WALI KOTA GORONTALO PROVINSI GORONTALO PERATURAN DAERAH KOTA. GORONTALO NOMOR 4 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN KEPEMUDAAN WALI KOTA GORONTALO,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WALI KOTA GORONTALO PROVINSI GORONTALO PERATURAN DAERAH KOTA. GORONTALO NOMOR 4 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN KEPEMUDAAN WALI KOTA GORONTALO,"

Transkripsi

1 WALI KOTA GORONTALO PROVINSI GORONTALO PERATURAN KOTA. GORONTALO NOMOR 4 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN KEPEMUDAAN DENGAN RAHMAT TUHAN Y/LNG M A H A E S A WALI KOTA GORONTALO, Menimbang: : a. bahwa dalam rangka mexx^ujudkan pemuda yang beriman dan bertakwa kepada Tulian Yang Maha Esa, berakhlac mulia, sehat, cerdas, empati, ramah, inovatif, amanah, kreatif, mandiri, demokratis, bertanggungjawab, serti memiliki jiwa kepemimpinan, kewirausahaan, dan kepeloporan, diperlukan pembangunan kepemudaan sehingga pemuda mamjiu berpartisipasi aktif dalam pembangunan daerah dan nasional serta bersaing dalanji berbagai kegiatan baik tingkat daerah, nasional maupun intemasional; b. bahwa dalam pembangunan Daerah, pemuda mempunyai potensi dan peran strategis sehingga perlu dikembangkan potensi dan perannya melalui penyadaran, pemberdayaan, dan pengembangan dalanji satu kesatuan pembangunan kepemudaan secara terencana, terarah, terpadu, dan berkelanjutan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari pembangunan Daerah; c. bahwa sebagai pelaksanaan ketentuan Pass! 11 ayat (1 Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2009 tentang Kepemudaan, Pemerintali Daerah mempunyai tugas melaksanakan kebijakan nasional dan menetapkan ASISTEN h- 7^ SEKDA

2 -2- kebijakan sesuai kewenangannj^a serta mengoordinasikan pelayanan kepemudaan, maka diperlukan Peraturan Daerah untuk memberikan kepastian hukum dalam pembangunan keptmudaan; d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Penyelenggaraan Kepemudaan;! Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang- Undang Dasar Neg;ara Republi c Indonesia Tahun 1945; 2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1959 tentang Pembentukan Daerah Tingkat 11 di Sulawesi (Lembaran Negara Republik Indoniisia Tahun 1959 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1822); 3. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2009 tentang Kepemudaan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 148, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia nomor 5067); 4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negaj-a Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonevSia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang- Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republilc Indonesia Nomor 5679); I 5. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2011 tentang Pengembangan Kewirausahaan dan Kepeloporan Pemuda, serta Penyediaan Prasarana dan sarana Kepemudaan (Lembaran Negara Republik Indonesi^ Tahun 2011 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negar^ Republik Indonesia Nomor 5238); ASISTEN SEKDA 1

3 -3-6. Peraturan Menteri Dalairi Negeri Nomor 80 Tahun 201 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Beritk Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor '203e>) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Mente i Dalam Negeri Nomor 120 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negei Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan Produ Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesija Tahun 2018 Nomor 157). Dengan Persetujuan Elersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAEFAH KOTA GORONTALO dan WALI KOTA GORON TALO MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN TENTANG PENYELENGGARAA^l KEPEMUDAAN. BABl KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan Daerah ini, yang dimaksud dengan: 1. Daerah adalah Kota Gorontalo. 2. Pemerintah Daerah adalah Wall Kota sebagai unsur penyelenggara pemerintahan Daerah yang memimpin pelaksana.an urusai pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah otonom. 3. Wali Kota adalah Wali Kota Gorontalo. 4. Perangkat Daerah adalah unsur pembantu kepala Daerah dan Dewaa Perwalcilan Rakyat Daerah dalam penyelenggaraan urusan ]9emerintahajn yang menjadi kewenangan Daerah. I9AERAH ASISTEN SEKDA 1

4 Pemuda adalah warga negara Indonesia yang memasuki periode penting pertumbuhan dan perkembangan yang berusia 16 (enam idelas) samp.ii 30 (tiga puluh) tahun. 6. Kepemudaan adalah Berbagai hal yang berkaitan dengan potensi, tanggung jawab, hak, karakter, kapasitas, aktualisasi diri, dan cita-cita pemuda. 7. Pembangunan Kepemudaan adalah Pros(;s memfasilitasi segala hal yang berkaiiian dengan kepemudaan. 8. Pelayanan Kepemudaan adalah Penyadaran, pemberdayaan dan pengembangan kepemimpinan, kewirausahaan serta kepeloporan pemuda. ^ 9. Penyadaran Pemuda adalah kegiatan yang diarahkan untuk memahami dan menyikapi perubahan lingkungan. I 10. Pemberdayaan Pemuda adalah kegiatan membangkitkan potensi dan peran aktif Pemuda I 11. Pengembangan Kepemimpinan Pemuda adalah kegiatan mengembangkan potensi keteladanan, keberpeng;aruhan,serta penggerakan pemuda. 12. Pengembangan kewirausahaan pemuda adalah kegiatan mengembangkan potensi keterampilan dsm kemandirian berusaha. 13. Pengbargaan adalah pengakuan atas prestasi dan/atau jeisa di bidang kepemudaan yang diwujudkan dalam bentuk materil dan/atau non materiil. 14. Prasarana dan Sarana Kepemudaan adalah fasilitas yang disediakan sebagai pusat kegiatan kepemudaan untuk penyadaran, pemberdayaap, dan p<mgembangan kepemudaan dalam membangun potensi pemudp yang berkualitas, kreatif, cerdas dan inovatif. 15. Masyarakat adalah warga negara Indonesia yang mempunyai perhatiaji dan peranan dalam bidang kepemudaan. 16. Pengembangan Kepeloporan Pemuda adalah kegiatan mengembangkah potensi dalam merintis jalan, melakukan terobosari, menjawab tantangan, dan memberikan jalan keluar atas berbagai masalah. -r ASISTEN T t SEKD

5 Kemitraan adalah kerjasama untuk membangun potensi pemuda dengan prinsi]) saling membutuhkan, saling memperkuat, dan salinjg mengu.ntungkan. 18. Organisasi Kepemudaan adalah wadah piengembangan potensi pemuda. BAB 11 ASAS, TUJUAN DAN RUANG LINGKUP Bagian Kesatu Asas Pasal 2 Penyelenggaraan Kepemudaan dibangun berdasarkan asas: a. Ketuhanan Yang Maha Esa; b. Kemarmsiaan; c. Kebangsaan; d. Kebhinekaan; e. DemoEirasi; f. Keadilan g. Partisi patif; h. Kebersamaan; i. Kesetaraan; dan j. Kemandirian. Bagian Kedua Tujuan Pasal 3 Penyelenggaraan Kepemudaan bertujuan un:uk terwujudnya pemuda yang beriman dan bertaqwa kepada Tuban Yang Maha Esa, sehat, cerdas, empat, ramah, inovatif, amanah, kreatif, mandiri, d(;mokratis, berdaya. saing, serti memiliki jiwa kepemimpinan, kewirausahaan, kepeloporan, dar, kebangsaa:i berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republijc Indonesia Tahun ASISTEN S E K D \

6 -6- Bagian Ketiga Ruang Lingkup Pasal 4 Ruang lingkup Peraturan Daerah ini sebagai tierikut : a. tugas, wewenang, dan tanggung Jawab Pemerintah Daerah; b. peran, tanggungjawab, dan hak pemuda; c. penyadaran; d. pemberdayaan; e. pengembangan; f. koordin Lsi dan kemitraan Kepemudaan; g. Prasarana dan Sarana Kepemudaan; h. Organiscisi Kepemudaan; i. peran serta masyarakat; j. Pengbargaan; k. pembinaan dan pengawasan; dan 1. pendanaan. BAB 111 TUGAS, WEWENANG, DAN TANGGUNG JAWAB PEMERINTAH Pasal 5 Pemerintah Daerah mempunyai tugas melaksanakan kebijakan nasional da:i menetapkan kebijakan di Daerah serta mengkoordinasikan Pelayanai Kepemudaan. Pasal 6 Pemerintah Daerah mempunyai wewenang menetapkan dan melaksanakai kebijakan dalam penyelenggaraan Kepemudaan di Daerah. ASISTE SEKDA

7 - 7 - Pasal 7 Pemerintah Daerah bertanggung jawab melaksanakan penyadaran, pemberdayaan, dan pengembangan potensi pemuda berdasarkai kewenangan dan tanggungjawab sesuai dengan karakteristik dan potensi Daerah. BAB IV PERAN, TANGGUNG JAWAB DAN HAK PEMUDA Pasal 8 Pemuda berperan aktif sebagai kekuatan moral, kontrol sosial, dan agen perubahan dalam segala aspek pembangunan Daerah. Pasal 9 (1) Peran aktif pemuda sebagai kekuatan moral sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 diwujudkan dengan :! a. menumbuhkembangkan aspek etik, moralitas dan ahlak mulia dalam bertindak pada setiap dimensi kebidupan kepemudaan; b. memperkuat iman dan takwa, mengembangkan nilai-nilai kearifan budaya lokal serta ketahanan mental spiritual; dan/at LU c. meningkatkan kesadaran hukum. (2) Peran aktif Pemuda sebagai kontrol sosial sebagaimana dimaksud dalam Pasal & diwujudkan dengan : a. memperkuat wawasan kebangsaan; b. membangkitkan kesadaran atas tanggung jawab, hak, dan kewajiban sebagai warga negara; I c. membangkitkan sikap kritis terhadap lingkungan dan penegakan hukum; d. meningkatkan partisipasi dalam perumusan kebijakan publik; e. menjamin transparansi dan akuntabilitas publik; dan/atau KA BAG HU KUM : ASISTEN SEKDJ X -7] (

8 - 8 - f. memberikan kemudahan akses informasi. (3) Peran aktif Pemuda sebagai agen perubahan sebagaimana dimaksud Pasal 8 diwujudkan dengan mengembangkan: a. pc;naiaikan poiiuik aaji uernokraiisasi, D. sumoer aaya ekonomi, C. ktspedulian terhadap masyarakat; d. ilmu pengetahuan dan teknologi; e. olahraga, seni dan budaya; f. ke:pedulian terhadap lingkungan hidup; g- pemdidikan kewirausahaan; dan/atau h. kcjpemimpinan dan kepeloporan pem uda. Pasal 10 Dalam rangka pelaksanaan peran aktif pemuda sebagaimana dimaksud dalam Pasel 8 dan Pasal 9, Pemerintah Daerah, badan hukum, organisasi kemasyarakatan, dan pelaku usaha memberi peluang, fasilitas, dan bimbingan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Pasal 11 Pemuda bertanggung jawab dalam pembangunan Daerah untuk : [ a. menjaga Pancasila sebagai ideologi Negara; b. menja ;a tetap tegak dan utuhnya Negara Kesatuan Republik Indonesia; c. mempe;rkukuh persatuan dan kesatuan tangsa; d. melak ;anakan konstitusi, demokrasi, dan tegaknya hukum; e. meningkatkan kecerdasan dan kesejahteraan masyarakat; f. meningkatkan ketahanan budaya lokal dan budaya nasional; dan/atau g. meningkatkan daya saing dan kemandirism ekonomi bangsa.

9 - 9 - Pasal 12 (1) Setiap Pemuda berhak mendapatkan: a. perlindungan, khususnya dari pengeiruh destruktif; b. pelayanan dalam penggunaan prasarana dan sarana kepemudaaji tanpa diskriminasi; c. advokasi; d. akses untuk pengembangan diri; dan e. kesempatan berperan serta dalam perencanaan, pelaksanaar. pcmgawasan, evaluasi, dan pengambilan keputusan strategi program kepemudaan di Daerah. (2) Setiap pemuda yang berprestasi berhak mendapatkan penghargaan. BAB V PENYADARAN Pasal 13 (1) Penyacaran kepemudaan berupa gerakari pemuda dalam aspek ideolog: politik, hukum, ekonomi, sosial budaya, pertabanan, dan keamanaji dalam memahami dan menyikapi perubcihan lingkungan strategis, baik domeslik maupun global serta mencegah dan menangani risiko. [2) Penyadaran sebagaimana dimaksud pada ayat (1) difasilitasi o\e\i Pemerintah Daerah, masyarakat, dan organisasi kepemudaan. Pasal 14 (1) Penyadaran sebagaimana dimaksud dalam Pasal 13 diwujudkan melalui a. pendidikan agama dan akhlak mulia; b. pendidikan wawasan kebangsaan; c. penumbuhan kesadaran mengenai hak dan kewajiban dalarji bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara; d. penumbuhan semangat bela negara; e. pemantapan kebudayaan nasional y ing berbasis kebudayaan lokal ASISTEN SEKD f

10 - 10- f. pimahaman kemandirian ekonomi; dan/atau g. pemyiapan proses regenerasi di berbagai bidang. (2) Pelaksanaan kegiatan Penyadaran Kepemudaan sebagaimana dimaksujl pada ayat (1) dapat dilakukan dalam beni:uk antara lain: a. kajian agama spiritual berserta aplikasinya yang be:rbudi peker^i dalam kebidupan pribadi, keluarga dan bermasyarakat; b. seminar, diskusi, temu ilmiab kepemudaan dalam rangkk. meningkatkan pemahaman terhadap tatanan kebidupan politic yging berlandaskan nilai-nilai demokrasi dan kearifan lokal; c. talkshow dan/atau debat kepemudaan dalam rangka meningkatkaji pemahaman kebidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara; d. jambore dan temu kreatifitas kepemudaan dalam meningkatkaji pemahaman sosial budaya dan ekonomi untuk membapgui kemandirian pemuda; e. lokakarya, workshop dan pameran produk kreatif pemuda dalarji rangka meningkatkan semangat kewirausahaan di kalangai pemuda; dan/atau f. peirlombaan yang sesuai dengan karakteristik kepemudaan dalarji rangka mengembangkan minat, bakat dan kemampuan pemuda. (3) Ketentuan lebih lanjut mengenai kegiatan penyadaran sebagaiman^ dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) diatur dengan Peraturan Walikota. BAB VI PEMBERDAYAAN Pasal 15 (1) Pemberdayaan pemuda dilaksanakan secara terencana, sistematis, daji berkekmjutan untuk meningkatkan potensi dan kualitas jasman mental spiritual, pengetahuan, serta keterampilan diri dcin organisasi menuju kemandirian pemuda. (2) Pemberdayaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) difasilitasi olei Pemerintah, pemerintah daerah, masyarakat, dan organisasi kepemudaan. 1 ASISTEN S E K D \

11 -11 - Pasal 16 (1) Pemberdayaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 15 dilakukai melalui: a. pemingkatan iman dan takwa; b. pemingkatan ilmu pengetahuan dan teknologi; c. penyelenggaraan pendidikan bela negara dan ketahanan nasional; d. p«;neguhan kemandirian ekonomi pemuda; e. pfiningkatan kualitas jasmani, seni, dan budaya pemuda; dan/atau f. pemyelenggaraan penelitian dan pendampinga:i kegiatan keipemudaan. (2) Pelaksanaan pemberdayaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakulcan dalam bentuk: a. pc'ndidikan dan latihan pengendalian emosional, penguatan intelektual dan spiritual; I b. pemberdayaan sarjana penggerak pembangunan perkotaan mandiri; c. pemertiban dan pemantapan usaha ekonomi produktif; d. pemertiban dan pemantapan kelompok usaha pemuda jjroduktif; e. menumbuhkan festival kreatifitas pemuda tingkat Daerah; dan/atau I f. pemilihan wirausaha muda dan/atau pemuda berpresitasi tingkat Daerah; (3) Ketentuan lebih lanjut mengenai kegiatcin pemberdayaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) diatur dengan Peraturan Wali Kota. BAB Vll PENGEMBANGAN Bagian Kesatu Umum Pasal 17 (1) Untuk menggali potensi dan jati diri pemuda diperlukan pengembangan melalui : a. Pengembangan Kepemimpinan; ASISTEN SEKD \- -r \

12 b. piingembangan Kewirausahaan; dan c. Pengembangan Kepeloporan. (2) Pelaksanaan pengembangan sebagaimxma dimaksud peida ayat (!) dilakulcan oleh Pemerintah Daerah, organisasi kepemudaan dan/ata masyarakat sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan. Bagian Kedua Pengembangan Kepemimpinan Pasal 18 (1) Pengeribangan Kepemimpinan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 huruf a dilaksanakan melalui : a. pemdidikan dan pelatihan; b. penyuluhan; c. pengaderan; d. pembimbingan; e. pendampingan; dan/atau f. forum kepemimpinan pemuda. (2) Ketentuan mengenai Pengembangan Kepemimpinan sebagaiman^. dimaksud pada ayat (1) diatur dengan Peraturan Walikota. Bagian Ketiga Pengembangan Kewirausahaan Pasal 19 (1) Pengembangan Kewirausahaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17 huruf b dilaksanakan sesuai dengan riinat, bakat, potensi pemudaj, potensi Daerah, dan arah pembangunan nasional dan Daeraih. (2) Pengembangan Kewirausahaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1 dilaksanakan melalui : a. pelatihan; b. pemagangan;.^jc5ten AblSTEN # 7 SEKDA

13 - 13- c. pimbimbingan; d. peindampingan; e. kemitraan; f. promosi; dan/atau g. bxintuan akses permodalan. (3) Ketentuan mengenai Pengembangan Kewirausahaan sebagaimanja dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) diatur dengan Peraturan Walikota. Bagian Keempat Pengembangan Kepeloporan Pasal 20 (1) Pengembangan kepeloporan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17 huruf c dilaksanakan untuk mendorong kreativitas, inovasi, keberanian melakukan terobosan, dan kecepatan mengambil keputusan sesuaji dengan arah pembangunan Nasional dan Daerah. (2) Pengembangan kepeloporan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilaksanakan melalui: a. Pelatihan; b. Pendampingan; dan/atau c. foi'um kepemimpinan pemuda. ;3) Pengembangan kepeloporan pemuda dapat dilaksanakan s<isuai dengarji karakhjristik Daerah. (4) Ketentuan mengenai pengembangan kepedoporan sebagaiman dimaksui^ pada ayat (1), ayat (2), dan ayat (3) diatur dengan Peraturan Walikota. BAB Vlll KOORDINASI DAN KEMITRAAN KEPEMUDAAN Pasal 21 1) Pemerintah Daerah wajib melakukan koordinasi strategis lintas sekto untuk :mengefektifkan penyelenggaraan p(?layanan kepemudaan. PEl^ANGKAT fit SEKD/L

14 - 14- (2) Koordinasi strategis lintas sektor sebaggiimana dimaksud pada ayat ( dapat meliputi : a. program sinergis an tar sektor dalam hal penyadaran, pemberdayaan, serta pengembangan kepemimpinap, k(;wirausahaan, dan kepeloporan pemuda; b. kajian dan penelitian bersama tentang persoalan pemuda; dan c. keigiatan mengatasi dekadensi moral, pengangguran, kemiskinari, dcin kekerasan serta narkotika, psikotropika dan zat ad iktif lainnya (3) Untuk mendukung kelancaran pelaksanaan koordinasi strategis lintas sektor penyelenggaraan pelayanan kepemudaan dibentuk Tin Koordinasi oleh Wali Kota. Pasal 22 (1) Pemerintah Daerah dan Organisasi Kepemudaan dapat melaksanakaji kemitraan berbasis program dalam Pelayeman Kepemudaan. (2) Kemitraan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan dengaji memperhatikan prinsip kesetaraan, akuntabilitas, dan saling membeiji manfafit. (3) Kemitraan sebagaimana dimaksudkan pada ayat (1) dan ayat (2) dapat dilakukan pada tingkat lokal, nasional dan intemasional sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan terkait. Pasal 23 Pemerintah Daerah dapat memfasilitasi tersedenggaranya kemitraan secar^ sinergis antara pemuda dan/atau Organisasi Kepemudaan dan dunia usaha. BAB IX PRASARANA DAN SARANA KEPEMUDAAN Pasal 24 (1) Pemerintah Daerah wajib menyediakan prasarana dan sarana kepemudaan untuk melaksanakan pelayanan kepemudaan. PE1?ANGKAT V -7 1 A.SISTEN SEKD/

15 - 15- (2) Organisasi kepemudaan dan masyarakat dapat menyediakan prasaranja dan sarana kepemudaan. (3) Pemerintah Daerah dapat bekerja sama dengan organisasi kepemudaaji dan masyarakat dalam penyediaan prasarana dan sarana k(;pemudaan. (4) Ketentuan mengenai penyediaan prasarana dan sarana kepemudaai sebagaimana dimaksud pada ayat (1), ayat (2), dan ayat (3) diatur dengan Peraturan Walikota. Pasal 25 (1) Pemerintah Daerah dalam pelaksanaan perencanaan tata ruang wilayaji Daerali menyediakan ruang untuk prasarana kepemudaan. (2) Penyediaan ruang untuk prasaransi kepemudaan sebagaiman^ dimaksud pada ayat (1) dilaksanakcin sesuai dengan ketentuah peraturan perundang-undangan. Pasal 26 (1) Dalam hal di Daerah telah terdapat prasarana kepemudaan, Pemerintali Daerahi wajib mempertahankan keberadaan dan mengoptimalkaji penggunaan prasarana kepemudaan. (2) Dalam hal terdapat pengembangan tata ruang Daerah yant mengalcibatkan prasarana kepemudaan sebagaimana dimaksud pada ayat 1) dianggap tidak layak lagi, Pemerintah Daerah dapat memindahkan ke tempat yang lebih layak dan strategis. Pasal 27 Pengelolaan prasarana kepemudaan yang telah menjadi barang milik Daeralji dilakukan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Pasal 28 Pemerintah Daerah, organisasi kepemudaan, dan masyarakat memelihara setiap praseirana dan sarana kepemudaan. PEl^ANGKAT C'AERAH tit SEKD/X

16 - 16- BABX ORGANISASI KEPEMUDAAN Pasal 29 (1) Organisasi kepemudaan dibentuk oleh pemuda. (2) Organisasi kepemudaan sebagaimana dimaksud pada a} at (1) dapat dibentuk berdasarkan kesamaan asas, ag;ama, ideologi, minat dan bakat, atau kepentingan, yang tidak bertentangan dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. (3) Organisasi kepemudaan juga dapat dibentuk dalam ruang lingkujj kepelajaran dan kemahasiswaan. (4) Organisasi kepemudaan berfungsi untuk mendukung kepentingaji nasional, memberdayakan potensi, serta mengembangkaji kepemimpinan, kewirausahaan, dan kepeloporan. Pasal 30 (1) Organisasi kepelajaran dan kemahasiswaan berfungsi untulc mendukung kesempurnaan pendidikan dan memperkaya kebudayaaji Daerahi dan Nasional. (2) Organisasi kepelajaran sebagaimana dimaksud pada ayat (1) merupakan organisasi ekstra satuan pendidikan menengah. (3) Organisasi kemahasiswaan sebagaimana dimaksud pada ayat (Ij) merupakan organisasi ekstra satuan pendidikan tinggi. (4) Organisasi kepelajaran dan kemahasiswaan sebagaimana dimaksujl pada ayat (1) ditujukan untuk: a. mengasah kematangan intelektual; b. meningkatkan kreativitas; c. menumbuhkan rasa percaya diri; d. meningkatkan daya inovasi; e. menyalurkan minat bakat; dan/atau f. menumbuhkan semangat kesetiakawanan sosial dan pengabdiaji kepada masyarakat. r tit SEKDA

17 Pasal 31 Organisasi kepemudaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 29 sekurangkurangnya memiliki: a. keangxjotaan; b. kepengurusan; c. tata laksana kesekretariatan dan keuangan; dan d. anggaran dasar dan anggaran rumah tangga. Pasal 32 Organisasi kepemudaan sebagaimana dim iksud dalam Pasal 29 dapst berbentuk struktural atau nonstruktural, baik berjenjang maupun tidajc berjenjang. Pasal 33 (1) Pemerintah Daerah wajib memfasilitasi organisasi Icepemudaar organisasi kepelajaran, dan organisasi kemahasiswaan. (2) Satuan pendidikan dan penyelenggara pendidikan wajib memfasilitasi organisasi kepelajaran dan kemahasiswaan sesuai dengan ruang lingkuirnya. Pasal 34 Organisasi kepemudaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 29 dapat membentuk forum komunikasi kepemudaan atau berbimpun dalam suatiji wadah. BAB XI PERAN SERTA MASY^.RAKAT Pasal 35 it) Masyarakat mempunyai tanggung jawab, hak, dan kewfijiban dalam berperan serta melaksanakan kegiatan untuk mewujudkan tujuan pelayanan kepemudaan. PE1?ANGKAT EAERAH t ASISTEN SEKD> / T

18 - 18- (2) Peran serta masyarakat sebagaimana dimaksud pada ayat {\.) diselenggarakan dengan: a. melakukan usaha pelindungan pemuda dari pengaruh buruk yan g nierusak; b. melakukan usaha pemberdayaan pemuda sesuai dengan tuntutajn masyarakat; c. melatih pemuda dalam pengembangan kepemimpinan, k(jwirausahaan, dan kepeloporan; d. menyediakan prasarana dan sarana pengembangan diri pemud dim/atau e. menggiatkan gerakan cinta lingkungan hidup dan solidaritas sosial di kalangan pemuda. BAB Xll PENGHARGAAN Pasal 36 (1) Pemerintah Daerah memberikan penghargeian kepada: a. ptimuda yang berprestasi; dan b. organisasi pemuda, organisasi kemasyarakatan, lembagk pemerintahan, badan usaha, kelompok masygirakat, dan perseorangan yang berjasa dan/atau berprestasi dalam memajukan potensi pemuda. (2) Penghargaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat berbentuk gelar, tanda jasa, beasiswa, pemberian fasilitas, pekerjaan, asuransi dan jaminan hari tua, dan/atau bentuk penghargaan lainnya yang bermanfaat. (3) Penghsirgaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dapat diberikan oleli badan usaha, kelompok masyarakat, atau perseorangan. (4) Pemberian penghargaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1), ayat (2) dan ayat (3) dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturauji perund ang-undangan. PEIRANGKAT ASISTEN t -A? SEKDA f 1

19 - 19- BAB XIII PEMBINAAN DAN PENGAWASAN Pasal 37 (1) Pembinaan dan pengawasan kepemudaan menjadi tan;ggung jawao Wali Kota yang secara operasional dilaksanakan oleh Kepeila Perangka t Daerali yang menyelenggarakan urusan pemerintahan dibidang Kepemudaan. (2) Pembinaan Kepemudaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1), meliputi: a. pemberian pedoman dan/atau s bandar pelaksanaan kegiatan K<;pemudaan; b. pemberian bimbingan, supervisi, konsultasi; dan c. pemantauan dan evaluasi. (3) Pengurus organisasi Kepemudaan, dan masyarakat berkewajiban mengawasi penyelenggaraan Kepemudaan sesuai kewenangannya. (4) PengavAasan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dfin ayat (3), dilakukan dengan prinsip transparansi dcin akuntabilitas publik. BAB XIV PENDANAAN Pasal 38 i (1) Pendanaan penyelenggaraan Kepemudaan menjadi tang,gung jawab bersama antara Pemerintah Daerah, organisasi kepemudaan, dan masyarakat. 12) Sumber pendanaan bagi penyelenggaraam Kepemudaan diperoleh dari Pemerintah Daerah yang dialokasikan dalam anggaran pendapatan dan belanja Daerah. (3) Selain sumber pendanaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2), pendaraan penyelenggaraan Kepemudaan dapat diperoleh daiii organisasi kepemudaan, masyarakat, dan sumber lain yang sah sesuaji dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. ABIST SEKD/1

20 - 20- Pengelolaan dana pelayanan kepemudaan sebagaimana dimaksud dalari Pasal 38 dilakukan berdasarkan prinsip keadilan, efisiensi, transparansi, dai akuntabilitas publik. BAB XV KETENTUAN PENL'TUP Pasal 40 Pada saat Peraturan Daerah ini mulai berlaku, Peraturan Wali Kota Gorontalb Nomor 20 Tahun 2018 tentang Kepemudaan (Berita Daerah Kota Gorontab Tahun 2018 Nomor 20), dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. Pasal 41 Peraturan Pelaksanaan dari Peraturan Daerah ini ditetapkan paling lama 1 (satu) tahun terhitung sejak Peraturan Daerah ini diundangkan. Pasal 42 Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturaiji Daerah ini dengan penempatannya dalam Lemibaran Daerah Kota Gorontalo. Ditei:apkan di Gorontalo pada tanggal 25 A*:»«t«2021 *WALIKOTA GORONTALO, MARTEN A TAHA Diundangkan di Gorontalo pada tanggal 25 vjustua 2021 SEKRETARIS DAR^H KOTA GORONTALO, ISIVJAIL MADJID LEMBARAN KOTA GORONTALO TAHUN 2021 NOMOR,4. NOREG PEl^ATURAN KOTA GORONTALO PROVINSI GORONTALO : (4/15/2021) ^ ASISTEN SEKD/ \ -f T

21 PENJELASAN ATAS PERATURAN KOTA. GORONTALO NOMOR.4 TAHUN?. 21 TENTANG PENYELENGGARAAN KEPEMUDAAN UMUM F'emuda dalam tatanan kebidupan berbangsa dan bernegara merupakan figur yang menyandang peran ganda baik sebagai objelc maupun subjek untuk mewujudkan cita-cita perjuangan bangsa. Dalam posisi demikian strategis, keberadaan pemudei tidak dapat digantikan oleh elemen lainnya. Oleh sebab itu, tekad dan semangat Sumpah Pemuda 28 Oktober Tahun 1928, ketaatan serta disiplin pemuda, citra dan figur pemuda harus dipertabankan oleh pemuda itu sendiri 1 Keberadaan dan kelanjutan hidup setiap bangsa berbanding lurus dengan keberadaan pemudanya. Tanpa memiliki pemuda yang tangguh dan handal menghadapai tantangan perkembangan 2;aman yang semakin global serta menembus batas-ba.tas negara, niscaya bangsa itu akan mengalami kemunduran dalam kebidupan antar bangjia di dunia. Dengan demikian, pemuda menempati posisi sentral dan strategis karena mencakup fungsi yang dinamis baik sebagai objek pelanju: kehidu]9an bangsa maupun subjek pengendali pembangunan penerus perjuangan untuk mewujudkan cita-cita bangsa dun dan/atau pemimpir. di masfi depan. Dalam kaitan itulah, salah satu tugas dan tanggung jawab Pemerintah Daerah dan Masyarakat, membina pemuda melalu pembangunan kepemudaan agar serantiasa mampu menangka berbageii ancaman, tantangan, hambatan, dan gangguan, serta mampi; menjakmkan perannya. PEF:ANGKAT ASilSTEN SEKDA

22 -22 - Demikian halnya dengan keberadaan organisasi kepemudaai menempati dua posisi strategis yang saling menunjang dan melengkapi satu sama lain, yaitu: (a) sebagai organisasi kepemudaan yang tumbun dan berkembang mulai dari lingkup keluraban, kecamatan, Daerah, provinsi, sampai nasional, yang dibentuk oleh serta dikembangkan daridan untuk pemuda, dimana pemuda berperan sebagai pelaku dan/atau subjek pembangunan; (b) seliagai wahana pembinaan dan pengeribangan potensi pemuda dalam rangka peningks.tan kualitas potensi sumber daya manusia. Mamun demikian, dengan perubghan sosial dan budaya yan^ bergerak begitu cepat sesuai perkembangan ilmu peng<qahuan dan teknologi, diikuti perubahan dan perkembangan di bidang politih, ekonomi, sosial dan budaya telah mempengaruhi secara mendasar karakt(;r pemuda dan dirasakan langsung oleh pemuda, pada gilirannya akan berimplikasi terhadap pembangunan baik daerah maupun nasional i serta p»emuda itu sendiri. Oleh sebab itu, pembangunan kepemudaan tidak dapat terpisahkan dari pembangunan daerah. Penyelenggaraan Kepemudaan selama ini dilaksgmakan oleh berbagai Perangkat Daerah berdasarkan kebijakan Walikota, sehingga program dan kegiatan pembangunan kepemudaan belum terpadu dan berkelanjutan. C>leh sebab itu, diperlukan Peraturan Daerah tentang Penyekmggaraan Kepemudaan untuk mewujudkan kepastian hukum bagi Pemerintah Daerah, Organisasi Riepemudaan, dan masyarakat dalam ]ienyelenggaran kepemudaan di Kota Gorontalo. Penyelenggaraan Kepemudaan yeing diatur dalam Peraturan Daerah lebih mengutamakan peran aktif pemuda, organisasi kepemudaan, masyarakat, dan pelaku usaha yang merupakan potensi sumber daya utama dalam pembangunan kepemudaan di Kota Gorontalo. Kielalui Penyelenggaraan Kepemudaan diharapkan pemuda di Kota Gorontalo menjadi pemuda sebagai penerus nilai-nilai luhur budaya daii cita-cita perjuangan bangsa serta sumber daya bagi pembangunar. daerah dan nasional, pemuda yang berakhlak mulia, hancial, tangguh, ASISTEN T r t SEKD/

23 -23- cerdas, mandiri, dan profesional, sehingi^a mampu berpartisipasi dalari pembangunan daerah dan nasional, serta mampu bersaing dalaip berbagai kegiatan di tingkat nasional dan intemasional. 11. PASAL DEMI PASAL Pasal ]. Pasal 2 Huruf a Yang dimaksud dengan "asas Ketuhanan Yang; Maha Esa' adalah bahwa pembangunan kepemudaan menjamin kebebasan pemuda untuk menjalankan kebidupan beragama menurut iman dan kepercayaan yang berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. Huruf b Yang dimaksud dengan "asas kemanusiaan" adalah bahwn pembangunan kepemudaan memberikan perlindungan dan penghormatan hak-hak asasi manusia serta harkat daifi martabat setiap pemuda secara proporsional. Huruf c Yang dimaksud dengan "asas kebangsaan" adalah bahwa pembangunan kepemudaan menumbuhkan semangat kebangsaan dan nasionalisme di kalangan pimuda serli menjamin utuhnya Negara Kesatuan Republik Indonesia. Huruf d Yang dimaksud dengan "asas kebhinekaan" adalah bahwa pembangunan kepemudaan memperhatikan keragaman penduduk, agama, suku, goloiigan, kondisi khusus daerah, dan budaya, khususnya yang menyangkut masfilah-masalali dalam kebidupan bermasyarakat, berbangsa dan hiernegara. PEl^ANGKAT E'AERAH t ASISTEN SEKD/ I A

24 - 24- Huruf e Yang dimaksud dengan "asas dt^mokratis" adalah bahwa pembangunan kepemudaan menghidupkan dan menumbu kembangkan semangat musyawarah untuk mufaka kegotongroyongan, serta kompetisi sehat memecahkah permasalahan dan menca;-i jalan keluar terhadap permasalahan yang dihadapi pemuda. Huruf f Yang dimaksud dengan "asas keadilan" adalah bahwa. pembangunan kepemudaan memberikan kesamaan kesempatan dan perlakuan kepada setiap warga negara sesuqi dengan proporsinya. Huruf g Yang dimaksud dengan "asas peirtisipatif adalah l:»ahwa pembangunan kepemudaan menjamin keikutsertaan pemud secara aktif dalam kebidupan bermasyarakat, bei'bangsa, daiji bernegara. Huruf h Yang dimaksud dengan "asas kebersamaan" adalah bahwa pembangunan kepemudaan menjamin pemuda untuk bersama Pemerintah, pemerintah daerah, dan masyarakat di dalanji pelayanan kepemudaan. Huruf i Yang dimaksud dengan "asas kesetaraan" adalah bahwa pembangunan kepemudaan menjamin pemuda untulf mendapatkan kesamaan dalam pelayanan. Huruf j Yang dimaksud dengan "asas kemandirian" acialah bahwi pembangunan kepemudaan menumbuhkan kemampuan pemuda untuk berdiri sendiri dengan kekuatan sendiri tanpa bergantung pada pihak lain. ^^f.?. ASISTEN SEKD/L M

25 -25- Pasal 3 Pasal 4 Pasal 5 Pasal 6 Pasal 7 Pasal 8 Pasal 9 Pasal 10 Pasal 11 Pasal 12 Pasal 13 Pasal 14 Ayat(l) Pemberdayaan pemuda dalam ketentuan ini menc;akup bidani; A} at (2) ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, serta pertabanan dan keamanan. ASISTEN SEKDA

26 Pasal 15 Cukupjelas. Pasal 16 C ukup jelas. Pasal 17 Pasal 18 Pasal 19 Pasal 20 Pasal 21 Pasal 2 2 Pasal 23 Pasal 24 Pasal 25 Pasal 26 Pasal 27 Pasal 28 V -t f ABISJEN SEKD/

27 Pasal 29 Cukupjelas. Pasal 30 Pasal 31 Pasal 32 Cukupjelas. Pasal 33 Cukupjelas. Pasal 34 Cukupjelas. Pasal 35 Pasal 36 Pasal 37 Pasal 38 Pasal 39 Pasal ^ 0 Pasal 41 TAMBAHAN LEMBARAN KOTA GORONTALO NOMOR..233 T AS^TEN SEKD t

UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 40 TAHUN 2009 TENTANG KEPEMUDAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 40 TAHUN 2009 TENTANG KEPEMUDAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA, UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 40 TAHUN 2009 TENTANG KEPEMUDAAN Menimbang DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA, : a. bahwa dalam sejarah perjuangan bangsa Indonesia sejak
