EVALUASI KONDISI JARINGAN IRIGASI AIR TANAH DI KABUPATEN NGAWI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "EVALUASI KONDISI JARINGAN IRIGASI AIR TANAH DI KABUPATEN NGAWI"

Transkripsi

1 EVALUASI KONDISI JARINGAN IRIGASI AIR TANAH DI KABUPATEN NGAWI TUGAS AKHIR Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md.) pada Program Studi DIII Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta Disusun Oleh: AGA FERDHITA AJI NIM : I PROGRAM D-III TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 i

2 LEMBAR PERSETUJUAN EVALUASI KONDISI JARINGAN IRIGASI AIR TANAH DI KABUPATEN NGAWI (The Evaluation of The Condition of Ground Water Irrigation Network in Ngawi District) TUGAS AKHIR Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md.) pada Program Studi DIII Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta Disusun Oleh : AGA FERDHITA AJI NIM. I Telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Pendadaran Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta, Desember 2016 Diperiksa dan disetujui oleh: Dosen Pembimbing Ir. Agus Hari Wahyudi, M.Sc. NIP ii

3 LEMBAR PENGESAHAN EVALUASI KONDISI JARINGAN IRIGASI AIR TANAH DI KABUPATEN NGAWI TUGAS AKHIR Disusun oleh : AGA FERDHITA AJI NIM. I Telah dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Pendadaran Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima guna memenuhi persyaratan untuk mendapatkan gelar Ahli Madya. Pada hari : Jumat Tanggal : 23 Desember 2016 Dipertahankan di depan tim penguji : 1. Ir. Agus Hari W, M.Sc NIP Ir. Solichin, M.T NIP Dr. Cahyono Ikhsan, S.T, M.T NIP Disahkan, Kepala Program Studi DIII Teknik Sipil Fakultas Teknik UNS Widi Hartono, S.T., M.T. NIP iii

4 MOTTO Fa-biayyi alaa'i Rabbi kuma tukadzdzi ban (Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan?) QS. Ar-Rahman Hiduplah seperti pohon kayu yang lebat buahnya, hidup di tepi jalan dan dilempari orang dengan batu, tetapi dibalas dengan buah. Abu Bakar Sibli Nahkoda yang hebat tidak dilahirkan dari laut yang tenang. Anonim Jangan sia-siakan kesempatan yang ada, akan membosankan kalau sampai kau menyesalinya nanti. Franky JADILAH: Pemain, Pengemudi dan Produsen, BUKAN: Penonton, Penumpang dan Konsumen. Wisdom of Life iv

5 PERSEMBAHAN Terima kasih saya panjatkan kepada Allah SWT atas berkat dan karunia-nya sehingga saya telah berhasil menyelesaikan Tugas Akhir sebagai syarat kelulusan. Dengan Izin Mu aku persembahkan karya ini kepada: 1. Bapak, Ibu dan Adik tercinta, terima kasih atas semua dukungan, doa dan harapan baik materi maupun rohani, Ku ucapkan sekali lagi terima kasih untuk semuanya. 2. Ir. Agus Hari Wahyudi, M.Sc terima kasih atas bimbingan dan kesabarannya, sehingga Tugas Akhir ini dapat terselesaikan. 3. Partner Tugas Akhir, Henry Kusuma Putra yang telah memberi dukungan satu sama lain terima kasih atas kerja samanya. 4. Teman-teman, khususnya: Dwi Hartanto, Bagus Andaru K, Eni Dwi H, Galuh Kinanti, terimakasih dalam membantu dalam segala hal. 5. Teman-teman INFRASTRUKTUR 2013, terima kasih kebersamaan nya selama 3 tahun ini, yang sudah kuanggap sebagai keluarga. 6. Teman-teman kos NISIMA dan MASINDO, terima kasih telah menjadi teman hidup selama kuliah di UNS. 7. Kepada semua pihak yang telah membantu menyelesaikan Tugas Akhir ini sehingga dapat terselesaikan dengan baik. v

