ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN"

Transkripsi

1 ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di BEI) SKRIPSI Oleh SUHAIMAH NIM JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2008

2 ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di BEI) SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember Oleh SUHAIMAH NIM JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2008 ii

3 PERSEMBAHAN Dengan Kerendahan Hati Kuucapkan Rasa Syukurku Kepada Allah SWT, Yang Hanya Kepada-Nya Aku Bergantung. Karya ini aku persembahkan untuk: Aba dan Umiku Tercinta Terima Kasihku yang Sangat Mendalam Atas Cinta, Kasih Sayang, Arahan, Dukungan, Pengorbanan, dan Ketulusan Do a yang Tiada Henti. Adikku Tercinta Andy Maulana Kusuma Terus Tingkatkan Prestasimu, Gapailah Cita-Citamu Setinggi Langit. Guru-Guruku mulai dari TK sampai PT Terima Kasih Telah Memberikan Limpahan Ilmu yang Tak Ternilai oleh Suatu Apapun. Almamaterku Tercinta iii

4 MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan. Maka apabila kamu telah selesai (dari suatu urusan) Kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain, dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap (QS. 94 Alam Nasyrah: 6-8) Ilmu Bukanlah Dengan Pandainya Berbicara, Namun Ilmu Adalah Sesuatu Yang Dapat Menunjukkan Rasa Takut Kepada Allah (Ibnu Mas ud) Jangan Pernah Kehilangan Pandangan Untuk Meraih Prestasi Terutama Ketika Kesempitan, Kesulitan dan Penderitaan Menghimpit (Mao Tse Tsung) Keberanian Bukanlah Anda Melakukan Tanpa Rasa Takut, Tetapi Keberanian Adalah Menjadikan Ketakutan Sebagai Sumber Melakukan (Filsafat Pejuang Gagasan) iv

5 PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Suhaimah NIM : menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang berjudul: Analisis Kemampuan Laba, Komponen Akrual dan Arus Kas Sebagai Prediktor Laba dan Arus Kas Masa Depan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di Bursa Efek Indonesia) adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali jika dalam pengutipan substansi disebutkan sumbernya, dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak mana pun serta bersedia mendapatkan sanksi akademik jika ternyata di kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, 26 Mei 2008 Yang Menyatakan, (Suhaimah) NIM v

6 SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di BEI) Oleh SUHAIMAH NIM Pembimbing Dosen Pembimbing I : Dra. Ririn Irmadariani, M.Si, Ak Dosen Pembimbing II : Agung Budi Sulistyo, SE, M.Si, Ak vi

7 TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI Judul Skripsi : ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di Bursa Efek Indonesia) Nama Mahasiswa : Suhaimah NIM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing I, Pembimbing II, Dra. Ririn Irmadariani, M.Si, Ak Agung Budi Sulistyo, SE, M.Si, Ak NIP NIP Mengetahui Ketua Jurusan Akuntansi, Drs. Wasito, M.Si, Ak NIP Tanggal Persetujuan : 26 Mei 2008 vii

8 JUDUL SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN LABA, KOMPONEN AKRUAL DAN ARUS KAS SEBAGAI PREDIKTOR LABA DAN ARUS KAS MASA DEPAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di Bursa Efek Indonesia) Yang dipersiapkan dan disusun oleh: Nama : Suhaimah NIM : Jurusan : Akuntansi Telah dipertahankan di depan panitia penguji pada tanggal: 26 Mei 2008 Dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan guna memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Susunan Panitia Penguji 1. Ketua : Indah Purnamawati, SE, M.Si, Ak ( ) 2. Sekretaris : Hendrawan Santoso Putra, SE, M.Si, Ak ( ) 3. Anggota I : Dra. Ririn Irmadariani, M.Si, Ak ( ) 4. Anggota II : Agung Budi Sulistyo, SE, M.Si, Ak ( ) Mengetahui/ Menyetujui Universitas Jember Fakultas Ekonomi Dekan, Prof. Dr. H. Sarwedi, MM NIP viii

