BAB I PENDAHULUAN. pesat, seiring dengan kebutuhan manusia yang semakin banyak dan kompleks.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. pesat, seiring dengan kebutuhan manusia yang semakin banyak dan kompleks."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan komputer dewasa ini telah mengalami banyak perubahan yang sangat pesat, seiring dengan kebutuhan manusia yang semakin banyak dan kompleks. Komputer yang pada awalnya hanya digunakan oleh para akademisi dan militer, kini telah digunakan secara luas di berbagai bidang, misalnya bisnis, kesehatan, pendidikan, psikologi, permainan dan sebagainya. Hal ini mendorong para ahli untuk semakin mengembangkan komputer agar dapat membantu kerja manusia atau bahkan melebihi kemampuan kerja manusia. Kecerdasan buatan atau artificial intelligence merupakan bagian dari ilmu komputer yang membuat agar mesin (komputer) dapat melakukan pekerjaan seperti dan sebaik yang dilakukan oleh manusia. [1] Sistem Pakar (Expert System) adalah program berbasis pengetahuan yang menyediakan solusi-solusi untuk problema-problema dengan kualitas pakar. Sistem pakar merupakan program komputer yang meniru proses pemikiran dan pengetahuan pakar dalam menyelesaikan suatu masalah tertentu. Implementasi sistem pakar dapat diterapkan dalam dunia kesehatan selain sebagai media informasi bagi masyarakat

2 terutama penderita penyakit untuk mengetahui jenis penyakit yang diderita sebagai diagnosa awal. Pengetahuan yang disimpan di dalam sistem pakar umumnya diambil dari seorang manusia yang pakar dalam masalah tersebut dan sistem pakar itu berusaha meniru metodelogi dan kinerjanya (performance). Salah satu implementasi yang diterapkan sistem pakar dalam bidang kesehatan yaitu sistem pakar untuk diagnosa penyakit. Infeksi penyakit tropis merupakan penyakit yang kompleks dan sering diderita oleh kebanyakan orang. Infeksi merupakan reaksi tubuh setempat atau umum dan biasanya reaksi setempat ini disertai dengan reaksi umum tubuh yang hidup karena invasi dari kuman serta toksinnya dan berkembang biak. Seringkali orang bingung dengan penyakit yang diderita dan harus ke dokter untuk berobat atau berkonsultasi. Karena infeksi penyakit tropis sangat beragam jenis dan gejalanya, maka seorang pakar atau dokter perlu mengkaji lebih dalam gejala yang dialami pasien untuk dapat menentukan penyakit yang diderita. Oleh karena itu dibangun suatu sistem pakar yang dapat membantu menyelesaikan masalah tersebut dengan menggunakan metode forward chaining. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang permasalahan diatas, maka permasalahan yang akan diteliti dalam tugas akhir ini yaitu bagaimana membuat sistem pakar untuk diagnosa infeksi penyakit tropis.

3 1.3 Batasan Masalah Agar pembahasan penelitian ini tidak menyimpang dari apa yang telah dirumuskan, maka diperlukan batasan-batasan. Batasan-batasan dalam penelitian ini adalah: 1. Perancangan program aplikasi sistem pakar menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL sebagai databasenya. 2. Sistem Pakar ini membatasi hanya 3 dari jenis Infeksi Penyakit Tropis yang akan dibahas yaitu DHF (Dengue haemorrhagic fever) atau DBD, Demam Malaria, dan Demam Chikungunya. 3. Pembuatan sistem pakar ini hanya berdasarkan gejala-gejala spesifik dari ketiga jenis infeksi penyakit tropis yang akan dibahas. 4. Solusi yang diberikan berupa informasi untuk diketahui oleh masyarakat umum khususnya penderita berdasarkan data-data masukan yang dapat membantu untuk penanganan selanjutnya. 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun aplikasi sistem pakar dalam mendiagnosa infeksi penyakit tropis yang dapat dikembangkan lebih lanjut dan memberikan kemudahan bagi pemakainya.

4 1.5 Manfaat Penelitian Manfaat penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Menjadi media perantara bagi pengguna aplikasi (masyarakat / user nonexpert) untuk membantu mendiagnosa infeksi penyakit tropis dan mendapatkan solusinya. 2. Memberikan kemudahan informasi tentang seputar Infeksi Penyakit Tropis. 1.6 Metodologi Penelitian Dalam menyusun skripsi ini penulis melakukan beberapa penerapan metode penelitian untuk menyelesaikan permasalahan. Adapun metode penelitian yang dilakukan adalah dengan cara: 1. Pembelajaran Literatur Metode ini dilaksanakan dengan melakukan studi kepustakaan melalui membaca buku-buku maupun artikel-artikel yang dapat mendukung penulisan Tugas Akhir. 2. Analisis Pada tahap ini dilakukan pengumpulan fakta-fakta seputar infeksi penyakit tropis berupa gejala gejala awal dan terapi (pengobatan) yang mendukung perancangan sistem dengan menggunakan konsultasi dengan seorang pakar (dokter spesialis penyakit dalam) dan membandingkan hasil penelitian dengan yang ada pada buku penuntun. 3. Perancangan

5 Pada tahap ini akan dilakukan perancangan sistem pakar untuk diagnosa infeksi penyakit tropis. Termasuk di dalamnya yaitu perancangan basis data, data flow diagram, desain interface dan perancangan sistem. 4. Implementasi Pada tahap ini rancangan yang akan dibuat dan diimplementasikan ke dalam bentuk kode program menggunakan PHP dan MySQL. 5. Pengujian Setelah proses pengkodean selesai maka akan dilakukan proses pengujian terhadap program yang dihasilkan untuk mengetahui apakah program sudah berjalan dengan benar dan sesuai dengan perancangan yang dilakukan. 6. Penyusunan laporan dan kesimpulan akhir. Membuat laporan hasil analisa dn perancangan ke dalam format penulisan tugas akhir dengan disertai kesimpulan akhir. 1.7 Sistematika Penulisan Penulisan tugas akhir ini disajikan dengan sistematika sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Bab ini berisi tentang latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan, manfaat, metodologi dan sistematika penulisan. BAB II LANDASAN TEORI Bab ini berisi tentang teori-teori yang mendukung dalam perancagan sistem pakar diagnose infeksi penyakit tropis.

6 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Bab ini berisi tentang analisa yang dilakukan dalam merancang dan membuat sistem pakar yang meliputi Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Diagram (ERD), dan Rancangan Database. BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM Bab ini berisi tentang implementasi dari aplikasi yang dibuat secara keseluruhan. Serta melakukan pengujian terhadap aplikasi yang dibuat untuk mengetahui aplikasi tersebut telah dapat menyelesaikan permasalahan yang dihadapi sesuai dengan yang diharapkan. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi tentang kesimpulan dan saran yang diharapkan dapat bermanfaat untuk pengembangan pembuatan program aplikasi selanjutnya.

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan oleh manusia. Sistem cerdas (intelligent system) adalah sistem yang

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan oleh manusia. Sistem cerdas (intelligent system) adalah sistem yang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan komputer pada saat ini telah mengalami banyak perubahan yang sangat pesat, seiring dengan kebutuhan manusia yang semakin banyak dan kompleks. Komputer
