PENGARUH RETURN ON ASSET, ASSET GROWTH, SALES GROWTH, DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH RETURN ON ASSET, ASSET GROWTH, SALES GROWTH, DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO"

Transkripsi

1 PENGARUH RETURN ON ASSET, ASSET GROWTH, SALES GROWTH, DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO Andi Yusmi Effendi 1, Ethika 1, Mukhlizul Hamdi 1 Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Bung Hatta andiyusmieffendi@rocketmail.com ABSTRAK This research performed to examine influence of Return On Asset (ROA), Asset Growth (AG), Sales Growth (SG) dan Debt to Equity Ratio (DER) on Dividend Payout Ratio (DPR) in manufactur company listed of Indonesia Stocks Exchange (BEI) in period Sample selection technique used is the purposive sampling, so research samples obtained as many as 20 companies. Data analysis techniques used in this research is a classic assumption test, multiple linear regression test, and test the hypothesis. The result of this research showed that Return On Asset was influenced and significant for Dividend Payout Ratio. whereas the other variable in this research such as Asset Growth, Sales Growth and Debt to Equity Ratio didn t have the significant influenced for Dividend Payout Ratio. Keywords : Return On Asset (ROA), Asset Growth (AG), Sales Growth (SG), Debt to Equity Ratio (DER), Dividend Payout Ratio (DPR) PENDAHULUAN Dunia bisnis akan terus mengalami kemajuan, itu terlihat dengan adanya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) yang akan dimulai tahun 2015, maka dunia akuntansi harus mengalami kemajuan, karena bisnis dan akuntansi merupakan suatu hal yang harus berjalan beriringan. Salah satu pihak yang terlibat dalam dunia bisnis adalah investor. Investor tersebut harus mengerti tentang akuntansi karena investor selain melihat prospek perusahaan yang akan ditanami modal, juga mengharapkan pembayaran dividen yang stabil. 1

2 Investor dalam menanamkan modalnya memiliki berbagai macam tujuan. Tujuan utama investor dalam menanamkan modalnya yaitu untuk mendapatkan tingkat pengembalian investasi (return) baik berupa pendapatan dividen maupun pendapatan yang diperoleh dari selisih harga jual saham terhadap harga belinya (capital gain). (Laksono, 2006 dalam Difah, 2011). Pada tahun 2014 adanya pemberitaan yang mengatakan bahwa PT Krakatau steel Tbk tidak membayar dividen pada tahun buku menurut direktur utama PT Krakatau steel Tbk tidak membagikan dividen karena sudah 2 tahun kebelakang perseroan mengalami rugi bersih yaitu tahun buku 2012, perseroan rugi bersih sebesar US$ 20,43 juta dan tahun buku 2013, rugi bersih sebesar US$ 13,98 juta. (Achmad Dwi Afriyadi, 27 Maret liputan6.com) Semakin besar dividend payout ratio maka akan menguntungkan pemegang saham, namun di lain pihak akan mengurangi kemampuan perusahaan dalam mengembangkan perusahaan. Kebijakan dividen merupakan kebijakan yang sulit karena pihak perusahaan harus memutuskan apakah sebagian keuntungan yang diperoleh harus dibagikan kepada pemegang saham dalam bentuk dividen ataukah menahannya. Jika diputuskan untuk membagikannya sebagai dividen, permasalahannya, seberapa besar bagian keuntungan yang akan dibagikan kepada pemegang saham tersebut. Untuk dapat menetapkan kebijakan dividen diperlukan pertimbangan yang sangat matang, dengan melihat faktor-faktor yang mempengaruhinya. (Amalia, 2011). Menurut Hanafi (2004:375) perusahaan yang mempunyai aliran kas atau profitabilitas yang baik dapat membayar dividen atau meningkatkan pembayaran dividen. Menurut Hanafi dan Halim (2005) salah satu rasio profitabilitas adalah return on asset (ROA). Return on asset digunakan untuk mengukur kemampuan 2

