Jurusan Agronomi Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta 57126

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Jurusan Agronomi Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta 57126"

Transkripsi

1 PENGARUH MACAM DAN DOSIS PUPUK ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN SAMBILOTO (Andrographis paniculata Ness.) The Influence of Kind and Dose of Manure in Relation to Creat Growth and Yield (Andrographis paniculata Ness.) Bambang Pujiasmanto i, Pratignya Sunu, Toeranto, dan Ali Imron Jurusan Agronomi Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta ABSTRACT Creat were medicine plant which have great potential as raw materials of traditional medicine. Raw materials of Creat usually taken from native environment. The supply of creat s raw materials which taken from original habitat give discontinued outcomes and cause its extinction. The appropriately agronomic production technique was expected to give better quality of medicinal plant s raw materials. This research aimed to study kind and dose of manure for growth and outcomes of Creat. The research was conducted on October 2007 until January 2008 at Donoyudan Village, Kalijambe, Sragen. This research was arranged factorial in Completely Randomized Design (CRD). Which consist of two treatment factors and three replications. The first factor was the kind of manure, there were cow, goat and chicken manure. Second factor was dose of manure, consist of g/plant, g/plant and g/plant. The research variables were the plant height, number of leaves, number of primary branch, fresh and dry weight of roots and shoots, and chlorophyll content. The research data were analyzed by F test in 5% level and continue by DMRT in 5% level, if the treatment were significant. The result of research showed that there was an interaction between kind and dose of manure, which were the number of primary branch, fresh weight of root, dry weight of shoot and root dry weight. Kind of manure showed that g/plant of chicken able to increase the chlorophyll content, root fresh weight shoot dry weight and root dry weight. Keywords: Andrographis paniculata Nees., dose, manure i Korespondensi: bpmanto@yahoo.com PENDAHULUAN Peningkatan taraf kesehatan masyarakat menuntut ketersediaan obat termasuk obat tradisional dalam jumlah memadai. Pengembangan Sambiloto (Andrographis paniculata Ness) terutama dalam industri obat mempunyai prospek cerah mengingat simplisia tanaman ini berkhasiat banyak dan tinggi permintaan pasar dalam maupun luar negeri. Sambiloto (Andrographis paniculata Ness) merupakan tanaman perdu yang tumbuh tegak ketinggiannya antara 40 sampai 90 cm dan memiliki banyak percabangan. Tanaman ini memiliki buah yang berbentuk jorong dengan ujung yang tajam. Sambiloto bisa ditemui di hampir seluruh wilayah Indonesia. Daun sambiloto berbentuk lanset, tepi daun rata, penampang melintang, dengan letak saling berhadapan. (Anonim, 2003). Telah diketahui bahwa tanaman membutuhkan unsur hara dalam pertumbuhannya. Pemupukan merupakan penambahan unsur hara yang ada di dalam tanah sehigga jumlah keseluruhanya tepat dan cukup untuk pertumbuhan tanaman (Rinsema, 1983). Pada prinsipnya pemberian untuk tanaman obat dianjurkan berasal dari bahan alami ( organik) Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)

