BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Pemilihan Bidang dan Objek Kerja Praktek. akan tempat tinggal tidak seiring dengan jumlah pertumbuhan kayu yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Pemilihan Bidang dan Objek Kerja Praktek. akan tempat tinggal tidak seiring dengan jumlah pertumbuhan kayu yang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Bidang dan Objek Kerja Praktek Tempat tinggal adalah suatu kebutuhan yang harus dipenuhi karena pertumbuhan penduduk yang sangat pesat di Indonesia berdampak pada meningkatnya kebutuhan akan tempat tinggal. Namun meningkatnya kebutuhan akan tempat tinggal tidak seiring dengan jumlah pertumbuhan kayu yang mengakibatkan langkanya kayu dibidang konstruksi. Pembalakan liar dan kebakaran hutan menjadi penyebab utama kelangkaan kayu di Indonesia, selain itu kelemahan kayu untuk bidang konstruksi adalah mudah terbakar, mudah dimakan rayap, mengembang dan menyusut. Hal inilah yang menyebabkan orangorang beralih dari material kayu ke material struktur baja ringan. Profil rangka atap baja ringan memiliki kelebihan pada kekuatan struktur yang lebih kuat, ringan, ramah lingkungan, mudah dalam pelaksanaan / perakitan, tidak merambatkan api, presisi dalam ukuran, tidak banyak bahan yang terbuang, dan dapat didaur ulang. Seiring dengan perkembangan teknologi dan kebutuhan, struktur dibidang teknik sipil dituntut untuk menjadi lebih berkualitas disegala aspek kekuatan yang mutlak harus dipenuhi seperti aspek ekonomi dan kemudahan dalam pembangunan / perakitan, salah satu struktur yang banyak menarik perhatian saat ini adalah struktur rangka atap dengan menggunakan profil baja ringan. Struktur rangka atap baja ringan saat ini sudah banyak digunakan masyarakat dan 1

2 2 pengembang perumahan di Indonesia, tidak hanya pengembang kelas atas dan menengah saja yang menggunakan profil rangka atap baja ringan, tetapi masyarakat kelas bawahpun sudah mulai menggunakan material profil rangka atap baja ringan, salah satu alasan adalah karena harga kayu yang semakin tinggi dan kualitasnya semakin menurun. Disetiap kelebihan pasti ada kekurangan, baja ringan kurang menarik jika diekspos alasannya karena sistem baja ringan yang berbentuk jaring kurang menarik bila tanpa penutup plafon, pemasangan rangka baja ringan yang tidak tepat dapat membahayakan penggunanya / dibawahnya. Hal tersebut dikarenakan tidak berfungsinya peran setiap batang untuk menahan gaya yang terjadi, karena ini sebuah sistem, jadi pemasangan harus tepat dan presisi. Persentasi keberhasilan dan kegagalan dalam pemasangan rangka atap baja ringan sangatlah vital, jadi pemasangan rangka atap baja ringan harus ditangani yang ahli dan bersertifikat dalam pemasangan baja ringan. Kegagalan yang terjadi akibat berbagai faktor antara lain kegagalan elemen, kegagalan sambungan, kombinasi keduanya atau kesalahan pemasangan. Hal ini membuat kepercayaan dari calon pembeli menjadi menurun akibat adanya keraguan akan kegagalan pemasangan dan kekuatan rangka baja ringan. Kepercayaan calon pembeli yang menurun ini membuat timbulnya kesulitan dalam melakukan pemasaran rangka baja ringan. PT. Damarjati Adhi adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pemasangan rangka baja ringan yang profesional. PT. Damarjati Adhi mengerjakan proyek pembangunan bangunan pemerintah, bangunan swasta, bangunan Sekolah dasar, dan perumahan. Perbedaan PT. Damarjati Adhi dengan

3 3 perusahaan lain adalah PT. Damarjati Adhi adalah pionir dalam hal pemasangan rangka baja ringan yang telah dimulai sejak tahun 2002 sehingga memiliki pengalaman yang banyak dalam hal pemasangan rangka baja ringan. Aktivitas pemasaran jasa yang dilakukan oleh PT. Damarjati Adhi adalah memasukkan penawaran jasa pemasangan rangka baja ringan ke kontraktorkontraktor di Jawa Tengah. Langkah selanjutnya adalah menegosiasikan harga dengan kontraktor tersebut. Setelah harga ditetapkan, maka dilakukan kontrak dengan perjanjian kontrak untuk penggunaan jasa PT. Damarjati Adhi. Setelah klien memberikan uang tanda jadi, maka dilakukan pengerjaan pemasangan rangka baja ringan. Garansi pemasangan rangka baja ringan adalah 10 tahun terhitung semenjak pemasangan. Berdasarkan latar belakang tersebut maka laporan kuliah kerja praktek ini berjudul Aktivitas Pemasaran Jasa Pemasangan Rangka Baja Ringan PT. Damarjati Adhi, Semarang. 1.2 Tujuan Kuliah Kerja Praktek Tujuan dalam melaksanakan Kuliah Kerja Praktek ini, yaitu : Tujuan Umum Untuk mengetahui proses aktivitas pemasaran jasa pemasangan rangka baja ringan PT. Damarjati Adhi, Semarang Tujuan Khusus 1. Untuk mengetahui teknik identifikasi target pasar aktivitas pemasaran jasa

4 4 2. Untuk mengetahui teknik promosi yang digunakan dalam aktivitas pemasaran jasa pemasangan rangka baja ringan PT. Damarjati Adhi, Semarang. 3. Untuk mengetahui pelayanan purna jual aktivitas pemasaran jasa 4. Untuk mengetahui sistem kontrak order aktivitas pemasaran jasa 5. Untuk mengetahui kendala aktivitas pemasaran jasa pemasangan rangka baja ringan PT. Damarjati Adhi, Semarang. 6. Untuk mengetahui solusi yang dapat dilakukan untuk meningkatkan aktivitas pemasaran jasa pemasangan rangka baja ringan PT. Damarjati Adhi, Semarang. 1.3 Manfaat Kuliah Kerja Praktek Manfaat pelaksanaan Kuliah Kerja Praktek ini, yaitu : 1. Bagi perusahaan, untuk memperkenalkan aktivitas jasa pemasangan rangka baja ringan PT. Damarjati Adhi, Semarang agar lebih dikenal masyarakat. 2. Bagi penulis, untuk menambah pengetahuan mengenai aktivitas pemasaran jasa perusahaan.

5 5

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Melalui pembahasan yang telah diuraikan sebelumnya dapat disimpulkan untuk melakukan pemilihan antara penggunaan kayu dan baja ringan sebagai penutup atap terhadap
