B. Maksud dan Tujuan Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Kabupaten Polewali Mandar Tahun dimaksudkan agar para penentu da

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "B. Maksud dan Tujuan Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Kabupaten Polewali Mandar Tahun dimaksudkan agar para penentu da"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintah terus berupaya menyempurnakan sistem perencanaan pembangunan Nasional. Salah satu bentuk upaya tersebut adalah dikeluarkannya Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, Undang-undang ini telah membawa perubahan mekanisme dan penamaan dalam sistem perencanaan sebelum perencanaan jangka menengah dikenal dengan nama Rencana Strategi (Renstra) Pemerintah, maka pada Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 dikenal dengan nama Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) yang rentang waktu berlakunya selama lima tahun. Salah satu pertimbangan dikeluarkannya Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 adalah untuk membenahi kelemahan yang masih terdapat pada sistem perencanaan yang telah diatur oleh perundangan dan peraturan sebelumnya, diantaranya bagaimana melakukan pengintegrasian antara kepentingan nasional dan kepentingan daerah dengan mengedepankan sifat saling memperkuat dan prinsip locality. Perubahan sistem perencanaan pembangunan tersebut menghendaki adanya penyesuaian dokumen perencanaan daerah. Dalam konteks ini, maka dokumen perencanaan pembangunan Kabupaten Polewali Mandar sebagai dokumen resmi pemerintah Kabupaten Polewali Mandar, perlu disesuaikan dengan memperhatikan kondisi, potensi dan permasalahan Kabupaten Polewali Mandar, terutama perkembangan dalam satu tahun terakhir. Secara substantif RPJMD adalah dokumen yang mengakomodasi pemirikan dari interaksi sosial, ekonomi dan politik serta interkoneksitas lingkungan global. Pemikiranpemikiran tersebut pada dasarnya bertujuan menciptakan kapasitas penyelenggaraan pemerintahan. RPJMD ini diharapkan dapat memfasilitasi komunikasi dan peran serta para pihak dalam arti dapat mengakomodasi berbagai kepentingan yang berbeda dan sekaligus dapat dijadikan sebagai pedoman dalam perencanaan, pelaksanaan, evaluasi pencapaian kinerja, hal ini sejalan dengan perubahan paradigma tata kepemerintahan yang baik (good governance) yang menekankan antara lain pada unsur-unsur transparansi, akuntabilitas, partisipasi dan adanya kepastian hukum.

2 B. Maksud dan Tujuan Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Kabupaten Polewali Mandar Tahun dimaksudkan agar para penentu dan penyelenggara kebijakan mempunyai acuan yang jelas dan terarah dalam penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembangunan dan pembinaan kemasyarakatan. Dengan demikian maksud RPJMD Kabupaten Polewali Mandar adalah: (1) Menyediakan kebijakan dan program pembangunan dalam skala prioritas yang lebih tajam agar menjadi lebih fokus dan mampu menyiapkan parameter perencanaan, pelaksanaan, pengawasan dan evaluasi pembangunan; (2) Menyiapkan rumusan program pembangunan yang akan dilaksanakan di Kabupaten Polewali Mandar; (3) Menyediakan pedoman bagi SKPD dalam penyusunan Renstra dan sistem akuntabilitas publik SKPD; (4) Menjadi dokumen pembentukan komitmen bersama antara eksekutif, legislatif, swasta dan masyarakat terhadap program-program pembangunan daerah yang akan dibiayai melalui APBD Kabupaten Polewali Mandar; (5) Menjadi bahan dalam penyusunan RKPD Kabupaten Polewali Mandar dalam kurun waktu 5 Tahun. Tujuan penyusunan dokumen RPJMD ini adalah untuk merumuskan arah kebijakan dan strategi pembangunan Kabupaten Polewali Mandar lima tahun menatang. Sedangkan sasaran dari penyusunan RPJMD ini adalah: (1) Tersedianya arah kebijakan dan program pembangunan dalam skala prioritas yang lebih tajam dan merupakan indikator perencanaan, pelaksanaan, pengawasan dan evaluasi pembangunan; (2) Tersedianya rumusan program pembangunan yang merupakan indikasi program Rencana Kerja Pemerintah (RKPD) Kabupaten Polewali Mandar dan sekaligus sebagai tolak ukur dalam penilaian kinerja pemerintah daerah; dan (3) Terwujudnya komitmen bersama antara eksekutif dan legislatif terhadap program-program pembangunan daerah yang akan dibiayai melalui APBD Kabupaten Polewali Mandar.

3 C. Landasan Hukum Landasan utama penyusunan RPJMD Kabupaten Polewali Mandar Tahun adalah Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional. Landasan hukum lainnya adalah: (1) Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah ; (2) Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan ; (3) Undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bebas dari KKN; (4) Undang-undang Nomor 22 Tahun 2003 tentang Susunan dan Kedudukan MPR, DPR, DPD dan DPRD; (5) Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; (6) Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara; (7) Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang; (8) Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 108 Tahun 2000 tentang Tata Cara Pertanggungjawaban Kepala ; (9) Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintah ; (10) Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional; (11) Keputusan Presiden Nomor 74 Tahun 2001 tentang Tata Cara Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintah ; (12) Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah; dan (13) Ins truksi Presiden Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2002 tentang Pelaksanaan Kebijakan dan Strategi Nasional Percepatan Pembangunan Kawasan Timur Indonesia. D. Hubungan RPJMD dengan Dokumen Perencanaan Lainnya RPJMD Kabupaten Polewali Mandar ini merupakan penjabaran dari visi dan misi Bupati dan wakil Bupati terpilih. Selain itu penyusunan RPJMD Kabupaten Polewali Mandar juga memperhatikan RPJM Provinsi Sulawesi Barat dan RPJP Nasional maupun RPJM Nasional, demikian pula rencana tata ruang yang telah disusun serta penataan pengelolaan lingkungan hidup. RPJMD ini selanjutnya akan dijabarkan lebih lanjut oleh Dinas, Badan dan Kantor kedalam bentuk dokumen Rencana Kerja Perangkat (RKPD) yang akan menjadi acuan Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat ; dan Pedoman Penyusunan RAPBD, RPJMD juga akan menjadi pedoman bagi penyusunan Rencana Strategis Satuan Kerja Perangkat (Renstra SKPD), Renstra SKPD ini selanjutnya akan menjadi pedoman bagi penyusunan Rencana Kerja SKPD.

