Bab-3 Gambaran Pengelolaan Keuangan Daerah dan Kerangka Pendanaan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bab-3 Gambaran Pengelolaan Keuangan Daerah dan Kerangka Pendanaan"

Transkripsi

1 Bab-3 Gambaran Pengelolaan Keuangan Daerah dan Kerangka Pendanaan 3.1. Kinerja Keuangan Masa Lalu Kinerja Pelaksanaan APBD Keberhasilan pengelolaan keuangan daerah Kabupaten Bungo tidak terlepas dari kebijakan yang ditempuh, baik dari sisi pengelolaan penerimaan pendapatan, maupun pengeluaran daerah melalui belanja tidak langsung dan belanja langsung. Pengelolaan keuangan daerah yang berkaitan dengan pendapatan dan belanja daerah selama tahun telah menunjukkan efektivitas dan efisiensi yang menggembirakan. Kondisi ini menunjukkan bahwa pengelolaan keuangan daerah telah dilaksanakan dengan baik dan diharapkan dapat mendorong peningkatan 62

2 pertumbuhan ekonomi daerah. Hal ini terlihat dengan meningkatnya Penerimaan Daerah khususnya Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan terjadinya penghematan dari pengeluaran daerah. Ada tiga sumber pembiayaan yang memegang peranan penting dalam keuangan daerah Kabupaten Bungo; Pertama, sumber pembiayaan yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bungo. Kedua, sumber pembiayaan yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Jambi, yang pelaksanaannya ditetapkan melalui peraturan daerah Provinsi Jambi. Ketiga, sumber pembiyaan yang berasal dari Anggaran dan Belanja Negara (APBN) yang didalamnya terdapat dana dekonsetrasi dan dana pinjaman luar negeri. Dalam menunjang keberhasilan pengelolaan keuangan daerah, selama kurun waktu 5 tahun ini, telah dilakukan restrukturisasi pemerintah sebagai tindak lanjut reformasi. Dampak reformasi ini juga menyangkut pengelolaan keuangan daerah. Selanjutnya akan dijelaskan mengenai pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bungo selama 5 (lima) tahun. 63

3 Pengelolaan Pendapatan Daerah Hal utama yang harus diperhatikan dalam pengelolaan keuangan daerah adalah pendapatan daerah. Pendapatan daerah dalam proses pengelolaan daerah harus dituangkan terlebih dahulu. Tanpa sumbersumber pendapatan daerah, maka pengelolaan keuangan daerah tidak akan dapat dikelola secara sempurna. Untuk mendukung pendaptan ini, baik yang menyangkut Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Perimbangan maupun lain-lain pendapatan daerah yang sah seperti bagi hasil dari pemerintah lain, maka harus dilakukan secara optimal, guna meningkatkan pendapatan daerah secara optimal pula. Dalam rangka peningkatan pendapatan daerah, khususnya PAD, ditempuh berbagai bentuk terobosan dan strategi agar penerimaan PAD mengalami peningkatan. Salah satu terobosan paling penting dalam meningkatkan PAD adalah melakukan program intensifikasi dan ekstensifikasi terhadap wajib pajak dan retribusi daerah. Intensifikasi dan Ekstensifikasi pengelolaan pendapatan daerah Kabupaten Bungo sangat dipengaruhi oleh Peraturan Perundang-undangan yang berlaku yang berkaitan dengan PAD, Dana Perimbangan serta lain-lain pendapatan daerah. Sedangkan Pajak Daerah, Retribusi Daerah dan lain-lain pendapatan yang sah yang merupakan komponen dari PAD, telah ditentukan sehingga 64