6 ABSTRAK Aga Ferdhita Aji, Evaluasi Kondisi Jaringan Irigasi Air Tanah di Kabupaten Ngawi, Tugas Akhir D3 Teknik Sipil Infrastruktur Perkotaan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Air merupakan kebutuhan yang mutlak bagi kehidupan manusia di dunia. Dalam pemenuhan kebutuhan air, manusia menggunakan berbagai teknologi yang berkembang seiring perubahan zaman. Pemenuhan kebutuhan air irigasi di Kabupaten Ngawi masih kurang, sehingga upaya perbaikan prasarana dan sarana irigasi menjadi sangat penting untuk terus dilakukan untuk menjamin efesiensi penggunaan sumber air. Oleh karena itu perlu dilakukan evaluasi kondisi jaringan air tanah di Kabupaten Ngawi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif, dimana data-data hasil penelitian diolah kemudian dianalisis untuk diambil kesimpulan, dengan melakukan survei kondisi di 107 lokasi, menganalisis setiap lokasi, mengevaluasi kondisi jaringan irigasi air tanah serta menentukan koordinat setiap lokasi. Hasil penelitian yang dilakukan dengan mensurvei setiap lokasi jaringan irigasi air tanah di Kabupaten Ngawi, diperoleh data primer berupa kondisi terbaru setiap komponen jaringan irigasi air tanah (sumur, mesin, pompa, rumah pompa, pipa saluran dan box pembagi). Dari survei tersebut juga dapat diketahui status masih beroperasi atau sudah tidak beroperasi pada setiap lokasi jaringan irigasi air tanah. Dari rekapitulasi hasil survei jaringan irigasi air tanah Kabupaten Ngawi terdapat 58 lokasi yang masih beroperasi dan 30 yang sudah tidak beroperasi. Hal ini dikarenakan kerusakan komponen penting (sumur, mesin, pompa dan rumah pompa) dan dapat dievaluasi sebagian besar kerusakan terjadi pada komponen jaringan irigasinya yaitu pipa saluran dan box pembagi. Dari hasil survei 107 lokasi jaringan irigasi air tanah di Kabupaten Ngawi, tercatat 89 titik koordinat lokasi. Terdapat 18 lokasi jaringan irigasi air tanah yang tidak ditemukan di lapangan. Kata kunci: Irigasi, air tanah, titik koordinat vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala berkat-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan tugas akhir yang berjudul EVALUASI KONDISI JARINGAN IRIGASI AIR TANAH DI KABUPATEN NGAWI guna memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Ahli Madya di Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penelitian tugas akhir ini masih terdapat banyak kekurangan, sehingga bantuan dan dukungan baik moril ataupun materil dari berbagai pihak sangat membantu dalam terseleseikannya tugas akhir ini. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada : 1. Pimpinan Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta beserta semua Staf dan Karyawan. 2. Pimpinan Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta beserta semua Staf dan Karyawan. 3. Ir. Agus Hari Wahyudi, M.Sc selaku Dosen Pembimbing yang selalu sabar memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis dalam penyelesaian tugas akhir ini. 4. Ir. Kuswanto Nurhadi, MSP selaku Pembimbing Akademik yang selalu memberikan masukan dan arahan kepada penulis. 5. Keluarga besar tercinta yang selalu memberikan semangat, perhatian dan dukungan penuh. 6. Teman-teman D-III Teknik Sipil Infrastruktur Perkotaan angkatan 2013, terima kasih atas dukungannya. 7. Galuh Kinanti, terima kasih atas arahan, perhatian serta dukungannya selama masa perkuliahan. 8. Semua pihak yang telah membantu selama pelaksanaan tugas akhir ini hingga selesai. vii

