas hanya sebagai acuan saja untuk membuka bisnis kursus komputer. Rincian di atas bisa saja berbeda dan Omzet bisa saja bertambah atau juga berkurang perbulannya. Semua tergantung seseorang bagaimana untuk memanajemen suatu usaha. 4

5 Kesimpulan Membuka kursus komputer ini mempunyai peluang yang besar. Karena banyak orang yang membutuhkan teknologi komputer ini untuk bekerja. Selain itu usaha ini dapat membantu meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia. Hal yang terpenting untuk mengembangkan usaha ini adalah dimulai dari manajemen diri yang baik sampai bagaimana memanajemen suatu usaha agar mencapai kesuksesan. Referensi Suyanto, M Smart in Entrepreneur: Everyone Can Become A Successful Entrepreneur, Penerbit ANDI, Yogyakarta 5

ABSTRAK. Perkembangan teknologi yang pesat saat ini membuat orang tidak ingin

ABSTRAK. Perkembangan teknologi yang pesat saat ini membuat orang tidak ingin Nama : Ahfida Zulfah NIM : 10.11.4301 Kelas : S1 TI-2J ABSTRAK Perkembangan teknologi yang pesat saat ini membuat orang tidak ingin ketinggalan perkembangan sama sekali. Semakin mereka ketinggalan tentang
