TUGAS AKHIR PELUANG BISNIS LEWAT INTERNET

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TUGAS AKHIR PELUANG BISNIS LEWAT INTERNET"

Transkripsi

1 TUGAS AKHIR PELUANG BISNIS LEWAT INTERNET Disusun oleh : Nama : Reka Ardyanto NIM : Kelompok : I Kelas : 11-SISI-07 JURUSAN SISTEM INFORMASI STMIK AMIKOM YOGYAKARTA 2011

2 Abstrak Dalam ilmu ekonomi, bisnis adalah suatu organisasi yang menjual barang atau jasa kepada konsumen atau bisnis lainnya, untuk mendapatkan laba. Secara historis kata bisnis dari bahasa inggris business, dari kata dasar busy yang berarti "sibuk" dalam konteks individu, komunitas, ataupun masyarakat. Dalam artian, sibuk mengerjakan aktivitas dan pekerjaan yang mendatangkan keuntungan. Dalam ekonomi kapitalis, dimana kebanyakan bisnis dimiliki oleh pihak swasta, bisnis dibentuk untuk mendapatkan profit dan meningkatkan kemakmuran para pemiliknya. Pemilik dan operator dari sebuah bisnis mendapatkan imbalan sesuai dengan waktu, usaha, atau kapital yang mereka berikan. Namun tidak semua bisnis mengejar keuntungan seperti ini, misalnya bisnis koperatif yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan semua anggotanya atau institusi pemerintah yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan rakyat. Model bisnis seperti ini kontras dengan sistem sosialistik, dimana bisnis besar kebanyakan dimiliki oleh pemerintah, masyarakat umum, atau serikat pekerja. Secara etimologi, bisnis berarti keadaan dimana seseorang atau sekelompok orang sibuk melakukan pekerjaan yang menghasilkan keuntungan. Kata "bisnis" sendiri memiliki tiga penggunaan, tergantung skupnya penggunaan singular kata bisnis dapat merujuk pada badan usaha, yaitu kesatuan yuridis (hukum), teknis, dan ekonomis yang bertujuan mencari laba atau keuntungan. Penggunaan yang lebih luas dapat merujuk pada sektor pasar tertentu, misalnya "bisnis pertelevisian." Penggunaan yang paling luas merujuk pada seluruh aktivitas yang dilakukan oleh komunitas penyedia barang dan jasa. Meskipun demikian, definisi "bisnis" yang tepat masih menjadi bahan perdebatan hingga saat ini.

3 Pembahasan B.Macam Jenis Bisnis Online Yang Menghasilkan Uang Ada berbagai macam pekerjaan Online atau bahasa kerenya Bisnis OnlineInternet. Sebagian orang banyak yang belum mengetahui tentang bisnis yang bisa dijalankan di Internet. Sebenarnya banyak macam dan jenis pekerjaan atau bisnis yang bisa di jalankan di Internet. Baik yang jenisnya serius atau hanya sekedar hoby yang bisa menghasilkan uang. Berikut sedikit gambaran beberapa Bisnis atau Pekerjaan yang bisa menghasilkan pendapatan atau uang dari Internet untuk pemula dan biasa di kerjakan untuk menambah penghasilan di internet. 1.Adsense / Periklanan Bisnis adsense atau iklan adalah bisnis yang berkaitan dengan pemasaran melalui internet. Cara kerjanya dengan menjual jasa dengan cara mengiklankan suatu bisnis / Jasa atau mengiklankan website perusahaan atau yang sejenis dengan maksud untuk mengenalkan suatu produk atau jasa atau jenis bisnis lainnya agar lebih dikenal dan memasyarakat. Teknik atau cara kerja yang sering digunakan sebagai berikut : Memasang banner suatu website, produk atau website di website ataublog yang kita miliki. Memasang link situs suatu website yang dikenalkan di website atau blog kita. Salah satu contohnya seperti di bawah ini : Untuk bisa menjalankan bisnis ini tentunya kita harus mempunyai website atau blog yang akan kita jual space / tempat dimana kita bisa memasang iklan iklan tersebut. Sedang cara kita mendapatkan client atau mitra bisnis ini yaitu : Dengan secara langsung negosiasi untuk menjual space iklan ke pihak penyewa tempat iklan Mendapatkan order pemasangan iklan tersebut dari perusahaan broker iklan atau pengepul iklan Beberapa broker iklan diantaranya : 1.Google Adsense 2.Adsense camp 3.Kumpulblogger 4.Klik saya 5.TLA Metode imbalan atau pembayaran ada beberapa macam diantanya PPC (Pay Per Click) dan Sewa menurut waktu (Harian, maupu bulanan) 2Affiliate Marketing Affiliate Marketing adalah pemasaran berbasis Internet praktek di mana imbalan bisnis satu atau lebih afiliasi untuk setiap pengunjung atau pelanggan yang ditimbulkan oleh upaya pemasaran afiliasi.