9 ABSTRACT This study aimed to analyze empirically whether earning after tax (EAT), accrual component (Akrl) and operating cash flow (AKO) can predict the future earning and future cash flow. It also determined the main factor influencing those two dependent variables. The population of this study are the manufacturing company listed in BEI (Bursa Efek Indonesia). This study use purposive sampling. The number of samples are 45 manufacturing company listed in BEI, with period from 2003 until The test use multiple regression. This study use independent variables that are EAT, Akrl, and AKO in period t-1 (year 2003 and 2004), and two dependent variable namely EAT and AKO in period t (year 2005 and 2006). The result showed that partially only earning after tax (EAT) and operating cash flow (AKO) that can influenced significantly to the future earning, but for predict future cash flow only accrual component (Akrl) that influenced significantly. The main predictor of future earning is earning after tax, while the main predictor of future cash flow is accrual component. Key words: earning after tax, accrual component, operating cash flow, future earning, future cash flow. ix

10 RINGKASAN Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris apakah laba, komponen akrual dan arus kas mampu memprediksi laba masa depan dan apakah laba, komponen akrual dan arus kas mampu memprediksi arus kas masa depan serta untuk mengetahui faktor yang paling dominan pengaruhnya terhadap variabel dependen. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur yang listed di Bursa Efek Indonesia. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah purposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 45 perusahaan dengan periode selama 4 tahun yaitu tahun 2003 sampai Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Penelitian ini menggunakan tiga variabel independen yaitu EAT, Akrl dan AKO pada periode t-1 (tahun 2003 dan 2004) dan variabel dependen EAT dan AKO pada periode t (tahun 2005 dan 2006). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa untuk memprediksi laba masa depan ditemukan hanya variabel laba dan arus kas yang berpengaruh secara signifikan, sedangkan untuk memprediksi arus kas masa depan ditemukan hanya variabel komponen akrual saja yang berpengaruh signifikan. Hasil analisis untuk variabel dependen laba masa depan menunjukkan nilai R square sebesar 0,792 yang berarti hanya 79,2% dari variasi perubahan laba masa depan dapat dijelaskan oleh ketiga variabel independen sedangkan 20,8% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak tercakup dalam model penelitian. Sedangkan untuk variabel dependen arus kas masa depan menunjukkan nilai R square sebesar 0,397 yang berarti hanya 39,7% dari variasi perubahan arus kas masa depan dapat dijelaskan oleh ketiga variabel independen sedangkan 60,3% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak tercakup dalam model penelitian. Dari ketiga variabel independen yang diteliti ditemukan bahwa prediktor yang paling dominan untuk memprediksi laba masa depan adalah laba sedangkan untuk memprediksi arus kas masa depan adalah komponen akrual. x

11 KATA PENGANTAR Bissmillahirrahmannirrahim, Assalamu alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh, Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-nya, serta memberikan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis Kemampuan Laba, Komponen Akrual dan Arus Kas Sebagai Prediktor Laba dan Arus Kas Masa Depan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listed Di Bursa Efek Indonesia). Sholawat serta salam semoga selalu terlimpahkan kepada Rasulullah SAW beserta kerabat beliau. Skripsi ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak, baik itu berupa dorongan, nasehat, saran maupun kritik yang sangat membantu dalam penyelesaian skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati serta penghargaan yang tulus, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr. H. Sarwedi MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Jember. 2. Bapak Drs. Wasito, M.Si, Ak, selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Jember. 3. Ibu Dra. Ririn Irmadariani, M.Si, Ak selaku Sekretaris Jurusan sekaligus Dosen Pembimbing I yang telah bersedia meluangkan waktu dan pikiran untuk memberikan bimbingan, saran dan pengarahan dalam menyelesaikan skripsi ini. 4. Bapak Agung Budi Sulistyo, SE, M.Si, Ak selaku Dosen Pembimbing II yang telah bersedia memberikan bimbingan, masukan, dan saran yang berarti bagi penulisan skripsi ini. xi

