PENGEMBANGAN MAJALAH BERBAHASA JAWA SEBAGAI PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN BAHASA JAWA UNTUK PESERTA DIDIK SMA/SMK KELAS X SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN MAJALAH BERBAHASA JAWA SEBAGAI PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN BAHASA JAWA UNTUK PESERTA DIDIK SMA/SMK KELAS X SKRIPSI"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN MAJALAH BERBAHASA JAWA SEBAGAI PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN BAHASA JAWA UNTUK PESERTA DIDIK SMA/SMK KELAS X SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh: Sri Wahyuningsih NIM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA JAWA JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAERAH FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2012 i

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Kemenangan (keberhasilan) hanya dapat dicapai dengan kesabaran. Kelonggaran kebersamaan dengan kesusahan dan datangnya kesulitan bersamaan dengan kemudahan. (HR. Tirmidzi) Seribu rencana yang luar biasa tiada akan memunculkan hasil tanpa satu langkah pertama untuk memulainya. (Penulis) v

6 PERSEMBAHAN Dengan segala kerendahan hati, kupersembahkan karya sederhana ini untuk: Rabbku yang telah memberi nikmat yang tak bertepi. Ibunda tersayang dan Ayahanda terhormat yang selalu menyayangi dan mendoakanku. Ponakanku rara Fathira tersayang yang selalu membuatku tersenyum. Adikku Tutik yang selalu mendukungku. vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-nya sehingga penulisan skripsi dengan judul Pengembangan Majalah Berbahasa Jawa sebagai Sarana Peningkatan Proses Pembelajaran Mata Pelajaran Bahasa Jawa untuk Peserta Didik SMA/SMK Kelas X dapat terselesaikan dengan baik. Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat mencapai gelar kesarjanaan S1 di Universitas Negeri Yogyakarta. Dengan terselesaikannya penulisan skripsi ini, disampaikan terimakasih atas segala bimbingan, saran dan motivasi kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Rochmat Wahab, M. Pd. M. A., selaku rektor Universitas Neegeri Yogyakarta. 2. Bapak Prof. Dr. Zamzani, selaku Dekan Fakultas Bahasa dan Seni. 3. Bapak Dr. Suwardi, M. Hum. selaku ketua jurusan Pendidikan Bahasa Daerah yang telah memberikan kesempatan dan kemudahan kepada penulis. 4. Bapak Prof. Dr. Suwarna, M. Pd. dan Bapak Drs. Mulyana, M. Hum., selaku dosen pembimbing yang penuh kesabaran, kearifan dan kebijaksanaan yang telah memberikan bimbingan, arahan, dan dorongan tiada henti di sela-sela kesibukannya. 5. Bapak Drs. Hartanto Utomo, selaku Pembimbing Akademik yang dengan kesabaran dan ketulusannya memberikan bimbingan daan semangat bagi penulis. 6. Seluruh dosen Pendidikan Bahasa Jawa Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Yogyakarta beserta staf yang telah membantu dan menyalurkan ilmunya kepada penulis. 7. Orang tua tercinta (Bapak Sardi dan Ibu Jasmiati) sebagai motivator utama yang memberikan kasih sayang dan doa tiada henti. 8. Keponakanku Fathira yang membuatku bersemangat untuk terus maju melangkah melanjutkan masa depan. vii

8 9. Almamater Jurusan Pendidikan Bahasa Daerah, khususnya angkatan 2005 yang senantiasa memberi penulis semangat untuk lulus disela kesibukan mereka pasca kampus. 10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu demi satu yang dengan ikhlas memberikan dukungan dalam penyusunan skripsi ini. Akhirnya, dengan penuh kesadaran bahwa penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi sempurnanya skripsi ini. Akhir kata, semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca. Yogyakarta, 20 Juni 2012 Penulis, Sri Wahyuningsih viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PERSETUJUAN.. HALAMAN PENGESAHAN.. HALAMAN PERNYATAAN.. HALAMAN MOTTO HALAMAN PERSEMBAHAN KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN ABSTRAK i ii iii iv v vi vii ix xi xii xiii xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... B. Identifikasi Masalah... C. Pembatasan Masalah.. D. Rumusan Masalah.. E. Tujuan Penelitian.. F. Spesifikasi Produk yang Dikembangkan G. Manfaat Penelitian.. H. Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan I. Definisi Istilah Bab II. LANDASAN TEORI A. Kajian Teori... B. Pendekatan Pembelajaran Bahasa Jawa.. C. Peningkatan Proses Pembelajaran dengan Belajar Mandiri ix

10 D. Sumber Belajar E. Majalah..... F. Struktur dan Anatomi Fisik Majalah G. Model Majalah Berbahasa Jawa H. Materi Pelajaran Bahasa Jawa Kelas X Semester-1 dalam Standar Isi.... I. Penelitian Pengembangan... J. Penelitian yang Relevan... K. Kerangka Berpikir Bab III Metode Penelitian A. Desain Penelitian B. Prosedur Pengembangan.. C. Penilaian Produk.. D. Instrumen Pengumpulan Data.. E. Teknik Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian dan Pengembangan.. B. Daftar Evaluasi secara Keseluruhan. C. Revisi Media Pembelajaran D. Produk Akhir Media Pembelajaran. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN PENGGUNAAN A. Kesimpulan B. Saran Penggunaan DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN x