4 sulit untuk melakukan ekstensifiksi sumber penerimaan yang baru. Dalam ketentuan peraturan/perundang-undangan ditegaskan bahwa penerimaan pendapatan yang baru tidak boleh memberatkan masyarakat dan menghambat pertumbuhan ekonomi. Berdasarkan kondisi tersebut, pemerintah Kabupaten Bungo telah mengeluarkan kebijakan untuk peningkatan penerimaan daerah. Kebijakan yang telah dilakukan untuk meningkatkan penerimaan daerah Kabupaten Bungo dilakukan melalui kegiatan sebagai berikut: 1. Melakukan pengkajian dan penyusunan aspek legalitas pemungutan pendapatan daerah dengan melaksanakan perubahan atau penyusunan Perda baru sertya penerapan sanksi berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 2. Melakukan penggalian dan pengembangan sumbersumber potensi pendapatan daerah yang sudah ada maupun mencari sumber-sumber pendaptan baru untuk menunjang pembiayaan pemerintahan dan pembangunan 3. Mendorong upaya intensifikasi dan ekstensifikasi penerimaan pajak negara yang dibagi hasilkan ke daerah seperti pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan, Pajak Penghasilan (PPh OPDN dan pasal 21) dan Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB). 65

5 Pemerintah juga akan melakukan peningkatan akurasi data sumber daya alam sebagai dasar perhitungan pembagian dalam dana perimbangan. 4. Melakukan pembentukan Satuan Tugas Peningkatan Pendapatan Daerah yang bertujuan untuk mengoptimalkan pendapatan asli daerah agar tidak terjadi penunggakan pembayaran. Secara umum kebijakan yang telah diambil tersebut memberikan dampak yang cukup signifikan terhadap penerimaan daerah. Hal ini tercermin dari meningkatnya penerimaan dari target pendapatan khususnya penerimaan pajak dan retribusi daerah selama tahun Secara umum dalam kurun waktu 2006 sampai dengan 2010, penerimaan daerah mengalami peningkatan rata-rata 9,57% per tahun. PAD mengalami peningkatan Rp ,68 pada tahun 2006 menjadi Rp ,02 pada tahun 2010 atau meningkat sebesar 20,27% tiap tahunnya. Pada tahun 2009 terjadi penurunan PAD jika dibandingkan dengan pada tahun 2008 yang disebabkan karena sumbangan Pihak Ketiga (SP3) dibatalkan oleh Menteri Dalam Negeri dengan surat Nomor 180/13/SJ Tanggal 6 Januari 2009 Perihal Pencabutan dan Pertimbangan Hukum SP3 Batubara di Kabupaten Bungo. Selanjutnya dengan menggunakan skema hibah dari perusahaan batubara, PAD tahun 2010 mengalami 66

6 peningkatan. Kembali deskripsi lebih detil tentang pendapatan daerah dimuat pada tabel berikut. Tabel 3.1. Realisasi Pendapatan Daerah Kabupaten Bungo Tahun No Uraian I PENDAPATAN DAERAH 1 Pendapatan Asli Daerah 20,857,082, ,662,550, ,305,804, ,987,211, ,483,279, a Pajak Daerah 2,823,208, ,630,330, ,049,201, ,931,777, ,547,552, b Retribusi Daerah 16,304,604, ,040,296, ,309,906, ,778,636, ,986,418, c Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang dipisahkan 1,729,270, ,581,267, ,035,022, ,068,601, ,068,601, d Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang sah 7,452,632, ,410,655, ,911,673, ,208,196, ,880,707, Dana Perimbangan 365,620,277, ,134,253, ,953,971, ,139,261, ,252,427, a Dana Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 52,976,007, ,996,153, ,279,018, ,405,909, ,733,576, b Dana Alokasi Umum 272,081,000, ,950,000, ,541,798, ,260,103, ,791,251, c Dana Alokasi Khusus 24,690,000, ,188,100, ,133,154, ,473,249, ,727,600, d Dana Perimbangan dari Provinsi 15,873,269, Lain-lain Pendapatan Daerah yang sah 11,635,821, ,600,195, ,872,004, ,881,904, ,053,273, a Hibah 10,000,000, ,000,000, ,000,000, ,460,000, b Dana Darurat - - c Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan Pemda lainnya 12,633,997, ,339,655, ,965,378, ,349,800, d Dana Penyesuaian dan Otonomi Khusus 24,966,198, ,782,349, ,683,662, ,000,000, e Bantuan Keuangan dari Provinsi 1,750,000, atau Pemda Lainnya - f Bagi Hasil Atas Penerimaan Pemberian Hak Atas Negara Jumlah 11,635,821, ,113,181, ,396,998, ,131,780, ,008,377, ,788,980, Berdasarkan tabel Pendapatan Daerah Tahun , dapat terlihat bahwa terjadi peningatan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Laju sebesar 36,93 % pertahun, yaitu dari Rp ,82 pada tahun 2006 menjadi Rp ,44 pada tahun Peningkatan dan penurunan Pendapatan Asli Daerah dapat pula dilihat pada grafik di bawah ini. 67