3 perusahaan dalam menghasilkan keuntungan dengan memanfaatkan aset yang di milikinya. Semakin besar return on asset suatu perusahaan, maka semakin besar juga dividen yang akan dibayarkan. Semakin cepat pertumbuhan perusahaan, makin besar kebutuhan dana dimasa mendatang untuk membiayai pertumbuhannya. Perusahaan biasanya akan menahan pendapatannya daripada dibayarkan sebagai dividen. Jadi semakin tinggi tingkat pertumbuhan suatu perusahaan maka semakin besar laba yang ditahan sehingga semakin kecil dividen yang dibayarkan. (Riyanto, 2001:267) Perusahaan dengan pertumbuhan penjualan dan laba yang tinggi, cenderung perusahaan tersebut lebih konsisten dalam membayarkan dividen kepada pemegang sahamnya daripada perusahaan yang tingkat pertumbuhan penjualannya relatif rendah. (Hatta, 2002) Debt to equity ratio merupakan rasio hutang terhadap modal. Debt to equity ratio digunakan untuk mengukur seberapa besar perusahaan dibiayai oleh hutang, dimana semakin tinggi debt to equity ratio, menunjukkan kondisi perusahaan yang kurang baik. (Sartono,2001:66). Peningkatan hutang akan mempengaruhi besar kecilnya laba bersih yang tersedia bagi para pemegang saham untuk membayar dividen, karena keharusan perusahaan dalam membayar hutang lebih diutamakan daripada pembayaran dividen (Sudarsi, 2002:80) Dari permasalahan dan uraian yang diungkapkan diatas, maka peneliti ingin membuktikan pengaruh return on asset, asset growth, sales growth dan debt to equity ratio, terhadap dividend payout ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode METODOLOGI PENELITIAN Dividend Payout Ratio Dividend payout ratio adalah suatu kebijakan perusahaan yang menentukan apakah keuntungan yang diperoleh akan dibagikan kepada 3

4 pemegang saham dalam bentuk dividen ataukah akan ditahan dalam bentuk laba ditahan guna keperluan investasi dalam pengembangan perusahaan (Alfatah, 2014). Dividend Payout Ratio dapat diukur dengan menggunakan: DPR = dividen per lembar Laba per lembar Return On Asset (ROA) Menurut Darmayanti (2008:99), Return On Asset merupakan salah satu rasio profitabilitas yang digunakan untuk melihat efektifitas aset perusahaan dalam menghasilkan laba bagi perusahaan. return on asset dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut: ROA = laba setela h pajak Total Aset Asset Growth Asset Growth menunjukkan pertumbuhan aset dari tahun ke tahun. aset merupakan aktiva yang digunakan untuk operasional perusahaan (Riyanto, 2001:268). Secara matematis pertumbuhan aset dapat dirumuskan sebagai berikut: Asset Growth = Total aset t Total Aset t 1 Total aset t 1 Sales Growth Menurut Horne dan Warchowicz (2005), pertumbuhan penjualan adalah hasil perbandingan antara selisih penjualan tahun berjalan dan penjualan di tahun sebelumnya dengan penjualan di tahun sebelumnya. Jadi, sales growth dalam penelitian ini dapat diukur dengan: Sales Growth = Net Sales t Net Sales t 1 Net Sales t 1 Debt to Equity Ratio (DER) Debt to Equity Ratio (DER) menunjukkan sejauh mana pendanaan utang digunakan jika dibandingkan dengan pendanaan ekuitas, dimana semakin tinggi rasio ini menunjukkan gejala yang kurang baik bagi perusahaan (Horne dan Wachowicz, 2013:169). Rasio ini diukur dengan rumus : DER = Total utang Total modal Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan manufaktur go public yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode

5 2013. Penelitian ini menggunakan Purposive Sampling atau pemilihan sampel dengan batasan kriteria-kriteria tertentu. Kriteria yang digunakan dalam memperoleh sampel sebagai berikut: 1. Perusahaan manufaktur yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode Perusahaan manufaktur yang menerbitkan laporan keuangan pada periode Perusahaan manufaktur yang membayarkan dividen 5 (lima) tahun berturut-turut pada periode Data perusahaan manufaktur yang memaparkan keseluruhan variabel yang diteliti. Berdasarkan karakteristik penarikan sampel yang digunakan, maka diperoleh sampel penelitian 20 perusahaan. Metode Analisis Data Teknik analisis data yang dipakai dalam penelitian ini adalah pengujian asumsi klasik dan pengujian hipotesis. Pengujian asumsi klasik dilakukan untuk mengetahui apakah data sudah normal dan layak digunakan. Pengujian asumsi klasik yang dipakai dalam penelitian ini adalah menggunakan uji normalitas, uji multikolinearitas, uji autokorelasi, dan uji heteroskedastisitas. (Ghozali, 2011) Dalam pengujian hipotesis, digunakan analisis regresi linear berganda untuk mengetahui signifikansi hubungan antara variabel independen dengan variabel independen yang diteliti. Persamaan model regresi linear berganda yang digunakan adalah sebagai berikut: Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + b 4 X 4 + e Keterangan: Y = Dividend Payout Ratio (DPR) X 1 = Return On Asset (ROA) X 2 = Asset Growth (AG) X 3 = Sales Growth (SG) X 4 = Debt to Equity Ratio (DER) a = konstanta b 1, b 2, b 3, b 4 = koefisien perubahan nilai tiap variable independen e = error 5

