P U T U S A N Nomor : 443/Pid.Sus/2013/PN.Bkn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N Nomor : 443/Pid.Sus/2013/PN.Bkn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 443/Pid.Sus/2013/PN.Bkn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Negeri Bangkinang yang mengadili perkara pidana dengan acara pemeriksaan biasa telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa: Nama : HENDRI SYAFRIZAL Als HENDRI Bin KHAIRUL Tempat Lahir : Selat Panjang Umur / Tanggal lahir : 35 Tahun / 04 April 1978 Jenis Kelamin : Laki-laki K e b a n g s a a n : Indonesia Tempat Tinggal : Jl.A.Rahman Saleh Gg.Lembah Indah Rt.001 Rw.002 Kelurahan Bangkinang Kecamatan Bangkinang Kabupaten Kampar A g a m a : Islam P e k e r j a a n : Wiraswasta Terdakwa dipersidangan tidak didampingi Penasihat Hukum; Terdakwa ditahan berdasarkan surat perintah/penetapan penahanan oleh : 1. Penyidik sejak tanggal 20 Oktober 2013 s/d tanggal 08 Nopember 2013; 2. Perpanjangan penahanan oleh Kepala Kejaksaan Negeri Bangkinang sejak tanggal 09 Nopember 2013 s/d tanggal 18 Desember 2013; 3. Penuntut Umum sejak tanggal 17 Desember 2013 s/d tanggal 06 Januari 2014; 4. Hakim Pengadilan Negeri Bangkinang sejak tanggal 30 Desember 2013 s/d tanggal 28 Januari 2014; 5. Perpanjangan penahanan oleh Ketua Pengadilan Negeri Bangkinang sejak tanggal 29 Januari 2014 s/d tanggal 30 Maret 2014; Pengadilan Negeri tersebut ; - Telah membaca surat Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Bangkinang tentang penunjukan Majelis Hakim yang memeriksa dan memutus perkara ini; - Telah membaca surat Penetapan Majelis Hakim tentang penentuan hari sidang pertama; - Telah membaca berkas perkara dan surat-surat lainnya yang berkaitan; - Telah mendengar keterangan saksi-saksi dan Terdakwa serta memperhatikan barang bukti yang diajukan di persidangan; - Telah mendengar Tuntutan Pidana dari Penuntut Umum yang pada pokoknya menuntut agar Majelis Hakim yang mengadili perkara ini memutuskan ; 1. Menyatakan terdakwa HENDRI SYAFRIZAL ALS HENDRI BIN KHAIRUL telah terbukti dan bersalah melakukan tindak pidana setiap orang yang melakukan kekerasan fisik dalam lingkup rumah tangga sebagaimana diatur dan diancam pidana

2 2 dalam Pasal 44 Ayat (1) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 Tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga; 2. Menjatuhkan pidana penjara terhadap terdakwa HENDRI SYAFRIZAL ALS HENDRI BIN KHAIRUL selama 1 (satu) tahun dengan dikurangkan sepenuhnya selama terdakwa ditahan, dengan perintah agar terdakwa tetap ditahan 3. Menyatakan barang bukti berupa : - 1 (satu) buah buku nikah istri dengan No. Reg (Tetap dalam berkas perkara An. Hendri Syafrizal Als Hendri Bin Khairul). 4. Menghukum terdakwa HENDRI SYAFRIZAL ALS HENDRI BIN KHAIRUL membayar ongkos perkara sebesar Rp. 1000,- (seribu rupiah); Menimbang, bahwa atas tuntutan pidana Penuntut Umum tersebut, Terdakwa tidak mengajukan pembelaan secara tertulis akan tetapi hanya mohon keringanan hukuman ; Menimbang bahwa Terdakwa dihadapkan ke persidangan karena didakwa dengan dakwaan sebagai berikut : Primair : Bahwa ia terdakwa HENDRI SYAFRIZAL ALIAS HENDRI BIN KHAIRUL, pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekitar pukul Wib, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dibulan Oktober tahun 2013, bertempat di rumah terdakwa di Jalan A. Rahman Saleh Gg. Lembah Indah RT.001/RW. 002 Kelurahan Bangkinang Kabupaten Kampar atau setidak-tidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Bangkinang yang berwernang untuk mengadilinya, telah melakukan kekerasan fisik dalam lingkup rumah tangga sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 huruf a. Perbuatan mana dilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikut : Pada waktu dan tempat tersebut diatas, terdakwa yang saat itu tertidur diruang tengah