2 seperti kandang dan kompos, selain menambah unsur hara dalam tanah karena mengandung unsur hara yang lengkap, pemupukan dengan kandang atau organik akan mencegah timbulnya residu dan menjaga kestabilan unsur hara di dalam tanah. Hal ini berbeda dengan kimia ( anorganik) yang cepat diserap oleh tanaman tetapi diduga bisa berefek farmakologis (Winarto, 2003). Namun pemupukan atau pemberian nutrisi saja tidak cukup tanpa mengetahui banyaknya kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan tanaman. Untuk itu perlu diketahui dosis yang tepat sehingga pertumbuhan dan perkembangan tanaman memberikan hasil yang baik. Atas dasar hal di atas maka penelitian ini akan mengkaji sejauh mana pengaruh pemberian macam organik diberbagai dosis terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman sambiloto (Andrographis paniculata Ness). BAHAN DAN METODE Penelitian dilaksanakan di Desa Donoyudan Kecamatan Kalijambe, Kabupaten Sragen, Dengan ketinggian tempat 100 mdpl. Analisis hasil panen dilaksanakan di laboratorium Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penelitian dilaksanakan pada bulan Oktober 2007 sampai Januari Bahan yang digunakan antara lain : Bibit tanaman sambiloto (Andrographis paniculata Ness), Tanah, Pupuk Organik ( kandang sapi, ayam dan kambing ), Polybag, Kertas label, Air, serta Ajir bambu. Sedangkan alat yang digunakan antara lain : Alat tulis, Penggaris/mistar, Timbangan digital, Oven, Cangkul, Kamera, Kalkulator dan klorofil meter. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) yang disusun secara faktorial terdiri dua faktor Dan setiap faktor menggunakan tiga kali ulangan, setiap unit terdiri dari 1 tanaman. Faktor pertama adalah macam kandang organik. terdiri dari 3 taraf, yaitu: kandang sapi, kandang kambing, kandang ayam dan faktor kedua adalah dosis kandang organik. terdiri dari 3 taraf, yaitu: dosis gram/tanaman, dosis gram/tanaman, dosis gram/tanaman dengan ulangan 3 kali. Pelaksanaan penelitian meliputi : persiapan media tanam, persiapan, pemeliharaan, serta pemanenan. Variabel Pengamatan antara lain : Tinggi tanaman, Jumlah daun, Jumlah, cabang primer, Berat segar tajuk dan akar, Berat kering tajuk dan akar, Kadar klorofil. Data yang diperoleh dari penelitian ini dianalisis dengan uji F 5%. Jika yang diberikan berpengaruh nyata terhadap variabel yang diukur maka analisis dilanjutkan dengan Uji Perbandingan Berganda Duncan (DMRT) pada taraf 5 %. HASIL DAN PEMBAHASAN Tinggi Tanaman (cm) Pada penelitian ini, macam kandang berpengaruh nyata terhadap purata tinggi tanaman sambiloto. Sedangkan dosis tidak berpengaruh nyata terhadap tinggi tanaman. Hal ini menyebabkan tidak ada interaksi antara macam kandang dengan dosis kandang. Pertambahan tinggi tanaman Sambiloto pada berbagai kombinasi antara macam dan dosis pemupukan cenderung sama satu dengan yang lain. Pola yang terbentuk menunjukkan bahwa tinggi tanaman Sambiloto cenderung semakin meningkat hingga minggu ke 10, kemudian penambahan tinggi tanaman mengalami pelambatan hingga minggu ke 14 (Gambar 1). Hasil uji DMRT 5% pada Tabel 1 menunjukkan bahwa tanaman sambiloto yang diberikan kandang 82 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)2009

3 Gambar 1. Pengaruh berbagai macam dan dosis kandang terhadap tinggi tanaman Sambiloto hingga 14 MST ayam menghasilkan tanaman yang lebih tinggi dibandingkan dengan tanaman sambiloto dengan kandang sapi maupun kambing. Hal ini disebabkan karena kandang ayam memiliki kandungan unsur hara yang lebih tinggi, khususnya nitrogen. Tabel 1. Hasil DMRT 5% pengaruh macam kandang terhadap tinggi tanamann sambiloto Macam Pupuk Purata Tinggi Tanamann (cm) 56,40b 58,46ab 60,53a sama menunjukkann tidak berbeda Hasil uji DMRT 5% Tabel 2 menunjukkan bahwa pada dosis kandang sapi, kandang kambing dan kandang ayam tidak berbeda nyata. Namun dari hasil analisis diketahui bahwa pada dosis gram/tanaman memberikan purata yang paling tinggi. Hal ini diduga karena unsur hara yang tersedia dalam tanah cukup untuk mendukung pertambahan tinggi tanaman. Dengan demikian dosis kandang menjadi tidak berpengaruh karena tanaman hanyaa menyerap hara sebanyak dibutuhkan saja. yang Tabel 2. Hasil DMRT 5% pengaruh dosis kandang terhadap tinggi tanaman sambiloto Dosis Purata Tinggi Tanaman (gram/tanaman) (cm) 59,22a 58,68a 57,48a Jumlah Daun (helai) Daun secara umum merupakan organ penghasil fotosintat utama. Pengamatan jumlah daun sangat diperlukan sebagai salah satu indikator pertumbuhan yang dapat menjelaskan proses pertumbuhan tanaman. (Sitompul dan Guritno, 1995). Penambahan jumlah daun tanaman Sambiloto padaa berbagai kombinasi antara macam dan dosis pemupukan cenderung sama satu dengan yang lain. Pola yang terbentuk menunjukkan bahwaa pada awal awal minggu bertambah secaraa bertahap dan berlangsung relatif lambat, kemudian jumlah daun bertambah secaraa signifikan pada akhir minggu ke 14 (Gambar 2). Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)

4 Gambar 2. Pengaruh berbagai macam dan dosis kandang terhadap jumlah daun tanaman Sambiloto hingga 14 MST Dari hasil uji DMRT 5% pada Tabel 3 menunjukkan bahwa kandang ayam menghasilkan jumlah daun terbanyak dengan purata 388,45. kandang kambing memberikan purata yang lebih banyak dibandingkan dengan kandang sapi. Tabel 3. Hasil DMRT 5% pengaruh macam kandang terhadap jumlah daun tanaman sambiloto umur 14 MST Macam Pupuk Purata Jumlah Daun (helai) 291,18c 333,82b 388,45a Keterangan: Nilai yang diikuti dengann huruf yang nyata padaa DMRT taraf 5% Tabel 4. Hasil DMRT 5% pengaruh dosis kandang terhadap jumlah daun tanaman sambilotoo umur 14 MST Dosis (gram/tanaman) Purata Jumlah Daun (helai) 296,67b 357,76a 359,02a Keterangann : Nilai yang diikuti dengann huruf yang nyata padaa DMRT taraf 5% Dari Tabel 4 diketahui bahwa pada pemberian dosis kandang gram/tanaman menghasilkan purata jumlah daun terbanyak. Hal tersebut karena kandungan Nitrogen yang tinggi pada dosis kandang gram/tanaman. Fungsi Nitrogen yaitu untuk meningkatkan pertumbuhan pertunasan. vegetatif dan merangsang Jumlah Cabang Primerr Dari hasil analisis ragam diketahui bahwa macam berpengaruh nyata terhadap jumlah cabang primer. Sedangkan dosis kandang tidak berpengaruh terhadap jumlah cabang primer. Antara macam kandang dan dosis kandang terdapat interaksi. Penambahan jumlah cabang primer tanaman Sambiloto pada berbagai kombinasi antara macam dan dosis pemupukan cenderung sama satu dengan yang lain. Pola penambahan jumlah cabang primer tanaman Sambiloto cenderung mirip dengan pola penambahan tinggi tanaman. Jumlah cabang primer yang terbentuk menunjukkan bahwa pada awal awal minggu mengalami penambahan yang berlangsung relatif cepat, kemudian melambat akhir minggu ke 14 (Gambar 3). 84 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)2009

5 Gambar 3. Pengaruh berbagai macam dan dosis kandang terhadap jumlah cabang primer tanaman Sambiloto hingga 14 MST Dari hasil DMRT 5% diketahui bahwa kandang ayam memberikan purata cabang primer terbanyak yaitu,05. sedangkan kandang kambing meberikan purata yang lebih banyak dibandingkan kandang sapi. dengan Tabel 5. Hasil DMRT 5% Pengaruh macam kandang terhadap jumlah cabang primer tanaman sambiloto Macam Pupuk Purata Jumlah cabang primer 22,64b 23,77ab,05a sama menunjukkann tidak berbeda Pupuk kandang ayam memberikan pengaruh jumlah cabang primer yang terbanyak karenaa kandang ayam kandungan N tertinggi dibandingkan dengan kandang yang lain. Hal ini berhubungan pula dengan variabel pengamatan jumlah daun yang menunjukkan jumlah daun terbanyak pada kandang ayam. Sehingga pada variabel pengamatan jumlah daun dengan jumlah cabang primer terdapat korelasi positif, artinya semakin banyak jumlah cabang maka jumlah daunnya pun semakin banyak. Menurut Suryanto (1999), ketersediaan unsur nitrogen yang cukup sangat diperlukan untuk menunjang pertumbuhan dan perkembangan tanaman. Unsur nitrogen yang diserap tanaman dalam jumlah yang cukup akan memacu jaringan meristematik pada titik tumbuh batang makin aktif. Hal ini mengakibatkan ruas batang makin banyak terbentuk dan makin banyak pula jumlah daun yang dihasilkan. Tabel 6. Hasil DMRT 5% Pengaruh dosis kandang terhadap jumlah cabang primer sambiloto umur 14 MST Dosis Purata Jumlah cabang (gram/tanaman) primer 24,68a 23,67a 23,12a Uji DMRT 5% untuk dosis kandang terhadap jumlah cabang primer menunjukkan jumlah cabang primer terbanyak pada tanaman Sambiloto yang diberikan dosis gram/tanama an dengan purata jumlah cabang sebanyak 24,68. Sedangkan pada dosis Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)

6 gram/tanaman dan gram/tanaman memberikan hasil yang lebih rendah. Kadar Klorofil Dari hasil analisis ragam pada variabel kadar klorofil, pengaruh dosis kandang memberikan pengaruh sangat nyata. Sedangkan macam kandang tidak memberikan pengaruh yang nyata terhadap kadar klorofil daun tanaman sambiloto.namun antara macam kandang dan dosis kandang tidak terjadi interaksi. Tabel 7. Hasil DMRT 5% Pengaruh macam kandang terhadap kadar klorofil tanaman sambiloto umur 14 MST Macam Pupuk Purata Kadar Klorofil 34,21a 34,78a 35,06a Dari Tabel 7 dapat diketahui bahwa antara macam kandang yang diberikan tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap variable pengamatan kadar klorofil. Tetapi dari hasil pengamatan menunjukkan bahwa kandang ayam memberikan hasil purata kadar klorofil tertinggi. Hal ini disebabkan kandang ayam memiliki kadar Nitrogen yang tinggi. Hasil uji DMRT 5 % (Tabel 8) diketahui bahwa penggunaan kandang pada dosis gram/tanaman menunjukkan hasil yang berbeda nyata dengan dosis gram/tanaman dan gram/tanaman. Hal ini berarti penggunaan kandang pada konsentrasi gram/tanaman lebih baik dibandingkan pada dosis gram/tanaman dan gram/tanaman. Tabel 8. Hasil DMRT 5% Pengaruh dosis kandang terhadap kadar klorofil primer tanaman sambiloto Dosis (gram/tanaman) Purata Kadar klorofil 33,49b 34,24b 36,32a Menurut Lawlor, 1987 cit. Utomo et al. 2001, klorofil merupakan faktor internal tanaman yang sangat mempengaruhi efisiensi dan laju fotosintesis. Tanaman yang memiliki kadar klorofil tinggi diharapkan sangat efisien dalam penggunaan energi radiasi matahari untuk melaksanakan proses fotosintesis. Tanaman tersebut juga akan mampu memanfaatkan energi matahari semaksimal mungkin. Berat Brangkasan Segar (g) Berat segar tajuk (g) Hasil analisis ragam terhadap berat segar tajuk menunjukkan tidak ada interaksi antara macam dan dosis kandang. Pada macam memberikan pengaruh yang berbeda nyata terhadap purata berat segar tajuk. Hal ini karena proses dekomposisi dalam larutan organik yang masih terus berlangsung, sehingga bahan organik lebih banyak terurai. Tabel 9. Hasil DMRT 5% Pengaruh macam segar tajuk tanaman sambiloto Macam Pupuk Purata Berat Segar Tajuk 41,29b 44,42b 61,19a 86 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)2009

7 Hasil penelitian berdasarkan Tabel 9 menunjukkan bahwa pada kandang ayam memberikan hasil purata berat segar tajuk tertinggi dan berbeda sangat nyata dibandingkan dengan kandang yang lain ( kandang sapi dan kambing). Tabel 10. Hasil DMRT 5% Pengaruh dosis segar tajuk tanaman sambiloto Dosis (gram/tanaman) Berat Segar Tajuk 44,36a 51,17a 51,36a Dari uji DMRT 5% (Tabel 10) diketahui bahwa pengaruh dosis kandang terhadap berat segar tajuk tanaman sambiloto tidak berbeda nyata. Namun, dari tiga tingkatan dosis yang diberikan ternyata dosis gram/tanaman menunjukkan purata hasil berat segar tajuk tertinggi., yaitu 51,36 gram. Sedangkan berat segar tajuk yang terendah pada dosis gram/tanaman. Meskipun demikian, purata berat segar tajuk semakin meningkat seiring dengan peningkatan dosis kandang yang digunakan. Berat segar akar (g) Tabel 11. Hasil DMRT 5% Pengaruh macam segar akar tanaman sambiloto umur 14 MST Macam Pupuk Berat Segar Akar 4,13c 4,92b 6,56a. Perlakuan macam kandang berpengaruh sangat nyata terhadap berat segar akar tanaman sambiloto. Begitu pula macam dosis kandang yang berpengaruh nyata terhadap berat segar akar. Uji DMRT 5% (tabel 11) menunjukkan bahwa kandang ayam memberikan hasil purata berat segar akar tertinggi dan berbeda sangat nyata terhadap kandang sapi maupun kambing. hal ini berkaitan dengan variabel pengamatan jumlah daun, sebab pada macam kandang yang sama yaitu kandang ayam, jumlah daun yang dihasilkan juga terbanyak. Tabel 12. Hasil DMRT 5% Pengaruh dosis segar akar tanaman sambiloto umur 14 MST Dosis (gram/tanaman) Berat Segar Akar 4,81b 5,03b 5,78a. Berdasarkan hasil uji DMRT 5% diketahui dosis kandang terhadap berat segar akar menunjukkan pengaruh yang berbeda nyata. Pada dosis gram/tanaman memberikan hasil purata berat segar akar terbaik dibanding dosis gram/tanaman dan gram/tanaman, yaitu 5,78 gram. Hal ini menunjukkan bahwa pada dosis gram/tanaman adalah dosis kandang yang optimum untuk pemupukan tanaman sambiloto, sebab telah menunjukkan perbedaan hasil yang nyata. Berat Brangkasan Kering Berat kering tajuk Dari Tabel 13 menunjukkan bahwa pada kandang ayam memberikan Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)

8 hasil purata berat kering tajuk yang berbeda nyata dibanding macam kandang yang lain ( kandang sapi dan kambing). Pupuk kandang ayam memiliki kandungan unsur nitrogen yang lebih tinggi dibanding kandang yang lain. Hal ini mempengaruhi berat biomassa tanaman secara keseluruhan sebab unsur nitrogen mampu meningkatkan pertumbuhan vegetatif tanaman, bila berat biomassa tanaman tinggi maka berat segar dan berat kering tanaman juga tinggi. Tabel 13. Hasil DMRT 5% Pengaruh macam kering tajuk tanaman sambiloto Macam Pupuk Berat Kering Tajuk 13,76b 15,14b 20,59a. Tabel 14. Hasil DMRT 5% Pengaruh dosis kering tajuk tanaman sambiloto Dosis (gram/tanaman) Berat Kering Tajuk 14,70b 16,57ab 18,23a. Hasil uji DMRT 5% pada Tabel 14 memperlihatkan bahwa semakin besar dosis kandang yang diberikan maka purata berat kering tajuk tanaman sambiloto semakin meningkat. Pada dosis gram/tanaman, purata berat kering tajuk berbeda nyata dan tertinggi dibanding dengan dosis yang lain, yaitu 18,23 gram. Sedangkan purata berat kering tajuk terendah ditunjukan oleh tanaman sambiloto yang diberikan dosis gram/tanaman. Berat kering akar Dari uji DMRT 5% terhadap macam kandang, diketahui bahwa purata berat kering akar tertinggi adalah pada kandang ayam, yaitu sebesar 3,58 gram dan berbeda nyata terhadap kandang sapi dan kambing. Hal ini terjadi diduga karena unsur nitrogen yang tersedia dalam kandang ayam lebih tinggi untuk mendukung pertumbuhan tanaman, termasuk dalam pembentukan akar. Tabel 15. Hasil DMRT 5% Pengaruh macam kering akar tanaman sambiloto Macam Pupuk Berat Kering Akar 2,19c 2,81b 3,58a. Tabel 16. Hasil DMRT 5% Pengaruh dosis kering akar tanaman sambiloto Dosis (gram/tanaman) Berat Kering Akar 88 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)2009 2,56b 2,82ab 3,19a. Hasil uji DMRT 5% pada tabel 16 menunjukkan bahwa semakin besar dosis yang diberikan maka purata berat kering akar juga semakin besar. Pada dosis gram/tanaman, berat kering akar tanaman sambiloto berbeda sangat nyata dibanding dosis yang lain ( dan gram/tanaman). Sedangkan pada dosis gram/tanaman juga berbeda nyata terhadap dosis gram/tanaman. Hal ini memperlihatkan bahwa tingkat dosis berpengaruh

9 terhadap pertumbuhan tanaman khususnya pada berat kering tanaman. Interaksi yang terjadi antara macam dan dosis kandang terjadi karena macam kandang memiliki kandungan unsur yang berbeda beda sehingga bila dibedakan dosisnya akan memberikan respon pertumbuhan tanaman yang berbeda. Tanaman akan menunjukkan respon yang berbeda tergantung pada kebutuhan tanaman tersebut akan unsur hara yang terdapat pada masing masing kandang yang telah dibedakan pula dosisnya. Saran Penggunaan kandang ayam memiliki potensi untuk dikembangkan sebagai sumber hara bagi tanaman, namun perlu adanya penelitian lanjutan mengenai dosis yang sesuai untuk mendukung pertumbuhan tanaman Sambiloto agar diperoleh hasil yang maksimal. Perlunya penelitian tentang macam organik yang lain sehingga diperoleh pengetahuan macam organik lain yang digunakan sebagai untuk budidaya tanaman sambiloto. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Pupuk kandang ayam memberikan pengaruh yang terbaik terhadap pertumbuhan dan perkembangan tanaman Sambiloto. Penggunaan kandang pada dosis gram/tanaman dapat meningkatkan kadar klorofil, berat segar akar, berat kering tajuk dan berat kering akar tanaman Sambiloto. Pemberian kandang sapi, kambing dan ayam dengan dosis yang semakin meningkat hingga g/tanaman memberikan jumlah cabang primer, berat segar akar, berat kering tajuk dan berat kering akar tanaman Sambiloto yang terbaik diantara semua. Pupuk kandang ayan secara umum dapat memberikan pengaruh terbaik terhadap variabel variabel hasil yaitu berat segar berat kering akar serta tajuk tanaman sambiloto. Pertumbuhan tanaman sambiloto yang ditunjukkan oleh variabel tinggi tanaman, jumlah daun dan cabang primer serta kadar klorofil hingga, menunjukkan respon yang terbaik pada yang dikombinasikan dengan penambahan kandang ayam. DAFTAR PUSTAKA Anonim(a) Pupuk Organik Tingkatkan Produksi Pertanian. diakses tanggal 5 Desember Anonim(b) Sambiloto untuk desentri dan radang lambung. http// asp?id=1260&kat_id=155&kat_id1=&k at_id2. Januwati, N., M.Y.Nyakpa, A.M.Lubis, S. G. Nugroho, M. R. Saul, M. A. Dhiha, G. B. Hong, dan H. H. Baley Dasar Ilmu Tanah. Unila. Lampung. Kurniawati, N.L Kajian macam Pupuk dan Cekaman Air terhadap Pertumbuhan dan Hasil Sambiloto (Andrographis paniculata Nees.). Skripsi S1. Fakultas Pertanian UNS. Surakarta Martin,E.C., D.C. Slack, K.A. Tanksley, and B.Basso Effects of fresh and composted dairy manure applications on alfalfa yield and the environment in arizona. Agronomy J. 98: Novizan Petunjuk Pemupukan dan Cara Pemupukan. Bhatara Karya Aksara. Jakarta. Rachmat, E. M. Djauhari, dan E. Emmyzar Pengaruh jenis stek, ZPT dan lama perendaman terhadap pertumbuhan stek sambiloto (Andrographis paniculata Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)

10 Nees). Warta Berita Obat Indonesia. 3(1): Rinsema, W.T Pupuk dan Cara Pemupukan. Bhatara Karya Aksara. Jakarta. Sitompul, S. M. dan B. Guritno Analisis Pertumbuhan Tanaman. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta. 411 hal. Suryanto, A Kajian Bentuk dan Dosis Pupuk Nitrogen Pada Tanaman Brokoli. J. Habitat. 10 (108) : 1 9 Utomo, S. D., Amrullah dan Sudarsono Kandungan Klorofil Daun dan Kontribusinya Pada Pertumbuhan dan Produksi Lima Varietas Cabai Merah. J. Agrista 5 (3) : 2 9. Winarto, W.P., Sambiloto Budidaya dan pemanfaatan untuk obat. Penebar Swadaya. Jakarta. 90 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 6(2)2009

PENGARUH JENIS DAN DOSIS PUPUK KANDANG TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KROKOT LANDA (Talinum triangulare Willd.)

PENGARUH JENIS DAN DOSIS PUPUK KANDANG TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KROKOT LANDA (Talinum triangulare Willd.) PENGARUH JENIS DAN DOSIS PUPUK KANDANG TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KROKOT LANDA (Talinum triangulare Willd.) EFFECTS OF KINDS AND DOSAGE OF ANIMAL MANURE APPLICATIONS ON THE GROWTH AND YIELD
