Aplikasi Layanan Pengiriman dan Penerimaan SMS melalui dan Sebaliknya yang Berbasiskan SMS Gateway

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Aplikasi Layanan Pengiriman dan Penerimaan SMS melalui dan Sebaliknya yang Berbasiskan SMS Gateway"

Transkripsi

1 Aplikasi Layanan Pengiriman dan Penerimaan SMS melalui dan Sebaliknya yang Berbasiskan SMS Gateway Oleh: Nama : Peter NIM : Skripsi Untuk melengkapi syarat-syarat memperoleh Gelar Sarjana Teknik FAKULTAS TEKNIK ELEKTRONIKA DAN KOMPUTER UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012

2 Aplikasi Layanan Pengiriman dan Penerimaan SMS melalui dan Sebaliknya yang Berbasiskan SMS Gateway Oleh: Nama : Peter NIM : Skripsi ini telah diterima dan disahkan Sebagai salah satu persyaratan guna mencapai SARJANA TEKNIK FAKULTAS TEKNIK ELEKTRONIKA DAN KOMPUTER UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA Disahkan oleh: Pembimbing I Pembimbing II Handoko, M. Eng Tgl:... Hartanto K W, M.T. Tgl:..

3 INTISARI Sejalan dengan perkembangan teknologi, manusia semakin menuntut kemudahan dalam berkomunikasi. Mulai dari teknologi SMS pada ponsel dan pada internet komunikasi menjadi semakin mudah, cepat, dan tidak tergantung pada jarak. Perusahaanperusahaan mulai memanfaatkan teknologi tersebut untuk menyampaikan informasi kepada kliennya. Karena banyaknya informasi yang akan disampaikan kepada klien-kliennya, maka diharapkan adanya teknologi yang memudahkan dalam penyampaian informasi berupa SMS dan . Pada skripsi ini dirancang dan direalisasikan sebuah perangkat lunak yang memanfaatkan SMS Gateway untuk membaca atau mengirim pesan SMS pada ponsel. Pesan SMS yang diambil dari ponsel akan diproses oleh aplikasi, dicocokkan dengan data pada database, dan kemudian diubah ke format . Pesan yang terbentuk akan dikirim melalui server ke alamat tujuan. Aplikasi juga dapat bekerja sebaliknya membaca pesan , mengubahnya ke bentuk SMS, dan mengirimnya ke nomor ponsel tujuan. Dirancang juga sebuah website sebagai interface untuk memasukkan data-data yang diperlukan ke dalam database. Dari pengujian yang dilakukan dengan kurang lebih 100 kali pengiriman pesan ke SMS atau sebaliknya dari pesan SMS ke , perangkat lunak ini bekerja sesuai dengan spesifikasi dan pesan-pesan yang dikirim masuk ke alamat tujuan. Waktu rata-rata pengiriman pesan dari ke SMS yaitu 15,2748 detik dan dari SMS ke yaitu 8,94779 detik. Hasil tersebut tidak mencapai target yang diharapkan yaitu 6 detik per pesan. Hal itu disebabkan karena proses pengiriman SMS memerlukan waktu yang lebih lama. iii

4 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan YME karena kasih dan kemurahan- Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan studi di Fakultas Teknik Elektro dan Sistem Komputer Universitas Kristen Satya Wacana. Penulis menyadari bahwa dalam menyelesaikan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan dorongan serta bimbingan dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Orang tuaku tercinta, papa dan mama yang telah banyak memberikan doa dan dukungannya selama ini. 2. Bapak Handoko, M.Eng. selaku pembimbing I yang telah banyak memberikan bimbingan dan pengarahan selama penyelesaian skripsi ini. 3. Bapak Ir. Hartanto Kusuma Wardana, M.T. selaku pembimbing II atas bimbingan, pengarahan, saran dan usulan selama penyelesaian skripsi ini. 4. Saudaraku Faisal dan Rita Fransiska yang banyak memberikan dukungan dan doa. 5. Sahabatku dari grup The Mix Ten yang telah banyak memberikan bantuan, dorongan, dan semangat. 6. Seluruh Staff Dosen Fakultas Teknik Elektro dan Sistem Komputer yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan yang berharga kepada penulis. iv

5 7. Seluruh Staff TU dan karyawan Fakultas Teknik Elektro dan Sistem Komputer, Mas Witjak, Mbak Rista dan Mbak Tin, terima kasih untuk bantuan yang tersedia selama penulis berada di Fakultas Teknik Elektro dan Sistem Komputer. 8. Hengky Tandra, S.T. yang telah memberikan ide, bantuan, dan kebersamaan selama pembuatan skripsi ini. 9. Patria Wisudantara yang telah memberikan dukungan dan bantuan dalam pengujian aplikasi. Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan, karena itu, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan guna perbaikan di masa yang akan datang. Semoga penulisan skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Salatiga, Maret 2012 v

6 DAFTAR ISI Halaman Judul...i Halaman Pengesahan...ii Intisari...iii Kata Pengantar...iv Daftar Isi...vi Daftar Gambar...viii Daftar Tabel...x Bab I Pendahuluan Latar Belakang Masalah Tujuan Spesifikasi Sistem Sistematika Penulisan...5 Bab II Dasar Teori Short Message Service (SMS) AT Command Protocol Data Unit Database Microsoft Visual Basic Active Server Pages.NET Exchange Server Exchange Web Services...19 Bab III Perancangan dan Realisasi Perangkat Lunak Blok Diagram Sistem...20 vi

7 3.2 Flow Chart Class Diagram Tabel dan Field pada Database Use Case Diagram Website...31 Bab IV Pengujian dan Analisis Aplikasi Desktop Website Pengujian SMS Gateway Pengujian Exchange Web Services Pengujian Data pada Website Pengujian Aplikasi Pengiriman SMS ke dan Sebaliknya Pengujian Auto Reply Pengujian Nama Inisial...63 Bab V Penutup Kesimpulan Saran Pengembangan...65 Daftar Pustaka...66 Lampiran A AT Command Set...67 Lampiran B Tabel Percobaan...70 Lampiran C Instalasi dan Setting Exchange Server Lampiran D Print Out Laporan Inbox, Outbox, dan Daftar Pelanggan...95 vii

8 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 SMS pada jaringan GSM...8 Gambar 3.1 Sistem kerja SMS ke dan sebaliknya...20 Gambar 3.2 Sistem kerja / struktur aplikasi server...21 Gambar 3.3 Diagram alir pengiriman Gambar 3.4 Diagram alir pengiriman SMS...25 Gambar 3.5 Diagram alir kerja sistem...26 Gambar 3.6 Class Diagram Sistem...27 Gambar 3.7 Tabel dan Field pada Database...31 Gambar 3.8 Use Case Diagram Website...32 Gambar 4.1 Tampilan Awal Aplikasi Desktop...35 Gambar 4.2 Form Input DNS...36 Gambar 4.3 Form Setting Connection...36 Gambar 4.4 Form Inbox pada Aplikasi Desktop...37 Gambar 4.5 Form Cetak Inbox...37 Gambar 4.6 Form Outbox pada Aplikasi Desktop...38 Gambar 4.7 Form Cetak Outbox...38 Gambar 4.8 Form Send Message...39 Gambar 4.9 Form About...39 Gambar 4.10 Halaman Utama Website...40 Gambar 4.11 Halaman Pendaftaran Pelanggan Baru...40 Gambar 4.12 Halaman Log In...41 Gambar 4.13 Halaman Ganti Password...41 Gambar 4.14 Halaman Daftar Pelanggan...42 Gambar 4.15 Halaman Cetak Daftar Pelanggan...42 Gambar 4.16 Halaman Auto Reply...43 Gambar 4.17 Halaman Inisial...43 viii

9 Gambar 4.18 Halaman About...44 Gambar 4.19 Tampilan Inbox sebelum membaca SMS baru...44 Gambar 4.20 Tampilan Inbox setelah SMS baru terbaca...45 Gambar 4.21 Tampilan Outbox sebelum pengiriman SMS...46 Gambar 4.22 Tampilan form pengiriman SMS...47 Gambar 4.23 Tampilan Outbox setelah pengiriman SMS...47 Gambar 4.24 Tampilan Inbox sebelum membaca baru...49 Gambar 4.25 Tampilan Inbox setelah membaca baru...49 Gambar 4.26 Tampilan Outbox sebelum pengiriman Gambar 4.27 Tampilan form pengiriman Gambar 4.28 Tampilan Outbox setelah pengiriman Gambar 4.29 Halaman pendaftaran pelanggan baru...53 Gambar 4.30 Tabel pcust pada Database...54 Gambar 4.31 Halaman daftar pelanggan...54 Gambar 4.32 Halaman pendaftaran Auto Reply...55 Gambar 4.33 Tabel pautoreply pada database...55 Gambar 4.34 Halaman pendaftaran Inisial...56 Gambar 4.35 Tabel pinisial pada database...56 Gambar 4.36 Aktifasi user pada Daftar Pelanggan...57 Gambar 4.37 Tampilan pengiriman SMS pada ponsel...57 Gambar 4.38 Pesan pada Inbox Gambar 4.39 Pengiriman pada Gambar 4.40 Tampilan SMS pada Inbox ponsel...60 Gambar 4.41 Tampilan percobaan Auto Reply pada ponsel...62 Gambar 4.42 Pengiriman dengan nama inisial...63 ix

10 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Parameter CPMS...9 Tabel 2.2 Parameter CMGL...10 Tabel 2.3 Parameter CMGS...10 Tabel 2.4 Skema PDU Kirim...11 Tabel 2.5 Bit PDU Type Send...12 Tabel 2.6 Validity Period SMS...13 Tabel 2.7 Skema PDU Terima...14 Tabel 2.8 Bit PDU type Receive...15 Tabel 4.1 Waktu pengiriman SMS dari ponsel ke server untuk 10 percobaan...45 Tabel 4.2 Waktu pengiriman SMS dari server ke ponsel untuk 10 percobaan...48 Tabel 4.3 Waktu pengiriman ke server untuk 10 percobaan...50 Tabel 4.4 Waktu pengiriman ke alamat tujuan untuk 10 percobaan...52 Tabel 4.5 Waktu pengiriman pesan SMS ke untuk 10 percobaan...58 Tabel 4.6 Waktu pengiriman pesan ke SMS untuk 10 percobaan...60 Tabel 4.7 Data Auto Reply untuk Tabel 4.8 Waktu percobaan Auto Reply...62 Tabel 4.9 Waktu percobaan nama inisial...63 x

APLIKASI SMS GATEWAY PADA VPN MELALUI NAT

APLIKASI SMS GATEWAY PADA VPN MELALUI NAT APLIKASI SMS GATEWAY PADA VPN MELALUI NAT TUGAS AKHIR Oleh : Stephani Ayu Prasetia P. 05.50.0025 PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2011