6 setelah itu, dilakukan pengujian hipotesis menggunakan 3 (tiga) alat uji, yaitu uji koefisien determinasi (R 2 ) yang digunakan untuk mengetahui seberapa besar variabel independen mempengaruhi variabel dependen. Uji statistik F digunakan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan variabel independen mempengaruhi secara bersama-sama terhadap variabel dependennya. sedangkan uji statistik t digunakan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh variabel independen secara individual terhadap variabel dependen. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pada tabel 1 akan ditampilkan karakteristik sampel yang digunakan dalam penelitian, meliputi jumlah sampel (N), rata-rata sampel (Mean), nilai maksimum, nilai minimum dan standar deviasi untuk masing-masing variabel. Tabel 1 Statistik Deskriptif No Variabel N Minimal Maksimal Mean Std. Deviation 1 ROA 100 0,80 8,46 3,8752 1, AG ,17 46,31 12, , SG 100 0,55 9,71 3,5923 1, DER 100 2,30 5,57 4,0894 0, DPR 100 1,08 5,55 3,5635 0,78722 Sumber: Data Sekunder yang diolah, 2015 Pada tabel 1 menunjukkan jumlah data yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 sampel data. Pada variabel dividend payout ratio (DPR) diperoleh rata-rata sebesar 3,5635. Hal ini berarti bahwa rata-rata kebijakan pembagian dividen adalah sebesar 3,5635% dari laba per lembar saham yang diperoleh perusahaan. Standar deviasi dari dividend payout ratio adalah 0, Hal ini berarti nilai standar deviasi lebih kecil dari nilai mean, maka dapat disimpulkan nilai mean dapat digunakan sebagai 6

7 representasi dari keseluruhan data. Hal tersebut juga terlihat pada return on asset, sales growth dan debt to equity ratio yang memiliki nilai standar deviasi lebih kecil dari mean. Sedangkan asset growth berbeda dengan variabel lainnya, nilai standar deviasi-nya lebih besar dari nilai mean. Hal ini berarti, nilai mean perusahaan sampel tidak bagus digunakan sebagai representasi dari keseluruhan data. Untuk menguji sampel penelitian sudah terdistribusi normal, maka digunakan uji normalitas kolmogorov-smirnov (K-S). hasil dari uji kolmogorov-smirnov menunjukkan semua variabel yang digunakan dalam penelitian ini memiliki nilai signifikan > 5%. Jadi dapat disimpulkan bahwa data yang digunakan sudah terdistribusi normal. Untuk mengetahui ada tidaknya korelasi antar variabel independen digunakan uji multikolinearitas. Hasil dari uji multikolinearitas menunjukkan tidak terjadinya gejala multikolinearitas pada data yang digunakan karena nilai tolerance tiap variabel independen di atas 0,1 dan nilai VIF pada tiap variabel di bawah 10. Untuk mengetahui apakah ada tidaknya hubungan antara kesalahan pada periode t dengan kesalahan periode t-1 digunakan uji autokorelasi Durbin-Watson (D-W). Hasil uji autokorelasi menunjukkan nilai D-W sebesar 1,857, yang berada diantara nilai du dan 4-dU, sehingga dapat disimpulkan data dari penelitian ini tidak terdapat gejala autokorelasi. Pengujian asumsi klasik selanjutnya adalah uji heteroskedastisitas. Uji ini untuk mengetahui apakah model regresi terjadi ketidaksamaan varians dari residual satu pengamatan ke pengamatan yang lain. Untuk mengetahui ada tidaknya gejala heteroskedastisitas digunakan uji glejser. Hasil dari uji glejser menunjukkan tingkat signifikan variabel independen di atas 5%. Jadi dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi gejala heteroskedastisitas. 7