rumah terdakwa, terbangun mendengar bunyi handpone milik terdakwa, selanjutnya saksi korban SAKSI KORBAN yang merupakan istri sah terdakwa dan masih terikat dalam perkawinan yang sah dengan terdakwa yang dinikahi oleh terdakwa pada tanggal 27 Maret 2001 berdasarkan buku nikah Nomor : 189/49/III/2001, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Meranti, terbangun juga dari tidurnya, lalu saksi korban SAKSI KORBAN yang saat itu tidur didalam kamarnya keluar dari kamar dan langsung berkata kepada terdakwa Telepone dari siapa bang, pasti dari Ita itu kan, terdakwa diam saja karena terdakwa takut ketahuan dimana Ita yang dimaksud oleh istri terdakwa tersebut adalah merupakan pacar terdakwa, karena terdakwa diam saja selanjutnya saksi korban merasa kesal dan berusaha merampas Hanphone yang dipegang terdakwa tersebut, merasa tidak terima terdakwa lalu mendorong tubuh saksi korban SAKSI KORBAN kelantai sehingga saksi korban SAKSI KORBAN terjatuh kelantai sambil terus berkata siapa yang menelpone abang tuh malam-malam begini, pasti Ita itu kan, Lalu terdakwa menjawab telepone dari kawan, karena merasa kesal dengan saksi korban

3 3 SAKSI KORBAN selanjutnya terdakwa bermaksud keluar rumah dengan mengendarai sepeda motor miliknya, namun didepan pintu rumah, saksi korban coba menghalangi terdakwa sambil berkata mau kemana abang lagi, karena terus dihalangi untuk keluar, terdakwa merasa kesal dan langsung menampar wajah saksi korban sebanyak 2 (dua) kali tepat mengenai bagian sudut mata saksi korban, selanjutnya saksi korban berteriak minta tolong dan saksi Rafles yang bertetangga dengan terdakwa datang dan berusaha melerai perkelahian antara saksi korban dengan terdakwa, dan ketika terdakwa akan meninggalkan saksi korban SAKSI KORBAN dengan sepeda motornya, saksi korban SAKSI KORBAN kembali menghalangi sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa akibatnya saksi korban terserempet oleh sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa yang mengakibatkan saksi korban mengalami luka lecet pada bagian paha dan lengan; Akibat perbuatan terdakwa tersebut, saksi korban mengalami luka sebagaimana hasil Visum Et Repertum Nomor : 445/RSUD/IV-1/VER /2013/1188 tanggal 19 Oktober 2013, dengan hasil pemeriksaan sebagai berikut : Kepala : Luka menurr berwarna kebiruan didahi kanan atas ukuran 3x2 cm Luka memar berwarna kebiruan disudut mata kanan ukuran 4x1 cm Luka memar berewarna kebiruan dibagian bawah mata kanan ukuran 4,5x2 cm Luka lecet dibagian kepala atas sebelah kiri ukuran 0,5x0,5 cm Pembengkakan dibagian pipi kanan ukuran 8x2 cm Leher Dada : Tidak ditemukankelainan Perut Punggung Anggota Gerak Atas : Terdapat pembengkakan ditangan bagian samping dekat Kelingking ukuran 2,5x1,5 crn Anggota Gerak Bawah : Luka memar berwarna kebiruan dipaha bagian dalam ukuran 5x1 cm Perbuatan Terdakwa memenuhi rumusan dan diancam pidana sebagaimana diatur dalam Pasal 44 Ayat (1) UU No.23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga. Subsidair: Bahwa ia terdakwa HENDRI SYAFRIZAL ALIAS HENDRI BIN KHAIRUL, pada waktu dan tempat sebagaimana dakwaan Primair diatas, telah melakukan kekerasan fisik dalam lingkup rumah tangga sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 huruf a yang tidak menimbulkan penyakit atau halangan untuk menjalankan pekerjaan atau kegiatannya sehari-hari. Perbuatan mana dilakukan oeh terdakwa dengan cara sebagai berikut :

4 4 Pada waktu dan tempat tersebut diatas, terdakwa yang saat itu tertidur diruang tengah rumah terdakwa, terbangun mendengar bunyi handpone milik terdakwa, selanjutnya saksi korban SAKSI KORBAN yang merupakan istri sah terdakwa dan masih terikat dalam perkawinan yang sah dengan terdakwa yang dinikahi oleh terdakwa pada tanggal 27 Maret 2001 berdasarkan buku nikah Nomor : 189/49/III/2001, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Meranti, terbangun juga dari tidurnya, lalu saksi korban SAKSI KORBAN yang saat itu tidur didalam kamarnya keluar dari kamar dan langsung berkata kepada terdakwa Telepone dari siapa bang, pasti dari Ita itu kan, terdakwa diam saja karena terdakwa takut ketahuan dimana Ita yang dimaksud oleh istri terdakwa tersebut adalah merupakan pacar terdakwa, karena terdakwa diam saja selanjutnya saksi korban merasa kesal dan berusaha merampas Hanphone yang dipegang terdakwa tersebut, merasa tidak terima terdakwa lalu mendorong tubuh saksi korban SAKSI KORBAN kelantai sehingga saksi korban SAKSI KORBAN terjatuh kelantai sambil terus berkata siapa yang menelpone abang tuh malam-malam begini, pasti Ita itu kan, Lalu terdakwa menjawab telepone dari kawan, karena merasa kesal dengan saksi korban SAKSI KORBAN selanjutnya terdakwa bermaksud keluar rumah dengan mengendarai sepeda motor miliknya, namun didepan pintu rumah, saksi korban coba menghalangi terdakwa sambil berkata mau kemana abang lagi, karena terus dihalangi untuk keluar, terdakwa merasa kesal dan langsung menampar wajah saksi korban sebanyak 2 (dua) kali tepat mengenai bagian sudut mata saksi korban, selanjutnya saksi korban berteriak minta tolong dan saksi Rafles yang bertetangga dengan terdakwa datang dan berusaha melerai perkelahian antara saksi korban dengan terdakwa, dan ketika terdakwa akan meninggalkan saksi korban SAKSI KORBAN dengan sepeda motornya, saksi korban SAKSI KORBAN kembali menghalangi sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa akibatnya saksi korban terserempet oleh sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa yang mengakibatkan saksi korban mengalami luka lecet pada bagian paha dan lengan; Akibat perbuatan terdakwa tersebut, saksi korban mengalami luka sebagaimana hasil Visum Et Repertum Nomor : 445/RSUD/IV-1/VER /2013/1188 tanggal 19 Oktober 2013, dengan hasil pemeriksaan sebagai berikut : Kepala : Luka menurr berwarna kebiruan didahi kanan atas ukuran 3x2 cm Luka memar berwarna kebiruan disudut mata kanan ukuran 4x1 cm Luka memar berewarna kebiruan dibagian bawah mata kanan ukuran 4,5x2 cm Luka lecet dibagian kepala atas sebelah kiri ukuran 0,5x0,5 cm Pembengkakan dibagian pipi kanan ukuran 8x2 cm Leher Dada : Tidak ditemukankelainan

5 5 Perut Punggung Anggota Gerak Atas : Terdapat pembengkakan ditangan bagian samping dekat Kelingking ukuran 2,5x1,5 crn Anggota Gerak Bawah : Luka memar berwarna kebiruan dipaha bagian dalam ukuran 5x1 cm Perbuatan Terdakwa memenuhi rumusan dan diancam pidana sebagaimana diatur dalam Pasal 44 Ayat (4) UU No.23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga. Menimbang bahwa atas dakwaan tersebut Terdakwa tidak mengajukan keberatan; Menimbang, bahwa dalam persidangan telah didengar keterangan saksi-saksi dibawah sumpah, yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut : 1. SAKSI KORBAN: - Bahwa saksi pernah memberikan keterangan di penyidikan dan keterangan yang diberikan adalah benar; - Bahwa terjadinya penganiayaan (KDRT) tersebut pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekira pukul wib di rumah korban di Jl. A. Rahman Saleh Gg.Lembah lndah RT 001 / 002 Kelurahan Bangkinang Kabupaten Kampar yang dilakukan oleh terdakwa Hendri terhadap saksi; - Bahwa Terdakwa adalah suami saksi. - Bahwa cara Terdakwa melakukan penganiayaan tersebut adalah dengan cara memukul helm ke mata sebelah kanan saksi sebanyak 1 (satu) kali dan mencakar kepala sebelah kiri saksi sebanyak 1 (satu) kali yang mana akibat kejadian tersebut mata sebelah kanan saksi mengalami bengkak dan kepala sebelah kiri tergores; - Bahwa alat yang digunakan terdakwa dalam penganiayaan tersebut adalah menggunakan helm warna putih. - Bahwa Terdakwa sudah sering melakukan kekerasan dalam rumah tangga kepada saksi dan sebelumnya pernah ada seorang perempuan yang bernama Ita datang ke rumah saksi dan semenjak itulah terdakwa dan saksi sering bertengkar; - Bahwa penyebab terdakwa melakukan penganiayaan (KDRT) tersebut karena merasa marah saat saksi merasa cemburu dan mengatakan kepada terdakwa telah berselingkuh dengan wanita lain; - Bahwa sebelum kejadian saksi mendengar HP terdakwa berbunyi kemudian korban menyuruh terdakwa untuk mengangkatnya namun terdakwa tidak memperdulikannya dan setelah saksi masuk kamar HP terdakwa berbunyi lagi dan terdakwa pun mengangkainya dengan membawa HP tersebut ke depan rumah dan saksi pun mengintip apa yang dilakukan terdakwa dan saksi mendengar terdakwa sedang

6 6 berbicara dengan perempuan sehingga membuat saksi merasa cemburu dan terdakwa pun marah sehingga terjadilah penganiayaan (KDRT) tersebut; - Bahwa saksi dan terdakwa sudah menikah selama lebih kurang 12 (dua belas) tahun dan telah dikaruniai2 (dua) orang anak; - Bahwa keseharian saksi adalah tinggai di rumah menjaga anak-anak sedangkan terdakwa kerja menjadi juru parkir di Ramayana Bangkinang. - Bahwa akibat penganiayaan tersebut tidak menyebabkan penghalang bagi saksi untuk aktifitas sehari-hari dan tidak sempat dirawat di rumah sakit; Atas keterangan saksi tersebut Terdakwa membenarkannya dan tidak keberatan; 2. Rafles Bin Zainudin Als Rafles: - Bahwa saksi pernah memberikan keterangan di penyidikan dan keterangan yang diberikan adalah benar; - Bahwa terjadinya penganiayaan (KDRT) tersebut pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekira pukul wib di Jl. Setapak RT 01 /06 Desa Kumantan Kecamatan Bangkinang Kabupaten Kampar; - Bahwa yang melakukan penganiayaan tersebut adalah terdakwa Hendri terhadap korban SAKSI KORBAN. - Bahwa saksi melihat dan mendengar langsung kejadian tersebut dan selain saksi yang berada di tempat kejadian adalah anak dari pasangan suami istri dari terdakwa Hendri dan korban Madinda yang saksi tidak ingat lagi namanya; - Bahwa saksi tidak melihat perlakuan kekerasan fisik yang terjadi pada saat pertengkaran cekcok mulut antara terdakwa dan korban. - Bahwa saksi tidak melihat bekas perlakuan kekerasan fisik pada tubuh korban. - Bahwa saksi tidak mengetahui apakah pada saat terdakwa melakukan penganiayaan tersebut menggunakan alat atau tidak. - Bahwa terdakwa dan korban sudah 2 (dua) kali ribut ; Atas keterangan saksi tersebut Terdakwa membenarkannya dan tidak keberatan; 3. Agus Indra Saputra Bin Hendri Syafrizal: - Bahwa saksi pernah memberikan keterangan di penyidikan dan keterangan yang diberikan adalah benar; - Bahwa terjadinya penganiayaan (KDRT) tersebut pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekira pukul wib di Jl. A. Rahman Saleh Kecamatan Bangkinang Kabupaten Kampar. - Bahwa yang melakukan penganiayaan tersebut adalah ayah kandung saksi yaitu terdakwa terdakwa Hendri terhadap ibu kandung saksi yaitu korban SAKSI KORBAN. - Bahwa saksi melihat langsung terjadinya penganiayaan tersebut; - Bahwa alat yang digunakan terdakwa dalam melakukan penganiayaan tersebut adalah menggunakan helm dan tangan untuk memukul mata sebelah kanan dan menggunakan

7 7 kaki untuk menendang kaki korban dan mengenai kaki sebelah kiri.. Bahwa benar terdakwa sudah sering melakukan penganiayaan terhadap korban. - Bahwa penyebab terdakwa melakukan penganiayaan tersebut karena terdakwa menjalin hubungan pacaran dengan perempuan lain. - Bahwa akibat penganiayaan tersebut korban mengalami bengkak mata sebelah kanan dan lebam paha kaki sebelah kiri; Atas keterangan saksi tersebut Terdakwa membenarkannya dan tidak keberatan; Menimbang, bahwa selanjutnya telah pula didengar keterangan Terdakwa yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut : - Bahwa Terdakwa pernah memberikan keterangan di penyidikan dan keterangan yang diberikan adalah benar; - Bahwa terdakwa melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekira pukul wib di rumah terdakwa di Jl. A.Rahman Saleh Gg Lembah Indah Rt 001 Rw 002 Kel. Bangkinang Kecamatan Bangkinang Kabupaten Kampar; - Bahwa terdakwa melakukan penganiayaan tersebut kepada korban SAKSI KORBAN. - Bahwa antara terdakwa dan korban adalah pasangan suami istri yang syah menurut hukum dan Undang-undang yang berlaku di Negara lndonesia dan terdakwa memiliki Buku nikah suami istri yang berdasarkan Akta Nikah Reg yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Tebing Tinggi Kab. Meranti tanggal 27 Maret 2001; - Bahwa cara terdakwa melakukan penganiayaan tersebut adalah dengan memukul wajah korban tepatnya pada mata sebelah kanan korban dengan menggunakan tangan kanan terdakwa sebanyak 1 (satu) kali dan mendorongkan sepeda motor yang terdakwa bawa kepada korban sehingga korban terjatuh ke jalan di depan rumah tempat tinggal terdakwa; - Bahwa terdakwa tidak ada menggunakan alat dalam melakukan penganiayaan tersebut; - Bahwa penyebab sehingga terdakwa melakukan penganiayaan tersebut adalah karena terdakwa emosi saat korban menanyakan siapa orag yang telah menelfon terdakwa pada malam hari saat kejadian tersebut dan korban mencoba merampas HP milik terdakwa; - Bahwa terdakwa tidak memberikan HP terdakwa kepada korban karena takut ketahuan oleh korban yang menelfon terdakwa pada malam kejadian tersebut adalah sdri. Ita. - Bahwa hubungan terdakwa dengan Sdri. Ita adalah pacaran dan sudah lebih kurang 7 (tujuh) bulan; - Bahwa korban mengetahui hubungan terdakwa tersebut dan terdakwa sudah memperkenalkan sdri.ita kepada korban karena terdakwa pernah membawa sdri. Ita bertamu ke rumah terdakwa; - Bahwa yang berada ditempat kejadian adalah anak terdakwa yaitu Syafi'i, Agus dan Pak RT Sdr. Rafles; - Bahwa akibat penganiayaan tersebut mata korban mengalami luka memar;

8 8 Menimbang, bahwa di persidangan telah dibacakan hasil Visum Et Repertum Nomor : 445/RSUD/IV-1/VER /2013/1188 tanggal 19 Oktober 2013, dengan hasil pemeriksaan sebagai berikut : Kepala : Luka menurr berwarna kebiruan didahi kanan atas ukuran 3x2 cm Luka memar berwarna kebiruan disudut mata kanan ukuran 4x1 cm Luka memar berewarna kebiruan dibagian bawah mata kanan ukuran 4,5x2 cm Luka lecet dibagian kepala atas sebelah kiri ukuran 0,5x0,5 cm Pembengkakan dibagian pipi kanan ukuran 8x2 cm Leher Dada : Tidak ditemukankelainan Perut Punggung Anggota Gerak Atas : Terdapat pembengkakan ditangan bagian samping dekat Kelingking ukuran 2,5x1,5 crn Anggota Gerak Bawah : Luka memar berwarna kebiruan dipaha bagian dalam ukuran 5x1 cm Menimbang, bahwa selain itu oleh Penuntut Umum juga telah diajukan barang bukti berupa : - 1 (satu) buah Buku Nikah Istri dengan Nomor Reg ; barang bukti tersebut telah disita secara sah menurut hukum, ketika diperlihatkan barang bukti tersebut diakui dan dibenarkan oleh saksi-saksi maupun Terdakwa; Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi, keterangan Terdakwa dan barang bukti yang satu dengan lainnya saling bersesuaian, maka diperoleh fakta hukum sebagai berikut : - Bahwa Terdakwa dan saksi korban SAKSI KORBAN merupakan suami istri yang menikah pada tanggal 27 Maret 2001 berdasarkan buku nikah Nomor : 189/49/III/2001, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Meranti; - Bahwa pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekitar pukul Wib ketika Terdakwa yang saat itu tertidur diruang tengah rumah terdakwa yang berada di Jalan A. Rahman Saleh Gg. Lembah Indah RT.001/RW. 002 Kelurahan Bangkinang Kabupaten Kampar, terbangun mendengar bunyi handpone milik terdakwa, selanjutnya saksi korban SAKSI KORBAN yang merupakan istri sah terdakwa terbangun juga dari tidurnya, lalu saksi korban SAKSI KORBAN yang saat itu tidur didalam kamarnya keluar dari kamar dan langsung berkata kepada terdakwa Telepone dari siapa bang, pasti dari Ita itu kan,

9 9 terdakwa diam saja karena terdakwa takut ketahuan dimana Ita yang dimaksud oleh istri terdakwa tersebut adalah merupakan pacar terdakwa; - Bahwa karena terdakwa diam saja selanjutnya saksi korban merasa kesal dan berusaha merampas Hanphone yang dipegang terdakwa tersebut, merasa tidak terima terdakwa lalu mendorong tubuh saksi korban SAKSI KORBAN kelantai sehingga saksi korban SAKSI KORBAN terjatuh kelantai sambil terus berkata siapa yang menelpone abang tuh malam-malam begini, pasti Ita itu kan, Lalu terdakwa menjawab telepone dari kawan, karena merasa kesal dengan saksi korban SAKSI KORBAN selanjutnya terdakwa bermaksud keluar rumah dengan mengendarai sepeda motor miliknya, namun didepan pintu rumah, saksi korban coba menghalangi terdakwa sambil berkata mau kemana abang lagi, karena terus dihalangi untuk keluar, terdakwa merasa kesal dan langsung menampar wajah saksi korban sebanyak 2 (dua) kali tepat mengenai bagian sudut mata saksi korban, selanjutnya saksi korban berteriak minta tolong dan saksi Rafles yang bertetangga dengan terdakwa datang dan berusaha melerai perkelahian antara saksi korban dengan terdakwa; - Bahwa ketika terdakwa akan meninggalkan saksi korban SAKSI KORBAN dengan sepeda motornya, saksi korban SAKSI KORBAN kembali menghalangi sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa akibatnya saksi korban terserempet oleh sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa yang mengakibatkan saksi korban mengalami luka lecet pada bagian paha dan lengan sebagaimana hasil sebagaimana hasil Visum Et Repertum Nomor : 445/RSUD/IV-1/VER /2013/1188 tanggal 19 Oktober 2013; Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis akan mempertimbangkan apakah berdasarkan fakta-fakta hukum tersebut diatas, Terdakwa dapat dinyatakan telah melakukan tindak pidana yang didakwakan kepadanya; Menimbang, bahwa Dakwaan Penuntut Umum disusun secara Subsidaritas, dengan arti kata, Majelis Hakim terlebih dahulu akan mempertimbangkan dakwaan Primair. Apabila dakwaan Primair terbukti, maka dakwaan selanjutnya tidak perlu dipertimbangkan lagi. Tetapi, apabila dakwaan Primair tidak terbukti, maka Majelis Hakim akan mempertimbangkan dakwaan selanjutnya; Menimbang, bahwa Terdakwa didakwa oleh Penuntut Umum dalam dakwaan Primair melanggar Pasal 44 Ayat (1) UU No.23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga, yang unsur-unsurnya antara lain: 1. Setiap orang; 2. Yang melakukan perbuatan kekerasan fisik dalam lingkup rumah tangga Ad.1 Unsur setiap orang; Menimbang, bahwa setiap orang disini adalah barang siapa atau pribadi yang merupakan subyek hukum yang melakukan suatu perbuatan pidana yang dapat diminta pertanggungjawabannya atas segala tindakannya;

10 10 Menimbang, bahwa berdasarkan fakta yang terungkap dipersidangan yaitu dari keterangan saksi-saksi dan keterangan Terdakwa sendiri, bahwa Terdakwa HENDRI SYAFRIZAL ALIAS HENDRI BIN KHAIRUL adalah orang sebagaimana tersebut dalam identitas surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum, dimana selama proses persidangan Terdakwa mampu pula menjawab dengan baik setiap pertanyaan yang diajukan kepadanya, sehingga Majelis Hakim berpendapat unsur Setiap Orang telah terpenuhi; Ad.2 Unsur Yang melakukan perbuatan kekerasan fisik dalam lingkup rumah tangga Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan kekerasan fisik menurut Pasal 6 UU Nomor 23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam rumah Tangga, yaitu perbuatan yang mengakibatkan rasa sakit, jatuh sakit atau luka berat. Selanjutnya, menurut Pasal 2 Ayat (1) nya menegaskan bahwa lingkup rumah tangga meliputi : a. suami, isteri, dan anak; b. orang-orang yang mempunyai hubungan keluarga dengan orang sebagaimana maksud pada huruf a karena hubungan darah, perkawinan, persusuan, pengasuhan, dan perwalian, yang menetap dalam rumah tangga; dan/atau c. orang yang bekerja membantu rumah tangga dan menetap dalam rumah tangga tersebut; Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi dan terdakwa, serta dihubungkan dengan bukti surat dan barang bukti di persidangan, terungkap bahwa pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013 sekitar pukul Wib ketika Terdakwa yang saat itu tertidur diruang tengah rumah terdakwa yang berada di Jalan A. Rahman Saleh Gg. Lembah Indah RT.001/RW. 002 Kelurahan Bangkinang Kabupaten Kampar, terbangun mendengar bunyi handpone milik terdakwa, selanjutnya saksi korban SAKSI KORBAN yang merupakan istri sah terdakwa terbangun juga dari tidurnya, lalu saksi korban SAKSI KORBAN yang saat itu tidur didalam kamarnya keluar dari kamar dan langsung berkata kepada terdakwa Telepone dari siapa bang, pasti dari Ita itu kan, terdakwa diam saja karena terdakwa takut ketahuan dimana Ita yang dimaksud oleh istri terdakwa tersebut adalah merupakan pacar terdakwa dan karena terdakwa diam saja selanjutnya saksi korban merasa kesal dan berusaha merampas Hanphone yang dipegang terdakwa tersebut, merasa tidak terima terdakwa lalu mendorong tubuh saksi korban SAKSI KORBAN kelantai sehingga saksi korban SAKSI KORBAN terjatuh kelantai sambil terus berkata siapa yang menelpone abang tuh malam-malam begini, pasti Ita itu kan, Lalu terdakwa menjawab telepone dari kawan, karena merasa kesal dengan saksi korban SAKSI KORBAN selanjutnya terdakwa bermaksud keluar rumah dengan mengendarai sepeda motor miliknya, namun didepan pintu rumah, saksi korban coba menghalangi terdakwa sambil berkata mau kemana abang lagi, karena terus dihalangi untuk keluar, terdakwa merasa kesal dan langsung menampar wajah saksi korban sebanyak 2 (dua) kali tepat mengenai bagian sudut mata saksi korban, selanjutnya saksi korban berteriak minta tolong dan saksi Rafles yang

11 11 bertetangga dengan terdakwa datang dan berusaha melerai perkelahian antara saksi korban dengan terdakwa; Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi dan terdakwa, serta dihubungkan dengan bukti surat dan barang bukti di persidangan, terungkap bahwa ketika terdakwa akan meninggalkan saksi korban SAKSI KORBAN dengan sepeda motornya, saksi korban SAKSI KORBAN kembali menghalangi sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa akibatnya saksi korban terserempet oleh sepeda motor yang dikemudikan oleh terdakwa yang mengakibatkan saksi korban mengalami luka lecet pada bagian paha dan lengan sebagaimana hasil sebagaimana hasil Visum Et Repertum Nomor : 445/RSUD/IV- 1/VER /2013/1188 tanggal 19 Oktober 2013; Menimbang, bahwa Terdakwa dan saksi korban SAKSI KORBAN merupakan suami istri yang menikah pada tanggal 27 Maret 2001 berdasarkan buku nikah Nomor : 189/49/III/2001, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Meranti, sehingga dengan demikian unsur Ad.2 telah terpenuhi; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, unsur ini telah terpenuhi ; Menimbang, bahwa karena semua unsur pasal yang didakwakan kepada Terdakwa telah terpenuhi, maka Terdakwa terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana kejahatan seperti dalam dakwaan Primair tersebut; Menimbang, bahwa dari kenyataan yang diperoleh selama persidangan dalam perkara ini, Majelis Hakim tidak menemukan hal-hal yang dapat melepaskan Terdakwa dari pertanggung jawaban pidana, baik sebagai alasan pembenar dan atau alasan pemaaf, oleh karenanya Majelis Hakim berkesimpulan bahwa perbuatan yang dilakukan Terdakwa harus dipertanggung jawabkan kepadanya; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab, maka Terdakwa harus dinyatakan bersalah atas tindak pidana yang didakwakan terhadap diri Terdakwa oleh karena itu harus dijatuhi pidana ; Menimbang, bahwa mengenai masa pidana yang akan dijatuhkan pada Terdakwa, Majelis Hakim melakukan pendekatan pada tujuan hukum pidana, dimana penjatuhan pidana tidak hanya bertujuan menjaga ketertiban umum dengan murni menjatuhkan pidana (punishment) atas dasar pembalasan dendam semata-mata, namun penjatuhan pidana kepada seseorang harus pula bertujuan untuk mendidik, memperbaiki, membimbing orang-orang yang melakukan kejahatan agar menjadi orang yang baik tabiatnya sehingga bermanfaat bagi masyarakat, dimana Majelis Hakim melakukan pembatasan dengan mengacu pada perbuatan seseorang yang didakwa melakukan tindak pidana, oleh karenanya berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, Majelis Hakim akan menjatuhkan pidana yang dapat mencerminkan rasa keadilan (uitdrukking van de gerechtegheid) yang tidak hanya bersifat pembalasan dendam semata-mata namun harus pula bersifat pembinaan ;

12 12 Menimbang, bahwa disamping itu, berkaitan pula dengan penjatuhan pidana kepada Terdakwa, maka akan dipertimbangkan hal-hal yang memberatkan dan meringankan Terdakwa yaitu: Hal-hal yang memberatkan : - Perbuatan Terdakwa mengakibatkan korban luka Hal-hal yang meringankan : - Terdakwa bersikap sopan dalam persidangan; - Terdakwa belum pernah dihukum ; Menimbang, bahwa dalam perkara ini, terhadap diri Terdakwa telah dilakukan penahanan, maka masa penahanan tersebut haruslah dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa ditahan dan penahanan terhadap diri Terdakwa dilandasi alasan yang cukup, maka perlu ditetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan; Menimbang, bahwa mengenai barang bukti berupa : - 1 (satu) buah Buku Nikah Istri dengan Nomor Re ; maka statusnya akan ditentukan kemudian sebagai tersebut dalam amar putusan di bawah ini; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dipidana, maka Terdakwa harus dibebankan membayar biaya perkara yang besarnya akan ditentukan sebagaimana tersebut dalam amar putusan ini; Mengingat Pasal 44 Ayat (1) Undang-Undang Republik lndonssia Nomor : 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga, Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana serta ketentuan hukum lainnya yang berhubungan dengan perkara ini; MENGADILI 1. Menyatakan Terdakwa HENDRI SYAFRIZAL Als HENDRI Bin KHAIRUL telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Kekerasan Fisik Dalam Lingkup Rumah Tangga ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 9 (sembilan) bulan; 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan; 5. Menetapkan agar barang bukti berupa : - 1 (satu) buah Buku Nikah Istri dengan Nomor Re Tetap dalam berkas perkara atas nama Hendri Syafrizal Als Hendri Bin Khairul; 6. Membebani Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp.5.000, (lima ribu rupiah);

13 13 Demikian diputus dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Bangkinang pada hari SENIN tanggal 17 FEBRUARI 2014 oleh ARIE ANDHIKA.A,SH,MH selaku Ketua Majelis, ANGGALANTON B MANALU,SH,MH dan HENDRA HUTABARAT,SH masing-masing selaku Hakim-Hakim Anggota, Putusan tersebut diucapkan dalam persidangan yang terbuka untuk umum pada hari KAMIS tanggal 20 FEBRUARI 2014 oleh Hakim Ketua Majelis tersebut, dengan didampingi Hakim-Hakim Anggota, dibantu oleh MHD.MASNUR,SH sebagai Panitera Pengganti, dengan dihadiri oleh SRI HARIYATI,SH Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri Bangkinang dan dihadapan Terdakwa; HAKIM-HAKIM ANGGOTA, KETUA MAJELIS, ANGGALANTON B MANALU,SH,MH ARIE ANDHIKA.A, SH, MH HENDRA HUTABARAT,SH PANITERA PENGGANTI, MHD.MASNUR,SH

P U T U S A N No. 263/Pid.B/2013/PN.BJ. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N No. 263/Pid.B/2013/PN.BJ. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N No. 263/Pid.B/2013/PN.BJ. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Negeri Binjai yang memeriksa dan mengadili perkara perkara pidana dalam tingkat pertama dengan acara
