MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 34/PUU-XI/2013

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 34/PUU-XI/2013"

Transkripsi

1 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 34/PUU-XI/2013 PERIHAL PENGUJIAN UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1981 TENTANG HUKUM ACARA PIDANA TERHADAP UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 ACARA PERBAIKAN PERMOHONAN (II) J A K A R T A KAMIS, 25 APRIL 2013

2 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 34/PUU-XI/2013 PERIHAL Pengujian Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana [Pasal 268 ayat (3)] terhadap Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 PEMOHON 1. Antasari Azhar ACARA Perbaikan Permohonan (II) Kamis, 25 April 2013, Pukul WIB Ruang Sidang Gedung Mahkamah Konstitusi RI, Jl. Medan Merdeka Barat No. 6, Jakarta Pusat SUSUNAN PERSIDANGAN 1) Ahmad Fadlil Sumadi (Ketua) 2) Anwar Usman (Anggota) 3) Maria Farida Indrati (Anggota) Cholidin Nasir Panitera Pengganti i

3 Pihak yang Hadir: A. Kuasa Hukum Pemohon: 1. Antasari Azhar 2. Ida Laksmiwati 3. Ajeng Okta Rifka Antasari Putri B. Kuasa Hukum Pemohon: 1. Arif Sahudi 2. Kurniawan Adi Nugroho 3. Dwi Nurdiansyah Santoso ii

4 SIDANG DIBUKA PUKUL WIB 1. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Sidang untuk Perkara Nomor sidang untuk Perkara Nomor 34/PUU-XI/2013 dinyatakan dibuka dan terbuka untuk umum. Assalamualaikum wr.wb. Selamat siang, salam sejahtera. Hari ini perlu saya beritahukan terlebih dahulu bahwa sidang dengan acara untuk memeriksa perbaikan permohonan, kalau ada. Oleh karena itu, sebelum lebih lanjut Saudara menyampaikan apakah ada atau tidak ada perbaikan, silakan Saudara Pemohon atau kuasanya memberitahukan siapa yang hadir pada persidangan ini, disilakan. 2. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Terima kasih, Yang Mulia. Pada persidangan hari ini, kami akan memperkenalkan Kuasa Hukum yang hadir, yang pertama adalah Arif Sahudi, S.H. Yang kedua, Kurniawan Adi Nugroho dan Dwi Nurdiansyah Santoso. Sedangkan Pemohon yang hadir adalah Bapak Antasari Azhar, berserta istri, dan putrinya, selaku Pemohon 2 dan 3 sebagaimana perbaikan yang hari ini akan kita sampaikan. 3. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Kuasa Hukumnya berbeda juga? 4. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Sama. KETUK PALU 3X 5. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Sama ya, oke. Oke, setelah Saudara memperkenalkan, perlu saya informasikan lagi bahwa Mahkamah telah menerima perbaikan permohonan dari Saudara secara tertulis terdiri atas 20 halaman, gitu ya. Oleh karena itu, hari ini Saudara diminta untuk menyampaikan apa yang prinsip yang ingin ditekankan, pokok-pokok dari permohonan yang Saudara ajukan ini. Disilakan, dimulai dengan tidak perlu membacakan seluruhnya tentunya, silakan. 1

5 6. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Terima kasih, Yang Mulia. Yang pertama adalah terkait dengan penambahan Pemohon dengan surat kuasa yang sudah diserahkan, yakni Ibu Ida Laksmiwati selaku istri Pemohon. Yang kedua adalah Nona Ajeng Okta Rifka Antasari Putri, anak dari Pemohon. Adapun alasan penambahan Pemohon adalah kedua orang ini ikut merasakan ketidakadilan dan menderita karena kehilangan sosok seorang yang dicintai harus terlepas dari genggaman. Selanjutnya, adapun perbaikan dari materi adalah batu uji yang diperbaiki dan ditambah sesuai saran Yang Mulia. Yang pertama, termasuk Pasal 24 ayat (1) dengan uraian penjelasannya. Yang kedua, Pasal 28A yang penjelasannya dimasukkan materi alasan permohonan terkait terpenuhnya hak hidup seseorang dimana hidup seseorang lengkap apabila seseorang tidak dihukum karena bukan kesalahannya. Selanjutnya, aspek konstitusionalitas bersyarat permohonan ini terurai pada frasa keadilan terdapat pada banyak pasal, termasuk pada pembukaan Undang-Undang Dasar Tahun 1945, Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Sementara frasa kepastian hukum hanya disebut sekali pada Pasal 28D ayat (1) yang mana syaratnya pun harus adil. Selanjutnya, aspek kepastian hukum berhadapan dengan keadilan akan dijelaskan langsung oleh Pemohon, yakni Bapak Antasari Azhar. Silakan. 7. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Silakan. 8. PEMOHON: ANTASARI AZHAR Assalammualaikum wr.wb. 9. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Waalaikumsalam wr.wb. 10. PEMOHON: ANTASARI AZHAR Terima kasih, Yang Mulia. Majelis Hakim Konstitusi, untuk kedua kalinya kami hadir pada siang hari ini. Sebelum kami lanjutkan pembahasan itu ada sedikit rasa keharuan kami ternyata bahwa pengajuan yang sama juga diajukan oleh keluarga korban. Tentang kepastian hukum, terkait dengan materi yang akan kami sampaikan dan telah kami mulai sampaikan sejak persidangan terdahulu 2

