BAB I PENDAHULUAN. lama semakin pesat. Seiring dengan itu konsumsi daya listrik pun semakin besar.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. lama semakin pesat. Seiring dengan itu konsumsi daya listrik pun semakin besar."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan pembangunan gedung bertingkat di Indonesia semakin lama semakin pesat. Seiring dengan itu konsumsi daya listrik pun semakin besar. Konsumsi daya listrik pada gedung bertingkat digunakan untuk melayani bebanbeban seperti Lampu TL, AC, Televisi, Peralatan Tata Suara, Komputer, UPS, Pompa Listrik, dan lain sebagainya. Dari beban beban tersebut banyak menimbulkan beban induktif yang mengakibatkan faktor daya pada sistem distribusi listrik menjadi rendah. Faktor daya rendah berakibat pada kerugian energi, baik rugi-rugi dari timbulnya daya reaktif maupun rugi-rugi pada kabel dan peralatan lainnya akibat arus listrik yang meningkat. Salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan memasang Kapasitor Bank. Kapasitor Bank ini bisa mengurangi daya reaktif dan menurunkan arus listrik pada kabel distribusi. Namun sistem kapasitor bank sangat rentan meledak manakala salah dalam perhitungan dan sistem pemasangannya. Oleh karena itu, maka dalam pembuatan kapasitor bank ini sangat diperlukan perhitungan dan perencanaan yang matang untuk menghindari resiko meledak yang dapat membakar gedung dan membahayakan harta benda dan manusia.

2 2 Dalam perencanaan kapasitor bank, yang pertama diperhatikan adalah perhitungan beban aktual. Beban aktual ini perlu dihitung agar pemasangan kapasitor bank ini lebih handal dan ekonomis. Pertimbangan yang kedua adalah tipe beban, yaitu apakah beban beban yang ada akan menimbulkan harmonisa tinggi atau tidak. Jika salah pilih tipe kapasitor yang kaitannya dengan ketahanan terhadap harmonisa maka kapasitor bank tersebut akan rentan terjadi meledak. Bukan itu saja yang perlu diperhitungkan, komponen lain seperti proteksi, kontaktor, kabel dan lain sebagainya, juga harus dihitung sesuai dengan bebannya. Beberapa kasus kapasitor bank meledak akibat dari koneksi kabel ke kapasitor terbakar. Berdasarkan uraian tersebut maka disusun tugas akhir ini dengan judul : ANALISA SISTEM INSTALASI KAPASITOR BANK PADA GEDUNG UNIVERSITAS PROF. DR. MOESTOPO FAKULTAS FIKOM Rumusan Masalah Masalah yang akan dibahas pada penelitian ini adalah : 1. Bagaimana membuat perhitungan kapasitor bank yang handal, ekonomis dan aman? 2. Apakah resiko jika kapasitor bank dipasang menjadi satu dengan LVMDB?

3 Batasan Permasalahan Mengingat pembahasan tentang faktor daya (cos φ) sangat luas, maka pada tugas akhir ini hanya membahas mengenai : 1. Perhitungan kapasitas kapasitor bank. 2. Sistem instalasi kapasitor bank. 3. Sistem pemasangan kapasitor bank Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian tugas akhir ini adalah : 1. Mengevaluasi kapasitas kapasitor bank yang digunakan pada gedung Universitas Prof. DR. Moestopo Fakultas Fikom. 2. Mengevaluasi lokasi pemasangan kapasitor bank pada instalasi gedung Universitas Prof. DR. Moestopo Fakultas Fikom. 3. Memberi rekomendasi atas hasil evaluasi kapasitor bank Universitas Prof. DR. Moestopo Fakultas Fikom Metode Penelitian Metodologi penelitian digunakan sebagai pedoman dalam menyelesaikan tugas akhir, sehingga dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah dan dapat mempermudah perbaikan dan pengembangan penelitian berikutnya. Dibawah ini merupakan uraian setiap langkah-langkah secara umum dalam bagan metodologi penelitian :

4 4 Observasi awal Pada tahap ini dilakukan studi pendahuluan yang mencakup pengenalan tempat penelitian secara umum, permasalahan yang dihadapi, identifikasi permasalahan yang dikembangkan. Setelah dilakukannya observasi awal maka akan diperoleh gambaran dan identifikasi masalah yang ada, yang kemudian dikembangkan dan difokuskan dalam target rumusan masalah yang spesifik. Studi Pustaka Kegiatan ini dilakukan untuk mendapatkan landasan kerangka berfikir dalam penelitian yang dilakukan. Sumber referensi didapatkan dari buku, jurnal, artikel dan laporan tugas akhir jurusan teknik elektro Perumusan Masalah Langkah selanjutnya adalah penyusunan perumusan masalah sesuai data penelitian yang diperoleh dari hasil observasi awal. Pada tahap ini dilakukan pengidentifikasian permasalahan yang dihadapi. Penetapan Tujuan Pada langkah ini dilakukan penetapan tujuan yang merupakan lanjutan dari langkah perumusan masalah. Penelitian yang dilakukan harus mempunyai tujuan yang jelas sesuai dengan permasalahan yang dihadapi perusahaan. Pengumpulan data Pengumpulan data dilakukan dengan berbagai cara yaitu dengan menggunakan metode-metode sebagai berikut :

5 5 Pengamatan/observasi langsung, dari hasil pengamatan terhadap kejadian nyata di lapangan, termasuk pengambilan data dalam suatu periode tertentu Wawancara awal dengan berbagai pihak unit kerja di lapangan, termasuk dengan manajer dan karyawan, Studi Literatur, berdasarkan pengetahuan dan informasi yang didapat dari buku-buku, artikel-artikel, majalah, perpustakaan dan Internet Sistematika Penulisan Sistematika penulisan Analisa Sistem Instalasi Kapasitor Bank Pada Gedung Universitas Prof. DR. Moestopo Fakultas Fikom terdiri atas beberapa bab, antara lain: BAB I Pendahuluan Merupakan bab yang berisikan tentang latar belakang masalah, tujuan penelitian, batasan masalah, metode penelitian, dan sistematika penulisan tugas akhir. BAB II Landasan Teori Merupakan bab tinjauan pustaka yang berisi teori dasar tentang cos φ (faktor daya), pengaruh cos φ (faktor daya) rendah, menaikkan cos φ (faktor daya), jenis-jenis dan masa pakai kapasitor. BAB III Data Beban Listrik Dan Kapasitor Bank Merupakan bab yang membahas mengenai pengumpulan data, serta langkah-langkah penelitian.

6 6 BAB IV Analisa Beban Listrik Dan Pemasangan Kapasitor Bank Merupakan bab yang membahas tentang analisa permasalahan pada kapasitor bank serta pemecahan analisis data yang diperoleh. BAB V Kesimpulan dan Saran Merupakan kesimpulan dari penulisan tugas akhir ini serta saransaran yang perlu dipertimbangkan lebih lanjut.

Politeknik Negeri Sriwijaya

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tenaga listrik diperlukan sebagai sumber energi untuk pengoperasian berbagai peralatan yang dibutuhkan di suatu gedung. Salah satu pemanfaatan sumber listrik pada gedung