7 Grafik Realisasi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Bungo ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, Pajak Daerah Retribusi Daerah Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang dipisahkan Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang sah Pendapatan yang berasal dari Dana Perimbangan meningkat setiap tahunnya. Laju peningkatan Dana perimbangan adalah sebesar 4,67% pertahun. Laju peningkatan tertinggi berasal dari Dana Alokasi Khusus sebesar 17,68% per tahunnya, yaitu dari Rp ,- pada tahun 2006 menjadi Rp ,- pada tahun Dana Alokasi Khusus terbesar yang diterima pada tahun 2010 adalah Dana Alokasi Khsusus Bidang Pendidikan sebesar Rp ,- sedangkan Dana Perimbangan Dari Provinsi yang didapat pada tahun 2006 tidak didapat kembali pada tahun berikutnya dikarenakan terjadinya perubahan peraturan pendukung. Trend peningkatan pendapatan dari Dana perimbangan dapat dilihat dari grafik di bawah ini. 68

8 Grafik Pendapatan dari Dana Perimbangan Kabupaten Bungo Tahun ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, ,000,000, Dana Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak Dana Alokasi Umum Dana Alokasi Khusus Dana Perimbangan dari Provinsi Pendapatan yang berasal dari lain lain Pendapatan Daerah yang Sah mengalami peningkatan rata-rata sebesar 58,10% per tahunnya. Pada tahun 2006 Kabupaten Bungo mendapatkan dana sebesar Rp ,- dan meningkat menjadi Rp ,- pada tahun Trend peningkatan pendapatan dari lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah tersaji pada grafik di bawah ini. 69

9 Grafik Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah Kabupaten Bungo tahun Hibah Dana Darurat Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan Pemda lainnya Dana Penyesuaian dan Otonomi Khusus Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemda Lainnya Neraca Keuangan Neraca keuangan daerah dapat memperhatikan kondisi kepemililkan asset, kwajiban dan ekuitas yang dimiliki suatu daerah dalam hal ini kepemilikan oleh Kabupaten Bungo. Dalam kurun waktu jumlah pemilikan asset oleh Kabupaten Bungo meningkat cukup drastis. Pada tahun pembukuan 2005, asset yang dimiliki Kabupaten Bungo sebesar Rp ,12 kemudian pada tahun pembukuan 2009 meningkat menjadi Rp ,76. 70

10 Sedangkan kewajiban mengalami penurunan selama 5 tahun tersebut. Jika pada tahun 2005 kwajiban yang di miliki Kabupaten Bungo sebesar Rp ,52. lalu pada tahun 2009 menurun menjadi Rp ,00 untuk ekuitas Kabupaten Bungo mengalami peningkatan selama tahun hampir dua kali lipat tercatat pada pembukuan tahun 2009 jumlah ekuitas telah mencapai Rp ,76, sedangkan pada tahun 2005 hanya tercatat sebesar Rp , Asset Daerah Asset lancar yang dimiliki Kabupaten Bungo selama kurun waktu mengalami penurunan cukup berarti. Pada tahun 2005 Kabupaten Bungo memiliki asset lancar sebesar Rp kemudian turun menjadi Rp ,96 pada tahun 2009, akan tetapi untuk investasi jangka panjang mengalami peningkatan cukup signifikan. Hal ini terlihat dari data tahun buku 2005 jumlah investasi jangka panjang yang dimiliki Kabupaten Bungo sebesar Rp ,00 dan tahun 2009 meningkat menjadi Rp ,30. 71