6 bahwa kami merasakan jika PK hanya dapat dilakukan satu kali yang selama ini dikatakan demi untuk kepastian hukum, kami merasakan ini sangat tidak adil. Karena kepastian hukum sebetulnya, menurut hemat kami, sudah terjadi sejak putusan kasasi sudah inkracht, upaya hukum biasa. PK, upaya hukum luar biasa, sehingga PK tidak menunda eksekusi, begitu maknanya. Sehingga tidak ada hal yang yang terganggu due process of law terhadap suatu perkara. Karena seperti contoh kami sendiri, dari terdakwa sudah berubah menjadi terpidana. Sejak menjadi seorang terpidana, kami coba untuk terus menggali sesuai dengan konstitusi kita, negara hukum, demi kepastian hukum yang bermuara rasa keadilan. kepastian hukum terjadi inkracht, keadilan belum kami rasakan. Untuk itulah kami mengajukan ingin mengajukan PK selanjutnya. Karena apa? Mungkin di dalam apa yang kami sampaikan tidak kami muat, tapi paling tidak ada satu bahan yang untuk renungan, bahan kami untuk diketahui Majelis Hakim Yang Mulia adalah seharusnya perkara kami ini sejak awal sudah batal demi hukum kalau kita memang menganut negara hukum, menganut kepastian hukum yang adil, tapi (suara tidak terdengar jelas) kami tidak adil. Karena apa? Karena penyidikan, dan penuntutan, dan seterusnya perkara ini telah melanggar Pasal 8 Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan. Saya seorang jaksa pada waktu dilakukan penyidikan, tapi tidak ada satu lembar pun surat izin Jaksa Agung sebagaimana yang diamanatkan Pasal 8 Undang-Undang Nomor 16 Tahun Itu sudah kami lakukan keberatan sejak eksepsi, pembelaan, banding, kasasi, PK, tapi tidak satu kalimat pun dipertimbangkan oleh hakim. Kami merasa tidak adil. Itu satu contoh bahwa apa yang kami rasakan ini adalah belum tentu keadilan. Itu antara lain itu, yang lain sudah kami sampaikan beberapa waktu yang lalu. Nah, sekali lagi bahwa PK untuk diajukan lebih dari satu kali ini, selain alasan-alasan demi keadilan dan tidak mengganggu kepastian hukum... terjadi, jangan sampai terjadi seperti kasus Sengkon-Karta. Karena apa? Memang di sini bukan belum saatnya kami sampaikan keadaan baru apa yang kami peroleh yang tak terbantahkan. Ke mana harus kami sampaikan ini? Ke mana kalau PK-nya satu kali? Karena kami sudah PK, sudah pernah PK, tidak bisa ajukan PK lagi. Apakah itu adil? Kepastian hukum sudah, sudah terjadi kepastian hukum. Kami sudah terpidana. Apa adil? Tidak. Ke mana keadaan baru ini harus kami sampaikan? Keadaan baru mana yang tidak terbantahkan? Ada saatnya mungkin nanti akan kami sampaikan, forum mana harus kami sampaikan ini semua dengan saksi-saksi. Belum lagi kalau seandainya terjadi satu ketika, pelaku sesungguhnya yang melakukan penembakan muncul mungkin nuraninya pada hari ini melihat kami mungkin di sini, dia akan mengaku sebagaimana terjadi kasus-kasus sebelumnya. Apa lembaga hukum yang 3

7 bisa memfasilitasi itu ketika PK-nya satu kali? Akankah lewat begitu saja? Ini yang kami apa sampaikan dalam rangka aspek kepastian hukum. Jadi, kami tidak tidak mengabaikan itu, tapi mohon pertimbangan yang seadil-adilnya. Makanya pada hari ini ada perbaikan seperti yang disampaikan tadi. Ada istri kami, ada putri kami yang kecil di sini, kami berjuang bersama-sama dan juga keluarga korban supaya keadilan kami peroleh dengan cara apa yang kami mohon bisa dikabulkan. Terima kasih. Assalamualaikum wr. wb. 11. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Waalaikumsalam wr. wb. 12. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Yang Mulia? 13. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, ya? 14. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Kami akan melanjutkan hal-hal termasuk perubahan yang belum kita sampaikan. 15. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Apa itu? 16. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Aspek tidak nebis in idem akan kami gambarkan dalam skema powerpoint, mohon ditampilkan. 17. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Mungkin tidak nanti saya kira Majelisnya yang memeriksa perbaikan, nanti ada forum di mana Saudara punya kesempatan untuk menyampaikan itu dan akan dipertimbangkan menjadi... apa namanya pertimbangan putusan kalau Saudara menyampaikan. Jadi ada ada forumnya. Kalau perbaikan, sejauh apa yang diperbaiki sudah masuk, saya kira sudah. 4

8 18. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Oke, terkait petitum bisa kami sampaikan? Terakhir. 19. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Apa? 20. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Petitum perubahan petitum. 21. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oh, perubahan petitum. Ya, silakan petitumnya apa yang diubah? Kan bersyarat, kan? 22. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI 23. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke. 24. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Yang pertama tetap. 25. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI 26. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Kemudian ( ) 27. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Substansinya ini? 28. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Yang keempat. 5

9 29. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI 30. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Menyatakan Pasal 268 ayat (3) Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana selengkapnya berbunyi, Permintaan peninjauan kembali atas suatu putusan hanya dapat dilakukan satu kali saja, kecuali terhadap alasan ditemukannya keadaan baru, novum dapat diajukan lebih dari sekali. 31. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, itu terkait dengan posita tadi yang sudah disampaikan tadi? 32. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI 33. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, Yang Mulia Prof. Maria? Soal penegasan nebis in idem di sini sudah ada, termasuk diubah atau tidak? Diperbaiki apa tidak? Kemarin kan sudah disinggung. 34. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Sedikit. 35. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Sudah. Apa yang sedikit itu apa? Lah itu malah penting. 36. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Baik, terima kasih, Yang Mulia. Terkait dengan nebis in idem, ada beberapa perbedaan antara permohonan ini dengan dua permohonan sebelumnya, yaitu Perkara Nomor 16 dan Perkara Nomor 64. Kalau Perkara Nomor 16 dan Perkara Nomor 64, itu terkait dengan ada selain dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981, juga ada Undang- Undang MA, dan Undang-Undang Kehakiman Kekuasaan Kehakiman, sementara yang kami ajukan itu spesifik hukum acara pidana. Jadi tidak ada kaitannya dengan PK dalam undang-undang yang lain. 6

10 Kemudian yang kedua, itu tentang batu uji, tadi sudah disampaikan oleh rekan saya. Ada beberapa penambahan pasal, misalnya ada Pasal 24 ayat (1) (...) 37. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Ya, tadi sudah disampaikan itu. 38. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Seperti itu. Kemudian perbedaan yang lain adalah kalau dalam dua permohonan sebelumnya itu inkonstitusional tanpa syarat. Jadi, yang penting PK sekali itu bertentangan dengan Undang-Undang Dasar. Sementara di dalam permohonan kami ini inkonstitusional ( ) 39. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Bersyarat. 40. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Bersyarat. 41. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke. 42. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Kemudian ini... kalau kemudian dikaitkan dengan syarat-syarat mengajukan PK, itu ada tiga syarat. Nah, sementara dua permohonan sebelumnya, kalau dinyatakan ini sebagai inkonstitusional tanpa syarat, maka ( ) 43. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Yang lain. 44. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Tidak jelas mana yang yang dapat diajukan ( ) 45. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Kalau ini berdasarkan novum? 7

11 46. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Kalau ini hanya novum. Itu saja, terima kasih. 47. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, Yang Mulia, cukup? Dengan demikian, maka saya akan cek supaya nanti dapat dipertimbangkan sebagai bukti. Apakah bukti Anda sampai dengan saat ini masih P-1 sampai dengan P-24 atau ada tambahan yang belum saya cek? Cukup? Memang ini saja, ya? Oke. Baik, bukti P-1 sampai dengan P-24 dinyatakan sah. Oleh karena perkara ini sudah cukup dalam persidangan pemeriksaan perbaikan ini, maka kalau Saudara tidak menyampaikan sesuatu akan saya tutup. 48. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Menyampaikan ( ) 49. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Apa? 50. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Permohonan pemanggilan kepada Pihak Terkait dalam perkara ini. 51. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, nanti itu pada saatnya akan dirapatkan melalui Rapat Pleno Hakim. Termasuk permintaan untuk itu, misalnya kalau Saudara minta tidak cukup lisan, supaya ada dokumen bagi kami yang nanti untuk bahan rapat di Pleno Permusyawaratan Hakim. Oke, ya, nanti disusulkan, ya! 52. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI KETUK PALU 1X 8

12 53. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, nanti bisa disampaikan melalui Kepaniteraan. 54. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Yang kedua, Yang Mulia. 55. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI He eh. 56. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Terkait dengan permohonan kami untuk penggabungan perkara antara Perkara Nomor 34 dengan Perkara Nomor KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI 58. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Jika belum diputuskan, mohon agar bisa digabungkan karena untuk perkara terse ( ) 59. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Sekalian suratnya ada, kan? 60. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Kemarin sudah. 61. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, ya, nanti akan bersama-sama dengan permohonan untuk memanggil itu, dan permohonan untuk digabungkan akan kami kalau yang penting malah Saudara siap-siap sejak sekarang. Jika ada ahli untuk diperiksa di persidangan ini supaya daftar dan CV-nya. Karena salah satu hal yang meyakinkan itu, di antaranya bersumber dari CV itu juga, gitu, tidak semata-mata keterangannya saja, tapi juga CV-nya bahwa dia merupakan pihak yang punya otoritas keilmuan di bidang itu, gitu. Saksi fakta mungkin kalau ada bisa didengar, tapi apa pun nanti 9

13 supaya terlebih dahulu disampaikan secara tertulis sehingga alokasi waktu-waktunya dalam persidangan ini bisa ditentukan lebih lanjut. 62. KUASA HUKUM PEMOHON: ARIF SAHUDI Siap, Yang Mulia. 63. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI apa? Oke. Dengan demikian, maka sidang dinyatakan... ada satu lagi 64. PEMOHON: ANTASARI AZHAR kami. Berkenaan dengan ada penambahan Pemohon, isteri dan anak 65. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI 66. PEMOHON: ANTASARI AZHAR Mungkin tidak salahnya mohon kami waktu sedikit, mungkin (suara tidak terdengar jelas) ini akan menyampaikan sesuatu pada forum ini. 67. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke, disilakan. Ibu saja atau dengan dua-duanya disilakan. Pendek, padat, dapat dimengerti. 68. PEMOHON: IDA LAKSMAWATI Terima kasih, Yang Mulia. Seperti apa yang telah disampaikan oleh Pengacara juga suami saya, dengan kerendahan hati saya, saya mohon agar diberikan (...) 69. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Kesempatan untuk menjadi Pemohon maksudnya? 70. PEMOHON: IDA LAKSMAWATI 10

14 71. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Oke. 72. PEMOHON: IDA LAKSMIWATI Mulia. Agar kami bisa dapat berkumpul kembali. Terima kasih, Yang 73. KETUA: AHMAD FADLIL SUMADI Kembali. Oke, sidang dinyatakan selesai dan ditutup. KETUK PALU 3X SIDANG DITUTUP PUKUL WIB Jakarta, 25 April 2013 Kepala Sub Bagian Risalah, t.t.d. Rudy Heryanto NIP Risalah persidangan ini adalah bentuk tertulis dari rekaman suara pada persidangan di Mahkamah Konstitusi, sehingga memungkinkan adanya kesalahan penulisan dari rekaman suara aslinya. 11

MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 31/PUU-XV/2017

MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 31/PUU-XV/2017 rtin MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA --------------------- RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 31/PUU-XV/2017 PERIHAL PENGUJIAN UNDANG-UNDANG NOMOR 35 TAHUN 2009 TENTANG NARKOTIKA TERHADAP UNDANG-UNDANG