11 DAFTAR TABEL Tabel 1. Perbandinagan Majalah Ilmiah, Majalah Semi Ilmiah (Semi Populer), dan Majalah Populer 24 Tabel 2. Materi Pelajaran Bahasa Jawa Kelas X Semester-1 dalam Standar Isi.. Tabel 3. Kisi-kisi Penilaian Majalah Berbahasa Jawa Damar Tabel 4. Aturan Pemberian Skor. Tabel 5. Kriteria Kategori Penilaian Ideal Tabel 6. Kualitas Majalah Berbahasa Jawa Damar Berdasarkan Keseluruhan Komponen Menurut Teman Sejawat. 60 Tabel 7. Kualitas Majalah Berbahasa Jawa Damar Menurut Ahli Materi dan Pembelajaran.. Tabel 8. Kualitas Majalah Berbahasa Jawa Damar Menurut Ahli Media.. Tabel 9. Kualitas Majalah Berbahasa Jawa Damar Menurut Guru xi

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Prosedur Penelitian Pengembangan Menurut James D. Russell Gambar 2. Skema Prosedur Pengembangan Media Penilaian Produk Gambar 3. Skema Desain Penilaian Produk Gambar 4. Prosentase Rerata Penilaian Komponen Majalah Damar.. Gambar 5. Cover Sebelum Revisi Gambar 6. Layout Daftar Isi Sebelum Direvisi... Gambar 7. Cover Revisi I Gambar 7. Cover Revisi II Gambar 8. Layout Daftar Isi Revisi II xii

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kriteria Pemberian Skor Lampiran 2. Tabulasi Penilaian Lampiran 3. Angket, Pernyataan, Saran dan Masukan dari Teman Sejawat, Ahli Media dan Pembelajaran, Ahli Media dan Guru Lampiran 4. Produk Akhir Majalah Berbahasa Jawa Damar.... Lampiran 5. Surat Ijin Penelitian xiii

14 PENGEMBANGAN MAJALAH BERBAHASA JAWA SEBAGAI PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN BAHASA JAWA UNTUK PESERTA DIDIK SMA/SMK KELAS X Oleh Sri Wahyuningsih NIM Abstrak Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dalam bidang pendidikan bahasa Jawa. Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan majalah berbahasa Jawa untuk peserta didik SMA/SMK kelas X semester-1 yang sesuai dengan standar isi dan kriteria sebagai sumber belajar mandiri dan menentukan kualitas majalah berbahasa Jawa. Model pengembangan yang digunakan dalam penelitian adalah model prosedural. Prosedur pengembangan majalah terdiri dari empat tahapan yaitu perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan penilaian. Produk awal majalah ditinjau oleh 3 orang teman sejawat, 1 ahli materi dan pembelajaran, dan 1 ahli media. Majalah hasil revisi dinilai oleh tiga guru yang bertindak sebagai reviewer. Penilaian kualitas majalah menggunakan instrumen penilaian berupa angket yang mencakup 5 komponen yaitu a) kelayakan materi, b) kelayakan penyajian, c) kebahasaan dan gambar, d) isi majalah, e) penampilan majalah. Hasil penilaian berupa data kualitatif yang diubah menjadi skor kemudian ditabulasi dan dianalisis dengan pedoman kriteria penilaian ideal untuk menentukan kualitas majalah berbahasa Jawa Damar. Hasil penelitian pengembangan ini adalah majalah berbahasa Jawa Damar. Majalah berbahasa Jawa Damar memiliki 13 rubrik yang tersusun dalam 56 halaman. Hasil penilaian majalah berbahasa Jawa Damar menurut; a) teman sejawat, majalah berkualitas baik (B) dengan nilai 80,85; b) ahli materi dan pembelajaran, majalah berkualitas sangat baik (SB) dengan nilai 84,16; c) ahli media, majalah berkualitas baik (SB) dengan nilai 79,13; d) guru, majalah berkualitas baik (B) dengan nilai 82,22. Kualitas majalah Damar secara keseluruhan adalah baik (B) dengan nilai 82,05. Majalah berbahasa Jawa Damar layak digunakan sebagai media pembelajaran mandiri. Kata kunci: majalah berbahasa Jawa, penelitian pengembangan, sumber belajar mandiri xiv

PADANAN VERBA DEADJEKTIVAL BAHASA JAWA DENGAN BAHASA INDONESIA DALAM NOVEL PUSPA RINONCE DAN LAYANG SRI JUWITA SKRIPSI

PADANAN VERBA DEADJEKTIVAL BAHASA JAWA DENGAN BAHASA INDONESIA DALAM NOVEL PUSPA RINONCE DAN LAYANG SRI JUWITA SKRIPSI PADANAN VERBA DEADJEKTIVAL BAHASA JAWA DENGAN BAHASA INDONESIA DALAM NOVEL PUSPA RINONCE DAN LAYANG SRI JUWITA SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi
