BAB I PENDAHULUAN. pengajuan permohonan kredit sampai dengan pencairan kredit yang diminta.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. pengajuan permohonan kredit sampai dengan pencairan kredit yang diminta."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Sistem adalah suatu kesatuan yang terdiri dari komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi untuk mencapai suatu tujuan. Dalam memahami sistem digunakan dua pendekatan yaitu pendekatan prosedur dan pendekatan komponen/elemen. Sedangkan metode itu merupakan komponen dari prosedur. Semuanya merupakan proses yang berkaitan satu dengan lainnya menuju kearah sasaran, maksud atau tujuan tertentu. Sistem dalam penelitian ini adalah tahapan-tahapan yang harus dipenuhi oleh nasabah agar pengajuan kredit di proses oleh pihak koperasi sehingga pengajuan kredit bisa disetujui dan dicairkan. Sistem pengendalian kredit adalah suatu sistem yang terdiri dari prosedur dan metode digunakan oleh pihak KSP untuk mencegah atau menghilangkan kemungkinan terjadinya suatu kerugian yang akan atau telah terjadi, akibat debitur tidak mampu memenuhi kewajiban pokok pinjaman. Pengajuan kredit ke suatu KSP terdapat prosedur pemberian kredit, adapun langkahlangkah dan persyaratan yang diberlakukan oleh KSP dalam pemberian kredit, mulai dari pengajuan permohonan kredit sampai dengan pencairan kredit yang diminta. Koperasi simpan pinjam mempunyai usaha menghimpun dana dari masyarakat atau anggota dalam bentuk simpanan dan menyalurkan kepada masyarakat atau anggota dalam bentuk pemberian kredit. Kredit adalah salah satu sumber pembiayaan bagi pembangunan nasional, karena dengan adanya kredit suatu kegiatan usaha dapat berjalan dan roda perekonomian negara dapat berputar dehingga hal ini dapat mendorong terciptanya pembangunan nasional.

2 Membicarakan kredit, sesungguhnya membicarakan resiko yang terkandung dalam setiap pemberian kredit, koperasipun tidak terhindar dari kredit macet. Koperasi simpan pinjam bertujuan untuk memberikan kredit yang menguntungkan dengan resiko yang minimum. Saat masalah atau anggota mengajukan permohonan kredit dan kredit tersebut disetujui, maka atas fasilitas kredit yang diberikan oleh koperasi, koperasi harus menanggung resiko adanya unsur ketidakpastian dimasa yang akan datang. KSP Artha Prima merupakan salah satu koperasi di Kota Salatiga yang kegiatannya memberikan kredit. Kredit yang diberikan KSP Artha Prima harus dijamin dengan satu angunan, baik itu angunan kendaraan atau angunan sertifikat. KSP Artha Prima kota Salatiga juga memiliki keunggulan dalam hal kemudahan pemberian kredit. Berbagai kemudahan ditawarkan untuk menarik minat nasabah atau anggota dengan mempercepat dan mempermudah proses kredit serta prosedurnya sederhana. Koperasi harus memiliki pemikiran yang positif terhadap nasabah atau anggota, seperti pandangan yang dimiliki KSP Artha Prima. KSP Artha Prima juga sudah menggunakan sistem pengendalian kredit. Namun pada kenyataannya belum semua kredit berjalan lancar. Muncul permasalahan akibat ketidaksanggupan peminjam dalam mengembalikan pinjaman yang jatuh tempo sehingga menimbulkan kredit bermasalah atau kredit macet. Agar terhindar dari kredit yang bermasalah atau kredit macet, dalam menjalankan kegiatan yang efisiensi dan efektif, koperasi memerlukan sistem pengendalian intern. Sistem pengendalian intern merupakan seperangkat kebijakan dan prosedur yang dirancang dengan tujuan untuk menjaga kekayaan dan catatan perusahaan, untuk mengecek ketelitian dan data

3 akuntan, mendorong efisiensi dan mendorong dipatuhinya manajemen. Karena masih terjadi pengembalian kredit yang tidak tepat dan tidak teratur. 1.2.Fenomena Masalah KSP Artha Prima sudah menggunakan sistem pengendalian kredit agar terhindar dari resiko bermasalah atau kredit macet. Namun pada kenyataannya masih ada peminjam yang tidak sanggup mengembalikan pinjaman sehingga terjadi kredit bermasalah atau kredit macet. Berdasarkan fenomena tersebut terdapat permasalahan-permasalahan yang harus dilakukan penelitian di KSP Artha Prima, oleh karena itu dilakukan penelitian tentang Sistem Pengendalian Kredit (Studi Kasus pada KSP Artha Prima kota Salatiga). 1.3.Rumusan Masalah berikut : Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, maka perumusan masalah adalah sebagai Bagaimanakah prosedur dan metode sistem pengendalian kredit yang dilakukan di KSP Artha Prima Kota Salatiga? 1.4. Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur dan metode sistem pengendalian kredit yang dilakukan KSP Artha Prima Kota Salatiga Signifikansi Penelitian

4 1.5.1 Signifikansi Teoritis Secara teoritis hasil penelitian ini bermanfaat memberikan kontribusi terhadap akademisi pengetahuan tentang sistem pengendalian kredit Signifikansi Praktis 1. Bagi Koperasi Hasil penelitian ini diharapkan dapat berguna memberikan informasi yang berguna bagi pihak-pihak yang berkepentingan dan KSP pada umumnya. Harapannya dapat bermanfaat bagi KSP Artha Prima, agar dapat mengantisipasi kemungkinan terjadinya tunggakan yang kemungkinan akan dialami nasabah atau anggota saat angsuran kredit dan diharapkan dapat memberikan sumbangan penelitian atau masukan berupa saran-saran yang dapat menunjang kinerja KSP Artha Prima selanjutnya. Serta menjadi bahan evaluasi bagi pihak koperasi terutama dalam bidang sistem pengendalian kredit. 2. Bagi Penulis Dengan adanya penelitian ini penulis memperoleh wawasan dan pemahaman yang baru tentang sistem pengendalian kredit. Bagaimana seharusnya sistem pengendalian kredit dilaksanakan serta dapat mengetahui tindakan yang dilakukan oleh suatu lembaga keuangan dalam menanggulangi resiko yang belum ataupun yang sudah terjadi.

5 3. Peneliti Selanjutnya Bagi peneliti selanjutnya, untuk mengetahui tindakan yang dilakukan oleh suatu lembaga keuangan dalam menanggulangi resiko yang belum ataupun yang sudah terjadi Keterbatasan Masalah Dikarenakan oleh adanya keterbatasan, dan agar hasil penelitian lebih terfokus, maka peneliti menentukan fokus penelitian sebagai berikut: 1. Keterbatasan subjek penelitian Subjek dari penelitian ini dibatasi pada pengendalian kredit pada KSP Artha Prima. 2. Keterbatasan objek penelitian Objek penelitian dibatasi pada lingkup KSP Artha Prima yaitu ketua, sekretaris dan karyawan bagian admin.

BAB I PENDAHULUAN. kegiatannya memberikan jasa dalam lalulintas pembayaran. Dalam. undang-undang tersebut, dinyatakan pula bahwa BPR berfungsi untuk

BAB I PENDAHULUAN. kegiatannya memberikan jasa dalam lalulintas pembayaran. Dalam. undang-undang tersebut, dinyatakan pula bahwa BPR berfungsi untuk BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Sistem perekonomian di Indonesia tidak lepas dari peran lembaga keuangan, salah satunya adalah bank. Bank merupakan lembaga keuangan yang memberikan berbagai