4 Dalam bahasa mudahnya kita membantu memasarkan suatu produk (Biasanya di sertai dengan memeberi penjelasan atau detail barang atau jasa yang dipasarkan) kita mendapatkan imbalan bila terjadi transaksi penjualan suatu produk atau jasa. Jadi kita membantu memasarkan suatu produk tanpa kita harus mempunyai atau membeli produk produk tersebut Biasanya metode imbalanya adalah dengan persentase dari jumlah nilai transaksi yang terjadi. Contohnya : Affiliate Marketing Amazon 3.Referral Business Referral Business adalah merekomendasikan secara pribadi, mendukung, dan meneruskannya ke profesional yang berkualifikasi atau jasa yang dapat melayani kebutuhan mereka. Referral Business sebenarnya hampir mirip dengan Affiliate Marketing, yaitu tugas kita adalah memberi arahan atau menunjukan kepada seseorang untuk membeli atau menggunakan suatu produk atau jasa melalu link referal bisnis yang kita miliki sebagai identitas Referral mitra kita. Metode imbalanya biasanya ditentukan sejumlah nilai uang yang telah ditentukan oleh pihak mitra bussines kita setiap terjadi transaksi penjualan suatu produk maupun jasa. Contohnya Referral Adsense : Referral Iklan Adsense camp Kumpulblogger Klik saya Referral Produk /Jasa Bluehost Perusahan Hosting dan Domain USA Dijamin Murah Perusahaan Hosting dan Domain Indonesia 4.PTC (Pay To Click) Pay To Clcik adalah bisnis yang menghasilkan uang dengan metode kerja dengan klik iklan. Jadi kita mendapatkan imbalan dari klik iklan yang kita kerjakan. Jumlah iklan dan besarnya imbalan ditentukan perusahaan PTC tersebut.. Contoh Bisnis PTC : Cash Lagoon Easy PTC Cash Namun Bisnis PTC ini banyak yang scam atau penipuan dalam artian tidak membayar, jadi carilah informasi referensi Bisnis PTC cari informasi PTC tersebut Scam atau bukannya. Selain itu masih banyak lagi model bisnis online lainnya,seperti PTR.PTR yaitu membayar kita setelah kita mempostingkan artikel sesuai permintaan dari situs penyedia layanan tersebut, contohnya SponsoredReviews.com dan masih banyak yang lainnya.

5 Penutup Kesimpulan Tidak dipungkiri, di masa sekarang ini kebutuhan akan internet sudah tidak bisa dihindari lagi,semua aspek hampir semuanya sudah menggunakan internet, sehingga memberikan usaha untuk berbisnis lewat internet. Saran Bisnis internet kini mulai berkembang dimasyarakat, dengan demikian ini menjadikan peluang usaha baru bagi pelakunya,namun demikian ini tak jauh berbeda dengan bisnis offline karna juga membutuhkan kerja keras dan semangat yang tinggi untuk mencapai kesuksesan. Referensi

KARYA ILMIAH MENGAWALI CARA BISNIS ONLINE

KARYA ILMIAH MENGAWALI CARA BISNIS ONLINE KARYA ILMIAH MENGAWALI CARA BISNIS ONLINE Nama : Rangga Aditya Armein Nim : 10.12.4675 Kelas : S1-SI-04 SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER STMIK AMIKOM YOGYAKARTA 2011 / 2012 ABSTRAK Karya