8 Tabel 2 Analisis Regresi berganda N o Model Unstandardize d Coefficients B Std. Error 1 (Constant -5,058 ) 2 ROA 10,416 2,785 3 AG -0,098 0,301 4 SG -3,033 2,848 5 DER 5,803 5,181 Dengan melihat tabel diatas, dapat disusun persamaan regresi linear berganda sebagai berikut: DPR = -5, ,416 ROA 0,098 AG 3,033 SG + 5,803 DER Dari hasil persamaan regresi linear berganda diperoleh nilai konstanta sebesar -5,058. Hal ini mengindikasikan bahwa dividend payout ratio mempunyai nilai sebesar - 5,058% dengan tidak dipengaruhi oleh variabel-variabel independen (ROA, AG, SG,dan DER). Sedangkan nilai koefisien dari variabel independen dalam persamaan regresi linear berganda yaitu variabel return on asset memiliki nilai koefisien sebesar 10,416, yang berarti setiap peningkatan return on asset sebesar 1% akan meningkatkan dividend payout ratio sebesar 10,416% dengan asumsi variabel lain konstan. Koefisien regresi asset growth adalah sebesar -0,098 yang berarti bahwa setiap peningkatan asset growth sebesar 1% akan menurunkan dividend payout ratio sebesar 0,098% dengan asumsi variabel lain konstan. Koefisien regresi sales growth adalah sebesar -3,033 yang berarti bahwa setiap peningkatan sales growth sebesar 1% akan menurunkan dividend payout ratio sebesar 3,033% dengan asumsi variabel lain konstan. Koefisien regresi debt to equity ratio (DER) adalah sebesar 5,803 yang berarti bahwa setiap peningkatan debt to equity ratio sebesar 1 % akan meningkatkan dividend payout ratio sebesar 5,803% dengan asumsi variabel lain konstan. 8

9 Tabel 3 Pengujian Hipotesis No Variabel t Sig. α Keputusan 1 ROA 3,740 0,000 0,05 H 1 diterima 2 AG -0,327 0,744 0,05 H 2 ditolak 3 SG -1,065 0,289 0,05 H 3 di tolak 4 DER 1,120 0,266 0,05 H 4 ditolak R = 0,373 R 2 = 0,139 Adjusted R 2 = 0,103 F hitung = 3,829 F sig. = 0,006 Sumber: Data Sekunder yang diolah, 2015 sama berpengaruh terhadap dividend payout ratio. Hipotesis pertama Berdasarkan tabel di atas, hasil menyebutkan bahwa return on asset dari uji koefisien determinasi (R 2 ) berpengaruh terhadap dividend payout menunjukkan bahwa nilai R 2 sebesar ratio. Berdasarkan hasil perhitungan 0,139. Hal ini menunjukkan bahwa uji t diperoleh nilai t hitung return on sebesar 13,9% dividend payout ratio asset sebesar 3,740 dan tingkat dipengaruhi oleh variabel return on signifikan 0,000 < 0,05, artinya return asset, asset growth, sales growth dan on asset memiliki pengaruh positif dan debt to equity ratio. Sedangkan sisanya signifikan terhadap dividend payout sebesar 86,1% dipengaruhi oleh ratio. Jadi dapat disimpulkan, variabel di luar model penelitian ini. Hipotesis pertama dalam penelitian ini Berdasarkan tabel di atas, hasil diterima. Hasil penelitian ini dari uji statistik F menunjukkan nilai F memperkuat hasil penelitian yang signifikan sebesar 0,006 < 0,05. Jadi dilakukan oleh Nadjibah (2008), dapat disimpulkan bahwa return on Puspita (2009), Marlina dan Danica asset, asset growth, sales growth dan (2009), Handayani BS (2010), debt to equity ratio secara bersama- Musthikawati (2010), Pribadi dan 9

10 Sampurna (2012) Marietta dan Sampurno (2013). Adanya pengaruh positif dan signifikan variabel return on asset terhadap dividend payout ratio menjelaskan bahwa semakin besar rasio return on asset, maka akan meningkatkan pembagian dividen yang dilakukan perusahaan. Hal yang sama juga diutarakan oleh Sartono (2001:122) yang menyatakan bahwa perusahaan yang mempunyai aliran kas atau profitabilitas yang baik dapat membayar dividen atau meningkatkan pembayaran dividen. Hipotesis kedua menyebutkan bahwa asset growth berpengaruh terhadap dividend payout ratio. Berdasarkan hasil perhitungan uji t diperoleh nilai t hitung asset growth sebesar -0,327 dan tingkat signifikan 0,744 > 0,05 artinya asset growth memiliki pengaruh negatif namun tidak signifikansi. Jadi dapat disimpulkan hipotesis kedua dalam penelitian ini ditolak ( H 0 diterima). Hasil penelitian ini memperkuat hasil penelitian yang dilakukan Amalia (2011), Pribadi dan Sampurno (2012), Marietta dan Sampurno (2013) yang menyatakan bahwa asset growth tidak memiliki pengaruh secara signifikan terhadap dividend payout ratio. Hasil penelitian ini, tidak sejalan dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Nadjibah (2008) yang menyatakan bahwa asset growth memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap dividend payout ratio. Perbedaan hasil penelitian ini disebabkan oleh pengaruh faktor lain seperti inflasi dan revaluasi aset, sehingga peningkatan pertumbuhan aset tidak berpengaruh terhadap pembayaran dividen. Hipotesis ketiga menyebutkan bahwa sales growth berpengaruh terhadap dividend payout ratio. Berdasarkan hasil perhitungan uji t diperoleh nilai t hitung sales growth sebesar -1,065 dan tingkat signifikansi 0,289 > 0,05 artinya sales growth mempunyai pengaruh negatif dan tidak signifikan. Jadi dapat disimpulkan hipotesis ketiga dalam penelitian ini ditolak ( H 0 diterima). Hasil penelitian ini memperkuat hasil penelitian yang 10

11 dilakukan oleh Musthikawati (2010), yang menyatakan bahwa sales growth tidak berpengaruh secara signifikan terhadap dividend payout ratio. Hasil penelitian ini tidak sejalan dengan hasil penelitian Alfatah (2014) yang menyatakan bahwa sales growth berpengaruh positif dan signifikan terhadap dividend payout ratio. Hasil penelitian ini disebabkan oleh adanya teori kebijakan dividen yang stabil yaitu kebijakan yang membagikan dividen secara tetap per lembarnya untuk jangka waktu tertentu. Pembayaran dividen akan dinaikan jika perusahaan memperoleh laba yang meningkat dan peningkatan tersebut mantap dan stabil. Naiknya pertumbuhan penjualan suatu perusahaan, tidak dapat dikatakan suatu perusahaan tersebut berlaba atau dalam kondisi yang baik untuk meningkatkan rasio pembayaran dividennya. Naiknya pertumbuhan penjualan suatu perusahaan disebabkan banyak faktor, salah satunya inflasi. Hipotesis keempat menyebutkan bahwa debt to equity ratio berpengaruh terhadap dividend payout ratio. Berdasarkan hasil perhitungan uji t diperoleh nilai t hitung debt to equity ratio sebaesar 1,120 dan tingkat signifikansi sebesar 0,266 > 0,05, artinya debt to equity ratio memiliki pengaruh positif dan tidak signifikan. Jadi dapat disimpulkan bahwa hipotesis keempat dalam penelitian ini ditolak (H 0 diterima). Hasil penelitian ini memperkuat hasil penelitian yang dilakukan oleh Puspita (2009), Marlina dan Danica (2009), Amalia (2011) yang menyatakan bahwa debt to equity ratio tidak memiliki pengaruh secara signifikan terhadap dividend payout ratio. Hasil penelitian ini bertolak belakang dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Handayani BS (2010) dan Alfatah (2014) yang menyatakan bahwa debt to equity ratio berpengaruh negatif dan signifikan terhadap dividend payout ratio. Perbedaan hasil penelitian disebabkan karena rata-rata (mean) debt to equity ratio perusahaan sampel 11