11 Sedangkan pemilikan asset tetap terjadi peningkatan hampir dua kali lipat. Pada tahun 2005 nilai asset tetap yang dimiliki adalah sebesar Rp ,74 pada tahun Namun untuk asset lainnya yang berupa piutang angsuran dan dana kemitraan dengan pihak ketiga tidak mengalami peningkatan, melainkan terjadi penurunan. Deskripsi yang detil tentang komponen neraca khususnya tentang asset selama tahun untuk Kabupaten Bungo dimuat kedalam tabel perkembangan asset. Adapun tabel yang dimaksud disajikan seperti berikut ini. 72

12 Tabel 3.2. Asset Yang Dimiliki Kabupaten Bungo Tahun

13 Kewajiban Daerah Jumlah kwajiban daerah Kabupaten Bungo selama tahun mengalami penurunan. Pada tahun 2005 Kabupaten Bungo memiliki kewajiban berupa utang Jangka Pendek dan Utang Jangka Panjang sebesar Rp ,52 dan kemudian turun menjadi Rp ,00 pada tahun Berarti selama 5 tahun tersebut berhasil menghapuskan utang jangka panjang sebesar Rp ,26. Gambaran lebih rinci tentang kewajiban daerah Kabupaten Bungo yang berkaitan dengan utang dapat terlihat pada tabel perekembangan kewajiban daerah tersebut. Tabel tersebut disajikan berikut ini. 74

14 Tabel 3.3. Kewajiban Daerah Kabupaten Bungo Selama Tahun No Uraian 31 Des Des Des Des Des KEWAJIBAN 2 KEWAJIBAN JANGKA PENDEK 3 Utang Kepada Fihak Ketiga 4 Utang Perhitungan Fihak 1,333,960, ,550,749, Ketiga (PFK) 5,494,403, ,543,123, ,672,855, Utang Bunga Bagian Lancar Utang Jangka 6 Panjang 458,987, ,987, Utang jangka Pendek Lainnya 379,238, JUMLAH KEWAJIBAN JANGKA PENDEK 2,172,187, ,009,736, ,494,403, ,543,123, ,672,855, KEWAJIBAN JANGKA PANJANG Utang Dalam Negeri - 2,092,488, ,511,798, Pemerintah Pusat Utang Luar Negeri - Obligasi 121,702, JUMLAH KEWAJIBAN JANGKA PANJANG 2,092,488, ,633,501, JUMLAH KEWAJIBAN 4,264,676, ,643,238, ,494,403, ,543,123, ,672,855, Analisis Liquiditas dan Solvabilitas A. Analisis Liquiditias Dalam analisis liquiditas digunakan dua alat analisis yaitu Current Ratio dan Quick Ratio. Kedua alat analisis tersebut menganalisis kemampuan keuangan daerah dalam memenuhi kewajiban jangka pendek dilakukan dengan menggunakan asset lancar. Ini berarti kewajiban jangka pendek harus ada jaminan dari asset lancar tanpa mengganggu operasional rutin pemerintahan. Minimal jaminan tersebut adalah dua 75

15 kali nilai kewajiban atau nilai asset lancar minimal dua kali dari kewajiban dari kewajiban jangka pendek. Mencermati konsep analisis liquiditas tersebut maka hasil perhitungan Current Ratio dan Quick Ratio Kabupaten Bungo selama tahun memperlihatkan angka yang amat besar atau jauh diatas nilai dua baik Current Ratio Maupun Quick Ratio. Berarti kondisinya sangat Liquid kondisi keuangan daerah. Deskripsi hasil perhitungan kedua Ratio untuk Liquiditas tersebut dimuat pada tabel berikut ini Tabel 3.4. Ratio Liquiditas Kabupaten Bungo Selama Tahun No Ratio Liquiditas Current Ratio 30,39 68,76 30,95 42,95 12,35 2 Quick Ratio 28,26 67,48 30,28 41,55 11,30 Tabel diatas memperlihatkan bahwa Current Ratio dan Quick Ratio tahun 2009 memperlihat angka yang terkecil selama 5 tahun tersebut yaitu 12,35 untuk Current Ratio dan 11,30 untuk Quick Ratio. Berarti Liquiditas keuangan Kabupaten Bungo makin menurun tetapi masih dibatas aman. Hal ini dapat dipahami karena kebijakan keuangan daerah lebih banyak 76

16 diarahkan kepada pembiayaan investasi untuk jangka panjang dan pembelian asset tetap. B. Analisis Solvabilitas Dalam analisis solvabilitas dapat digunakan dua alat analisis yaitu rasio kewajiban terhadap asset dan rasio kewajiban terhadap ekuitas. Kedua alat tersebut memperlihat rasio penggunaan asset atau ekuitas untuk memenuhi kewajiban pemerintah Kabupaten Bungo yang telah jatuh tempo. Hasil perhitungan kedua rasio tersebut memperlihat tidak sampai 1 % dari asset atau ekuitas yang digunakan untuk membayar seluruh kewajiban. Berarti ketersediaan asset atau ekuitas jauh melebihi dari besaran utang yang menjadi kewajiban untuk dibayar. Kedua rasio tersebut di perlihatkan pada tabel berikut ini. Tabel 3.5. Rasio Sovabilitas Kabupaten Bungo Selama Tahun No Rasio Solvabilitas Rasio Kewajiban 0,0065 0,0044 0,0060 0,0023 0,0030 Terhadap Asset 2 Rasio Kewajiban 0,0065 0,0044 0,0060 0,0023 0,0030 Terhadap Ekuitas Tabel diatas menyajikan bahwa nilai Rasio Solvabilitas untuk rasio kewajiban terhadap asset dan rasio 77

17 kewajiban terhadap ekuitas adalah sama. Disamping itu, angka rasio kedua alat tersebut cendrung menurun atau makin mengecil, artinya pemerintah Kabupaten Bungo cendrung meningkatkan nilai asset dan ekuitas dana, serta meniadakan kewajiban terutama kewajiban jangka panjang Kebijakan Pengelolaan Kuangan Proporsi Penggunaan Anggaran Dalam Rangka membiayai anggaran daerah untuk kegiatan penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan maka pemerintah Kabupaten Bungo selama tahun telah berupaya meningkatkan efisiensi dan keefektifan pengeluaran daerah. Upaya tersebut dituangkan kedalam kebijakan daerah dibidang anggaran daerah. Adapun kebijakan tersebut adalah ; a) Menyusun prioritas pembangunan sesuai dengan kemampuan pembiayaan. Diharapkan seluruh perencanaan SKPD dapat memberikan gambaran utuh kepentingannya baik pada jangka pendek maupun jangka panjang. b) Mengutamakan pencapaian sasaran dengan prinsip capaian yang dapat diukur dan berdampak lebih luas terhadap tumbuhanya kegiatan masyarakat dan swasta. Diharapkan dapat menggerakkan 78

18 keterlibatan masyarakat yang lebih luas dalam pembangunan. c) Memfasilitasi tumbuhnya investasi swasta melalui kerangka regulasi yang terencana sehingga setiap regulasi dapat memberikan manfaaat terhadap pemerintah daerah swasta dan masyarakat. d) Melakukan efisiensi dan rasionalisasi pengeluaran untuk kegiatan tanpa mengurangi kualitas pelayanan kepada masyarakat. Aplikasi dari kebijakan di atas terlihat dari alokasi belanja daearah selama tahun terutama pada belanja langsung dan belanja tidak langsung. Besaran belanja langsung seharusnya lebih besar dibandingkan besaran belanja tidak langsung. Belanja langsung terkait langsung dengan pembangunan ekonomi masyarakat sedangkan belanja tidak langsung didominasi belanja pegawai. Komposisi antara Belanja Langsung dan Tidak Langsung hampir berimbang. Pada tahun 2009 dan 2010 kenaikan Belanja Tidak Langsung lebih tinggi dibandingkan Belanja Langsung. Kondisi ini disebabkan oleh tidak seimbangnya kenaikan penerimaan daerah dengan belanja daerah. Disamping itu, hal ini konsekuensi dari kenaikan gaji PNS dan penambahan jumlah PNS baru. Alokasi untuk 79

19 belanja tidak langsung bukan hanya untuk belanja pegawai saja, melainkan juga untuk Belanja Bunga, Belanja Subsidi untuk Raskin, Belanja Hibah untuk organisasi sosial kemasyarakatan, Belanja Bantuan Sosial, Belanja Bantuan Keuangan untuk Pemerintahan Desa dan Belanja Bagi Hasil untuk Alokasi Dana Dusun. Deskripsi lebih rinci tentang belanja daerah Kabupaten Bungo dimuat pada tabel berikut. Tabel 3.6. Realisasi Belanja Daerah Kabupaten Bungo Tahun No Uraian I BELANJA DAERAH 1 Belanja Tidak Langsung 50,003,271, ,104,091, ,019,670, ,887,218, ,904,686, a Belanja Pegawai 149,314,499, ,973,047, ,502,927, ,143,929, b Belanja Bunga 290,196, ,841, c Belanja Subsidi 1,058,295, ,227,720, ,054,904, ,904, d Belanja Hibah - 9,305,902, ,520,325, ,251,375, e Belanja Bantuan Sosial 7,617,857, ,078,591, ,245,455, ,353,191, f Belanja Bagi Hasil - 305,413, ,722, ,511, Kepada Provinsi/Kab/Kota dan Pemdes g Belanja Bantuan Keuangan 7,823,242, ,210,155, ,974,916, ,626,900, Kepada Provinsi/Kab/Kota dan Pemdes h Belanja Tidak Terduga 789,440, ,804, ,968, ,447,875, i Belanja Aparatur Belanja Administrasi Umum 31,828,366, Belanja Operasi dan Pemerliharaan 9,508,135, Belanja Modal 8,666,769, Belanja Langsung 379,859,650, ,790,031, ,135,811, ,192,792, ,355,232, a Belanja Pegawai 21,366,284, ,216,879, ,030,842, ,584,049, b Belanja Barang dan Jasa 82,183,874, ,915,779, ,553,408, ,206,816, c Belanja Modal 178,239,872, ,003,152, ,608,541, ,564,366, d Belanja Publik Belanja Administrasi Umum 190,924,884, Belanja Operasi dan Pemeliharaan 88,967,899, Belanja Modal 74,187,124, Bantuan Keuangan 23,588,309, Belanja Tidak Tersangka 2,191,932, Jumlah Belanja 379,859,650, ,080,228, ,234,653, ,080,011, ,259,918,

20 3.2.2.Analisis Pembiayaan Kemampuan pembiayaan Daerah Kabupaten Bungo selama tahun dapat terlihat pada derajat desentralisasi fiskal (DDF). DDF tersebut merupakan angka yang menggambar besaran kontribusi pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap pendapatan daerah. Besaran DDF Kabupaten Bungo selama tahun diperlihatkan pada tabel berikut ini. Tabel 3.7. Derajat Desentralisasi Fiskal (DDF) Kabupaten Bungo Tahun Tahun Pendapatan Total Pendapatan DDF (%) Anggaran Asli Daerah (PAD) Daerah (TPD) , ,81 6, , ,00 9, , ,12 11, , ,38 8, , ,14 9,05 Rata-rata 9,01 Sumber : DPPKDA Kab. Bungo, 2010 Selama kurun waktu 5 tahun ( ) adalah ratarata DDF sebesar 9,01%. Untuk tahun anggaran 2010, Kabupaten Bungo masih lebih baik dari rata-rata Kabupaten/kota dalam Provinsi Jambi yang sebesar 5,4% sedangkan Kabupaten Bungo DDFnya mencapai 9,05%. Hanya Kota Jambi yang dapat melebihi Kabupaten Bungo yaitu sebesar 11,3%. Ini berarti kemampuan Pembiayaan daerah Kabupaten Bungo untuk mendanai pembangunan, 81

21 masih rendah kecuali pada tahun 2008 DDF diatas 10%. Hal ini disebabkan masih terbatasnya penerimaan dari Pendapatan Asli Daerah (PAD). Perlu upaya yang lebih agresif untuk peningkatan PAD tersebut. 3.3 Kerangka Pendanaan Analisis Pengeluaran Periodik Wajib dan Mengikat Serta Prioritas Utama Alokasi Belanja daerah didominasi belanja langsung dengan alokasi rata-rata selama 5 tahun terakhir 56,33%. Alokasi belanja langsung terbesar terjadi pada tahun 2007 sebesar 26,80% dari total belanja daerah. No Uraian Tahun Anggaran Balanja daerah A Balanja Tidak Langsung Belanja Pegawai Belanja Bunga Belanja Subsidi Belanja Hibah Belanja Bantuan Sosial BBHKP/Kab/Kota/Pemdes BBKKP/Kab/Kota/Pemdes Belanja Tidak Terduga B Belanja Langsung Belanja Pegawai Belanja Barang dan Jasa Belanja Modal Belanja pelayanan publik Jumlah Belanja Surplus/ Defisit ( ) ( ) ( ) ( ) ( ) C Pengeluaran 82

22 Pembiayaan 1 Pembentukan dana cadangan 2 Penyertaan modal (investas) daerah 3 Pembayaran pokok utang Pemberian pinjaman daerah Jumlah pengeluaran pembiayaan Pertumbuhan belanja tidak langsung terbesar pada tahun 2008 yaitu 47,65% dan turun drastis pada tahun 2009 menjadi 16,43%. Sementara pada tahun 2010 pertumbuhannya turun lagi menjadi 13,1%. Sedangkan ratarata pertumbuhannya belanja tidak langsung sebesar 23,64%. Untuk pertumbuhan belanja langsung terbesar terjadi tahun 2006 sebesar 62,06%. Pada tahun 2007 turun menjadi 48,15%, pada tahun 2008 turun lagi menjadi 26,03% serta pada tahun 2009 pertumbuhannya minus sebesar 16,03%. Belanja daerah menjadi salah satu alat kebijakan keuangan untuk mencapai sasaran pembangunan daerah selama 5 tahun, perbandingan rata-rata alokasi belanja tidak langsung dan belanja langsung mencapai 47,67% dan 56,33%. Komposisi belanja tersebut secara rata-rata selama 5 tahun terakhir sudah mulai menunjukkan kinerja yang baik dimana belanja langsung sudah besar dari pada belanja tidak langsung. Akan tetapi selisihnya masih relatif kecil. 83

23 Kedepan, alokasi belanja langsung harus lebih besar dari pada belanja tidak langsung karena selisihnya masih kecil dan mayoritas belanja tidak langsung didominasi belanja pegawai. Pada sisi belanja langsung juga didapati belanja pegawai. Oleh karena itu, kedepan harus diupayakan menekan belanja pegawai melalui kebijakan tidak ada lagi penerimaan pegawai negeri sipil baru Perhitungan Kerangka Pendanaan Mengacu pada Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Daerah, Undang undang Nomor 58 tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah, maka keuangan daerah harus dikelola secara tertib, efisien, ekonomis, dan efektif, transparan dengan memperhatikan rasa keadilan dankepatutan. Prinsip pengelolaan keuangan daerah ini tercermin pada proses penyusunan anggaran daerah, struktur pendapatan dan struktur belanja daerah. untuk itu, akan dijabarkan kerangka pendanaan untuk menentukan arah kebijakan umum pendapatan dan belanja daerah anggaran Kabupaten Bungo lima tahun yang akan datang. Seperti yang dimuat kedalam tabel kerangka pendanaan APBD Kabupaten Bungo Adapun tabel dimaksud disajikan berikut ini. 84

24 No Tabel ; 3.8. Kerangka Pendanaan APBD Kabupaten Bungo Tahun (Dalam Jutaan Rupiah) Uraian Tahun Anggaran Pendapatan daerah Sisa Lebih (Rill) Perhitungan Anggaran Pencairan Dana Cadangan Belanja tidak langsung periodik yang wajib dan mengikat serta prioritas utama a. Gaji pegawai b. Belanja bagi hasil kab dan pemdes c. Belanja Bantuan Keu ke pemdes Belanja langsung periodik 5 yang wajib dan mengikat serta prioritas utama a. Sektor pendidikan 20% b. Infrastruktur c. Program seratus juta per dusun Pengeluaran pembiayaan yang wajib dan mengikat a. Pembentukan dana cadangan b. Penyertaan modal/ investasi Pada kerangka pendanaan APBD Kabupaten Bungo Tahun , pendapatan daerah ini akan digunakan untuk gaji pegawai dan guru serta pegawai honor, belanja bagi hasil kabupaten/ kota dan pemdes. Semua belanja diatas diatas merupakan Belanja Tidak Langsung Periodik 85

