SISTEM PEMBAYARAN PEMBELAJARAN DENGAN SMART CARD PADA KOPERASI METHODIST 2 PALEMBANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SISTEM PEMBAYARAN PEMBELAJARAN DENGAN SMART CARD PADA KOPERASI METHODIST 2 PALEMBANG"

Transkripsi

1 SISTEM PEMBAYARAN PEMBELAJARAN DENGAN SMART CARD PADA KOPERASI METHODIST 2 PALEMBANG Albertus Victor Jaka Pratama Hakim Supeno Sanjaya Hendri Fadli Teknik Informatika STMIK PalComTech Abstrak Perkembangan teknologi mengalami kemajuan yang sangat pesat dan tidak dapat dilepaskan dari perkembangan hardware yang memungkinkan adanya pengolahan data dengan cara yang lebih modern. Salah satu teknologi yang saat ini sedang berkembang dalam bidang tata niaga adalah barcode scanner yang memanfaatkan barcode. Salah satu kelebihan barcode scanner adalah ketepatan dan keakuratannya dalam membaca kode batang barcode. Barcode merupakan sebuah simbol penandaan objek nyata yang terbuat dari pola batang-batang berwarna hitam dan putih agar mudah untuk dikenali oleh komputer. Pada penyusunan laporan skripsi ini dibuat sebuah aplikasi yang menggunakan barcode scanner sebagai alat input untuk membaca barcode pada media smart card (kartu pelajar) Siswa/i Sekolah Methodist 2 Palembang yang dipakai dalam sistem pembayaran yang terintegrasi pada database sehingga proses dalam sistem pembayaran lebih inovatif dan praktis. Kata Kunci : Barcode, Barcode Scanner, Smart Card, Sistem Pembayaran PENDAHULUAN Banyak kemudahan yang bisa kita dapatkan pada perkembangan zaman sekarang ini berkat adanya kemajuan teknologi yang terus-menerus berkembang secara pesat. Perkembangan teknologi ini membuat pekerjaan yang dilakukan manusia pada umumnya dapat diselesaikan dengan cara cepat dan praktis. Salah satu teknologi yang sangat membantu dalam proses transaksi pembayaran adalah barcode scanner. Menurut Sujatmiko (2012:39), Barcode Scanner adalah Alat yang mampu membaca balok-balok barcode ke dalam bentuk alfanumeric. Penggunaan barcode scanner ini sudah banyak digunakan oleh pengusaha bisnis didunia dalam perdagangan, di Indonesia barcode scanner banyak digunakan pada mall, swalayan, dan toko. Sekolah Methodist 2 Palembang merupakan lembaga pendidikan yang bernaung dibawah Yayasan Pendidikan Gereja Methodist Indonesia secara umum. Sekolah ini menyediakan Koperasi sebagai tempat perdagangan untuk para siswa dan siswi dalam memenuhi fasilitas kebutuhan yang mereka butuhkan selama proses belajar, contoh barang tersebut yaitu pena, pensil, buku, dan lain-lain. Koperasi sekolah yang keberadaannya sangat dibutuhkan di lingkungan sekolah membuat siswa/i memerlukan uang tunai sebagai alat pembayarannya, jelas hal ini sangat berisiko dari segi keamanan. Selain itu adanya fasilitas kartu pelajar yang memiliki kode barcode didalamnya saat ini belum bisa membuat siswa/i sadar akan tentang pentingnya membawa kartu pelajar. Koperasi sekolah yang keberadaannya sangat dibutuhkan di lingkungan sekolah terkadang memiliki permasalahan dalam proses transaksi saat sedang ramai. Salah satu masalah yang penulis temukan yaitu pada saat proses pembayaran, dimana petugas koperasi membutuhkan uang pecahan kecil untuk kembalian. Jelas hal ini sangat tidak efisien jika diukur dari segi waktu dan energi. 1

2 LANDASAN TEORI Sistem Pembayaran Menurut Pohan (2011:71) menyimpulkan bahwa Sistem Pembayaran memiliki cakupan begitu luas. Demikian juga melibatkan banyak komponen. Mulai dari alat pembayaran hingga sistem transfer dana. Tentang alat pembayaran misalnya, pembahasan sangat luas, dari cek, bilyet giro, wesel, kartu ATM, kartu debet, kartu kredit, hingga e- money. Database Menurut Pramono (2013:1) Database dapat diartikan sebagai suatu pengorganisasian data dengan bantuan komputer yang memungkinkan data dapat diakses dengan mudah dan cepat. Jadi Database adalah sebuah tempat dimana semua data berkumpul saling berinteraksi satu dengan yang lainnya. Microsoft Office Access Menurut Nana Suarna, ST (2008:11) Microsoft Office Access adalah sebuah Program Aplikasi untuk mengolah Database (Basis Data) model relasional, karena terdiri dari lajur kolom dan lajur baris. Selain itu Microsoft Office Access merupakan program aplikasi yang sangat mudah dan sangat familiar dalam pembuatan dan perancangan sistem manajemen database. Perangkat Lunak Menurut Simarmata (2010:19) Perangkat lunak atau peranti lunak adalah program komputer yang berfungsi sebagai sarana interaksi antara pengguna dan perangkat keras. Perangkat lunak juga dapat dikatakan sebagai penerjemah perintah-perintah yang dijalankan pengguna komputer untuk diteruskan ke atau diproses oleh perangkat keras. Perangkat lunak ini dibagi menjadi tiga tingkatan, yaitu tingkatan program aplikasi (misalnya Microsoft Office), tingkatan sistem operasi (misalnya Microsoft Windows), dan tingkatan bahasa pemrograman ). Sistem Operasi Menurut Hariyanto (2009:25), sistem operasi adalah sekumpulan rutin perangkat lunak yang berada diantara program aplikasi dan perangkat keras, semua perangkat lunak berjalan dibawah kendali sistem operasi, mengakses perangkat keras lewat sistem operasi, dan mengikuti aturan aturan yang dijalankan oleh sistem operasi. Password Password adalah suatu bentuk dari data otentikasi rahasia yang digunakan untuk mengontrol akses ke suatu sumber informasi. (Enterprise, 2010). Password adalah sederet karakter kata yang digunakan untuk membatasi pengakses suatu sistem. Dalam hal ini yang dapat mengakses system tersebut tentulah orang yang mengetahui password-nya. Penggunaan password tentulah pada hal-hal yang sangat vital dan pribadi, dimana membutuhkan pengamanan khusus untuk memproteksinya. Borland Delphi Menurut Alam (2004:15), Borland Delphi merupakan paket bahasa pemrograman yang bekerja dalam sistem operasi windows. Delphi merupakan bahasa pemrograman yang mempunyai cakupan kemampuan yang luas dan sangat canggih. Berbagai jenis aplikasi dapat 2

3 anda buat dengan delphi, termasuk aplikasi untuk mengolah teks, grafik, angka, database dan aplikasi web. Barcode Scanner Menurut Sujatmiko (2012:39), Barcode Scanner adalah Alat yang mampu membaca balok-balok barcode ke dalam bentuk alfanumeric. Penggunaan awal barcode adalah untuk mengotomatiskan sistem pemeriksaan. Menggunakan sistem barcode yang benar tentunya akan sangat menguntungkan perusahaan. Mulai dari pengkodean yang terstandardisasi, otomatisasi dan kecepatan dalam pembacaan data, kemudahan penggunaan dan lain sebagainya. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Analisis Dari penelitian yang telah dilakukan pada Sekolah Methodist 2 Palembang, didapatkan kendala dalam sistem pembayaran. Koperasi sekolah yang keberadaannya sangat dibutuhkan di lingkungan sekolah membuat siswa/i memerlukan uang tunai sebagai alat pembayarannya sehingga hal ini sangat berisiko dari segi keamanan. Selain itu adanya fasilitas kartu pelajar yang memiliki kode barcode didalamnya saat ini belum bisa membuat siswa/i sadar akan tentang pentingnya membawa kartu pelajar, jelas hal ini sangat tidak baik jika diterapkan terus-menerus. Implementasi Hasil Desain Sistem Implementasi Interface Hasil yang dilakukan oleh penulis selama ini, maka didapatlah sebuah aplikasi yang dirancang khusus untuk mengolah data penjualan barang, program tersebut terdiri dari beberapa file yang terakumulasi dalam suatu project program. Form Menu Form Menu merupakan Form awal pada saat aplikasi dijalankan, dimana form ini berfungsi untuk masuk ke form login terlebih dahulu. Adapun tampilan dari form menu seperti pada gambar dibawah ini : Gambar 1. Tampilan Form Menu 3

4 Form Menu terdiri dari satu Sub Menu, yaitu : 1. Sub Input Form Login, berfungsi untuk keamanan untuk program tersebut agar tidak dapat dipergunakan oleh sembarang orang. untuk dapat menjalankan program tersebut pertama kali yang harus dilakukan yaitu mengisi username dan password. Gambar 2. Tampilan Form Login Form Menu Utama Form Menu Utama merupakan tampilan utama dari program, adapun tampilan form menu utama seperti pada gambar 3. Gambar 3. Tampilan Form Menu Utama Form Menu Utama terdiri dari beberapa Sub Menu, diantaranya : Form Input Pembayaran Form Input Pembayaran berfungsi untuk mengolah data transaksi pembayaran pada Koperasi Methodist 2 Palembang. Adapun tampilan Form Input Pembayaran seperti pada gambar 4. 4

5 Gambar 4. Tampilan Form Pembayaran Form Input Isi Ulang Saldo Form Input Isi Ulang Saldo berfungsi untuk mengolah penambahan saldo member Koperasi Methodist 2 Palembang. Adapun tampilan Form Input Pembayaran seperti pada gambar 5. Gambar 5. Tampilan Form Isi Ulang Saldo 5

6 Form Input Pendaftaran Baru Form Input Pendaftaran Baru berfungsi untuk mengolah penambahan member Koperasi Methodist 2 Palembang. Adapun tampilan Form Input Pembayaran seperti pada gambar 7. Gambar 6. Tampilan Form Pendaftaran Baru Form Input Management Member Form Input Management Member berfungsi untuk mengolah mengubah PIN member Koperasi Methodist 2 Palembang. Adapun tampilan Form Input Pembayaran seperti pada gambar 7. Gambar 7. Tampilan Form Management Member Form Input View / Delete Form Input View / Delete berfungsi untuk menghapus dan melihat member Koperasi Methodist 2 Palembang. Adapun tampilan Form Input Pembayaran seperti pada gambar 8 6

7 Gambar 8. Tampilan Form View / Delete Form Output Laporan Form Output Laporan berfungsi untuk mencetak laporan kegiatan transaksi Koperasi Methodist 2 Palembang. Adapun tampilan Output Laporan pada gambar 9. Gambar 9. Tampilan Output Laporan Pengujian Pengujian yang dilakukan ada banyak sekali, mulai dari Software, Database, Smart Card, dan Barcode Scanner. Berikut pengujian-pengujian yang telah dilakukan. 7

8 Pengujian Smart Card Pertama kali yang harus di uji yaitu Smart Card, pada Smart Card yang sudah tertanaman Barcode harus di uji apakah alat Scanner dapat membaca barcode Smart Card tersebut, cara pengujiannya dapat dilakukan dengan menggunakan Notepad pada fitur Windows. Tabel 1 adalah tabel pengujian yang sudah pernah dilakukan. Tabel 1. Pengujian Scanner Terhadap Smart Card Pengujian Ke- Smart Card Hasil 1 Pertama Baik 2 Kedua Baik 3 Ketiga Baik 4 Keempat Baik 5 Kelima Baik Dalam pengujian Smart Card dan Scanner, penulis juga melakukan pengujian jarak yang dapat dibaca oleh Scanner terhadap Smart Card, tabel pengujiannya dapat dilihat seperti pada tabel 2. Tabel 2. Pengujian Scanner Terhadap Jarak Smart Card Pengujian Ke- Jarak Smart Card Hasil 1 5cm Baik 2 10cm Baik 3 15cm Buruk 4 20cm Buruk 5 25cm Buruk Setelah mengetahui dari penjelasan pada tabel 2 berarti tahap pertama dalam pengujian sudah termasuk baik dan Smart Card dapat digunakan. Pengujian Software, Database dan Barcode Scanner Lanjut pada pengujian kedua yaitu software, pada tahap ini tidak terlalu sulit, cukup ikuti instruksinya saja. Langkah pertama yang dilakukan yaitu login terlebih dahulu sebagai admin. Gambar 10. Form Login Admin Jika Login berhasil dilakukan maka akan masuk kedalam form Menu Utama. Langkah selanjutnya yaitu melakukan pengujian pada Form Pendaftaran Siswa Baru. 8

9 Gambar 11. Form Pendaftaran Baru Gambar 12 adalah pengujian dari form pendaftaran. Yang harus dijalankan pertama kali yaitu Scan Barcode pada Smart Card. Gambar 12. Scan Barcode Smart Card Pendaftaran Baru Maka otomatis NIS yang terdapat didalam Barcode akan ter-input ke dalam software seperti contoh pada gambar 13, lalu Nama Siswa disesuaikan dengan Smart Card tersebut, untuk Saldo Awal dan Sandi Baru tergantung siswa meng-input nya, lalu untuk langkah akhir klik tombol Process untuk menyimpan kedalam database. Misal terjadi kesalahan pada saat pendaftaran baru, NIS tersebut ternyata sudah ada didalam aplikasi tersebut maka pada saat 9

10 klik tombol proses akan tampil pemberitahuan bahwa NIS tersebut sudah terdaftar sebelumnya. Berikut contoh tampilannya seperti pada gambar 13. Gambar 13. NIS Yang Sudah Terdaftar Lanjut ke Pengujian Form Pembayaran, cara melakukan pengujian pada form pembayaran hampir sama dengan pengujian form pendaftaran, bedanya NIS dan Nama Siswa sudah tersimpan didalam database, jadi langkah yang dilakukan yaitu Scan Barcode Smart Card, maka NIS dan Nama Siswa akan tampil secara otomatis, berikut contoh pengujian pembayaran pada Gambar 14. Gambar 14. Scan Barcode Smart Card Untuk Pembayaran 10

11 Untuk jumlah bayar tergantung dengan siswanya berapa banyak barang yang akan dibeli pada Koperasi Methodist 2 Palembang, berikut contoh pengujian pembayaran pada gambar 15. Gambar 15. Form Transaksi Pembayaran Langkah selanjutnya klik tombol Next, maka akan muncul form Konfirmasi PIN, PIN tersebut hanya dapat diketahui oleh Siswa yang memegang Smart Card tersebut. Berikut contoh pengujian pada form Konfirmasi PIN. Gambar 16. Form Konfirmasi PIN Jika PIN yang di-input tersebut sesuai dengan yang tersimpan oleh database maka proses transaksi pembayaran telah berhasil dilakukan, dan akan tampil report Cetak Struk. Setelah report cetak struk tampil maka selesai pula proses transaksi tersebut. Berikut contoh pengujian Cetak Struk setelah transaksi dilakukan. 11

12 . Gambar 17. Report Cetak Struk Jika saldo siswa yang tersimpan didalam Smart Card tidak mencukupi untuk melakukan transaksi, maka yang harus dilakukan yaitu mengisi ulang saldo, langkah yang dilakukan untuk mengisi ulang saldo juga hampir sama dengan langkah Pembayaran, Scan Barcode pada Smart Card seperti contoh pada gambar 18. Gambar 18. Scan Barcode Smart Card Untuk Isi Ulang Saldo Selanjutnya banyak saldo yang akan ditambah tergantung pada siswanya, langkah selanjutnya tinggal klik tombol Process maka saldopun akan bertambah.. Berikut contoh pengujian pada Gambar

13 Gambar 19. Form Isi Ulang Saldo Setelah klik tombol Process maka akan tampil sebuah pemberitahuan bahwa saldo berhasil ditambah dan pada pemberitahuan tersebut terdapat saldo yang telah ditambahi tadi. Berikut contoh tampilannya seperti pada gambar 20. Gambar 20. Tampilan Pengisian Saldo Sukses 13

14 PENUTUP Penggunaan rekayasa perangkat lunak sistem pembayaran pembelanjaan dengan Smart Card pada Koperasi Methodist 2 Palembang ini dapat membantu dan mempercepat kinerja petugas koperasi dalam melaksanakan proses pembayaran. Aplikasi ini juga dapat membantu dalam pembuatan laporan untuk mengetahui total jumlah transaksi yang terjadi sehingga data dan informasinya lebih terorganisasi. Selain itu, dengan pemanfaatan Smart Card sebagai media pembayaran, siswa/i Sekolah Methodist 2 Palembang lebih menghargai kartu pelajar yang di milikinya. DAFTAR PUSTAKA Alam, M. Agus J Mengolah Database dengan Borland Delphi 7. Jakarta : Elex Media Komputindo. Enterprise, Jubilee Trik Mengamankan Password. Jakarta : Elex Media Komputindo. Hariyanto, Bambang Sistem Operasi (revisi keempat). Bandung : Informatika Bandung. Pohan, Aulia Sistem Pembayaran Strategi dan Implementasi Di Indonesia. Jakarta : Raja Grafindo Persada. Suarna, Nana Microsoft Office Access Bandung : Yrama Widya. Simarmata, Janner Rekayasa Perangkat Lunak. Yogyakarta : Andi. Sujatmiko, Eko Kamus Teknologi Informasi dan Komunikasi. Sleman : Aksarra Sinergi Media. 14

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA BAB IV HASIL DAN UJI COBA IV.1 Tampilan Hasil Pada bab ini akan dijelaskan tampilan hasil dari aplikasi yang telah dibuat, yang digunakan untuk memperjelas tentang tampilan dari sistem informasi Penerapan