12 yang tergolong rendah yaitu sebesar 4,0894%, sehingga tidak mempengaruhi kemampuan perusahaan dalam membayar dividen. KESIMPULAN Berdasarkan hasil pengujian hipotesis, maka dapat disimpulkan bahwa variabel return on asset berpengaruh positif dan signifikan terhadap dividend payout ratio. Hal ini berarti, semakin tinggi return on asset maka akan meningkatkan kemampuan perusahaan dalam membayarkan dividen. Sedangkan variabel lainnya yaitu asset growth, sales growth dan debt to equity ratio tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap dividend payout ratio. Adapun keterbatasan dari penelitian ini adalah penelitian ini hanya meneliti perusahaan manufaktur saja, sehingga jumlah sampel yang di dapat relatif sedikit. Keterbatasan selanjutnya adalah variabel independen yang digunakan relatif sedikit, karena dalam penelitian ini, variabel independen yang digunakan hanya menjelaskan sebesar 13,9% terhadap variabel dependen. Sedangkan sisanya sebesar 86,1% dijelaskan oleh variabel di luar model penelitian ini. Dengan keterbatasan dalam penelitian ini, peneliti menyarankan penelitian selanjutnya menggunakan objek penelitian yang lebih luas, tidak hanya perusahaan manufaktur saja, dan menambah variabel yang lain dari penelitian ini, seperti inflasi, ukuran perusahaan, likuiditas, tingkat pajak dan lain-lain. DAFTAR PUSTAKA Afriyadi, Achmad Dwi. Kinerja Buruk, Krakatau Steel Tak Bagi Dividen. 27 Maret ead/ /kinerja-burukkrakatau-steel-tak-bagidividen Alfattah, Surya Analisis Pengaruh Cash Position, Debt to Equity Ratio, Sales Growth, Return On Asset dan Size Terhadap Dividend Payout Ratio (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Semarang. Tesis Universitas Diponegoro 12

13 Amalia, Shitta Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividend Payout Ratio (Studi Kasus Pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia non Keuangan). Semarang. Skripsi Universitas Diponegoro. Darmayanti, Yeasy Analisis Laporan Keuangan. Padang: Bung Hatta University Press. Difah, Siti Syamsiroh (2011). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan BUMN yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun Semarang. Skripsi Universitas Diponegoro Ghozali, Imam Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro Hanafi, Mamduh M, Manajemen Keuangan. Yogyakarta: BPFE Hanafi, Mamduh M dan Abdul Halim, Analisa Laporan Keuanagan. Yogyakarta: UPP AMP YPKN Handayani BS, Dyah Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Periode Semarang. Skripsi Universitas Diponegoro. Hatta, Atika Jauhari Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen: Investigasi Pengaruh Teori Stakeholder. JAAI Volume 6 no 2, Desember 2002., Prinsip-Prinsip Manajemen Keuangan. Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat Horne, James C.Van dan John M.Machowicz, Prinsip-Prinsip Manajemen Keuangan. Edisi 13. Jakarta: Salemba Empat Marietta, Unzu dan Djoko Sampurno Analisis Pengaruh Cash Ratio, Return On Asset, Growth, Firm Size, DER Terhadap Dividend Payout Ratio ( Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun Diponegoro Journal of Management, Volume 2, Nomor (3). Hlm 1 13

14 Marlina, Lisa dan Clara Danica Analisis Pengaruh Cash Position, Debt to Equity Ratio, Return On Asset Terhadap Dividend Payout Ratio. Jurnal Manajemen Bisnis, Volume 2, Nomor (1). Hlm.1-6. Musthikawati, Noventri Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Rasio Pembayaran Deviden. Surakarta. Skripsi Universitas Sebelas Maret. Nadjibah Analisis Pengaruh Asset Growth, Size, Cash Ratio, dan Return On Asset Terhadap Dividend Payout Ratio. Semarang. Tesis Universitas Diponegoro Pribadi, Anggit Satria dan R Djoko Sampurno Analisis Pengaruh Cash Position, Firm Size, Growth Opportunity, Ownership dan Return On Asset Terhadap Dividend Payout Ratio. Diponegoro Journal of Management, Volume 1, Nomor (1). Hlm Riyanto, Bambang Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE Sartono, Agus Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE Sudarsi, sri Analisis Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Dividend Payout Ratio Pada Industri Perbankan yang Listed di Bursa Efek Jakarta (BEJ). Jurnal Bisnis dan Ekonomi Weston, J.F dan Copeland T.E Manajemen Keuangan. Edisi Sembilan. Jakarta: Penerbit Bina Rupa Aksara Puspita, Fira Analisis Faktor- Faktor yang mempengaruhi Kebijakan Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Semarang. Thesis Universitas Diponegoro 14

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 44 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Obyek/Subyek Penelitian Dalam penelitian ini obyek penelitianya adalah Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang
