LABORATORIUM KOMPUTER SMPIT NURUL FIKRI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LABORATORIUM KOMPUTER SMPIT NURUL FIKRI"

Transkripsi

1 LABORATORIUM KOMPUTER SMPIT NURUL FIKRI Jalan Lucky Abadi No. 61, Kp. Areman Rt. 07/7, Kel. Tugu, Cimanggis-Depok Telp. (021) MATERI ULANGAN BULANAN DPS-LP3T NURUL FIKRI Jl. Margonda Raya no 522 Depok - Jawa Barat Telp. (021) (021) Fax. (021) Website : info_dps@nurulfikri.com Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Pertama Kelas / Semester : VIII / 2 Standar Kompetensi : 1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet Kompetensi Dasar : 1.2. Menjelaskan dasar-dasar sistem jaringan internet / intranet Materi Ulangan Bulanan-2 Smt-2 Kelas Tujuan : - Menjelaskan dasar-dasar sistem jaringan : -internet -intranet - Menjelaskan berbagai topologi jaringan. - Menjelaskan komponen-komponen yang dibutuhkan dalam membangun jaringan komputer Persoalan yang akan ditanyakan : 1. HTML dan CSS yang sudah pernah dipelajari 2. Tentang protokol web dan Jaringan (intisarinya saja) 3. Topologi Jaringan, mesh, star, dan ring (Definisi, Gambar, Kelebihan dan Kekurangan) 4. Peralatan Jaringan 5. Fungsi modem 6. Jenis-jenis modem 7. Kecepatan Internet Jumlah Soal : PG = 17 soal Isian = 3 Soal Total = 20 Soal

2 SISTEM JARINGAN INTERNET DAN INTRANET Pengertian Jaringan Jaringan komputer adalah sebuah kumpulan komputer, printer dan peralatan lainnya yang terhubung dalam satu kesatuan baik menggunakan kabel (Wireline) maupun tanpa kabel (Nirkabel/Wireless). Semua peralatan yang terligat dalam jaringan disebut Node-, sedangkan komputer nya biasa disebut Workstation-. Ciri-ciri yang ada pada jaringan komputer antara lain : 1. Adanya saling berbagi pakai perangkat keras (hardware : printer, proyektor, hard disk, dll.) 2. Adanya saling berbagi pakai berbagai perangkat lunak (software) 3. Adanya saling berbagi saluran komunikasi (internet, intranet) 4. Adanya saling berbagi data dengan mudah 5. Lebih mudahnya berkomunikasi antar jaringan Manfaat Jaringan Komputer : Membantu mempercepat proses berbagi data (data sharing) Memungkinkan komunikasi yang lebih efisien untuk sebuah kelompok kerja Topologi (Skema) Jaringan : Adalah suatu cara menghubungkan Komputer yang satu dengan yang lainnya sehingga membentuk jaringan. Keuntungan dan Kekurangan Topologi BUS : Keuntungan : Hemat kabel Layout kabel sederhana Mudah dikembangkan Kerugian : Deteksi dan isolasi kesalahan sangat kecil Kepadatan lalu lintas Bila salah satu client rusak, maka jaringan tidak bisa berfungsi Diperlukan repeater untuk jarak jauh 3. Topologi Token Ring / Ring Jenis-jenis Topologi jaringan : 1. Peer to Peer Adalah cara menghubungankan komputer ke komputer secara langsung dalam jumlah terbatas, 2 komputer sampai kurang lebih 10 komputer 2. Topologi BUS Kekurangan dan Kelebihan Topologi RING Keunggulan : Hemat kabel Tidak terjadi collision / tabrakan arus data Kelemahan : Setiap node dalam jaringan akan selalu ikut serta mengelola informasi yang dilewatkan dalam jaringan Jika terdapat gangguan di suatu node, maka yang lain akan ikut terganggu Pengembangan jaringan yang kaku

3 4. Topologi STAR 6. Topologi Mesh Adalah suatu bentuk hubungan antar perangkat dimana setiap perangkat terhubung secara langsung dengan perangkat lainnya yang ada di dalam jaringan. Kekurangan dan Kelebihan Topologi STAR: Keunggulan : Setiap Workstation terhubung ke server secara langsung Jalur komunikasi yang lebar dan relatif lancar berdampak meningkatnya unjuk kerja jaringan secara keseluruhan Jika salah satu workstation terganggu, yang lain relatif tidak ikut terganggu Deteksi dan isolasi kesalahan atau karusakan relative mudah Kelemahan : Kebutuhan kabel yang lebih besar Gambar Ringkasan 5. Topologi Tree

4 Peralatan Pembentuk Jaringan : 4. Crimping (alat untuk memasang kabel UTP ke konektor RJ-45 dan kabel telepon ke RJ-11) Workstation (computer) Kabel (UTP, STP, Coaxial dll.) Konektor (RJ-45, RJ-11, BNC, SNC, USB dll.) Konsentrator (Hub, Switch, Repeater, Router) Kartu Jaringan (LAN Card) / NIC Modem Crimping 1. Kabel UTP (Unshielded Twister Pair) RJ-45 RJ NIC (Network Interface Card) / LAN Card (Kartu Jaringan) Adalah kabel yang di dalamnya terdapat 8 kabel yang saling berpasangan (pairs) dengan kode-kode warna yang berbeda. PORT NIC Fungsinya sebagai interface (antarmuka) jaringan kabel agar workstation pada jaringan dapat berkomunikasi lewat port NIC. 2. Gambar kabel Coaxial 6. Gambar Konektor BNC (konektor untuk kabel Coaxial) Jenis kabel ini seringkali digunakan sebagai kabel antena 3. Gambar Kontektor RJ-45 (konektor untuk kabel UTP) dan RJ-11 (konektor kabel telepon) 7. Gambar Konektor SNC RJ-45 RJ-11

5 8. Gambar Konektor USB (sering digunakan pada untuk menghubungkan printer dan modem) Modem External Adalah modem yang dipasang menggunakan kabel di luar CPU. Gambar modem external 9. HUB/SWITCH (Consentrator) Modem USB (HSDPA) Cdma Gsm 3G dll. HUB/SWICTH/ROUTER/REPEATER adalah jenis-jenis konsentrator/terminal pusat arus lalu lintas data jaringan komputer. 10. Modem Prinsip kerja modem adalah merubah sinyal digital dari komputer menjadi sinyal analog dan sebaliknya. Modem Internal Adalah modem yang dipasang di dalam CPU. Gambar modem Internal KECEPATAN AKSES INTERNET Merupakan penilaian seberapa cepat dan baiknya koneksi internet untuk membuka suatu halaman website yang sedang diakses oleh komputer. Faktor-faktor yang mempengaruhi kecepatan internet Jarak - Jarak Host dan Modem ke ISP (ISP = Internet Service Provider) Semakin jauh jarak komputer (host) dan modemnya ke ISP, maka semakin berkurang kecepatan akses internetnya - Jarak Modem ke Komputer Semakin dekat modem ke Komputer, semakin cepat akses internetnya

6 Bandwitch Merupakan lebar jalur data yang akan dilewati data internet yang diakses/ditransfer ketika mengakses internet. Diasumsikan seperti jalan tol, semakin besar/lebar jalannya, maka semakin berkurang kepadatannya. Dan Semakin sedikit kendaraan yang lewat maka semakin lancar lalu lintasnya. Faktor-faktor lainnya : - Banyaknya host/orang yang sedang mengakses situs internet yang sama pada waktu yang sama - Jumlah orang yang mengakses ISP pada waktu yang sama (berhubungan dengan bandwitch. - Jenis modem dan atau layanan yang kita gunakan dari ISP. (ADSL, Dial Up dsb.) Jenis-jenis koneksi internet : Broadband Dial-Up Dsb. Contoh situs untuk mengukur kecepatan koneksi Internet : Istilah kecepatan download dan upload dari dan ke internet diistilahkan dengan Downstream dan Upstream Modem dan Kecepatan Aksesnya Modem merupakan perangkat keras yang diperlukan agar komputer dapat mengakses internet. Apa fungsi atau prinsip kerja Modem? Contoh kecepatan modem : 28.8 Kbps, 33.6 Kbps, 56 Kbps Pengurangan kecepatan Modem Pada kenyataannya jarang sekali modem yang mencapai kecepatan sesuai dengan yang tertulis di modem Sebab : Setiap modem mempunyai fallback rate dimana kecepatan akan turun secara otomatis bila kondisi tidak memungkinkan atau mengalami hambatan. Contoh : Kecepatan tertulis 56 Kbps Kecepatan real : 46,66 Kbps. Satuan Kecepatan Internet Kecepatan akses internet mempunyai satuan ukur dalam transfer data yaitu bits per second (bps). bps merupakan berapa bit data yang dapat diterima/ditransfer setiap detiknya. Tingkatan satuan : bps, Kbps, Mbps Bps = Byte per sekond, Byte = 8 bit Contoh : kecepatan download = 0,51 Mbps Artinya : dalam satu detik bisa mengambil file dari internet sebesar 0,51 x bit (character) = bit.

NETWORK SYSTEM INTERNET AND INTRANET

NETWORK SYSTEM INTERNET AND INTRANET NETWORK SYSTEM INTERNET AND INTRANET www.sitimustiani.com Sekolah Tunas Bangsa Your Logo Here GOALS Apa yang kamu pelajari? 1. Mengenal Jaringan Komputer 2. Perangkat Keras Jaringan 3. Topologi Jaringan