25 yang wajib dan mengikat serta prioritas utama sesuai dengan visi misi Bupari Bungo untuk mewujudkan Bungo MAS. Pada sisi Belanja lansung Periodik yang Wajib dan Mengikat serta Prioritas Utama dialokasikan pada sektor pendidikan sesuai dengan Undang-undang pendidikan yang mewajibkan pemerintah daerahmengalokasikan Anggaran sebesar 20% dari APBD. Oleh karena itu, program pendidikan yang merupakan program prioritas utama yang akan dilaksanakan 5 tahun kedepan. Disamping itu, program infrastruktur dasar seperti jalan, jembatan dan pelabuhan ini juga program prioritas dan utama serta program Seratus Juta Satu Dusun merupakan program prioritas dari Bupati yang akan di alokasikan pada tahun sebesar 13,1 milyar sesuai dengan jumlah dusun yang ada di Kabupaten Bungo dan dapat terjadi jumlah ini bias meningkat untuk 5 tahun kedepan sesuai dengan perkembangan pemekaran dusun di setiap kecamatan Kabupaten Bungo. Namun dalam kerangka pendanaan diasumsi jumlah dusun sebanyak 131 dusun. Kapasitas rill kemampuan keuangan daerah merupakan pendapatan daerah ditambah pencairan dana cadangan dan sisa lebih rill perhitungan anggaran yang menjadi total penerimaan kemudian dikurangi dengan belanja dan pengeluaran pembiayaan yang wajib dan 86

26 megikat serta prioritas utama. Dari peerhitungan tersebut diperoleh kapasitas rill kemampuan keuangan daerah. Kapasitas rill kemampuan keuangan kabupaten Bungo tahun 2012 direncanakan sebesar Rp juta, tahun 2013 dibutuhkan Rp juta, tahun 2014 diprediksi sebesar Rp juta, tahun 2015 dibutuhkan sebesar juta dan tahun 2016 diprediksi menjadi Rp juta. Kapasitas rill tersebut akan diperuntukkan untuk menunjang program wajib dan program prioritas selama tahun mendatang. Sejalan dengan kebutuhan untuk meningkatkan kapasitas rill kemampuan keuangan Kabupaten Bungo tahun maka perlu upaya yang kuat untuk menignkatkan pendapatan daerahterutama yang berasal dari Pendapatan Asli Daerah khususnya potensi penerimaan dari laba BUMD. Disamping itu, upaya perolehan dana perimbangan yang lebih besar juga diperlukan. Sedangkan belanja daerah untuk belanja pegawai perlu ditekankan baik pada belanja tidak langsung maupun belanja langsung. Deskripsi lebih rinci tentang kapasitas rill kemampuan daerah Kabupaten Bungo dimuat kedalam tabel. Adapun tabel tersebut disajikan dibawah ini. 87

27 Tabel : 3.9. Kapasitas rill kemampuan keuangan daerah dan penggunaannya Kabupaten Bungo Tahun (dalam jutaan rupiah. No Uraian Tahun Anggaran (juta) I Kapasitas rill kemampuan keuangan II Total rencana prioritas pengeluaran I (II.a-Iib-Iic) II.a Belanja langsung II.B II.c II.d III Belanja langsung periodik yang wajib dan mengikat serta prioritas utama Pengeluaran pembiayaan yang wajib dan mengikat serta prioritas utama Sisa kapasitas rill kemampuan keuangan daerah setelah menghitung alokasi pengeluaran prioritas I (I-II) Rencana prioritas pengeluaran II (III.a- III.b) III.a Belanja tidak langsung III.b Belanja tidak langsung periodik yang wajib dan mengikat serta prioritas utama Surplus anggaran rill (I-II-III)

GAMBARAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH SERTA KERANGKA PENDANAAN

GAMBARAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH SERTA KERANGKA PENDANAAN BAB III. GAMBARAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH SERTA KERANGKA PENDANAAN Pengelolaan keuangan daerah dalam penyelenggaraan pemerintahan di Provinsi Sulawesi Tenggara dilaksanakan dalam kerangka pelaksanaan
