TUGAS AKHIR 140 LAPORAN PROGRAM PERANCANGAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR ISLAMIC CENTRE KOTA BANDA ACEH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TUGAS AKHIR 140 LAPORAN PROGRAM PERANCANGAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR ISLAMIC CENTRE KOTA BANDA ACEH"

Transkripsi

1 TUGAS AKHIR 140 LAPORAN PROGRAM PERANCANGAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR ISLAMIC CENTRE KOTA BANDA ACEH Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Arsitektur Oleh: Adif Rifaldi Dosen Pembimbing Utama: Dr. Ir. Erni Setyowati, M.T. Dosen Pembimbing Kedua: Dr. Ir. R. Siti Rukayah, M.T. Dosen Penguji: Dr. Ir. Titien Woro Murtini, MSA DEPARTEMEN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2018 i

2 ii

3 iii

4 iv

5 ABSTRAK Islamic Centre Kota Banda Aceh Oleh: Adif Rifaldi, Erni Setyowati, R. Siti Rukayah Aceh merupakan daerah yang identik dengan penerapan syariat Islam, baik dalam konteks kehidupan bermasyarakat, hukum, ekonomi, bahkan pemerintahan. Namun demikian, kemampuan dan kemandirian masyarakat dalam memahami, menghayati dan mengamalkan syariat Islam serta menghadapi beragam tantangannya dapat dikatakan masih sangat lemah, terlihat dari sebagian besar perilaku masyarakat yang masih bertentangan dengan moralitas dan etika agama. Islamic Centre atau Pusat Kegiatan Islam merupakan salah satu ruang publik yang berfungsi sebagai ruang kegiatan masyarakat. Keberadaan Islamic Centre berperan dalam membentuk karakter masyarakat secara mandiri, dengan tujuan terbentuknya perilaku masyarakat yang mampu memahami, menghayati, dan menerapkan syariat Islam secara menyeluruh. Selaras dengan kebutuhan masyarakat dan visi misi pembangunan pemerintah, Islamic Centre dirasa mampu menjadi salah satu sarana fisik untuk mewujudkan masyarakat Aceh yang Islami secara menyeluruh. Kajian perencanaan dan perancangan diawali dengan melakukan analisa kebutuhan sehingga menghasilkan luaran berupa kebutuhan ruang dan fasilitas sesuai dengan tiga kelompok kegiatan utama yang telah dirumuskan, yaitu kegiatan ibadah, muamalah dan dakwah. Perancangan mengedepankan pada hubungan antar kelompok kegiatan yang saling terintegrasi dalam suatu kawasan sehingga tercipta suatu pola kegiatan yang saling berkesinambungan. Secara umum, perancangan dan penataan kawasan dilakukan dengan memperhatikan prinsip inklusifitas, berkelanjutan dan tanggap terhadap bencana bagi pengguna dan lingkungan sekitarnya. Kata Kunci: Islamic Centre, Inklusif, Berkelanjutan, Tanggap Bencana v

6 KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim... Alhamdulillahi rabbil alamin, Puji syukur penyusun panjatkan kepada Allah subhanahu wa ta ala atas setiap limpahan berkah, rahmat dan hidayah-nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A) yang berjudul Islamic Centre Kota Banda Aceh ini dengan baik. Laporan ini disusun untuk memenuhi persyaratan kelulusan dalam proses Tugas Akhir Periode 140 di Departemen Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Diponegoro Semarang. Pada kesempatan ini penyusun ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. Ir. Agung Budi Sarjono M.T., selaku Kepala Departemen Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Diponegoro; 2. Bapak Ir. Bambang Adji Murtomo MSA, selaku Dosen Koordinator Tugas Akhir Periode 140 Departemen Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Diponegoro; 3. Ibu Dr. Ir. Erni Setyowati M.T., selaku Dosen Pembimbing I Tugas Akhir Periode 140; 4. Ibu Dr. Ir. R. Siti Rukayah M.T., selaku Dosen Pembimbing II Tugas Akhir Periode 140; 5. Ibu Dr. Ir. Titien Woro Murtini MSA, selaku Dosen Penguji Tugas Akhir Periode 140; 6. Pihak badan pengelola Jakarta Islamic Centre dan DKM PUSDAI Jabar yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian dan pengumpulan data pada kedua lokasi tersebut; 7. Dan pihak-pihak lain yang membantu dalam pelaksanaan studi maupun penyusunan Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A) ini. Penyusun menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari memadai. Kritik dan saran sangatlah diharapkan demi perbaikan kandungan laporan dan ilmu pengetahuan kedepannya. Besar harapan penyusun, laporan ini dapat bermanfaat dan memberi kontribusi dalam bidang ilmu arsitektur di masa yang akan datang. Wassalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh... Semarang, 12 Januari 2017, Penyusun i

7 DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ABSTRAK KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... ii DAFTAR GAMBAR... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR DIAGRAM... ix BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan dan Sasaran Manfaat Ruang Lingkup Metode Pembahasan Sistematika Pembahasan Alur Pikir... 6 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA Tinjauan Umum Islamic Center Pengertian Islamic Center Tujuan Islamic Center Fungsi Islamic Center Klasifikasi Islamic Center Sifat, Status dan Pengelolaan Islamic Center Lingkup Kegiatan Islamic Center Tinjauan Umum Tema Perancangan Arsitektur Islam Sustainable Design Universal and Inclusive Design Studi Banding Antar Bangunan Islamic Center Semarang ii

8 PUSDAI Jawa Barat Jakarta Islamic Center Studi Komparasi Islamic Center BAB III. TINJAUAN LOKASI Tinjauan Umum Kota Banda Aceh Letak Geografis, Luas dan Batas Wilayah Kondisi Topografi Wilayah Kondisi Geologi Wilayah Kondisi Klimatologi Wilayah Penggunaan Lahan Potensi pengembangan Wilayah Kota Banda Aceh RTRW Kota Banda Aceh Demografi Kota Banda Aceh Tinjauan Tapak Alternatif Tapak Pertama Alternatif Tapak Kedua Alternatif Tapak Ketiga Tinjauan Potensi Lokal Potensi Budaya dan Agama Potensi Pariwisata BAB IV. PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN Dasar Pendekatan Pendekatan Aspek Fungsional Pendekatan Aktivitas dan Kebutuhan Ruang Pendekatan Pelaku Kegiatan Pendekatan Persyaratan Ruang Pendekatan Jumlah Pengunjung Pendekatan Pengelola Islamic Centre Pendekatan Kapasitas Ruang Pendekatan Hubungan Antar Kelompok Ruang Pendekatan Besaran Luas Ruang Pendekatan Aspek Kontekstual Peraturan Pembangunan Setempat Perhitungan Luas Tapak Minimal Pembobotan dan Penentuan Lokasi Tapak iii

9 4.4 Pendekatan Aspek Kinerja Sistem Pencahayaan Sistem Penghawaan Sistem Akustik dan Tata Suara Sistem Jaringan Air Bersih Sistem Jaringan Air Kotor dan Pengolahan Limbah Sistem Jaringan Listrik Sistem Pembuangan Sampah Sistem Deteksi dan Pemadaman Kebakaran Sistem Komunikasi Sistem Keamanan Sistem Penangkal Petir Pendekatan Aspek Teknis Sistem Struktur Bangunan Sistem Modul Pendekatan Aspek Arsitektural BAB V. PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN Program Dasar Perencanaan Perhitungan Program Besaran Ruang Tapak Terpilih Program Dasar Perancangan Aspek Kinerja Aspek Teknis Aspek Arsitektural DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN iv

10 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Masjid Agung Damaskus Peninggalan Dinasti Umayyah Gambar 2.2. Ornamen Geometris Dan Kaligrafi Sebagai Hiasan Dinding Gambar 2.3. Dome Of Rock Gambar 2.4. Ilustrasi Bangunan Dengan Penekanan Sustainable Architecture Gambar 2.5. Tujuh Prinsip Dalam Universal Design Gambar 2.6. Bangunan Islamic Centre Semarang Gambar 2.7. Bangunan PUSDAI Jawa Barat Gambar 2.8. Pelatihan Manasik Bagi Pelajar Di PUSDAI Gambar 2.9. Interior Ruang Utama Masjid PUSDAI Gambar Perspektif Mata Burung Masjid PUSDAI Gambar Ruang Shalat Utama Masjid PUSDAI Gambar Lobby dan Ruang Utama Gedung Bale Asri Gambar Ruang Seminar Besar Gambar Ruang Seminar Kecil Gambar Ruang Singgah VIP Gambar Ruang Perpustakaan Gambar Ruang Pameran Mushaf Shundawi Gambar Ruang Perkantoran Gambar Ruang TK/PAUD Gambar Plaza dan Minaret Gambar Toko Kebutuhan Ummat Gambar Jakarta Islamic Centre Gambar Masterplan Pengembangan Jakarta Islamic Centre Gambar Interior Jakarta Islamic Centre Gambar Ruang Shalat Utama dan Mezanine JIC v

11 Gambar Plaza Shalat JIC Gambar Plaza Qurban JIC Gambar Menara JIC Gambar Kantor Radio dan Penyiaran Gambar Ruang Perpustakaan Gambar Tampak Gedung Pendidikan dan Budaya Gambar Auditorium dan Ruang Seminar JIC Gambar Ruang Pengkajian, Penelitian dan Diskusi Islam JIC Gambar Ruang Kelas SMKN Boarding School JIC Gambar Perspektif Gedung Perkantoran dan Bisnis JIC Gambar Lobby dan Ruang Serbaguna JIC Gambar Cafetaria Gambar Hotel JIC Gambar Ruang Sewa Perkantoran JIC Gambar Rumah Singgah Imam JIC Gambar Ruang Terbuka Publik Ramah Anak (RTPRA) JIC Gambar 3.1. Batas Wilayah dan Pembagian Kecamatan di Kota Banda Aceh Gambar 3.2. Peta Kemiringan Lereng Banda Aceh dan Sekitarnya Gambar 3.3. RTRW Kota Banda Aceh Tahun Gambar 3.4. Peta Lokasi Alternatif Tapak Pertama Gambar 3.5. Peta Lokasi Alternatif Tapak Kedua Gambar 3.6. Peta Lokasi Alternatif Tapak ketiga Gambar 4.1. Citra Satelit Alternatif Tapak Pertama Gambar 4.2. Citra Satelit Alternatif Tapak Kedua Gambar 4.3. Citra Satelit Alternatif Tapak Ketiga Gambar 5.1. Peta Lokasi Tapak Gambar 5.2. Kondisi Eksisting Tapak vi

12 DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Komparasi Data Umum Tabel 2.2. Komparasi Data Kegiatan Tabel 2.3. Komparasi Data Fasilitas dan Ruang Tabel 2.4. Studi Komparasi Kriteria Islamic Centre Tabel 3.1. Penggunaan Lahan Untuk Kawasan Lindung di Kota Banda Aceh Tabel 3.2. Penggunaan Lahan Untuk Kawasan Budidaya di Kota Banda Aceh Tabel 3.3. Jumlah Penduduk Menurut Kecamatan di Kota Banda Aceh Tabel 3.4. Studi Komparasi Terhadap Kecamatan di Kota Banda Aceh Tabel 3.5. Data Kunjungan Wisatawan Nusantara dan Mancanegara Tahun Tabel 3.6. Data Kunjungan Wisatawan Berdasarkan Asal Negara Tabel 3.7. Fasilitas Kepariwisataan di Kota Banda Aceh Tahun Tabel 4.1. Pendekatan Aktivitas Ibadah, Pelaku dan Kebutuhan Ruang Tabel 4.2. Pendekatan Aktivitas Muamalah, Pelaku dan Kebutuhan Ruang Tabel 4.3. Pendekatan Aktivitas Dakwah, Pelaku dan Kebutuhan Ruang Tabel 4.4. Pendekatan Aktivitas Kepengelolaan dan Servis, Pelaku dan Kebutuhan Ruang Tabel 4.5. Data Pertumbuhan Jumlah Wisatawan Kota Banda Aceh Tahun Tabel 4.6. Data Pertumbuhan Jumlah Penduduk Kota Banda Aceh Tahun Tabel 4.7. Pendekatan Jumlah Pengelola Tabel 4.8. Pendekatan Kapasitas Ruang Kelompok Kegiatan Ibadah Tabel 4.9. Pendekatan Kapasitas Ruang Kelompok Kegiatan Muamalah Tabel Pendekatan Kapasitas Ruang Kelompok Kegiatan Dakwah dan Pendidikan Tabel Pendekatan Kapasitas Ruang Kelompok Kegiatan Kepengelolaan dan Servis Tabel Pendekatan Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Ibadah vii

13 Tabel Pendekatan Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Muamalah Tabel Pendekatan Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Dakwah dan Pendidikan Tabel Pendekatan Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Kepengelolaan dan Servis Tabel Pendekatan Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Parkir Tabel Rekapitulasi Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Tabel Peraturan Pembangunan Setempat Terhadap Tiga Alternatif Tapak Tabel Kriteria Pembobotan dan Penentuan Lokasi Tapak Tabel Hasil Penilaian Terhadap Tiga Alternatif Tapak Tabel 5.1. Perhitungan Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Tabel 5.2. Rekapitulasi Besaran Ruang Kelompok Kegiatan Tabel 5.3. Aspek Kinerja Pada Bangunan Tabel 5.4. Aspek Teknis Pada Bangunan viii

14 DAFTAR DIAGRAM Diagram 1.1. Alur Pikir... 6 Diagram 3.1. Piramida Penduduk Kota Banda Aceh Tahun Diagram 3.2. Kepadatan Penduduk per Kecamatan di Kota Banda Aceh Tahun Diagram 4.1. Hubungan Antar Kelompok Pengelola Diagram 4.2. Pendekatan Hubungan Antar Kelompok Ruang ix

ISLAMIC CENTER KOTA BEKASI

ISLAMIC CENTER KOTA BEKASI LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR ISLAMIC CENTER KOTA BEKASI Disusun Oleh : Rasyid Ghanivianto 21020112140147 Dosen Pembimbing 1 Dr. Ir. R. Siti Rukayah, MT Dosen Pembimbing 2 Dr.
