BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Wayang merupakan seni tradisional Indonesia yang berkembang khususnya di Jawa.Wayang kulit sendiri mengambil cerita dari Ramayana dan Mahabarata tetapi ketika dimainkan terdapat gubahan tersendiri menurut dalang yang memainkannya sesuai dengan falsafah asli Indonesia. (Solichin dan Waluyo, 2007) Pertunjukan wayang sendiri menceritakan tentang kehidupan hubungan antara manusia dengan Tuhan, manusia dengan manusia, manusia dengan alam. Dalam cerita wayang kulit dapat di ambil nilai dan norma yang menuntun manusia ke arah yang lebih baik. Pada zaman Islam masuk ke tanah Jawa, pergelaran wayang kulit digunakan sebagai media dakwah para Sunan, salah satunya Sunan Kalijaga yang menggunakan wayang sebagai media dakwah Islam di tanah Jawa. (Solichin dan Waluyo, 2007) Pada saat ini nilai-nilai budaya terus tergerus oleh perkembangan teknologi yang semakin pesat oleh karena itu maka budaya dikemas sesuai perkembangan zaman agar tidak tergerus salah satunya dengan membuat aplikasi mobile yang mudah diakses. Belakangan ini perkembangan smartphone begitu cepat muncul beberapa operasi sistem smartphone yang hampir menyamai sebuah komputer di antara sistem operasi tersebut adalah android. Android sendiri merupakan sistem operasi yang dikembangakan oleh Android.Inc yang kemudian dibeli oleh Google yang saat ini perkembangannya pesat diperangkat smartphone. Perkembangannya sendiri cukup pesat mulai dari versi 1.0 sampai versi 5.0 atau Lolipop yang paling baru. Letak permasalahan cerita wayang kebanyakan masih dalam bentuk buku sehingga perlu dikembangkan menjadi aplikasi android agar lebih efisien dan mudah digunakan. Aplikasi yang dibuat memakai Android minimal versi 2.3 atau 1

2 2 Gingerbread, sehingga dapat diinstal diversi Android yang lain yang diatas versi minimal 2.3 atau Gingerbread. Aplikasi yang dibuat yaitu aplikasi yang berisi tentang tokoh-tokoh wayang kulit mahabarata dan ramayana beserta informasinya. Aplikasi ini digunakan sebagai media pembelajaran agar generasi muda dapat mengenal budayanya sendiri dan melestarikannya. Dari permasalahan di atas muncul ide untuk di bangun sebuah aplikasi enslikopedia wayang kulit yang mempunyai fitur pencarian serta menampilkan informasi disertai dengan gambar didalamnya. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang permasalahan diatas, maka masalah yang akan dikaji dalam penelitian ini tentang bagaimana membuat Aplikasi Enslikopedia Wayang Kulit Berbasis Android yang mampu menyajikan suatu informasi tokoh wayang kulit serta dapat melakukan pencarian informasi yang diinginkan dan mampu menampilkan gambar tokoh serta informasinya tokoh wayang tersebut. 1.3 Tujuan Tujuan dari pembuatan aplikasi ini adalah membuat Aplikasi Ensiklopedia Wayang Kulit Berbasis Android sebagai media alternatif pembelajaran untuk mencari informasi tentang tokoh-tokoh wayang kulit. 1.4 Manfaat Penelitian Manfaat dari penilitian ini antara lain adalah : 1. Memberikan alternatif pembelajaran tentang tokoh-tokoh wayang kulit. 2. Memudahkan pengguna untuk mengetahui informasi-informasi tokoh wayang kulit yang ada didalam aplikasi. 3. Membuat sebuah informasi lebih praktis dan bisa diperoleh di mana saja.

3 3 1.5 Batasan Masalah Dalam pembuatan aplikasi ini terdapat batasan-batasan dari masalah yang dihadapi supaya pembahasan dan penyusunan tugas akhir ini dapat dilakukan secara terarah dan tidak menyimpang serta sesuai dengan apa yang diharapkan. Batasan-batasan masalah yang ada yaitu : 1. Pengembangan aplikasi mobile yang akan dibuat hanya pada perangkat smartphone dengan sistem operasi Android dengan versi minimal 2.3 (Gingerbread). 2. Aplikasi ini berjalan pada smartphone dengan sistem operasi Android dengan resolusi layar minimal 480x800 pixel. 3. Dalam aplikasi ini pengguna tidak bisa menambahkan data, mengedit data, dan menghapus data. Pengguna hanya bisa melakukan pencarian saja. 1.6 Metodologi Dalam menyusun Tugas Akhir ini,metode yang dipergunakan untuk memperoleh data-data antara lain : 1. Pengumpulan Data Ada beberapa metode pengumpulan data yang dilakukan untuk penelitian ini,yaitu: a. Studi Literatur Studi literatur dilakukan dengan mengumpulkan dan mempelajari informasiinformasi yang berhubungan dengan penulisan termasuk dalam perancangan, analisis, dan implementasi sistem. b. Observasi Observasi atau pengamatan merupakan salah satu teknik pengumpulan fakta/data yang cukup efektif untuk mempelajari suatu sistem. Observasi adalah pengamatan langsung suatu kegiatan yang sedang dilakukan.

4 4 2. Analisis dan Perancangan Sistem a. Analisis Sistem Mempelajari dan menganalisis masalah yang ada untuk merancang sistem. Analisis yang dilakukan dalam penelitian ini dengan membuat analisis kebutuhan fungsional dan kebutuhan non fungsional. b. Perancangan sistem Proses perancangan merupakan kelanjutan dari proses analisis. Desain yang dibuat adalah perancangan proses, dan desain antarmuka pengguna yang terdapat dalam aplikasi Enslikopedia Wayang kulit Berbaasis Android. 1.7 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan laporan tugas akhir ini dikelompokan dalam 7 bab sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Menjelaskan tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian, dan sistematika penulisan laporan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Memuat uraian sistematis tentang informasi hasil penelitian yang disajikan dalam pustaka dan menghubungkannya dengan Aplikasi Ensikopledia Wayang Kulit Berbasis Android. BAB III BAB IV LANDASAN TEORI Berisi uraian-uraian dasar teori yang digunakan untuk mendukung analisis dan rancangan sistem informasi secara umum. ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Membahas analisis kebutuhan sistem mulai dari analisis secara umum, kebutuhan fungsi dan kebutuhan data. Membahas proses rancangan data dan rancangan antarmuka sistem.

5 5 BAB V IMPLEMENTASI Pada bab ini berisi tentang proses implementasi sistem dari hasil analisis dan perancangan sistem. Serta menjelaskan uji coba Aplikasi Ensikopledia Wayang Kulit Berbasis Android. BAB VI PENGUJIAN DAN PEMBAHASAN Bab ini menerangkan tentang pengujian dari aplikasi yang di buat. Di dalamnya dibahas mengenai fitur-fitur yang dimiliki dari aplikasi ini sehingga bisa bermanfaat bagi penggunanya. BAB VII PENUTUP Bab ini menerangkan mengenai kesimpulan dari sistem yang telah dibuat, kesimpulan yang dijelaskan mengenai kelebihan dan fungsi dari Aplikasi Ensikopledia Wayang Kulit Berbasis Android. Bagian Ini juga memberikan saran bagi penulis dan pembaca yang berguna untuk pengembangan aplikasi mobile khususnya di masa mendatang.

6 6

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Jogja Science Training (JST) merupakan lembaga pendidikan yang bergerak dalam pembinaan olimpiade sains dan berpusat di Yogyakarta. Pembinaan meliputi 9 bidang olimpiade
