PENGARUH STRATEGI MIND MAPPING TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH STRATEGI MIND MAPPING TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP"

Transkripsi

1 PENGARUH STRATEGI MIND MAPPING TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA SISWA KELAS Happy Wijayanti; Bambang Priyo Darminto Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purworejo Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) apakah strategi Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika; (2) mengapa pembuatan Mind Map berpengaruh terhadap kemampuan koneksi matematika. Populasi penelitian ini adalah kelas VIII E-G SMP. Sampel penelitian ini adalah kelas VIII G yang ditentukan dengan teknik cluster random sampling. Instrumen pengumpulan data menggunakan tes koneksi matematika dan lembar observasi pembuatan Mind Map yang masing-masing telah memenuhi syarat validitas, serta pedoman wawancara. Analisis data kuantitatif menggunakan uji-t untuk sampel tidak terpisah (non independent sample t-test) dan analisis data kualitatif menggunakan model Miles and Huberman. Dari hasil analisis data tersebut disimpulkan bahwa: 1) strategi Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika; 2) penerapan strategi Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika karena dalam strategi tersebut siswa dilibatkan untuk membuat Mind Map. Dengan Mind Map materi menjadi lebih ringkas karena disajikan dalam satu lembar sehingga siswa bisa melihat secara keseluruhan keterkaitan konsep-konsep, selain itu struktur Mind Map mengikuti proses berpikir otak sehingga siswa lebih mudah untuk mengingat materi. Kata kunci: strategi Mind Mapping, koneksi matematika, uji-t untuk sampel tidak terpisah PENDAHULUAN Berdasarkan Permendiknas No.22 Tahun 2006, salah satu tujuan mata pelajaran matematika adalah agar siswa memiliki kemampuan memahami konsep matematika, menjelaskan keterkaitan antar konsep, dan mengaplikasikan konsep atau algoritma secara luwes, akurat, efisien, dan tepat dalam pemecahan masalah. Tujuan tersebut selaras dengan karakteristik matematika yang tersusun secara hierarki sehingga dalam pembelajaran matematika terdapat konsep yang menjadi prasyarat untuk mempelajari konsep lain. Untuk memahami keterkaitan antar konsep ini dibutuhkan kemampuan koneksi matematika. Namun pada kenyataannya, dalam pembelajaran matematika siswa masih sulit menghubungkan materi yang mereka pelajari dengan materi prasyarat yang sudah mereka pelajari sebelumnya. Hasil penelitian Sugiman (2008) menunjukkan bahwa kemampuan koneksi matematika 135

2 siswa SMP tergolong rendah yakni baru mencapai rata-rata 53,8%. Hasil wawancara dengan Guru mata pelajaran matematika di SMP Negeri 33 Purworejo, menyatakan bahwa siswa masih sulit memahami materi matematika yang berkaitan dengan kehidupan nyata, apalagi untuk memahami materi matematika yang berkaitan dengan konsep yang telah diajarkan sebelumnya. Koneksi matematika merupakan istilah yang dipopulerkan oleh NCTM (National Council Of Teacher Of Mathematics) pada tahun 1989 dan dijadikan salah satu standar kurikulum yang bertujuan untuk membantu pembentukan persepsi siswa dengan melihat matematika sebagai suatu keseluruhan yang padu, bukan sebagai materi matematika yang berdiri sendiri-sendiri. NCTM (2000: 64) mengindikasikan bahwa koneksi matematika terbagi dalam 3 kelompok When students can connect mathematical ideas, their understanding is deeper and more lasting. They can see mathematical connection in the rich interplay among mathematical topics, in contexts that relate mathematics to another subject, and in their own interests and experience. Berdasarkan uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa kemampuan koneksi matematika merupakan kemampuan untuk memahami hubungan dalam matematika baik antar konsep matematika itu sendiri, dengan ilmu lain, maupun dengan kehidupan sehari-hari. Siswa dapat mengasah dan mengeksplorasi kemampuan koneksi matematikanya melalui berbagai latihan dalam pembelajaran. Adapun strategi pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini untuk meningkatkan koneksi matematika adalah strategi Mind Mapping. Mind Mapping merupakan cara yang diterapkan untuk menyajikan dan mencatat materi dengan Mind Map. Hasil Mind Mapping berupa Mind Map. Mind Map dikembangkan oleh Tony Buzan sebagai cara untuk mempermudah dalam mengingat, memahami, serta mengorganisasi sesuatu, karena cara mencatat ini dikembangkan berdasarkan penelitian tentang proses kinerja otak manusia. DePorter (2008: 175) berpendapat bahwa peta pikiran (Mind Map) dapat membantu kita mengingat perkataan dan bacaan, meningkatkan pemahaman terhadap materi, serta membantu mengorganisasi materi. Dengan menerapkan strategi pembelajaran Mind Mapping memungkinkan siswa dapat melihat matematika secara keseluruhan sebagai 136

3 suatu kesatuan sehingga siswa dapat mengetahui keterkaitan antar konsep dalam matematika. Penelitian bertujuan untuk mengetahui: (1) apakah strategi Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika; (2) mengapa pembuatan Mind Map berpengaruh terhadap kemampuan koneksi matematika. METODE PENELITIAN Dalam penelitian ini Peneliti menggunakan metode penelitian kombinasi (mixed methods) yakni kombinasi antara penelitian kuantitatif dan kualitatif. Penelitian kuantitatif yang digunakan adalah pre-eksperimental design bentuk One Group Pre-test Post-test Design. Metode penelitian kualitatif yang digunakan merupakan desain deskriptif kualitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas VIII E-G SMP Negeri 33 Purworejo tahun ajaran 2014/2015. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas VIII G SMP N 33 Purworejo yang ditentukan dengan teknik cluster random sampling. Instrumen yang digunakan adalah tes koneksi matematika (soal Pre-test dan Post-test) dan lembar observasi pembuatan Mind Map yang masing-masing telah memenuhi syarat validitas, serta pedoman wawancara. Analisis data kuantitatif dalam penelitian ini menggunakan uji-t untuk sampel tidak terpisah (non independent sample t-test) dan analisis data kualitatif dengan menggunakan model Miles and Huberman. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Data Kuantitatif yang diperoleh dalam penelitian ini adalah nilai Pre-test dan nilai post-test kemampuan koneksi matematika. Kedua nilai tersebut masing-masing diuji normalitas dengan menggunakan uji Lilliefors. Hasil dari perhitungan tersebut dirangkum seperti pada tabel 1 berikut. Tabel 1. Rangkuman Hasil Uji Normalitas No. Nilai L hitung L tabel Keputusan Uji Keterangan 1 Pre-test 0,1078 0,1591 H 0 diterima Normal 2 Post-test 0,1061 0,1591 H 0 diterima Normal Tampak bahwa hasil dari L hitung < L tabel sehingga H 0 diterima. Dapat disimpulkan bahwa sampel berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Kemudian kedua nilai tersebut 137

4 dianalisis dengan menggunakan uji-t untuk sampel tidak terpisah (non independent sample t-test). Dari hasil perhitungan tersebut diperoleh t hitung = 20,245 > t tabel = 1,697, sehingga H 0 ditolak. Dapat disimpulkan bahwa strategi pembelajaran Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika siswa. Data kualitatif yang diperoleh adalah data hasil observasi dan wawancara. Untuk lebih jelas data hasil observasi dan wawancara tersebut disajikan dalam bentuk bagan pada Gambar 1 sebagai berikut. Observasi Wawancara Sebagian besar siswa sudah dapat membuat Mind Map dengan baik. Siswa sudah dapat membuat gagasan utama, membuat cabang dan melengkapi cabang dengan kata kunci. Pada awalnya siswa masih kesulitan untuk menghubungkan konsep-konsep dalam matematika. Namun dengan menerapkan strategi pembelajaran Mind Mapping dapat membantu siswa dalam menghubungkan konsep-konsep matematika. Dengan Mind Map materi bisa menjadi lebih ringkas, selain itu siswa juga menjadi lebih mudah mengingat materi. Gambar 1. Data Hasil Observasi dan Wawancara Dengan menerapkan strategi Mind Mapping siswa dapat meningkatkan kemampuan koneksi matematikanya. Siswa dapat membuat Mind Map dengan baik, dari membuat gagasan utama, membuat cabang dan melengkapi cabang dengan kata kunci, sehingga dari kegiatan membuat Mind Map tersebut langkahlangkah mengkoneksikan terpenuhi dengan baik. Hasil observasi menunjukkan bahwa pembuatan Mind Map dalam kegiatan pembelajaran berjalan dengan baik. Langkah-langkah membuat Mind Map terpenuhi dengan baik, mulai dari membuat gagasan utama, membuat cabang dari gagasan utama, melengkapi cabang dengan kata kunci. Data hasil wawancara dengan siswa menunjukkan bahwa siswa dapat meningkatkan kemampuan koneksi matematikanya karena dengan membuat Mind Map materi menjadi lebih ringkas dan siswa menjadi lebih mudah mengingat materi. Materi menjadi lebih ringkas karena dengan Mind Map materi dapat disajikan dalam satu lembar atau halaman sehingga siswa bisa melihat hubungan atau keterkaitan konsep-konsep. Selain itu materi menjadi lebih mudah dihafal karena struktur Mind Map mengikuti cara berpikir otak yang mengingat dalam bentuk kata, gambar, angka, logika, bunyi, warna dan proses berpikir yang memancar dari tengah seperti struktur Mind Map yang radial hierarchi. Dari hasil observasi dan wawancara tersebut dapat disimpulkan bahwa dengan menerapkan Strategi Mind Mapping kemampuan koneksi matematika siswa meningkat karena siswa sudah dapat membuat Mind Map dengan baik dan dengan membuat Mind Map materi menjadi lebih ringkas dan lebih mudah dihafal. 138

5 SIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan hasil analisis data yang meliputi analisis data kuantitatif dan analisis data kualitatif disimpulkan bahwa: 1) strategi Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika; 2) penerapan strategi Mind Mapping berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan koneksi matematika karena dalam strategi tersebut siswa dilibatkan untuk membuat Mind Map. Dengan Mind Map materi menjadi lebih ringkas karena disajikan dalam satu lembar sehingga siswa bisa melihat secara keseluruhan hubungan atau keterkaitan konsep-konsep, selain itu struktur Mind Map mengikuti proses berpikir otak sehingga siswa lebih mudah untuk mengingat materi. Dari hasil penelitian ini diharapkan koneksi matematika hendaknya mendapatkan perhatian khusus dari Guru dengan menerapkan strategi pembelajaran yang sesuai. Salah satu strategi yang dapat diterapkan adalah strategi Mind Mapping yang telah terbukti dapat meningkatkan kemampuan koneksi matematika. Disarankan juga untuk mengadakan penelitian lanjutan yang sama tentang strategi Mind Mapping, tetapi pada pokok bahasan yang berbeda atau pada jenjang pendidkan yang berbeda agar manfaat penelitian dapat dirasakan lebih luas. DAFTAR PUSTAKA DePorter, Bobbi Quantum Teaching: Mempraktikan Quantum Learning di Ruang-ruang Kelas. Bandung: Kaifa Quantum Learning: Membiasakan Belajar Nyaman dan Menyenangkan. Bandung: Kaifa. NCTM Principles and Standard for School Mathematics. Reston, VA: NCTM. Sugiman Koneksi Matematik dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Menengah Pertama. Phytagoras. Vol.4 No.1. Diunduh dari n_matematika_di_sekolah_menengah_pertama (diakses pada tanggal 09 Januari 2015 Pukul WIB). 139

KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS DAN METODE PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DENGAN PETA PIKIRAN

KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS DAN METODE PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DENGAN PETA PIKIRAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS DAN METODE PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DENGAN PETA PIKIRAN Rendya Logina Linto 1), Sri Elniati 2), dan Yusmet Rizal 3) 1)FMIPA UNP, email: dhie_ya08@yahoo.com 2,3)Staf Pengajar