4 Penyusunan RPJMD ini dimulai dengan penjabaran komitmen Bupati dan Wakil Bupati terpilih seperti yang tertuang dalam komitmen Visi, Misi dan Prioritas Pembangunan yang disampaikan pada saat proses pencalonan sampai pada pengambilan sumpah. Selanjutnya, pada dokumen visi, misi dan prioritas pembangunan ini diperoleh bentuk kebijakan umum dan strategi, serta program prioritas yang akan dilaksanakan oleh Bupati dan Wakil Bupati terpilih. RPJMD ini hanya memuat program-program prioritas, sehingga perlu dibuatkan rencana tindak dalam bentuk rencana aksi (RKPD dan Renja SKPD) dan rencana implementasi dalam bentuk dokumen pelaksanaan tahunan RPJMD. RPJMD Kabupaten Polewali Mandar juga telah mengakomodasi keterkaitan sejumlah komponen yang terdapat di dalam RPJMD Provinsi Sulawesi Barat antara lain: (1) Arah kebijakan umum provinsi yang meliputi percepatan pembangunan pada sektor yang memberi dampak langsung dan luas kepada masyarakat; (2) Percepatan penyediaan sarana dan prasarana pendidikan dan kesehatan; (3) Peningkatan kapabilitas pemerintahan; (4) Pengelolaan pembangunan yang berwawasan lingkungan. Untuk lebih jelasnya penyusunan RPJMD dapat dilihat pada gambar 1. Gambar 1 Bagan Alur Penyusunan RPJMD Kabupaten Polewali Mandar Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) KDH Dilantik 2 bulan 3 bulan Prov/ Nasional RPJM Pem. Atasnya diperhatikan Masyarakat SKPD Bappeda KDH RPJP Visi, Misi, Program Calon Kepala Analisis Keuangan dan Kondisi Umum Aspirasi Masyarakat yg Teramati Perencanaan Teknokratik PILKADA Awal RPJM Visi, Misi, Program KDH Terpilih Raker RPJM Renstra SKPD Musrenbang Jangka Menengah Pemangku Kepentingan Pembangunan Pembhs. Raperda Akhir RPJM Ditetapkan dengan Perda RPJM Renstra SKPD RKP Muatan RPJMD : arah kebijakan keuangan daerah Strategi pembangunan daerah kebijakan umum Program SKPD/lintas SKPD/ kewilayahan Rencana kerja : a. kerangka regulasi b. kerangka pendanaan 6 yang bersifat indikatif

5 E. Pendekatan dan Sistematika Penulisan Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Manengah (RPJMD) Kabupaten Polewali Mandar pada dasarnya merupakan kewajiban Bupati dan Wakil Bupati terpilih berdasarkan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 Tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 Tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengedalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan. Rencana Pembangunan Jangka Manengah (RPJMD) Kabupaten Polewali Mandar merupakan penjabaran dari Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati terpilih yang dituangkan ke dalam agenda, kebijakan dan program pembangunan yang akan dilaksanakan dalam kurun waktu 5 (lima) tahun ke depan. Untuk menjaga kesinambungan pembangunan, maka rumusan visi dan misi serta berbagai kebijakan strategis lainnya yang ditetapkan, dikaji lebih jauh tingkat relevansinya dengan aspirasi masyarakat serta kondisi daerah Kabupaten Polewali Mandar pada saat ini. Demikian pula halnya dengan berbagai arahan kebijakan yang ditetapkan pada RPJPD Kabupaten Polewali Mandar. Hasil kajian itu bermuara pada perumusan kembali visi dan misi serta strategi dasar pembangunan Kabupaten Polewali Mandar dalam kurun waktu Pendekatan yang diuraikan di atas pada dasarnya merupakan wujud dari pendekatan teknokratik yang kemudian disempurnakan dengan menyerap aspirasi masyarakat melalui pendekatan partisipatif yang dihimpun pada saat Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) secara bertahap pada tingkat kabupaten. Adapun sistematika disusun sebagai berikut: Bab I : Pendahuluan Bab II : Gambaran Umum Kondisi Bab III : Isu-isu Strategis Bab IV : Visi, Misi, Nilai Dasar dan Strategi Bab V : Arah Kebijakan Keuangan Bab VI : Kebijakan Umum Pembangunan Bab VII : Program Pembangunan Bab VIII : Penutup

BAB I PENDAHULUAN. RPJMD Kabupaten Ngawi Tahun BAB I - 1

BAB I PENDAHULUAN. RPJMD Kabupaten Ngawi Tahun BAB I - 1 BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Pelaksanaan pembangunan yang dilakukan oleh pemerintah daerah bersama-sama dengan para pemangku kepentingan (stakeholders) memerlukan perencanaan yang baik, yang meliputi