8 Di dalam tugas akhir ini masih terdapat banyak kesalahan, untuk itu dibutuhkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca. Meskipun demikian, semoga tugas akhir ini mampu menjadi tambahan kekayaan ilmu dan wacana bagi penulis pada khususnya dan bagi keluarga besar Teknik Sipil Universitas Sebelas Maret Surakarta pada umumnya serta pihak lain yang membutuhkan. Surakarta, November 2016 Penulis viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii LEMBAR MOTTO... iv LEMBAR PERSEMBAHAN... v ABSTRAK... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii BAB I... 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 3 BAB II... 4 TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI Tinjauan Pustaka Landasan Teori Pengertian Cekungan Air Tanah Kriteria Cekungan Air Tanah Komponen Cekungan Air Tanah Jenis-jenis Akuifer (aquifer) Irigasi Air Tanah Bagian-bagian Irigasi Sumur Pompa Pengelolaan Jaringan Irigasi Air Tanah...10 ix

10 BAB III METODE PENELITIAN Metode Penelitian Lokasi Penelitian Teknik Pengumpulan Data Tahap Persiapan Pengumpulan Data Analisis Data...15 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Lokasi Penelitian Hasil Survei dan Pembahasan Kondisi Jaringan Irigasi Air Tanah di Kabupaten Ngawi Rekapitulasi Jaringan Irigasi Air Tanah Kabupaten Ngawi Koordinat Lokasi Jaringan Irigasi Air Tanah Kabupaten Ngawi Efisiensi Penggunaan Irigasi Pompa Dibandingkan Irigasi Permukaan..48 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran PENUTUP DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Mantingan Tabel 4.2 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Widodaren Tabel 4.3 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Kedunggalar Tabel 4.4 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Pitu Tabel 4.5 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan ParonError! Bookmark not defined. Tabel 4.6 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan NgawiError! Bookmark not defined. Tabel 4.7 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Geneng Tabel 4.8 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Kwadungan Tabel 4.9 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Pangkur Tabel 4.10 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Karangjati Tabel 4.11 Hasil Survei Kondisi JIAT Kecamatan Padas Tabel 4.12 Rekapitulasi Hasil Survei Kondisi JIAT Kabupaten Ngawi Tabel 4.13 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Mantingan Tabel 4.14 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Widodaren... Error! Bookmark not defined. Tabel 4.15 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Kedunggalar Tabel 4.16 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Pitu Tabel 4.17 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Paron Tabel 4.18 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Ngawi Tabel 4.19 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Geneng Tabel 4.20 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Kwadungan Tabel 4.21 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Pangkur Tabel 4.22 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Karangjati Tabel 4.23 Koordinat Lokasi Sumur JIAT Kecamatan Padas xi

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Skema Jaringan Irigasi Pipa... 5 Gambar 2.2 Sumur Bor...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.3 Mesin...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.4 Pompa...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.5 Rumah Pompa...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.6 Reservoir dan Alat Ukur Debit...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.7 Saluran Pipa...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.8 Saluran Terbuka...Error! Bookmark not defined. Gambar 2.9 Box Pembagi...Error! Bookmark not defined. Gambar 3.1 Lokasi Penelitian di Kabupaten Ngawi Gambar 3.2 Diagram Alir Penelitian Gambar 4.1 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Mantingan Gambar 4.2 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Widodaren Gambar 4.3 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Kedunggalar Gambar 4.4 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Pitu Gambar 4.5 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan ParonError! Bookmark not defined. Gambar 4.6 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Ngawi Gambar 4.7 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Geneng Gambar 4.8 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Kwadungan Gambar 4.9 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Pangkur Gambar 4.10 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Karangjati Gambar 4.11 Rekapitulasi Hasil Survei di Kecamatan Padas Gambar 4.12 Rekapitulasi Hasil Survei Kabupaten Ngawi xii

13 xiii

TINGKAT KONSUMSI DAN KUALITAS AIR BERSIH PELANGGAN PDAM KOTA SURAKARTA DI KELURAHAN MOJOSONGO

TINGKAT KONSUMSI DAN KUALITAS AIR BERSIH PELANGGAN PDAM KOTA SURAKARTA DI KELURAHAN MOJOSONGO TINGKAT KONSUMSI DAN KUALITAS AIR BERSIH PELANGGAN PDAM KOTA SURAKARTA DI KELURAHAN MOJOSONGO TUGAS AKHIR Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya pada Program Studi DIII Teknik