12 5. Ibu Indah Purnamawati, SE, M.Si, Ak, selaku dosen wali yang telah membantu memberi pengarahan dan bimbingan kepada penulis selama studi. 6. Seluruh Bapak dan Ibu dosen beserta Staf Karyawan di lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas Jember serta Perpustakaan POMA dan Perpustakaan Pusat. 7. Kedua Orangtuaku serta Adikku tercinta. Terima kasih untuk kerja keras, doa, kasih sayang, kesabaran, dan dukungannya selama ini. Tanpa itu semua, aku gak akan pernah jadi seperti sekarang ini. Kalian adalah Semangatku. 8. Seluruh keluarga besarku yang telah menyayangiku dan yang aku sayangi. Terima kasih atas segala dukungan dan do anya selama ini. 9. Sahabatku Warda. Terima kasih atas dukungan, semangat, perhatian dan keceriaannya selama bersamaku. 10. Teman-teman kost Angkasa Jawa 2D/1 dan 2E/18. Terima kasih atas kebersamaannya selama ini. 11. Keluargaku di HMJ_A yang telah banyak memberikan pengalaman baru bagiku. 12. Teman-teman Jurusan Akuntansi khususnya angkatan 2004, maaf kalo tidak dapat disebutkan satu-persatu, pokoknya dari A sampai Z. 13. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu-persatu. Semoga Allah SWT selalu memberikan Hidayah dan Rahmat kepada semua pihak yang telah membantu dengan ikhlas sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. Penulis sadar akan keterbatasan dan kurang sempurnanya penulisan skripsi ini, oleh karena itu segala saran dan kritik yang bersifat membangun akan sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan memberikan tambahan pengetahuan bagi yang membacanya. Alhamdulillahirabbilalamin, Wassalamu alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh. Jember, Mei 2008 Penulis xii

13 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERSEMBAHAN... iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERNYATAAN... v HALAMAN PEMBIMBING... vi HALAMAN TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI... vii HALAMAN PENGESAHAN... viii ABSTRACT... ix RINGKASAN... x KATA PENGANTAR... xi DAFTAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR GAMBAR... xvii DAFTAR LAMPIRAN... xviii BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 6 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA Landasan Teori Laporan Keuangan Laba xiii

14 2.1.3 Laporan Arus Kas Komponen Akrual Kemampuan Prediktif Data Akuntansi Laba Sebagai Alat Ramal Arus Kas Sebagai Alat Ramal Penelitian Terdahulu Kerangka Konseptual dan Hipotesis Kerangka Konseptual Hipotesis BAB 3 METODE PENELITIAN Jenis dan Sumber Data Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Sampel Definisi Operasional Variabel dan Pengukurannya Variabel Dependen Variabel Independen Teknik Analisis Data Statistik Deskriptif Uji Normalitas Data Uji Asumsi Klasik Analisis Regresi Linier Berganda Uji Signifikansi Parameter (Uji t) Kerangka Pemecahan Masalah BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Sampel Penelitian Hasil Analisis Data Statistik Deskriptif Uji Normalitas Data xiv

15 4.2.3 Uji Asumsi Klasik Analisis Regresi Linier Berganda Uji Signifikansi Parameter (Uji t) Pembahasan BAB 5 KESIMPULAN, KETERBATASAN DAN SARAN Kesimpulan Keterbatasan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN LAMPIRAN xv

16 DAFTAR TABEL Halaman 4.1 Distribusi Sampel Penelitian Gambaran Umum Sampel Penelitian Statistik Deskriptif Uji Normalitas Data Nilai VIF Variabel Independen Nilai Durbin-Watson Hasil Analisis Regresi Linier Berganda Hasil Uji Signifikansi Parameter (Uji t) Nilai Koefisien Beta xvi

17 DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Kerangka Konseptual Kerangka Pemecahan Masalah Grafik P-Plot Model Grafik P-Plot Model Grafik Scatterplot Model Grafik Scatterplot Model xvii

18 DAFTAR LAMPIRAN Halaman 1. Gambaran Umum Perusahaan Sampel Hasil Uji Data Outlier Daftar Perusahaan Outlier Data Earning After Tax (EAT) Tahun Data Beban Penyusutan Tahun Data Arus Kas Operasi (AKO) Tahun Data Earning After Tax (EAT) Tahun Data Arus Kas Operasi (AKO) Tahun Variabel Dependen dan Variabel Independen Statistik Deskriptif Uji Normalitas Data Uji Normalitas Model Uji Multikolinieritas Uji Heterokedastisitas Uji Autokorelasi Regresi Linier Berganda Model Regresi Linier Berganda Model xviii

Pengaruh Pendapatan Dan Jumlah Anggota Keluarga Terhadap Konsumsi Keluarga Pegawai Negeri Sipil Dikantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Jember

Pengaruh Pendapatan Dan Jumlah Anggota Keluarga Terhadap Konsumsi Keluarga Pegawai Negeri Sipil Dikantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Jember Pengaruh Pendapatan Dan Jumlah Anggota Keluarga Terhadap Konsumsi Keluarga Pegawai Negeri Sipil Dikantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Jember SKRIPSI Oleh KHOIROTUL KHOMSAH NIM 040810101194 JURUSAN ILMU
